TANGGAPAN PEMUDA TERHADAP KEBERADAAN KARANG TARUNA ERSADA KITA DI DESA BIRU-BIRU KECAMATAN BIRU-BIRU KABUPATEN DELI SERDANG. SKRIPSI. FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS NEGERI MEDAN, 2012.

TANGGAPAN PEMUDA TERHADAP KEBERADAAN
KARANG TARUNA ERSADA KITA DI DESA
BIRU-BIRU KECAMATAN BIRU-BIRU
KABUPATEN DELI SERDANG

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar sarjana
Pendidikan Pada Jurusan Pendidikan Luar Sekolah

OLEH :

PERDEMUNIKA GURUSINGA
0712113210025

JURUSAN PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2012

iv


KATA PENGANTAR

Puji dan syukur ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan limpahan
kasih dan sayang-Nya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini.
Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih dan penghargaan
kepada Drs. Sahat Siahaan, M.Pd selaku dosen pembimbing skripsi yang telah
meluangkan waktu untuk memberikan arahan dan bimbingan berupa ilmu dan
kasih sayang sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Ucapan terima
kasih dan penghargaan kepada Dra. N. Manurung, M.Pd, Drs. Togi, M.Pd, Prof.
Dr. Asmin, M.Pd selaku dosen penguji yang telah memberikan masukan dan
saran–saran mulai perencanaan penelitian sampai selesai penyusunan skripsi ini.
Prof. Dr. Ibnu Hajar Damanik, M.Si selaku rektor Universitas Negeri Medan,
Prof. Drs. Motlan, M.Sc, Ph.D selaku dekan FMIPA unimed serta Drs. Asrin
Lubis, M.Pd selaku dosen Pembimbing Akademik. Prof. Dr. Mukhtar, M.Pd, Drs.
Yasifati Hia, M.Si, Drs. Syafari, M.Pd, selaku ketua, sekretaris jurusan
Matematika dan ketua prodi Matematika FMIPA unimed dan seluruh staf jurusan,
fakultas, pembantu rektor dan pembantu dekan yang telah memberikan kelancaran
selama penyusunan skripsi ini. Heriyanto, S.Pd selaku kepala SMP Negeri 1
Binjai, Ibu Agustina dan Bapak Gun selaku guru yang telah membantu penulis

dalam menyelesaikan skripsi ini.
Teristimewa kepada yang tercinta Ibunda Yusrida Ningsih Rodiah,
Ayahanda Iwan Utama, abangda tersayang Beri Arya Pratama, nenek dan
keluarga-keluargaku yang telah banyak memberi dukungan baik materil maupun
moral kepada penulis dalam menyelesaikan studi. Tanpa dukungan yang luar
biasa dari orang tua penulis tidak akan menjadi apapun sampai detik ini. Sungguh
penghargaan yang sebesar-besarnya untuk kedua orang tua.
Istimewa pula penulis ucapkan terima kasih kepada Eru Purnomo, ST.
yang selalu mendampingi penulis dan membantu secara moral dan materil.
Kemudian trima kasih untuk sahabatku tersayang Yeni Purtika Simanjuntak yang
bersedia membantu penulis dalam penelitiannya.

v

Terima kasih untuk teman-teman seperjuangan yang sangat kusayangi
Hotma, Irma , Habibi, Putri, Yeni, Kak Ana, Lilis, Elia, Dela dan seluruh temanteman kelas Dik A 08 yang tidak mungkin penulis sebut satu per satu, kawankawan PPL (Eka, Nur, Juwa, dll) dan seluruh pihak yang tidak bisa penulis tulis
namanya satu per satu yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi
ini. Terima kasih yang sebesar-besarnya.
Penulis telah berusaha semaksimal mungkin dalam penyusunan skripsi ini,
namun penulis menyadari masih banyak terdapat kelemahan baik dari segi isi

maupun tata bahasa, untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang
bersifat membangun. Kiranya skripsi ini bermanfaat dalam memperkaya khasanah
ilmu pendidikan. Amin!
Medan, Agustus 2012
Penulis,

Dian Rizki Anggraini
081244110005

iii

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG YANG
BERORIENTASI PADA MEDIA ANIMASI FLASH PADA
MATERI LUAS PERMUKAAN DAN VOLUME
BANGUN RUANG TERHADAP PENALARAN
MATEMATIKA DI KELAS VIII
SMP NEGERI 1 BINJAI

