Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Strategi Pada Lembaga Pendidikan Kursus Ketrampilan dan Pelatihan Kerja (LPK) Karya Abadi Kec.Suruh

LAMPIRAN – LAMPIRAN

63

Lampiran 1 PedomanWawancara

ACUHAN PEDOMAN WAWANCARA

NO

1
2
3

4

UNSUR
Manajemen
Strategis
Pengamatan
lingkungan

Perumusan
strategi
Implementasi
strategi

Evaluasi dan
pengendalian

BUTIR-BUTIR
PERTANYAAN
Pengenalan kepada
masyarakat
Perencanaan Program untuk
LPK
Administrasi LPK

RESPONDEN

Pimpinan,pengurus
.

Pimpinan,pengurus
.
Pimpinan,pengurus
,Pengawas
Perekrutan siswa
Pimpinan,pengurus
,Pengawas
Pelatihan yang ada di LPK
Pimpinan,pengurus
,Pengawas,pelatih
Kurikulum yang ada di LPK Pimpinan,pengurus
,Pengawas,pelatih
Proses belajar
Pimpinan dan
pelatih
Evaluasi belajar
Pimpinan dan
pelatih
Keberhasilan program LPK Pimpinan,pengurus
,Pengawas,pelatih,a

lumni
Pemberianpendidikanlanjutd Pimpinan,pengurus
anpelatihan
,Pengawas,pelatih,a
lumni
Penyaluran kerja
Pimpinan,pengurus
,Pengawas,pelatih,a
lumni

64

PedomanWawancara (pemimpin)
NamaResponden

:

Jabatan Responden

:


WaktuWawancara

:

TempatWawancara

:


































Apa hakekat LPK Karya Abadi ?
Pelatihan apa saja yang ada di LPK?
Apa visi dan misi LPK Karya Abadi ?
Apa tujuan dari LPK ?
Mengapa LPK Karya Abadi didirikan di kauman kec.suruh?
Siapa saja yang terlibat dalam pendirian LPK Karya Abadi?
Kapan LPK Karya Abadi didirikan?
Berapa banyak pengurus yang ada di LPK saat pertama didirikan?
Bagaimana cara anda mengenalkan LPK Karya Abadi kepada masyarakat?
Bagaiman respon masyarakat terhadap adanya LPK karya Abadi?
Berapa banyak siswa pada pertama kali pembukaan?
Apa yang anda lakukan untuk mengembangkan LPK sebagai lembagaa yang
baru?
Apakah terdapat kendala saat pendirian LPK sampai dengan sekarang?
Sumber dana yang digunakan berasal dari mana?
Bagaimana proses perijinan pendirian LPK Karya Abadi?
Bagaimana proses perekrutan pengurus dan karyawan LPK Karya Abadi?
Apa sayarat-syarat sebagai pengurus dan karyawan?
Apa sayarat-syarat sebagai siswa ?
Berapa biaya yang harus dikeluarkan siswa LPK Karya Abadi ?

Jenis pelatihan apa yang paling di disenangi?
Bagaimana perkembangan masing-masing jurusan?
Kurikulum apa yang digunakan dalam pembelajaran?
Bagaimana proses belajar di LPK?
Berapa waktu yang dibutuhkan siswa untuk bisa menguasai pelatihan?
Kendala apa saja yang dihadapi dalam proses pelatihan?
Bagaimana cara mengevaluasi hasil belajar?
Apakah ada evaluasi untuk praktik atau hanya teori saja?
Kriteria kelulusan apa saja yang ada di LPK ?
Bagaimana tidak lanjut atas lulus atau tidak lulusnya seorang siswa?
Apakah ada penyaluran kerja untuk para siswa yang lulus dan alumni lama?

