RALAT BA.Hasil Lelang ATK

POKJA ULP
RSUD RADEN MATTAHER JAMBI

Jl. Let. Jend. Soeprapto No. 31 Telanaipura – Jambi 36122

Telp. ( 0741 ) 61692

RALAT BERITA ACARA HASIL PELELANGAN
PENYEDIA PEKERJAAN PENGADAAN ALAT TULIS KANTOR
RSUD RADEN MATTAHER JAMBI
Nomor: 14/POKJA-ULP/RSU/ATK/VI/2014

Unit Kerja
Pekerjaan
Kelompok Kerja
Sumber Dana
Tahun Anggaran
Harga Perhitungan Sendiri
Metode Pemilihan
Metode Penyampaian
Metode Evaluasi


: RSUD Raden Mattaher Jambi
: Pengadaan Alat Tulis Kantor
: Pokja ULP RSUD Raden Mattaher
: APBD
: 2014
: Rp. 362.953.850,: Pelelangan Sederhana dengan Pasca Kualifikasi
: Satu Sampul
: Sistim Gugur

Pada hari ini Rabu tanggal Empat bulan Juni tahun dua ribu empat belas, kami Pokja ULP RSUD
Raden Mattaher Jambi berdasarkan Surat Penugasan dari Kepala Unit Layanan Pengadaan Provinsi
Jambi Nomor : 01/SP/ULP/PROV-JBI/I/2014 tanggal 20 Januari 2014 telah melaksanakan pemilihan
penyedia pekerjaan pengadaan Alat Tulis Kantor dengan pelelangan sederhana pasca kualifikasi
dengan sistim gugur dengan hasil sebagai berikut :
1. Pengumuman Pelelangan Sederhana Pasca Kualifikasi
Pengumuman pelelangan sederhana dengan pasca kualifikasi Nomor : 04/PokjaULP/RSU/ATK/V/2014 tanggal 9 Mei 2014. Melalui Website LPSE Prov Jambi sudah
terintegrasi (Link) dengan Portal Pengadaan Nasional tanggal 9 Mei 2014
2. Pendaftaran dan download Dokumen
Pendaftaran dimulai tanggal 09 Mei 2014 sampai dengan tanggal 22 Mei 2014, penyedia yang

mendaftar sebanyak 88 (Delapan Puluh Delapan). Penyedia yang mengambil (Unduh)
dokumen sebanyak 13 (Tiga Belas) Perusahaan.
3. Pemberian Penjelasan
Pemberian penjelasan dilakanakan pada tanggal 16 Mei 2014 melalui SPSE. Berita Acara
Penjelasan Pekerjaan (BAPP)
Pengadaan Alat Tulis Kantor Nomor : 05/PokjaULP/RSU/ATK/V/2014 tanggal 16 Mei 2014.
4. Penyampaian BAPP termasuk Addendum Dokumen Pemilihan
Salinan BAPP termasuk Addendum Dokumen Pemilihan dapat diunduh oleh peserta lelang
pada website LPSE Prov jambi setelah penjelasan pekerjaan.
5. Penyampaian Pemasukan Dokumen Penawaran
1. Batas waktu pemasukan Dokumen Penawaran : Jum’at / 23 Mei 2014 Jam 9.00 (Server
Time)
2. Peserta yang memasukkan dokumen Penawaran : 13 (Tiga Belas) peserta yaitu :

No.
1.
2.
3.
4.
5.

6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.

Nama Perusahaan

Keterangan

CV. Antasari
CV. Azzarindo Multi Pratama
CV. Delta Kharisma
CV. Eksi Citra
CV. Era Mega Grafika
CV. Erempat
CV. Hamparan Perak

CV. Ika Smansix
CV. Rizki Syahbuana
CV. Sumber Agung
CV. Tunas Bulian
CV. Widya Ananda
CV. Rajawali Mas

6. Pembukaan Dokumen Penawaran
Penawaran dinyatakan ditutup pada hari Jum’at tanggal 23 Mei jam 09.00 WIB
Pembukaan penawaran dilakukan pada :
a. Hari/Tanggal
: Jum’at / 23 Mei 2014
b. Pukul
: 9.15 WIB (Server Time)
c. Tempat
: Ruang Sekretariat Pokja ULP RSUD Raden Mattaher jambi.
Berita Acara Pembukaan Penawaran Pengadaan Alat Tulis Kantor
Nomor : 07/Pokja-ULP/RSU/ATK/V/2014 tanggal 23 Mei 2014
7. Evaluasi Dokumen Penawaran
Evaluasi penawaran dimulai dengan melakukan urutan ranking penawaran dari para penawar

yang mengajukan penawaran setelah koreksi Aritmatik dengan berpedoman pada Peraturan
Presiden Nomor : 54 Tahun 2010 yang terakhir dirubah dengan Perpres Nomor : 70 Tahun
2012 dan dokumen pemilihan, hasil evaluasi penawaran sebagai berikut :
a. Koreksi Aritmatik
No.
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10
11
12
13