Dian Rizki Anggraini (081244110005)
ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk: mengetahui apakah penalaran siswa yang diajarkan
dengan model pembelajaran langsung yang berorientasi pada media animasi flash lebih
baik dari pada dengan pembelajaran konvensional pada materi Luas Permukaan dan
Volume Bangun Ruang di kelas VIII SMP N 1 Binjai serta untuk mengetahui bagaimana
implementasi proses pembelajaran yang diajarkan dengan model pembelajaran langsung
yang berorientasi pada media animasi flash.
Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen. Populasi dalam penelitian ini
adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Binjai sebanyak 7 kelas. Sampel yang dipilih
dalam penelitian ini sebanyak 2 kelas dan dipilih secara acak yaitu kelas VIII-3 sebagai
kelas kontrol dengan pembelajaran secara konvensional dan kelas VIII-4 sebagai kelas
eksperimen dengan model pembelajaran langsung yang berorientasi pada animasi flash.
Instrumen penelitian ini berupa pretes dan postes yang berbentuk essay tes dan berjumlah
10 soal dan berupa lembar observasi guru. Sebelum tes diberikan kepada siswa terlebih
dahulu tes divalidkan oleh 2 orang dosen dan seorang guru matematika SMP.
Sebelum pengujian hipotesis terlebih dahulu dilakukan uji normalitas dan
homogenitas data. Kemampuan penalaran siswa yang diajar dengan model pembelajaran
langsung yang berorientasi pada animasi flash rata-rata pretes 6,130 dan postes 59,478
maka tingkat perubahan kemampuan penalaran adalah 53,348. Lebih tinggi daripada
kemampuan penalaran siswa yang diajar dengan pembelajaran konvensional rata-rata pretes
6,043 dan postes 39,304 maka tingkat perubahan kemampuan penalaran adalah 33,261.

Uji hipotesis, dari perhitungan data pretes siswa diperoleh pada dk = 44 dan taraf
nyata α = 0,05 dan t(1-α) = t(0,95) diperoleh ttabel = 1,678 dan thitung = 0,137. Karena thitung <
ttabel = (0,137 < 1,678) maka dapat dikatakan bahwa kemampuan awal siswa sama.
Sedangkan berdasarkan perhitungan data postes siswa diperoleh pada dk = 44 dan taraf
nyata α = 0,05 diperoleh ttabel = 1,678 dan thitung = 4,381. Karena thitung > ttabel (4,381 > 1,678)
maka Ho ditolak dan Ha diterima. Maka disimpulkan ada perbedaan yang berarti antara
kemampuan penalaran yang diajar dengan model pembelajaran langsung yang berorientasi
pada animasi flash dengan pembelajaran konvensional.
Kemudian implementasi proses pembelajaran yang diajarkan dengan model
pembelajaran langsung yang berorientasi pada animasi flash berjalan dengan baik sekali;
dengan perhitungan rata-rata nilai akhir 86,2% yang diobservasi oleh seorang guru
matematika dan seorang mahasiswa pendidikan.