65

PedomanWawancara (pengurus)
NamaResponden

:

Jabatan Responden


:

WaktuWawancara

:

TempatWawancara

:























Apa tujuan dari LPK ?
Bagaiman cara mengenalkan LPK ke masyarakat agar masyarakat tertarik kursus
di LPK Karya Abadi?
Apakah ada strategi khusus untuk meningkatkan kuantitas siswa
Bagaiman proses seleksi calon siswa?
Apakah setiap jurusan ada peletih khusus?
Bagaimana pembagian tugas antar pengurus?
Berapa banyak siswa sekarang?

Apa yang anda lakukan untuk mengembangkan LPK?
Bagaimana proses perekrutan pengurus dan karyawan LPK Karya Abadi?
Jenis pelatihan apa yang paling di disenangi?
Bagaimana perkembangan masing-masing jurusan?
Kurikulum apa yang digunakan dalam pembelajaran?
Bagaimana proses belajar di LPK?
Berapa waktu yang dibutuhkan siswa untuk bisa menguasai pelatihan?
Kendala apa saja yang dihadapi dalam proses pelatihan?
Bagaimana cara mengevaluasi hasil belajar?
Apakah ada evaluasi untuk praktik atau hanya teori saja?
Kriteria kelulusan apa saja yang ada di LPK ?
Bagaimana tidak lanjut atas lulus atau tidak lulusnya seorang siswa?
Apakah ada penyaluran kerja untuk para siswa yang lulus dan alumni lama?

66

PedomanWawancara (Alumni)













Bagaimana menurut anda tentang LPK Karya Abadi?
Apa saja yang terdapat dalam LPK?
Berapa lama anda belajar di LPK?
Mengambil jurusan apa ?
Berapa biaya yang harus dikeluarkan?
Bagaimana pengalaman anda tentang LPK?
Bagaimana cara belajar di LPK?
Bagaimana hasil pelatihan di LPK?
Apakah ada penyalurkan kerja setelah lulus dari LPK?
Apa perbedaan antara sbelum dan sesudah belajar di LPK Karya Abadi?

67

Lampiran 2 Data Collection

DATA COLLECTION

HASIL WAWANCARA

Nama Responden

:Jumri

Jabatan

:Pemimpin

Waktu wawancara

:23 juli 2014

Tempat Wawancara

:LPK Karya Abadi





Apa hakekat LPK Karya Abadi ?Lembaga yang didirikan dalam rangka membantu
pemerintah dalam mengurangi pngengguran dengan memberikan pelatihan dan
ketrampilankami mendirikan lembaga Karya Abadi ini.
Pelatihan apa saja yang ada di LPK?Ada program menjahit Operator
garment,Tata busana,Bordir,dan Setir mobil.
Apa visi dan misi LPK Karya Abadi ?
Visi :MenghasilkanAnakDidik Yang Berkualitas, Terampil Dan
BerdedikasiPadaDuniaIndustri Dan Berwirausaha.
Misi :

1. Melatih Siswa Yang Berkualitas Dan Siap Kerja
2. Melatih Siswa Yang Terampil Dalam Bekerja
3. Melatih Siswa Yang Berdediaksi Tinggi Pada Perusahaan Mandiri Di Tempat Kerja
4. Mengentaskan Pengangguran Dan Kemiskinan
5. Membantu Masyarakat Yang Tidak Mampu Melanjutkan Ke Jenjang Yang Lebih
Tinggi Akan Dibekali Ketrampilan.



