06 Pengumuman Gagal Lelang

PEMERINTAH KOTA KOTAMOBAGU
SEKRETARIAT DAERAH
BAGIAN KESEJAHTERAAN SOSIAL
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
Jl. Ahmad Yani No. 02 Kotamobagu 95711

PENGUMUMAN GAGAL LELANG

Nomor : 07/PAN-PBJ/BKS.SETDA-KK/01/VII/2012
Tanggal : 30 Juli 2012
INSTANSI
PROGRAM
KEGIATAN
LOKASI
NILAI HPS
T.A.

: BAGIAN KESEJAHTERAAN SOSIAL SEKRETARIAT DAERAH
: PENGEMBANGAN MODEL KELEMBAGAAN PERLINDUNGAN SOSIAL
: PEMBANGUNAN MASJID RAYA BAITUL MAKMUR KOTA KOTAMOBAGU
TAHAP II

: KOTAMOBAGU
: Rp. 10.797.362.000,: 2012

Berdasarkan Berita Acara Pemasukan Pemasukan Dokumen Penawaran Nomor

05/PAN-PBJ/BKS.SETDA-KK/01/VII/2012 tanggal 26 Juli 2012 dan Berita Acara Gagal Lelang

Nomor 06/PAN-PBJ/BKS. SETDA-KK/01/VII/2012 tanggal 27 Juli 2012 , Panitia Pengadaan
Barang/Jasa

Bagian

Kesejahteraan

menyimpulkan hal-hal sebagai berikut :

Sosial, Sekretariat

Daerah


Kota

Kotamobagu

1. Tidak ada perusahaan yang memasukkan dokumen Penawaran,

2. Berdasarkan penelitian tersebut diatas pelelangan ini dinyatakan : GAGAL
Demikian Pengumuman ini dibuat guna keperluan.

PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
Ketua,
TTD
Yusrin Mantali, S.Kom
Nip. 19800604 200802 1 002