vi

DAFTAR ISI
Halaman
Lembar Pengesahan

i


Riwayat Hidup

ii

Abstrak

iii

Kata Pengantar

iv

Daftar Isi

vi

Daftar Gambar

ix


Daftar Tabel

x

Daftar Lampiran

xi

BAB I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

1

1.2 Identifikasi Masalah

5

1.3 Batasan Masalah


5

1.4 Rumusan Masalah

5

1.5 Tujuan Penelitian

5

1.6 Manfaat Penelitian

6

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Kerangka Teoritis

7

2.1.1 Media Pembelajaran


7

 Pengertian Media Pembelajaran

7

 Jenis Media Pembelajaran

9

 Media Animasi Flash

11

 Media Pendidikan Matematika dengan Animasi Flash

12

2.1.2 Strategi Pembelajaran Geometri


12

2.1.3 Model Pembelajaran Langsung

15

2.1.4 Model Pembelajaran Langsung yang Berorientasi pada Media
Animasi Flash

20

vii

2.1.5 Penalaran Matematika

22

2.1.6 Strategi Pembelajaran Konvensional


25

2.1.7 Materi Pembelajaran

27

2.2 Kerangka Konseptual

32

2.3 Hipotesis Penelitian

34

BAB III. METODE PENELITIAN
3.1 Lokasi Penelitian

35

3.2 Populasi dan Sampel

35

3.3 Defenisi Operasional

35

3.4 Jenis Penelitian

35

3.5 Desain Penelitian

36

3.5.1 Variabel Penelitian

37

3.5.2 Prosedur Penelitian

37

3.6 Instrumen Penelitian

39

1. Tes

39

2. Lembar Observasi

39

 Analisis lembar observasi
3.7 Teknik Analisis Data

40
41

 Uji Normalitas

41

 Uji Homogenitas

42

 Pengujian Hipotesis

43

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1 Hasil Penelitian

46

4.2 Uji Persyaratan Analisis Data

48

4.2.1 Uji Normalitas

48

4.2.2 Uji Homogenitas

48

4.2.3 Uji Hipotesis

48

4.3 Analisis Hasil Observasi

49

4.3 Diskusi Penelitian

51

viii

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 Kesimpulan

55

5.2 Saran

55

DAFTAR PUSTAKA

57

x

DAFTAR TABEL

Halaman

Table 1.1 Persentase Jawaban Angket

2

Tabel 2.1 Sintaks Model Pembelajaran Langsung

16

Tabel 2.2 Kelebihan dan Kelemahan Model Pembelajaran Langsung

17

Tabel 2.3 Sintaks Model Pembelajaran Langsung yang Berorientasi pada
Animasi Flash

21

Tabel 2.4 Kelebihan dan Kelemahan Strategi Ceramah

26

Tabel 3.1. Rancangan Eksperimen

36

Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Kelas Kontrol

46

Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Kelas Eksperimen

47

Tabel 4.3. Tabel Hasil Observasi

49

ix

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 4.1 Histogram Nilai Postes Kelas Kontrol

47

Gambar 4.2 Histogram Nilai Postes Kelas Eksperimen

47

55

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN
5.1 KESIMPULAN
Berdasarkan hasil penelitian dan pengolahan data maka diperoleh
kesimpulan sebagai berikut:
1. Kemampuan penalaran yang diajarkan dengan model pembelajaran
langsung yang berorientasi pada animasi flash lebih baik daripada
kemampuan penalaran yang diajarkan secara konvensional materi luas
permukaan dan volume bangun ruang di kelas VIII SMP Negeri 1 Binjai.
2. Implementasi proses pembelajaran yang diajarkan dengan model
pembelajaran langsung yang berorientasi pada media animasi flash
berlangsung dengan baik sekali. Dimana guru dapat menerapkan atau
bertindak sesuai dengan rencana pembelajaran yang telah dirancang
sebelumnya.

5.2 SARAN
Berdasarkan kesimpulan di atas, ada beberapa pesan yang perlu
disampaikan antara lain:
1. Bagi kepala sekolah agar menambahkan komputer untuk guru mengajar
dengan program animasi flash
2. Bagi guru dapat menjadikan

model pembelajaran langsung yang

berorientasi pada animasi flash sebagai pembelajaran alternatif untuk
meningkatkan kemampuan penalaran siswa khususnya pada materi luas
permukaan dan volume bangun ruang.
3. Bagi guru yang ingin mengajar dengan model pembelajaran langsung yang
berorientasi pada animasi flash sebaiknya setiap siswa diberikan
kesempatan menggunakan media animasi flash di komputer dengan paling
sedikit 3 orang dalam 1 komputer, mengajak siswa untuk berperan aktif,
dan tidak monoton di depan kelas.
55

56

4. Bagi siswa agar terlibat lebih aktif dalam pembelajaran seperti
mengeluarkan ide-ide. Sehingga pengetahuan yang didapatkan adalah
pengetahuan bermakna yang bukan sekedar hapalan yang selanjutnya
dapat diaplikasikan untuk menyelesaikan soal-soal yang berkenaan dengan
penalaran matematika
5. Diharapkan kepada penelitian lainnya untuk melanjutkan bentuk penelitian
ini agar mendapatkan hasil yang lebih baik dan dapat sebagai bahan
perbandingan, serta akan lebih baik jika menggunakan lembar observasi
siswa agar dapat mengetahui bagaimana peran siswa dalam kegiatan
pembelajaran.
6. Bagi peneliti sendiri agar memperdalam teknik penggunaan macromedia
flash sehingga dapat membuat media animasi flash untuk pelajaran
matematika dengan materi yang berbeda.

57

DAFTAR PUSTAKA
Arikunto, Suharsimi, 2006, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta : Rineka Cipta.
Azwar, Saifuddin, 2010, Metode Penelitian, Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Bidang DIKBUD KBRI Tokyo, Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003
Tentang Sistem Pendidikan Nasional, KBRI Tokyo
Budiarto, (2011), http://blog.uin-malang.ac.id/abdussakir/2011/03/06/ pembelajaran-geometrodan-teori-van-hiele/ (accesed April 2012)
Effendi, Fahrul, (2011), Dasar-dasar Membuat Media, http://effendi.blogspot. com (accesed
Februari 2012)
Effendi, Jafar, (2012), http://mjafareffendi.wordpress.com/2012/03/13/teori-belajar-matematikamenurut-23-ahli/(accesed April 2012)
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Medan, (2010), Buku
Pedoman Penulisan Proposal dan Skripsi Mahasiswa Program Studi Pendidikan, FMIPA
Unimed.
Farhan, Aby, (2011), http://abyfarhan7.blogspot.com/2011/12/teori-belajar-matematika-menurutbruner.html(accesed April 2012)
Gani,

