NASKAH SOAL PREDIKSI UN 2013 BAHASA INDONESIA PAKET 21

NASKAH SOAL PREDIKSI

UJIAN NASIONAL 2013
SEKOLAH DASAR

PAKET

21

MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA
Bacaan untuk nomor soal 1 s.d. 5.
Dokter Hewan
Peranan dokter hewan di masyarakat sangat
banyak. Mereka tidak hanya mengobati hewan yang
sakit, tetapi juga membantu meningkatkan kesehatan
masyarakat. Misalnya, dokter hewan berperan dalam
pengendalian hewan ternak atau potong. Dokter
hewan melakukan pemeriksaan secara ketat terhadap
daging, susu atau telur sebelum dikonsumsi
masyarakat.
Dengan

menjadi
dokter
hewan,
banyak
pengetahuan dan hal-hal menarik yang didapat. Kita
jadi tahu keadaan emosi hewan, misalnya saat hewanhewan itu sedih atau gembira.
Nah, jika kalian ingin menjadi dokter hewan,
mulailah menyayangi hewan dari sekarang. Jangan
menyakiti hewan! Bagaimanapun juga, hewan
merupakan makhluk ciptaan Tuhan sama seperti kita.
1.

Siapa yang berperan dalam pengendalian hewan
potong atau ternak ?
a. dokter spesialis
c. dokter gigi
b. dokter hewan
d. dokter umum

2.


Bagaimana caranya jika ingin menjadi dokter hewan ?
a. mengamati hewan
c. menyelidiki hewan
b. menyayangi hewan
d. menganalisis hewan

3.

Kalimat tanya yang sesuai dengan isi paragraf pertama
adalah....
a. Apa peranan dokter hewan di masyarakat ?
b. Bilamana peranan dokter hewan di masyarakat ?
c. Mengapa dokter hewan besar peranannya dalam
masyarakat ?
d. Dimanakah peranan dokter hewan itu ?

4.

Ide pokok yang sesuai dengan paragraf pertama

bacaan di atas adalah....
a. menjadi dokter hewan dimasyarakat
b. dokter hewan berperan dalam pengendalian
c. peranan dokter hewan di masyarakat
d. mereka mengobati hewan sakit

5.

Kalimat yang sesuai dengan isi paragraf kedua adalah
....
a. Dokter hewan pada umumnya menyayangi semua
hewan
b. Dokter hewan berperan sebagai pengendalian
hewan potong
c. Dokter
hewan
membantu
meningkatkan
kesehatan hewan
d. Dokter hewan mengetahui hal-hal yang menarik

pada hewan

PREDIKSI UN 2013 - BHS. INDONESIA 21

6. Perhatikan !

Adik Sinta yang berumur 3 tahun menderita batuk dan
pilek. Jadi dosis obat yang tepat untuk adik Sinta
adalah....
a. 2 sendok takar 3 x sehari c. ¾ sendok takar 3 x sehari
b. ½ sendok takar 3 x sehari d. ¼ sendok takar 3 x sehari
7.

Petunjuk Pemakaian Minyak Kayu Putih Spesial
1) Oleskan dibagian badan yang diinginkan hingga
merata.
2) Tutuplah botol dengan menekan tutup botol,
putar ke kanan.
3) Tuangkan sedikit minyak kayu putih spesial diatas
telapak tangan

4) Bukalah tutup botol dengan menekan tutup
botol, putar ke kiri.
Urutan petunjuk pemakaian minyak kayu putih yang
benar adalah . . .
a. 4) 3) 1) 2)
c. 3) 1) 4) 2)
b. 4) 1) 3) 2)
d. 3) 4) 1) 2)

8.

Bacalah kutipan rubrik khusus berikut dengan cermat !
Rencana pemerintah mengimpor beras dari
Thailand pada bulan Oktober dapat menjadi pukulan
bagi petani. Kareana saat itu adalah masa panen pada
musim tanam ketiga.
Menurut keterangan yang dikumpulkan Kompas
dari petani di beberapa daerah di Jawa Timur, kamis
(8/9). Kenaikan harga beras sekarang ini berkisar Rp.
200 – 500 per kilogram, atau pun stok perum Bulog

bisa dijadikan alasan pemerintah untuk mengimpor
beras. Kenaikan harga bersifat temporer karena musim
lebaran dan tidak sedang dalam musim panen.
(sumber : Kompas, 9 September 2011)
Kalimat saran yang tepat untuk menanggapi rubrik
khusus di atas adalah....
a. Sebaiknya dilakukan perbaikan agar petani tidak
merasa menderita terus.
b. Dari pada melakukan impor, lebih baik
pemerintah mengintensifkan pembelian gabah
atau beras kepada petani.
c. Sebaiknya pemerintah menurunkan harga beras
secepatnya agar rakyat tidak sengsara.
d. Tidak ada alasan yang pantas untuk bertindak
sewenang-wenang dalam mengambil untung dari
hasil impor beras

9.