Apa tujuan dari LPK ?Membantu pemerintah menegurangi angka pengangguran

68





















Mengapa LPK Karya Abadi didirikan di kauman kec.suruh?karena di Suruh belum
ada lembaga ketrampilan,pertama kali didirikan di desa sanggrahan tahun 2000
kontrak 2 tahun lalu pindah di suruh pada tahun 2002 sampai sekarang.
Siapa saja yang terlibat dalam pendirian LPK Karya Abadi?pertama
sendiri,setelah mendapatkan perijinan kemudian harus merekrut pengurus yang
meliputi bendahara,sekretaris,dan instruktur.
Kapan LPK Karya Abadi didirikan?20 September 2000
Berapa banyak pengurus yang ada di LPK saat pertama didirikan?pertama
sendiri selama setengah tahun kemudian merekrut karyawan,kalau langsung
merekrut belum mampu membayar gaji.
Bagaimana cara anda mengenalkan LPK Karya Abadi kepada
masyarakat?Dengan menyebarkan browsur,pamlet,setelah sedikit berkembang
kita membuat kalender untuk disebarkan di masyarakat.
Bagaiman respon masyarakat terhadap adanya LPK karya Abadi?Menurut
informasi yang saya terima,LPK sudah banyak memberikan pengaruh positif
mempunyai lulusan yang bisa bekerja bahkan sampai luar jawa,ada Kalimantan
ada yang sampai Bali,NTT,dan Maluku juga ada.
Apa yang anda lakukan untuk mengembangkan LPK sebagai lembagaa yang
baru?Mengenai pebiayaan kita lebih tinggi kita berani bersaing dengan
pengalaman dan ketrampilan yang kita miliki kita bersaing dengan lembaga yang
sudah ada.
Apakah terdapat kendala saat pendirian LPK sampai dengan sekarang?yang
namanya usaha pasti ada kendala,kendala yang kami hadapi mengenai
modal,pertama pinjam kebank 2 juta kemudian semakin lama berkembang
sekarang punya utang hampir 300juta,karena tidak ada donatur dan
menggunakan modal pribadi.Yang pertama kita punya hanya 5 buah mesin jahit
sampai sekarang sudah punya cabang di Klego Boyolali,mesin jahit sekarang
kurang lebih 100 buah.
Sumber dana yang digunakan berasal dari mana?Dana yang digunakan adalah
modal sendiri.
Bagaimana proses perijinan pendirian LPK Karya Abadi?Pertama ijin dari
lingkungan mulai RT,RW dan kecamatan kemudian dinas pendidikan,anggota
HIMKI(Himpunan Kursus Indonesia) kemudian masuk ke kantor kabupaten
kemudian diobservasi ada atau tidaknya lalu diturunkan perijinannya,kami
mendapat dua instansi yaitu dinasi pendidikan dan dinas tenaga kerja.
Bagaimana proses perekrutan pengurus dan karyawan LPK Karya Abadi?Awalnya
merekrut siswa sendiri yang mampu dan mau bekerja sama kita jadikan
pengurus dengan berdasarkan asas kepercayaan.
Apa sayarat-syarat sebagai pengurus dan karyawan?Melihat kemampuan yang
dimiliki dan jujur yang paling penting.
Apa sayarat-syarat sebagai siswa ?kalau siswa bebas mulai dari yang mampu
sampai yang tidak mampu,umur tidak dibatasi yang penting ada kemauan
belajar.
Berapa biaya yang harus dikeluarkan siswa LPK Karya Abadi?Awal Rp
100.000,00 sampai bisa,yang cepat bisa dan yang lama bisa biaya tetap sama.
Jenis pelatihan apa yang paling di disenangi?Yang paling digemari menjahit Tata
busana dan Garment.
69












