Pedoman Praktikum Pramuka

INSTRUMEN PRAKTIKUM
MATA KULIAH : KEPRAMUKAAN

Oleh : Tim Teaching
Drs. Sumardiyanto, M.Pd
Dra. Oom Rohmah
Drs. Aming Supriatna, M.Pd
Drs. Endang Sunarya

PROGRAM STUDI PJKR
JURUSAN PENDIDIKAN OLAHRAGA
FAKULTAS PENDIDIKAN OLAHRAGA DAN KESEHATAN
BANDUNG, APRIL 2008

No

Nama Mahasiswa

Kerja regu

Aspek yang Dinilai

Lap.Individu Sosial Pribadi/
kepemimpian

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

NILAI ANGKA

NILAI HURUF

3,50 – 4,00


A

2,75 – 3,49

B

2,00 – 2,74

C

1,00 – 1,99

D

PEDOMAN PRAKTEKUM
MATA KULIAH : KEPRAMUKAAN

Nilai Akhir

Oleh : Tim Teaching

Drs. Sumardiyanto, M.Pd
Dra. Oom Rohmah
Drs. Aming Supriatna, M.Pd
Drs. Endang Sunarya

PROGRAM STUDI PJKR
JURUSAN PENDIDIKAN OLAHRAGA
FAKULTAS PENDIDIKAN OLAHRAGA DAN KESEHATAN
BANDUNG, APRIL 2008
KATA PENGANTAR

Dalam mata kuliah “Kepramukaan”, mahasiswa diberikan pengetahuan, keterampilan
dan pemahaman tentang pembinaan sikap dalam hal ini mengenai sikap kepemimpinan pandu

yang harus mampu mengelola kegiatan kepramukaan di masyarakat dalam rangka pembinaan
generasi muda dan pemanfaatan waktu senggang.
Praktekum ini dimaksudkan untuk memberikan pengetahuan dan keterampilan dalam
memenej kegiatan ekstrakulikuler pramuka, mulai dari bidang administrasi, keterampilan dasar
siaga-penggalang-penegak-pandega, keterampilan P3K, dan penyelenggaraan kegiatan pemuda
dalam bentuk Jambore.

Adapun materi dalam kegiatan praktekum yang tertuang dalam pedoman praktekum ini,
disesuaikan dengan kebutuhan dan materi perkuliahan itu sendiri.
Dalam pembuatan pedoman praktekum ini, penulis merasa masih jauh dari sempurna.
Oleh karena itu kritik dan saran yang sifatnya membangun dalam kegiatan ini kami harapkan
demi perbaikan-perbaikan dalam kegiatan serupa dilain kesempatan.

Bandung,

April 2008

Tim Teaching
Mata Kuliah Kepramukaan

PEDOMAN PRAKTIKUM
MATA KULIAH : KEPRAMUKAAN
(PRAKTEKUM KEGIATAN JAMBORE PRAMUKA)
A. TATA TERTIB
1. Tata Tertib untuk Mahasiswa
Secara umum tata tertib yang harus dipatuhi setiap mahasiswa sebagai berikut:


a. Setiap mahasiswa yang sudah mengontrak mata kuliah kepramukaan, dan namanya
tercantum dalam daftar hadir diharuskan hadir di tempat praktikum dengan
membawa berkas tugas yang telah ditetapkan.
b. Setiap mahasiswa hanya mengikuti praktikum pada setiap mata kuliah yang telah
disepakati.
c. Setiap mahasiswa wajib mengikuti praktikum dengan kehadiran 100 % di tempat
praktikum.
d. Setiap mahasiswa harus mempelajari materi yang akan dipraktekumkan.
2. Tata Tertib Pelaksanaan Praktikum
Untuk tertib dan lancarnya pelaksanaan praktikum, maka diperlukan tata tertib
pelaksanaan praktikum sebagai berikut:
a. Pada saat pelaksanaan praktikum, setiap mahasiswa harus mengenakan syal warna
gelap yang telah ditetapkan.
b. Bersikap saling menghargai, sopan dan jujur.
c. Mentaati peraturan yang berlaku selama pelaksanaan praktikum.
d. Wajib membawa webing, absensi anggota khusus, dan peluit
e. Membereskan kembali tempat dan peralatan yang digunakan setelah selesai
menggunakan kegiatan praktikum.
f. Menyerahkan laporan kegiatan kepada dosen atau penanggung jawab mata kuliah
kepramukaan setiap pertemuan selesai.


B. TUJUAN PRAKTIKUM
1. Tujuan Umum
Agar mahasiswa PJKR memiliki pengetahuan dan keterampilan dalam membina
kegiatan ekstra kulikuler pramuka
sebab dalam praktekum ini mahasiswa diberi bekal pengtahuan mengenai teori-teori
latihan dalam hal ini mengenai prinsip dan komponen-komponen latihan yang
menunjang terhadap prestasi.
2. Tujuan Khusus
2.1.
Agar mahasiswa PJKR memahami pengetahuan tentang seluk beluk
melatih, khususnya bagaimana prinsip serta komponen-komponen dalam melatih
fisik.
2.2.
Agar mahasiswa PJKR memahami pengetahuan tentang seluk beluk
melatih, khususnya bagaimana prinsip serta komponen-komponen dalam melatih
teknik.
2.3.
Agar mahasiswa PJKR memahami pengetahuan tentang seluk beluk
melatih, khususnya bagaimana prinsip serta komponen-komponen dalam melatih

taktik.

2.4.
Agar mahasiswa PJKR memahami pengetahuan tentang seluk beluk
melatih, khususnya bagaimana prinsip serta komponen-komponen dalam melatih
mental.
KARTU BIM BINGAN SKRIPSI (HIBAH KOM PETITIF)
Nama
NIM
No

1
2
3
4
5
6
7
8
9

10
11
12
13
14
15

Hari/ Tanggal

: ...................................
: ...................................
Kegiatan / M at eri

Tanda Tangan
Pembimbing

16

No


Hari/ Tanggal

Kegiatan / M at eri

1

Jum’at/ 05-09-08

M engolah data ment ah angket

2

Sabtu/ 06-09-08

M engolah data statist ik samapai
selesai

3

M inggu/ 07-09-08


Penyelesaian BAB IV & BAB V

4

Senin/ 08-09-08

Revisi BAB I sampai BAB V

5

Selasa/ 09-09-08

Koreksi BAB I sam pai BAB V

6

Rabu/ 10-09-08

M embuat Diskusi Penemuan


7

Kamis/ 11-09-08

Bimbingan BAB I sampai BAB V

Ket erangan

PROYEK PENELITIAN DIKTI
Nama
NIM

: Riant i M uatiaw ati
: 043530

No

Hari/ Tanggal

Kegiatan / M at eri

1

Jum’at/ 05-09-08

M engolah data

2

Sabtu/ 06-09-08

Finishing pengolahan datai

3

M inggu/ 07-09-08

M engerjakan BAB IV

Ket erangan

4

Senin/ 08-09-08

Revisi BAB IV

5

Selasa/ 09-09-08

Finishing BAB IV

6

Rabu/ 10-09-08

Pengerjaan BAB IV

7

Kamis/ 11-09-08

Bimbingan BAB I sampai BAB V

Dat a Binaan M ahasiswa
1. Nurul Inayah 043531
2. Riyant i M ut iawat i 043530
3.