Nama Perusahaan

CV. Antasari
CV. Azzarindo Multi Pratama
CV. Delta Kharisma
CV. Eksi Citra
CV. Era Mega Grafika
CV. Erempat
CV. Hamparan Perak
CV. Ika Smansix
CV. Rizki Syahbuana
CV. Sumber Agung
CV. Tunas Bulian
CV. Widya Ananda
CV. Rajawali Mas

Harga Penawaran
Peringkat
Termasuk PPN 10 % (Rp) Penawaran
Pada saat Pembukaan
277.230.800
1

311.135.165
3
341.000.000
10
345.546.000
11
308.550.000
2
331.996.610
7
317.748.000
5
325.000.000
6
317.086.462
4
360.825.000
12
338.954.000
8

340.000.000
9
361.300.000
13

KETERANGAN

MS
MS
MS
MS
MS
MS
MS
MS
MS
MS
MS
MS
TMS


MS : Memenuhi Syarat
TMS : Tidak Memenuhi Syarat
a. Evaluasi Administrasi
Evaluasi Administrasi hanya dilakukan pada hal-hal yang tidak dinilai pada penilaian
kualifikasi, unsur-unsur yang dievaluasi meliputi : kelengkapan persyaratan yang diminta
dalam dokumen pemilihan yaitu Surat Penawaran dan Scaning Jaminan Penawaran.
1. Penawaran yang dievaluasi :
Jumlah Penawaran yang dievaluasi = 13 (Tiga Belas) Penawaran yaitu :

1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Delta Kharisma
4. CV. Eksi Citra
5. CV. Era Mega Grafika
6. CV. Erempat
7. CV. Hamparan Perak
8. CV. Ika Samsix
9. CV. Rizki Syahbuana
10. CV. Sumber Agung

11. CV. Tunas Bulian
12. CV. Widya Ananda
13. CV. Rajawali Mas
Penawaran yang Memenuhi Syarat/Lulus Administrasi adalah :
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Delta Kharisma
4. CV. Eksi Citra
5. CV. Era Mega Grafika
6. CV.Erempat
7. CV. Hamparan Perak
8. CV. Ika Samsix
9. CV. Rizki Syahbuana
10. CV. Sumber Agung
11. CV. Tunas Bulian
12. CV. Widya Ananda
b. Evaluasi Teknis
Evaluasi Teknis dilakukan terhadap peserta yang memenuhi persyaratan administrasi,
unsur-unsur yang dievaluasi sesuai yang ditetapkan dalam dokumen pemilihan meliputi
penilaian Dokumen Teknis terdiri dari :

a. spesifikasi teknis barang yang ditawarkan berdasarkan contoh sebagaimana
tercantum dalam BAB XII Spesifikasi Teknis .
b. jadwal dan jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sampai dengan serah terima
pekerjaantidak melebihi jangka waktu sebagaimana tercantum dalam LDP ;
c. identitas (jenis, tipe dan merek) yang ditawarkan tercantum dengan lengkap dan
jelas.
d. Brosur dari alat yang ditawarkan minimal 8 item

e. Surat Pernyataan Sanggup menyerahkan Barang 100 % baru
dari calon penyedia barang
Penawaran yang dievaluasi Teknis berjumlah 12 (Dua belas) Penawaran yaitu :
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Delta Kharisma
4. CV. Eksi Citra
5. CV. Era Mega Grafika
6. CV. Erempat
7. CV. Hamparan Perak
8. CV. Ika Samsix
9. CV. Rizki Syahbuana
10. CV. Sumber Agung
11. CV. Tunas Bulian
12. CV. Widya Ananda