Bagaimana perkembangan masing-masing jurusan?Mulai tahun-tahun terakhir
berkurang karena semakin banyak perusahaan yang ada di wilayah
sekitar,pelamar yang tidak punya ketrampilanpun diterima sehingga
mengakibatkan kurang berkembangnya lulusan lembaga.Selain itu adanya SMK
baru yang menciptakan lulusan siap kerja.
Kurikulum apa yang digunakan dalam pembelajaran?Mengikuti stanndar
nasional ditambah dari lembaga sendiri misalnya mengikuti perkembangan
tenaga kerja.
Bagaimana proses belajar di LPK?Proses dari pendaftaran isi formulir masuk
se i sa pai ju ’at hari besar libur da
ulai dari ja 8 sa pai ja
istrht
sampai jam 1,jam 1 sampai jam 4 masuk.
Berapa waktu yang dibutuhkan siswa untuk bisa menguasai pelatihan?Untuk
menjahit rata-rata 1 bulan siap kerja,kalau Garment biasanya 3 bulan.
Kendala apa saja yang dihadapi dalam proses pelatihan?Kendala sangat banyak
karena kemampuan antara siswa satu dengan yang lain berbeda,ada yang cepat
bisa ada yang lama dan dibutuhkan kesabaran.
Bagaimana cara mengevaluasi hasil belajar?Ada yang bentuk teori dan bentuk
praktik dilakukan 3 bulan sekali.
Kriteria kelulusan apa saja yang ada di LPK ?Menacu dengan SKL (Standar
Kelulusan Nasional) muali tahun terakhir sudah adaacuan dari pemerintah kalau
dulu dari LPK sendiri.
Bagaimana tidak lanjut atas lulus atau tidak lulusnya seorang siswa?Diarahkan
masuk kerja dengan kerja sama,sempat mengalami kesulitan penyaluran tetapi
sekarang justru banyak permintaan dari perusahaan.
Apakah ada penyaluran kerja untuk para siswa yang lulus dan alumni lama?Ada
beberapa perusahaan,dulu LPK yang membuat proposal untuk bekerja sama
dengan perusahaan,sekarang perusahaan yang meminta LPK untuk menyalurkan
lulusan bekerja diperusahaan.

PedomanWawancara (pengurus)

NamaResponden

:WAHYUDI

JabatanResponden

: Marketing

WaktuWawancara

: 23 juli 2014

TempatWawancara

: LPK Karya Abadi



Apa tujuan dari LPK ?
70

Mendidik siswa di bekali ketrampilan dan di tempatkan kerja pada perusahaan
dalam membantu pemerintah mengurangi angka pengangguran, dengan
demikian secara kesejahteraan lebih meningkat.
Menciptakan lapangan kerja khususnya dalam bidang menjahit.
Sebagai alternatif menggali skill ketrampilan sebagai acuan / motifasi untuk
mendapatkan pekerjaan bagi orang yang tidak dapat melanjutkan pendidikan
yang lebih tinggi.












Bagaiman cara mengenalkan LPK ke masyarakat agar masyarakat tertarik kursus
di LPK Karya Abadi?sosialisasi ke masyarakat sekitar,dengan melakukan promosi.
Apakah ada strategi khusus untuk meningkatkan kualitas LPK?Untuk
meningkatkan kualitas dan kuantitas kita punya standarOperasionalProsedur
(SOP)
inidapatmenjadidasardanpedomanyang
bermanfaatdalammemperbaikimanajemenpengelolaandankualitaspendidikanya
ynglebihbaik.
Bagaiman proses seleksi calon siswa?mengenai siswa selama ini kita selalu
memberi kesempatan bagi yang berminat untuk belajar,tidak ada seleksi khusus
seperti pendidikan formal biasanya.
Apakah setiap jurusan ada peletih khusus?setiap jurusan ada,menjahit,bordir
dan tehnisi masing-masing ada pelatihnya.
Bagaimana pembagian tugas antar pengurus?dalam pembagian tugas kita sesuai
dengan tugas atau jabatan masing-masing,misalkan ada yang kesulitan saling
membantu.
Bagaimana proses perekrutan pengurus dan karyawan LPK Karya Abadi?Proses
perekrutan kita berawal dari sistem kepercayaan dan melihat kemampuan yang
dimiliki,adapun syaratnya meliputi:
1. Membawasuratlamaran
2. Membawafotocapy KTP
3. Mebawafoto copy SKCK
4. Membawafoto copy ijazahterakhir
5. Membawasuratkesehatan
6. Pendidikan minimal SMA sederajat
7. Berkemauanbekerjakeras
8. Membawafotoukuran 3 x 4 = 3 lembar& 4 x 6 = 3 lembar

Jenis pelatihan apa yang paling di disenangi?yang paling disenangi dan paling
unggul siswanya adala menjahit,karena sebagian besar siswanya merupakan
perempuan.
Bagaimana perkembangan masing-masing jurusan?perkembangannya untuk
tahun-tahun terakhir agak menurun karena banyaknya perusahaan yang
menerima pelamar tanpa mempunyai ketrampilan menjahit.
71