Muhammad
Winaf,
(2009),
http://muhammadwinafgani.files.wordpress.
com/2009/10/uji_homogenitas.pdf (accesed Mei 2012)

Gunadarma,(2011),http://elearning.gunadarma.ac.id/...dan.../Bab%2011.%20Presentasi.pdf
(accesed Maret 2012)
Gunawan, Hendra. (2007), Pengaruh Pembelajaran Matematika Dengan Memanfaatkan Program
Flash Terhadap Kemampuan Penalaran Siswa Kelas X Sma Negeri 6 Semarang Tahun
Pelajaran 2006/2007 Pada Pokok Bahasan Dimensi Tiga, Skripsi, FMIPA, UNS,
Semarang.
Haryoko, Sapto, (2009), Education Module : Efektivitas Pemanfaatan Media Audio Visual
Sebagai Alternatif Optimalisasi Model Pembelajaran, Jurnal Edukasi @Elektro Vol. 5, No.
1 : 1-10.
Hudojo, Herman, 1988, Mengajar Belajar Matematika, Jakarta : Depdikbud.
Iryanti, Puji, (2004), http://p4tkmatematika.org/downloads/ppp/PPP04_ UnjukKerja.pdf, (accesed
Juni 2012)
Ismail, Raharjo, (2010), Geometri dan Teori Van Hiele, http://zhoney.blogspot.
com/2010/09/geometri-dan-teori-belajar-van-hiele.html (accesed Mei 2012)
Junaidi, Wawan, (2010), Pembelajaran Matematika, http://wawan-junaidi.blogspot.com (accesed
Maret 2012)
Kamal,
(2011),
http://www.igcomputer.com/homogenitas-data-uji-asumsi-untuk-inferensistatistik-parametrik.html (accesed Mei 2012)

58

Kusnadi,
Penalaran
Matematika,
Matematika_SMP.pdf (accesed Juni 2012)

file.upi.edu/...MATEMATIKA/.../Penalaran_

Metode Ekspositori, (2011), http://www.masbied.com/2011/09/03/metode-ekpositori (accesed
April 2012)
Murtono, Tri. (2007), Keefektifan Model Pembelajaran CTL (Contextual Teaching And Learning)
Terhadap Penalaran Matematika Pada Materi Komposisi Fungsi Dan Invers Fungsi Pada
Siswa Kelas XI Ia Sma Negeri 1 Semarang Tahun Ajaran 2006/2007, Skripsi, FMIPA,
UNS, Semarang.
Neni, Sri, (2011), Education Module : Pembelajaran Prima Card Berbasis Soal-Soal Kontekstual
Untuk Meningkatkan Pemahaman Materi Bangun Ruang Sisi Lengkung (Studi Kasus pada
SMP Ngeri 2 Kemranjen), Eksplanasi Volume 6 Nomor 2 Edisi September 2011: 199-208.
Novanda, Desma Isnul Fahag Prasetya. (2011), Pembelajaran Matematika Berbasis Adobe Flash
CS 4 Pada Siswa Kelas VIII SMP PGRI 2 Kalipare, Skripsi, FKIP, Universitas Kanjuruhan
Malang, Malang.
Nurcahyanti, Elly, (2011), Makalah Permasalahan Pendidikan di Indonesia Beserta Solusinya,
http://blog.elearning.unesa.ac.id/elly-nurcahyanti/
makalah-permasalahan-pendidikan-diindonesia-beserta-solusinya (accesed Mei 2012)
Pramono, Andi, 2004, Presentasi Multimedia dengan Macromedia Flash, Yogyakarta : Andi.
Raharjo, Marsudi, (2009), Geometri Ruang, http://ufitahir.files.wordpress.com /2012/03/geometriruang.pdf (accesed April 2012)
Rahim, Utu, (2009), Education Module: Metode Bervariasi Dapat Meningkatkan Prestasi Belajar
Matematika Siswa Kelas V SD Negeri I Olo-Oloho Kecamatan Pakue Kabupaten Kolaka
Utara, Jurnal Unhalu MIPMIPA, Vol. 8, No. 1 Pebruari 2009 : 18-27.
Riyanto, Yatim, 2010, Paradigma Baru Pembelajaran,Surabaya : Kencana.
Rizki,

Ratih Septian, (2011), Inovasi Pembelajaran Matematika, http://seprizz270.
wordpress.com/makalah/inovasi-pembelajaran-matematika (accesed April 2012)

Rozi, Fakhrur, (2005), Penyajian Materi Bangun Ruang dengan Menggunakan Animasi
Macromedia
Flash,
http://student-research.umm.ac.id/index.php/
dept_of_mathematics/article/view/7811 (accesed Maret 2012)
Ruseffendi, E. T., 1990, Pengajaran Matematika Modern dan Terkini, Bandung : Tarsito.
Sadiman, Arief S. dkk., 2003, Media Pendidikan
Pemanfaatannya, Jakarta : Rajawali Pers.

