silabus mata kuliah bk di sm dan pt

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SIL. BIMBINGAN DAN KONSELING
SEKOLAH MENENGAH DAN PT
SIL/PBK218/18
Semester 5

Revisi : 02
8 Maret 2011
Bimbingan dan Konseling di Sekolah
Menengah dan PT

Hal 1 dari 3
Jam 2 x 50 menit

SILABI MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah
Kode Mata Kuliah
SKS
Dosen
Program Studi

Prasyarat
Waktu Perkuliahan
Deskripsi Mata Kuliah

:
:
:
:
:
:
:
:

Bimbingan dan Konseling di Sekolah Menengah dan PT
PBK218
2 (dua) SKS Teori 2, Praktik 0
Sugiyatno, M.Pd
Bimbingan dan Konseling
16 x 100 menit
Matakuliah bimbingan dan konseling di sekolah menengah dan

PT merupakan matakuliah wajib tempuh dengan bobot 2 sks.
Matakuliah ini menanamkan konsep dasar, pengertian dan
prinsip pelaksanaan bimbingan dan konseling di sekolah
menengah dan PT. Membahas pula tentang aspek-aspek
kemandirian siswa dan standar kompetensi konselor.
Perkuliahan dilakukan dengan tatap muka, diskusi dan tugastugas. Evaluasi dilakukan dengan cara tertulis dan amatan
diskusi.

Uraian Pokok Bahasan Tiap Pertemuan
Pertemuan

Tujuan Perkuliahan

1-2

Memahami konsepkonsep tentang Tugas,
ekspektasi kinerja
konselor di sekolah atau
pendidikan formal


3-5

Memahami konsepkonsep tentang
Memahami Paradigma BK

Dibuat oleh :

Sugiyanto, M.Pd

Pokok Bahasan/
Sub Pokok Bahasan
Konteks Tugas dan Ekspektasi Kinerja
Konselor :
1. Penegasan Konteks Tugas Konselor
2. Ekspektasi Kinerja Konselor dikaitkan
dengan Jenjang Pendidikan
3. Keunikan dan Keterkaitan Tugas Guru dan
Konselor
Paradigma Bimbingan dan Konseling
1. Hakikat dan Urgensi Bimbingan dan

Konseling
2. Posisi Pengembangan Diri dalam
Bimbingan dan Konseling
3. Tujuan Bimbingan dan Konseling
4. Fungsi Bimbingan dan Konseling
5. Prinsip-prinsip Bimbingan dan Konseling
6. Asas Bimbingan dan Konseling
7. Komponen Program Bimbingan dan
Konseling
4. Pemetaan Tugas Konselor dalam Jalur
Pendidikan Menengah dan PT

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

Sugihartono, M.Pd.


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SIL. BIMBINGAN DAN KONSELING
SEKOLAH MENENGAH DAN PT
SIL/PBK218/18
Semester 5

Pertemuan
6

7

8
9-10

Revisi : 02
8 Maret 2011
Bimbingan dan Konseling di Sekolah
Menengah dan PT


Tujuan Perkuliahan
Mampu memahami
aspek-aspek
perkembangan dan
standar kompetensi
kemandirian peserta didik
Mampu memahami
standar kompetensi
konselor
UTS
Mampu memahami
manajemen BK

11

Program BK komprehensif
dan sarana pembiayaan

12-15


Memahami konsepkonsep tentang Bimbingan
dan Konseling PT

16

Hal 2 dari 3
Jam 2 x 50 menit

Pokok Bahasan/
Sub Pokok Bahasan
Aspek-Aspek Perkembangan dan Standar
Kompetensi Kemandirian Peserta Didik

Standar Kompetensi Konselor

Manajemen Bimbingan dan Konseling
1. Kerangka Kerja Utuh Bimbingan dan
Konseling
2. Perencanaan Program
3. Strategi Implementasi Program BK Di

Sekolah Menengah
4. Evaluasi dan Akuntabilitas
5. Analisis Hasil Evaluasi Program dan
Tindak Lanjut
6. Personel Bimbingan dan Konseling
Program BK komprehensif , sarana dan
pembiayaan
1. Ruang Bimbingan dan Konseling
2. Fasilitas Lain
3. Pembiayaan: Sumber dan Alokasi
Bimbingan dan Konseling PT
1. Harapan mahasiswa dalam meraih
kesuksesan di PT
2. Karakateristik Mahasiswa
3. Masalah-masalah yang dialami
mahasiswa
4. Program bimbingan dan implementasi
layanan bimbingan
5. Bimbingan belajar bagi mahasiswa dan
mekanisme layanan bimbingan bagi

mahasiswa

UAS

Evaluasi Hasil Belajar :
1. keaktifan mahasiswa dalam kuliah dan diskusi
2. evaluasi formatif
Dibuat oleh :

Sugiyanto, M.Pd

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

Sugihartono, M.Pd.

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
SIL. BIMBINGAN DAN KONSELING
SEKOLAH MENENGAH DAN PT
SIL/PBK218/18
Semester 5

3.

Revisi : 02
8 Maret 2011
Bimbingan dan Konseling di Sekolah
Menengah dan PT

Hal 3 dari 3
Jam 2 x 50 menit

evaluasi sumatif
No
1
2

3
4
5

Komponen evaluasi
Penyelesaian tugas dan makalah
Diskusi/Seminar kecil
Ujian Mid Semester
Ujian Akhir semester
Sikap,Perilaku,Kehadiran
Jumlah

Bobot (%)
20
15
20
35
10
100%

Daftar Literatur/Referensi
1. Direktorat Jenderal Peningkatan Mutu Pndidikan dan Tenaga Kependidikan.
Depdiknas. 2007. Rambu-rambu Penyelenggaraan Bimbingan dan onseling dalam
Jalur Pendidikan Formal.
2. Gybers and Henderson.2006. Developing and Managing Your School Guidance and
Counseling Program. Fourth Edition. ACA.
3. Syamsu Yusuf. Bimbingan Konseling Pada Mahasiswa. UPI.

Dosen dapat dihubungi di :
Kantor Jurusan Psikologi Pendidikan dan Bimbingan, Prodi Bimbingan dan Konseling
Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta HP. 08156009227

E-mail : sugiyatno@uny.ac.id

Dibuat oleh :

Sugiyanto, M.Pd

Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dokumen
tanpa ijin tertulis dari Fakultas Ilmu Pendidikan
Universitas Negeri Yogyakarta

Diperiksa oleh :

Sugihartono, M.Pd.