Kurikulum apa yang digunakan dalam pembelajaran?untuk kurikulum kita
mengikuti standar nasional kelulusan.
Bagaimana proses belajar di LPK?proses belajar pertama kali kita berikan teori
25% kemudian praktik 75%.
Berapa waktu yang dibutuhkan siswa untuk bisa menguasai pelatihan?rata-rata
1-3 bulan siswa sudah bisa menjahit sendiri.
Kendala apa saja yang dihadapi dalam proses pelatihan?ada siswa yang susah
mengerti,kesabaran ekstra,melatih kerapiah dan susah membentuk karakter
yang teliti.
Bagaimana cara mengevaluasi hasil belajar?
Apakah ada evaluasi untuk praktik atau hanya teori saja?mengadakan tes 3
bulan sekalimeliputi tes teori dan praktik.
Kriteria kelulusan apa saja yang ada di LPK ?sudah ada ketentuan berdasarkan
standar kelulusan.
Bagaimana tidak lanjut atas lulus atau tidak lulusnya seorang siswa?yang lulus
bisa disalurkan kerja atau kerja mandiri,yang belum lulus bisa belajar kembali
bagi yang mau.
Apakah ada penyaluran kerja untuk para siswa yang lulus dan alumni
lama?untuk lulusan baik yang baru lulus ataupun alumni lama,selama ada
lowongan kita berikan kesempatan untuk bekerja.

PedomanWawancara (Alumni)

NamaResponden

:NURUL HAMIDAH

JabatanResponden

: Alumni

WaktuWawancara

: 20 juli 2014

TempatWawancara

: Suruh






Bagaimana menurut anda tentang LPK Karya Abadi?LPK merupakan
lembaga pelatihan yang membantu masyarakat untuk belajar dan mencari
ketrampilan untuk bekal bekerja.
Berapa lama anda belajar di LPK?saya belajar selama 2 bulan
Mengambil jurusan apa ?menjahit
Bagaimana pengalaman anda tentang LPK?belajar di LPK
menyenangkan,selain dilatih menjahit juga menambah wawasan,banyak
teman.
72






Bagaimana cara belajar di LPK?belajar diberi teori dahulu kemudian
praktik sampai bisa.
Bagaimana hasil pelatihan di LPK?hasilnya sekarang bisa menjahit sendiri
dengan rapi,berbagi pengalaman dengan yang lain.
Apakah ada penyalurkan kerja setelah lulus dari LPK?setelah lulus ada
penyalurkan keperusahaan garmen didaerah bawen dan sekitar.
Apa perbedaan antara sbelum dan sesudah belajar di LPK Karya
Abadi?sebelum di LPK masih menganggur dan belum punya ketrampilan
sekarang sudah bisa menjahit,bekerja di garmen keluar bantu saudara
menjahit dirumah sendiri.

NamaResponden

:SITI KHOIRIYAH

JabatanResponden

: Alumni

WaktuWawancara

: 10 juli 2014

TempatWawancara

: Suruh











Bagaimana menurut anda tentang LPK Karya Abadi?LPK merupakan
sarana untuk mencari bekal akan bekerja dan mengembangkan bakat.
Berapa lama anda belajar di LPK?saya belajar selama 2 bulan
Mengambil jurusan apa ?menjahit
Bagaimana pengalaman anda tentang LPK?
belajar di LPK mudah dipahami,asik,diajarkan ketelitian.
Bagaimana cara belajar di LPK?
pertama kali diberi penjelasan terlebih dahulu,kemudian praktik.
Bagaimana hasil pelatihan di LPK?
Sekarang bisa menjahit sendiri,dulu tidak bisa menjahit sama sekali.
Apakah ada penyalurkan kerja setelah lulus dari LPK?setelah lulus
disalurkan kerja keperusahaan garmen,tetapi saya memilih kerja ditoko
karena digarmen pekerjaannya berat dan harus kos,biaya transportasinya
mahal.
Apa perbedaan antara sbelum dan sesudah belajar di LPK Karya
Abadi?sebelum di LPK tidak bisa menjahit setelah belajar di LPK bisa
menjahit