Pengertian,

Pengembangan

dan

Samian, (2008), http://samianstats.files.wordpress.com/2008/10/anava-1-jalur.pdf (accesed Mei
2012)
Sejathi,
(2011),
Jenis-Jenis
Media
Pembelajaran,
http://id.shvoong.com/socialsciences/education/2108406-jenis-jenis-media-pembelajaran/#ixzz1v8G OU8tl (accesed
Mei 2012)
Shadiq, Fajar, (2008) , Penalaran, Pemecahan Masalah, dan Komunikasi dalam Pembelajaran
Matematika,
http://p4tkmatematika.org/downloads/sma/
pemecahanmasalah.pdf.
Pemecahan Masalah, Penalaran dan Komunikasi (accesed Februari 2012)

59

Shadiq, Fajar, (2007), Penalaran dan Reasoning Mengapa Perlu dipelajari Para Siswa di
Sekolah?,
http://fadjarp3g.files.wordpress.com/2007/09/ok-penalaran_gerbang_.pdf
(accesed Februari 2012)
Sudjana, 1996, Metode Statistika, Bandung : Tarsito.
Sudrajat, Akhmad, (2011), Model Pembelajaran Langsung (Direct Instruction),
http://akhmadsudrajat.wordpress.com/2011/01/27/model-pembelajaran-langsung/ (accesed
Mei 2012)
Suharta, I Gusti Putu, (2003), Education Module : Pendidikan Matematika Realistik Indonesia
(Alternatif Pembelajaran Matematika yang Berorientasi Kurikulum Berbasis Kompetensi),
Jurnal Pendidikan dan Pengajaran IKIP Negeri Singaraja, Edisi Khusus TH. XXXVI
Desember 2003 : 137-155.
Sumardyono, (2009), http://masthoni.wordpress.com/2009/07/12/melihat-kembali-definisi-dandeskripsi-matematika (accesed Maret 2012)
Sumarno,
Alim,
(2011),
Model
Pembelajaran
Konvensional,
http://blog.
elearning.unesa.ac.id/alim-sumarno/model-pembelajaran-konvensional (accesed Mei 2012)
Susilana, Rudi dkk., 2007, Media Pembelajaran Hakikat, Pengembangan, Pemanfaatan, dan
Penilaian, Bandung : CV. Wacana Prima.
Susilawati, (2011), http://asep-alan.blogspot.com/2011/12/indikator-penalaran matematika.html
(accesed Juni 2012)
UGM,

(2011), http://ugm.ac.id/index.php?page=rilis&artikel=4467page=
(accesed April 2012)

rilis&artikel=4467

Undip, (2011), http://eprints.undip.ac.id/6795/1/Analysis_of_Variance.pdf (accesed Mei 2012)
Virus,

(2011), http://viruspintar.blogspot.com/2012/05/pendidikan-indonesia-ranking-69.html
(accesed April 2012)

Wahyudi, Eko Nur, (2009), Education Module : Pemanfaatan Media Animasi Macromedia Flash
untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas XB Teknik Gambar Bangun SMK Negeri
Wonogiri, Jurnal DIDAKTIKA Edisi Khusus Hardiknas : 143-151.
Wahyuni,
Laili,
(2011),
Penalaran
Induktif
dan
Deduktif,
http://wartawarga.
gunadarma.ac.id/2011/02/penalaran-induktif-dan-deduktif-3/ (accesed Mei 2012)
Warpala,
I
Wayan
Sukra,
(2009),
Pendekatan
Pembelajaran
Konvensional,
http://edukasi.kompasiana.com/2009/12/20/pendekatan-pembelajaran-konvensional/
(accesed Mei 2012)
Wikipedia, (2012), Penalaran, http://id.wikipedia.org/wiki/Penalaran (accesed Mei 2012)
Yadnya, I Gusti Agung Oka, (2011), Problematik Pembelajaran Geometri di
Sekolah,www.guruprofesional.org/.../Makalah_Pembelajaran_Geometri.doc/ (accesed April
2012)