Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pemodelan Sistem Pendaftaran dan Seleksi Asisten Dosen FTI UKSW Menggunakan Metode Promethee Berbasis Web Service

Pemodelan Sistem Pendaftaran dan Seleksi Asisten Dosen
FTI UKSW Menggunakan Metode Promethee Berbasis
Web Service

Artikel Ilmiah

Peneliti :
Edwin Sugianto (672008021)
Hendry, M.Kom.
Ramos Somya, S.Kom, M.Cs.

Program Studi Teknik Informatika
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen SatyaWacana
Salatiga
2013

Pemodelan Sistem Pendaftaran dan Seleksi Asisten Dosen FTI UKSW
Menggunakan Metode Promethee Berbasis Web Service

1)


Edwin Sugianto, 2)Hendry, 3) Ramos Somya
Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Kristen Satya Wacana
Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia

Email: 1)edwin_sugi@gmail.com,2) hendry.honk@gmail.com
3)
ramos.somya@gmail.com
Abstract

Decision making is an important part that always happened in human’s daily life.
One of decision making case is lecturer’s assistant selection process at faculty of
information technology (FTI-UKSW), where a lecturer must select assistant based
on some criteria that have been determined. Promethee Method (Preference
Ranking Organization Method for Enrichment Evaluation) is a method that used
for solving the problem in the decision making process. In this research will be
implementing promethee method into an application which supported by Web
Service. Promethee method used to do the calculation from the result of each
criteria that owned by lecturer’s assistant candidate. The final result of the

calculation that used promethee method will be in form of ranks that used to help
lecturer coordinator to determine lecturer’s assistant candidate that will be
accepted.
Keywords :Promethee, Web Service, Assistant, FTI-UKSW
Abstrak

Pengambilan keputusan merupakan bagian penting yang selalu terjadi di kehidupan
sehari-hari manusia. Salah satu contoh kasus pengambilan keputusan adalah proses
penyeleksian asisten dosen di Fakultas Teknologi Informasi (FTI-UKSW), di mana
seorang dosen harus menentukan asisten yang dipilih berdasarkan penilaian dari
beberapa kriteria yang telah ditentukan. Metode Promethee (Preference Ranking
Organization Method for Enrichment Evaluation) merupakan suatu metode yang
dapat digunakan dalam menyelesaikan permasalahan dalam pengambilan keputusan
tersebut. Maka dalam penelitian kali ini akan mengimplementasikan metode
promethee ke dalam suatu aplikasi yang didukung oleh Web Service. Metode
Promethee digunakan untuk melakukan perhitungan dari hasil setiap kriteria yang
dimiliki oleh calon asisten dosen. Hasil akhir perhitungan menggunakan metode
Promethee ini berupa ranking yang dapat digunakan untuk membantu koordinator
dosen dalam menentukan calon asisten dosen yang akan diterima.
Kata Kunci : Promethee, Web Service, Asisten Dosen, FTI-UKSW

1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Teknik Informatika, Universitas Kristen Satya
Wacana Salatiga.
2)
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.
3)
Staff Pengajar Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen pada Fakultas Teknologi Informasi UKSW Menggunakan Metode TOPSIS

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pemodelan Sistem Registrasi Terpadu Berbasis Web Menggunakan Web Service (Studi Kasus pada Perpustakaan UKSW)

0 0 11

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW)

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW) T1 672007038 BAB I

0 2 4

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW) T1 672007038 BAB II

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW) T1 672007038 BAB IV

0 0 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW) T1 672007038 BAB V

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Penjadwalan Ujian Skripsi Berbasis Web Service Menggunakan Metode TOPSIS (Studi Kasus : FTI UKSW)

0 0 7

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen FTI UKSW dengan Metode Weighted Product

0 0 27

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Website Sistem Informasi Tugas Akhir FTI UKSW Menggunakan Teknologi SOAP Web Service

1 4 26