73

NamaResponden

:RISKA SUPRIYADI

JabatanResponden

: Alumni

WaktuWawancara

: 18 juli 2014

TempatWawancara

: Suruh










Bagaimana menurut anda tentang LPK Karya Abadi?LPK merupakan
lembaga pelatihan yang membantu masyarakat mengurangi pengangguran
melalui pembekalan ketrampilan.
Berapa lama anda belajar di LPK?saya belajar selama 1,5 bulan
Mengambil jurusan apa ?Bordir
Bagaimana pengalaman anda tentang LPK?Butuh ketelitian dan
kesabaran,perlu banyak belajar untuk menggali kemampuan agar lebih
bisa.
Bagaimana cara belajar di LPK?diberi pengertian dahulu kemudian
praktik.
Bagaimana hasil pelatihan di LPK?hasilnya lebih bisa menjahit sendiri.
Apakah ada penyalurkan kerja setelah lulus dari LPK?sebenarnya setelah
lulus ada penyaluran keperusahaan tetapi saya memilih menjadi sopir
angkutan.
Apa perbedaan antara sbelum dan sesudah belajar di LPK Karya
Abadi?mendapatkan pengalaman menjah

74

Lampiran 3 Data Reduction

DATA REDUCTION

Hasil Wawancara

Kompon
en dari
Unsur
Manaje
men
strategis
Pengenalan ke masyarakat:
Pengena
lan
Denganmenyebarkan
browsur,pamlet,setelah
sedikit
berkembang kita membuat kalender untuk disebarkan di kepada
masyara
masyarakat.
kat
Respon masyarakat:
Menurut informasi yang saya terima,LPK sudah banyak
memberikan pengaruh positif mempunyai lulusan yang bisa
bekerja bahkan sampai luar jawa,ada Kalimantan ada yang
sampai Bali,NTT,dan Maluku juga ada.

Unsur
Manaje
men
Strategis

Pengam
atan
lingkung
an

Kendala:
yang namanya usaha pasti ada kendala,kendala yang kami
hadapi mengenai modal,pertama pinjam kebank 2 juta
kemudian semakin lama berkembang sekarang punya utang
hampir 300juta,karena tidak ada donatur dan menggunakan
modal pribadi.Yang pertama kita punya hanya 5 buah mesin
jahit sampai sekarang sudah punya cabang di Klego
Boyolali,mesin jahit sekarang kurang lebih 100 buah.
Pengembangan:
Mengenai pebiayaan kita lebih tinggi kita berani bersaing
dengan pengalaman dan ketrampilan yang kita miliki kita
bersaing dengan lembaga yang sudah ada.

Perenca Perumus
an
naan
Strategi
Progra
m untuk
LPK

Untuk meningkatkan kualitas dan kuantitas kita punya
standarOperasionalProsedur
(SOP)
inidapatmenjadidasardanpedoman
yang
bermanfaatdalammemperbaikimanajemenpengelolaandank
ualitaspendidikanyaynglebihbaik.
Peltihan:
Ada
program

menjahit

Operator
75

garment,Tata

Administ Impleme
rasi LPK ntasi

busana,Bordir,dan Setir mobil.