Penawaran yang Memenuhi Syarat/ Lulus Teknis = 12 (Dua belas) Penawaran yaitu :
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Delta Kharisma
4. CV. Eksi Citra
5. CV. Era Mega Grafika
6. CV. Erempat
7. CV. Hamparan Perak
8. CV. Ika Samsix
9. CV. Rizki Syahbuana
10. CV. Sumber Agung
11. CV. Tunas Bulian
12. CV. Widya Ananda
c. Evaluasi Harga.
Evaluasi harga dilakukan kepada penawar yang memenuhi persyaratan Administrasi dan
Teknis.
1. Unsur-unsur yang dievaluasi adalah : Total harga penawaran terhadap HPS
Jumlah Penawar yang dievaluasi adalah = 12 (Dua belas) penawar yaitu:
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Delta Kharisma
4. CV. Eksi Citra
5. CV. Era Mega Grafika
6. CV. Erempat
7. CV. Hamparan Perak
8. CV. Ika Samsix
9. CV. Rizki Syahbuana
10. CV. Sumber Agung
11. CV. Tunas Bulian
12. CV. Widya Ananda
(Hasil Evaluasi Harga Terlampir)
Penawaran yang Memenuhi Syarat/ Lulus Evaluasi Harga = 12 (Dua belas)
Penawaran
yaitu :
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Delta Kharisma
4. CV. Eksi Citra
5. CV. Era Mega Grafika
6. CV. Erempat
7. CV. Hamparan Perak
8. CV. Ika Samsix
9. CV. Rizki Syahbuana
10. CV. Sumber Agung
11. CV. Tunas Bulian
12. CV. Widya Ananda
8. Evaluasi Isian Dokumen Kualifikasi
a. Evaluasi dilakukan terhadap calon penyedia barang yang akan diusulkan jadi pemenang
lelang
b. Evaluasi Formulir isian kualifikasi dilakukan dengan sistim gugur
c. Penilaian persyaratan kualifikasi dilakukan dengan pemenuhan persyaratan kualifikasi
yaitu sesuai persyaratan yang ditetapkan dalam dokumen pemilihan.

Penawaran yang dievaluasi berjumlah = 3 (Tiga )penawar yaitu :
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Era Mega Grafika
Penawaran yang Memenuhi Syarat/Lulus Evaluasi Isian Kualifikasi = 3 (Tiga)
penawaran Yaitu :
1. CV. Antasari
2. CV. Azzarindo Multi Pratama
3. CV. Era Mega Grafika
(hasil evaluasi Isian Dokumen Kualifikasi sebagaimana terlampir)
9. Pembuktian Kualifikasi dan Pembuatan Berita Acara Alat Tulis Kantor
Pembuktian terhadap peserta yang memenuhi persyaratan kualifikasi dilakukan dengan cara
melihat keaslian dokumen atau legalisir dan meminta aslinya yaitu :
1.
2.
3.

CV. Antasari
CV. Era Mega Grafika
CV. Azzarindo Multi Pratama

10. Kesimpulan
Berdasarkan hasil evaluasi administrasi,evaluasi teknis,evaluasi harga dan evaluasi kualifikasi
serta pembuktian kebenaran kualifikasi maka panitia berkesimpulan dan memutuskan untuk
menunjuk sebagai pemenang dan pemenang cadangan adalah sebagai berikut :
1. PEMENANG
Nama Perusahaan
Alamat Perusahaan
NPWP
Harga Penawaran Terkoreksi
Waktu Pelaksanaan Pekerjaan

: CV. Antasari
: Jl. Sultan Agung Blok B No.2 dan 3 Jambi
: 01.240.145.1-331.000
: Rp. 277.230.800 (Dua Ratus Tujuh Puluh Tujuh
Juta Dua Ratus Tiga Puluh Ribu Delapan Ratus Rupiah)
: 45 (Empat Puluh Lima) hari kalender

2. PEMENANG CADANGAN KE 1
Nama Perusahaan
: CV. Era Mega Grafika
Alamat Perusahaan
: Jl. Mesjid No.133 Medan 20111
NPWP
: 21.150.601.9-111.000
Harga Penawaran Terkoreksi
: Rp. 308.550.000 ,-(Tiga Ratus Delapan Juta
Lima Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah)
Waktu Pelaksanaan Pekerjaan
: 45 (Empat Puluh Lima) hari kalender
3. PEMENANG CADANGAN KE 2
Nama Perusahaan
: CV. Azzarindo Multi Pratama
Alamat Perusahaan
: Jl. Sultan Agung – Bunga Raya III No. 01 Jambi
NPWP
: 02.714.707.3-331.000
Harga Penawaran Terkoreksi
: Rp. 311.135.165 (Tiga Ratus Sebelas Juta Seratus Tiga
Puluh Lima Ribu Seratus Enam Puluh Lima Rupiah)
Waktu Pelaksanaan Pekerjaan
: 45 (Empat Puluh Lima) hari kalender

Demikian Berita Acara Alat Tulis Kantor ini dibuat dalam rangkap secukupnya untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Jambi. 04 Juni 2014
POKJA ULP RSUD RADEN MATTAHER JAMBI.

No

Nama

Jabatan

1

MAMAN BENYAMIN.BE

KETUA

2

UDJANG MEMED.BE

3

H.ARFAN.ST.MT

ANGGOTA

4

MAIDISON.SE.MT

ANGGOTA

5

ALFA YUDI. AMd

ANGGOTA

Tandatangan
1…………..
2…………..

SEKRETARIS
3…………..

4………….
5……………