Dokumen IKU, PENETAPAN KINERJA, RENSTRA dan RENJA 2017 Kata pengantar

KATA PENGANTAR
Berikaitan dengan diterbitkannya Peraturan Daerah Provinsi Lampung Nomor 8 Tahun
2016 tentang pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Provinsi Lampung, maka
terbentuklah Dinas Penanaman Modal dan PTSP Provinsi Lampung yang mana
merupakan perubahan dari Badan Penanaman Modal dan PPTD Provinsi Lampung. Hal
ini mengharuskan adanya penyesuaian renstra sebelumnya.
Revisi Renstra ini juga disusun dengan berpedoman pada RPJMD Provinsi Lampung 2015
– 2019, dan sekaligus dimaksudkan untuk memberikan kontribusi yang signifikan bagi
keberhasilan pencapaian visi, misi, tujuan, dan sasaran pembangunan Gubernur Lampung
terpilih periode 2015 – 2019, sebagaimana diamanatkan dalam RPJMD Provinsi Lampung
2015 – 2019. Dokumen ini menguraikan pokok-pokok pikiran di bidang penanaman modal
dan memberikan gambaran umum tentang rencana yang akan dilaksanakan dan
dikembangkan selama 5 tahun ke depan sesuai dengan Visi, Misi dan keadaan
perkembangan daerah secara umum dalam menghadapi era globalisasi dan perdagangan
bebas. Rencana tersebut meliputi, permasalahan dan tantangan, sasaran, strategi serta
program dan kegiatan yang akan dilaksanakan.
Apabila diperlukan dan dengan memperhatikan kebutuhan dan perubahan lingkungan
strategis, dapat dilakukan perubahan atau revisi muatan Renstra termasuk indikatorindikator kinerjanya. Revisi dilakukan sesuai dengan mekanisme yang berlaku dan tanpa
mengubah tujuan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi
Lampung periode 2015 – 2019.
Demikian terima kasih.

Bandar Lampung,

Mei 2017

Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan
Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung

Drs. INTIZAM
Pembina Utama Muda
NIP. 19660226 198610 1 001

DAFTAR ISI

Kata Pengantar
i
Daftar Isi
ii
Daftar Gambar
iii
Daftar Tabel

iv
BAB I PENDAHULUAN
1
1.1. Latar Belakang
1
1.2. Landasan Hukum

4
1.3. Maksud dan Tujuan

6
1.4. Sistematika Penulisan
6
BAB II GAMBARAN PELAYANAN DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN
TERPADU SATU PINTU DAERAH PROVINSI LAMPUNG
8
2.1. Tugas, Fungsi dan Struktur Organisasi Dinas Penanaman Modal dan
Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung
8
2.2. Sumber Daya Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu

Satu Pintu Provinsi Lampung
30
2.3. Kinerja Pelayanan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu
Satu Pintu Provinsi Lampung
32
2.4. Tantangan dan Peluang Pelayanan Dinas Penanaman Modal dan
Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung
35

BAB III ISU-ISU STRATEGIS BERDASARKAN TUGAS DAN FUNGSI
36
3.1

Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan
Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi
Lampung
36
3.2 Telaah Visi, Misi dan Program Kepala Daerah
39
3.3 Penentuan Isu Isu Strategis

41

BAB IV TUJUAN, SASARAN, STRATEGI DAN KEBIJAKAN
42
4.1. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah Dinas Penanaman Modal dan
Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Lampung

43
4.2. Strategi dan Kebijakan
47
BAB V RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN
48
BAB VI PENUTUP
67
LAMPIRAN
69

DAFTAR GAMBAR

Gambar Skema Penyusunan Rencana Strategis SKPD

Gambar Struktur Organisasi Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu
Satu
Pintu
Provinsi
29
Grafik Pertumbuhan Ekonomi Provinsi Lampung Terhadap Nasional
Tahun
2008

2016

37

3

DAFTAR TABEL

Tabel Kedudukan Dokumen Perencanaan Nasional dan Daerah

1


Tabel Muatan Dokumen Perencanaan Nasional dan Daerah

2

Tabel Data Pegawai Menurut Golongan
30
Tabel Data PNS Menurut Eselonering/Jabatan
30
Tabel Data PNS Menurut Pendidikan
30
Tabel Komposisi PNS menurut Usia
30
Tabel PNS menurut Masa Kerja
31
Tabel Daftar Sarana dan Prasarana
31
Tabel Pencapaian Kinerja 2009 – 2014
33
Tabel Anggaran dan Realisasi

34
Tabel Perkembangan investasi PMA dan PMDN
37
Tabel Perkembangan nilai ICOR Lampung 2014 – 2016
38
Tabel Keterkaitan Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Provinsi Lampung yang menjadi

komponen Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi
Lampung berdasarkan RPJMD Provinsi Lampung 2015 – 2019
45
Tabel

55

Rencana

Program

dan


Kegiatan

DAFTAR LAMPIRAN

Matriks

Revisi

Program

dan

Kegiatan

Renstra

OPD

70
Matriks Rencana Program, Kegiatan, Indikator Kinerja, Kelompok Sasaran dan

Pendanaan

76

Indikatif