Strategi

Perijinan:
Pertama ijin dari lingkungan mulai RT,RW dan kecamatan
kemudian dinas pendidikan,anggota HIMKI(Himpunan
Kursus Indonesia) kemudian masuk ke kantor kabupaten
kemudian diobservasi ada atau tidaknya lalu diturunkan
perijinannya,kami mendapat dua instansi yaitu dinasi
pendidikan dan dinas tenaga kerja.
Perekrutan karyawan:
Perekrut
Awalnya merekrut siswa sendiri yang mampu dan mau an
bekerja sama kita jadikan pengurus dengan berdasarkan asas
kepercayaan.
Melihat kemampuan yang dimiliki dan jujur yang paling
penting.
Perekrutan siswa:
kalau siswa bebas mulai dari yang mampu sampai yang tidak
mampu,umur tidak dibatasi yang penting ada kemauan
belajar.
program menjahit Operator garment,Tata busana,Bordir,dan Pelatiha
Setir mobil.
n yang
ada di
LPK
Mengikuti stanndar nasional ditambah dari lembaga sendiri Kurikulu
misalnya mengikuti perkembangan tenaga kerja.
m yang
ada di
LPK
Proses dari pendaftaran isi formulir masuk senin sampai Proses
ju ’at hari besar libur dan mulai dari jam 8 sampai jam 12 belajar
istrht sampai jam 1,jam 1 sampai jam 4 masuk.
Pertama mulai diberi teori 25 persen dan praktik 75 persen
Ada yang bentuk teori dan bentuk praktik dilakukan 3 bulan Evaluasi
sekali.
belajar
Kriteria kelulusan Menacu dengan SKL (Standar Kelulusan
Nasional) muali tahun terakhir sudah ada acuan dari
pemerintah kalau dulu dari LPK sendiri.
Diarahkan masuk kerja dengan kerja sama,sempat Keberha
mengalami kesulitan penyaluran tetapi sekarang justru silan
banyak permintaan dari perusahaan.
program
LPK
Ada beberapa perusahaan,dulu LPK yang membuat proposal Penyalur
untuk bekerja sama dengan perusahaan,sekarang an kerja
perusahaan yang meminta LPK untuk menyalurkan lulusan
76

Evaluasi
dan
Pengend
alian

bekerja diperusahaan.

77

Lampiran 4 DataDisplay

DATA DISPLAY

Pengamatandanpengenal
anlingkungan

StukturOrgan
isasi

Administrasi LPK

LPK
Karya
Abadi

Perencanaan

Perumusanst
rategi
Manajemen

perekrutan

Implikasistra
tegi

pelatihan

Proses
belajar

Evaluasi
Kurikulum

keberha
silan

Tindakla
njut

78

Manajem
enStrategi
s

MAKNA DARI DATA DISPLAY

UNSUR
Manajemen
Strategis

Komponen dari
unsur Manajemen
Strategis

Keterangan
Data Display

Pengamatan
lingkungan

Pengenalan kepada
masyarakat

Perumusan
strategi

Perencanaan
Program untuk
LPK

Pengenalan
dengan
menyebarkan
browsur,kalende
r dam pamlet
lingkungan
memadai dan
berada ditengah
masyarakat yang
mendukung
Pembiayaan
lebih unggul dan
ketrampilan
berani maju dan
berkembang
Memanajemen
pengelolaan
dengan dengan
menggunakan
Standar
Operasional
Prosedur

Implementasi Administrasi LPK
strategi

Makna

Pengamatan
lingkungan yang
dilakukan LPK
karya Abadi
dengan melakukan
promosi,memilih
tempat yang
strategis untuk
mengembangkaan
lembaga.
Perencanaan
program LPK
yaitu:
1. Memberikan
ketrampilan
untuk bekal
bersaing dengan
lembaga lain
2. Memanajemen
pengelolaan
3. Belum ada
perencanaan
untuk mengatasi
kendala yang
dihadapi baik
secara umum
maupun luar
biasa
Terdapat empat Admiinistrasi
di
pelatihan yang
LPK disusun secara
diajarkan di
terstruktur
dan
LPK
sudah
melalui
Pedirian melalui perijinan.
perijinan mulai
Perekrutan siswa
RT,RW dan
maupun pengurus
kecamatan
belum
ada
kemudian dinas ketentuan
syarat
79

Perekrutan siswa
dan pengurus

pendidikan,angg yang ditetapkan.
ota
HIMKI(Himpun
an Kursus
Indonesia)
kemudian
masuk ke kantor
kabupaten
kemudian
diobservasi ada
atau tidaknya
lalu diturunkan
Perekrutan
siswa bebas bagi
yang berminat
dan berbagi
umur diberi
kesempatan
untuk belajar.
Perekrutan
karyawan
Awalnya
merekrut siswa
sendiri
yang
mampu dan mau
bekerja sama kita
jadikan pengurus
dengan
berdasarkan asas
kepercayaan.