Perhatikan cuplikan pengumuman!

Dalam rangka menyukseskan program penghijauan,
sekolah akan mengadakan penanaman pohon buahbuahan di kebun sekolah. Murid-murid diminta
membawa satu bibit pohon buah.
Isi pengumuman diatas adalah ....
a. Kebersihan lingkungan sekolah
b. Pengadaan program penghijauan
c. Penanaman buah-buahan di sekolah
d. Murid diminta membawa bibit buah

Created by : Nurwanto, S.Pd

1

Teks untuk soal nomor 10, 11, dan 12.
Dini
: Mengapa hari ini Dika tidak masuk
sekolah? (sambil memilih menu
makanan)
Fara
: Dia sakit dan dirawat di rumah sakit

Pelita A ugrah
Dini
: Ya a pu , Dika sakit apa?
Fara
: Tifus dan demam berdarah. Oh ya, hari
ini setelah pulang sekolah dan beberapa
temanku ingin menjenguknya di rumah
sakit, Ka u au ikut?
Dini
: Tentu saja. Nanti kita sekalian
mendoakan agar dia cepat sembuh.
Fara
: Iya, Amin...
10. Tokoh utama drama di atas adalah ....
a. Dini
c. Dini dan Fara
b. Fara
d. Farad an Dika
11. Latar tempat teks drama di atas adalah ....
a. Kantin rumah sakit

c. rumah sakit
b. kantin sekolah
d. sekolah
12. Amanat yang terkandung dalam teks drama tersebut
adalah....
a. Teman yang sakit harus di kasihani dan dijenguk.
b. Menjenguk orang sakit merupakan kewajiban
kita.
c. Kita tidak perlu menjenguk teman yang sakit.
d. Kita harus menjenguk teman yang sakit dan
mendoakannya.
13. Perhatikan paragraf berikut ini!
(1)Kebiasaan
membaca
dapat
meningkatkan
pengetahuan
seseorang
dan
meningkatkan

pemahaman. (2)Dengan membaca, orang mengambil
manfaat dari pengalaman orang lain. (3)Selain itu,
membaca membantu seseorang untuk menyegarkan
pemikirannya dan memanfaatkan waktu agar tidak siasia. (4)Oleh karena itu, membaca mempunyai banyak
manfaat untuk manusia.
Kalimat utama paragraf di atas ditandai dengan nomor
....
a. 1
c. 3
b. 2
d. 4
14. Perhatikan teks percakapan!
Kakak
: Dik, bagaimana hasil ulangan hari ini?
Dimas
: Kak, nilai ulangan bahasa Indonesiaku
100!
Kakak
: Wah, Selamat ya, Kakak senang
mendengarnya!

Dimas
: Terima kasih, Kak!
Simpulan teks percakapan di atas adalah ....
a. Keheranan kakak terhadap nilai ulangan Dimas.
b. Kebanggaan Dimas terhadap nilai ulangannya.
c. Kesenangan kakak terhadap nilai ulangan Dimas.
d. kesenangan Dimas terhadap nilai ulangannya.

Olimpiade Roma tahun 1960. Dibalik dunia tinju yang
keras, ternyata Ali memiliki jiwa sosial tinggi,
dermawan, dan banyak orang mengataka ia berhati
emas teruta a u tuk a ak-anak.
15. Mak a dari per yataa ada proses panjang yang
harus dilalui adalah ....
a. Gelar yang sudah diraihnya membutuhkan kerja
keras dan perjuangan.
b. Apa yang sudah diraihnya mudah diperoleh.
c. Gelar tertingginya mudah dicapai.
d. Ia bangga mendapat julukan berhati emas
16. Arti kata berhati emas pada paragraf di atas adalah ....
a. Berhati mulia
b. Berhati lembut
c. Suka menolong
d. Mudah tersentuh hatinya
17. Antomin kata dermawan pada paragraf di atas adalah
....
a. Penolong
c. Kikir
b. Pemberi
d. Pelit
18. Perhatikan ilustrasi berikut!
Dewi memiliki sahabat. Mereka tidak pernah
bertengkar. Duduk di kelas pun sebangku. Dalam
beberapa hal mereka memiliki banyak kesamaan.
Mereka berdua sangat kompak dan cocok.
Peribahasa yang sesuai untuk menggambarkan Dewi
dan sahabatnya adalah ...
a. Seperti tikus dan kucing
b. Seperti pungguk merindukan bulan
c. Seperti katak dalam tempurung
d. Seperti pinang dibelah dua
19. Perhatikan ilustrasi berikut!
Amir terkenal sebagai anak yang rajin dan senang
membantu orang lain. Jia ada orang yang kesulitan
tidak segan-segan membantu. Di rumah pun ia rajin
membantu ibunya. Tidak hanya itu, Amir juga rajin
belajar sehingga ia selalu menjadi juara kelas.
Ungkapan yang sesuai untuk sikap Amir adalah ....
a. panjang tangan
b. buah tangan
c. kaki tangan
d. cepat kaki ringan tangan
20. Perhatikan pantun!
Buah nangka buah kedondong
Dibeli ibu di pasar Johar
Wahai kawan jangan suka bengong
Ah, lebih baik kita belajar
Pesan yang terkandung dalam pantun di atas adalah
....
a. kita tidak boleh bengong
b. belajar lebih baik daripada diam
c. kita harus selalu belajar rajin
d. kita harus belajar, jangan bengong