Pelatihan yang ada
di LPK

Operator
garment,Tata
busana,Bordir,da
n Setir mobil.

Kurikulum yang
ada di LPK

Mengikuti
stanndar nasional
ditambah
dari
lembaga sendiri
misalnya
mengikuti
perkembangan
80

Empat
pelatihan
yang ada di LPK
yaitu
Operator
garment,Tata
busana,Bordir,dan
Setir mobil.

Sudah ada standar
kurikulum
berdasarkan
standar nasional.
Proses belajar
terstuktur

tenaga kerja.

Proses belajar

Proses
dari
pendaftaran isi
formulir masuk
senin
sampai
ju ’at hari besar
libur dan mulai
dari jam 8 sampai
jam 12 istrht
sampai jam 1,jam
1 sampai jam 4
masuk.

Pemberian teori 25
persen dan praktik
75 persen.
Kegiatan evaluasi
dilakukan 3 bulan
sekali meliputi
teori dan praktik.
Standar kelulusan
berdasarkan SKL
(Standar Kelulusan
Nasional).

Pertama mulai
diberi teori 25
persen dan
praktik 75
persen
Evaluasi belajar

Ada yang bentuk
teori dan bentuk
praktik dilakukan
3 bulan sekali.

Kriteria
kelulusan
Menacu dengan
SKL (Standar
Kelulusan
Nasional)
Evaluasi
dan
pengendalia
n

Keberhasilan
program LPK

Diarahkan masuk
kerja
dengan
kerja
sama,sempat
mengalami
kesulitan
penyaluran tetapi
sekarang justru
banyak
permintaan dari
perusahaan.

81

Keberhasilan
belajar akan
disalurkan kerja ke
beberapa
perusahaan yang
ada disekitar
kabupaten
Semarang.

Penyaluran kerja

Ada beberapa
perusahaan yang
bekerja sama
dengan LPK
Karya Abadi.

82

Lampiran 5 Foto LPK Karya Abadi

83

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENENTUAN STRATEGI PEMASARAN PADA LEMBAGA PELATIHAN DAN KURSUS (LPK) OXFORD JEMBER

0 31 15

PEMBELAJARAN KURSUS BAHASA KOREA PADA LEMBAGA PELATIHAN DAN KURSUS (LPK ) SONAGI KENDAL

4 116 167

Studi Pengelolaan Pembelajaran Kursus Menjahit Pada Lembaga Pelatihan dan Kursus (LPK) Karya Utama Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali Tahun 2011

1 24 172

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Teacher's Strategi in Teaching: A Studyat LPK Padma Widyanata

0 0 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Strategi Pada Lembaga Pendidikan Kursus Ketrampilan dan Pelatihan Kerja (LPK) Karya Abadi Kec.Suruh

0 0 15

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Strategi Pada Lembaga Pendidikan Kursus Ketrampilan dan Pelatihan Kerja (LPK) Karya Abadi Kec.Suruh T1 162010043 BAB I

0 1 6

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Strategi Pada Lembaga Pendidikan Kursus Ketrampilan dan Pelatihan Kerja (LPK) Karya Abadi Kec.Suruh T1 162010043 BAB II

0 2 20

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Strategi Pada Lembaga Pendidikan Kursus Ketrampilan dan Pelatihan Kerja (LPK) Karya Abadi Kec.Suruh T1 162010043 BAB IV

0 1 25

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Manajemen Strategi Pada Lembaga Pendidikan Kursus Ketrampilan dan Pelatihan Kerja (LPK) Karya Abadi Kec.Suruh T1 162010043 BAB V

0 1 3

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN LEMBAGA PELATIHAN DAN KURSUS BERBASIS WEB PADA LPK WIDI

0 0 19