Bacaan untuk soal nomor 15, 16, dan 17.
Mohammad Ali adalah petinju hebat antara 1960
sampai 1981. Untuk menjadi petinju sehebat Ali, tentu
tidak mudah. Ada proses panjang yang harus dilalui.
Perlu kerja keras dan berlatih dengan sungguhsungguh. Sebelum menjadi petinju bayaran, Ali sudah
tinju sejak usia 12 tahun dan bertanding sebanyak 108
kali. Gelar tertingginya adalah peraih medali emas

PREDIKSI UN 2013 - BHS. INDONESIA 21

21. Bacalah kedua teks berikut!
Teks 1
Di desa Jambu, Ambarawa banyak petani yang
membudidayakan buah melon. Warga Jambu,
terutama pemuda dan pemudinya merintis usaha
budidaya buah melon manis. Usaha tersebut dirintis
bersama mahasiswa KKN UGM. Langkah awal
membudidayakan melon manis mendapat respon dari

Created by : Nurwanto, S.Pd

2

berbagai pihak. Setelah masa panen produksi melon
terjual habis.
Teks 2
Tanaman kedelai hitam dan putih banyak dijumpai di
wilayah Wonosari, Jogjakarta. Masyarakat di Wonosari
lebih senang bertanam kedelai daripada padi. Alasan
lebih senang kedelai karena tanah di Wonosari
memang lebih cocok ditanami kedelai. Masyarakat
dengan kerja keras berusaha membudidayakan kedelai
super yang putih dengan cara tanam tumpangsari dan
pendaringan yang rutin.
Persamaan kedua teks di atas adalah ....
a. Keduaya bertema pelestarian lingkungan
b. Keduanya berbicara tentang apotik hidup
c. Keduanya berbicara budidaya tanaman pangan
d. Keduanya berbicara tentang lahan pertanian
Cermati jadwal untuk menjawab soal nomor 22 dan 23!

Kesimpulan cerita di atas adalah ....
a. Cita-cita dapat diraih dengan belajar sungguhsungguh
b. Janji Anton kepada seluruh keluarganya
c. Nasehat Anton kepada anak-anaknya
d. Bakti Anton kepada keluarganya.
26. Pahami laporan berikut dengan saksama!
Pulau Bangka ternyata memiliki pantai yang indah.
Pasirnya terasa lain dari yang lain. Lembut di kaki dan
warnanya cerah kuning gading. Pada saat tertentu
airnya bisa tenang tiada berombak sehingga mirip
kolam. Pantai yang berpasir lembut itu umumnya
tidaklah membentang panjang.
Isi lapora pe ga ata di atas adalah … .
a. Informasi pulau Bangka
b. Keindahan air di Bangka
c. Keindahan pantai Pulau Bangka
d. Batu Karang di Pulau Bangka

Jadwal Kapal Motor (KM) Wilis Bulan Januari 2013
Dari

Tujuan

Makassar
Bima

Bima
Labuan
Bajo
Waingapu

Labuan
Bajo
Waingapu
Ende

Ende
Kupang

Tanggal
Berangkat
Tiba
06-01-2013
07-01-2013
07-01-2013
07-01-2013

Waktu
Berangkat
Tiba
10:00
07.00
09.00
20.00

07-01-2013

08-01-2013

22.00

05.00

08-01-2013
08-01-2013

08-01-2013
09-01-2013

07.00
20.00

19.00
15.00

22. Pernyataan yang sesuai dengan jadwal Kapal Motor
Wilis pada bulan Januari 2013 adalah…
a. KM. Wilis berangkat dari Bima pada tanggal 7
Januari 2013 pukul 20.00
b. KM. Wilis berangkat dari Labuan Bajo dua kali
pada tanggal 6 dan 7 Agustus 2013
c. KM. Wilis Tujuan Ende tiba pada tanggal 8 Januari
2013 pukul 19.00
d. KM. Wilis berangkat dari Ende pada tanggal 9
Januari 2013 pukul 20.00
23. Kereta Pada tanggal 8 Januari 2013 pukul 05.00, KM.
Wils tiba di pelabuhan . . .
a. Makassar
c. Waingapu
b. Bima
d. Ende
24. Perhatikan penggalan puisi berikut!
Petani
Sawah dan ladang disana
Petanilah penanamnya
Hujan rintik tak jua dirasa
Karena masyarakat butuh pangan
Terima kasih petani
Isi yang terdapat dalam puisi di atas adalah ....
a. Seorang petani yang menjaga sawahnya
b. Petani yang bekerja keras untuk istrinya
c. Seorang petani yang tak kenal lelah
d. Petani yang menghasilkan bahan pangan
25. Bacalah cerita berikut !
A akku , jika ka u e iliki ita-cita yang tinggi,
kamu harus yakin dapat meraihnya, tapi jangan lupa
kamu harus bekerja keras dan belajar sungguhsungguh. Ilmu itu mahal harganya, Nak. Alangkah
ruginya kita menyia-nyiakan ilmu karena cita-cita tidak
aka ter apai, kata I u kepada A to . “ejak itu A t
berjanji pada dirinya sendiri, dia akan rajin belajar dan
bersungguh-sungguh agar cita-citanya tercapai. Anton
ingin membuktikan kepada ibu, ayah, kakek dan
neneknya bahwa dia dapat meraih cita-citanya dengan
prestasi yang membanggakan.

PREDIKSI UN 2013 - BHS. INDONESIA 21

27. Perbaikan struktur kalimat terakhir yang tepat adalah
….
a. Pantai
berpasir lembut yang membentang
panjang itu tidaklah umum
b. Tidaklah umumnya pantai berpasir yang lembut
membentang panjang
c. Pantai yang berpasir lembut itu umumnya
tidaklah membentang panjang
d. Umumnya tidak membentang panjang pantai
yang berpasir lembut itu
28. Perhatikan teks percakapan!
Budi
: Apa cita-citamu, An?
Andi
: Aku ingin menjadi dokter.
Budi
: Mengapa kamu mau menjadi dokter?
Andi
: Aku ingin membantu mereka yang sakit
Budi
: Wah, kau su gguh ulia, A !
Topik yang tepat untuk wacana percakapan di atas
adalah … .
a. Prestasi Andi
c. Cita-cita Budi
b. Jadi dokter
d. Cita-cita Andi
Bacaan untuk nomor soal 29 dan 30.
Ketika ibu Malin Kundang menyapa anaknya, Malin
Kundang tidak mempedulikannya, bahkan ia
membentak dan menendangnya. Sikap seperti itu
membuat ibunya tanpa sadar mengeluarkan kutukan
terhadap anaknya. Akhirnya Malin Kundang berubah
menjadi batu.
29. Kalimat ringkasan yang tepat berdasarkan paragraf di
atas adalah … .
a. Malin Kundang tidak lupa diri walaupun menjadi
orang kaya.
b. Malin Kundang mengaku keturunan bangsawan
kepada istrinya.
c. Setelah menjadi kaya Malin Kundang tidak mau
mengakui ibu kandungnya.
d. Malin Kundang terpaksa mau mengakui ibunya
karena malu kepada istrinya.
30. Te a pada paragraf di atas adalah … .
a. Kesombongan
c. Kaya raya
b. Durhaka
d. Religius

Created by : Nurwanto, S.Pd

3

31. Perhatikan teks puisi!
Kartini
Di bumi pertiwi Tuhan menganugrahi
Seorang gadis ayu , gadis Jepara
Kartini namanya
Nama sri kandi bangsa
Maksud kata gadis ayu, gadis Jepara dalam puisi di atas
adalah … .
a. Kartini
c. Dyah Cahyani
b. Sri Kandi
d. Putri Ayu
Teks puisi untuk nomor soal 32 dan 33.
Ibuku
Betapa susah payahnya
Engkau melahirkan, mendidik dan membesarkanku
Engkau adalah perisai hidupku
Engkau adalah cermin hidupku
32. Parafrase ya g tepat u tuk puisi di atas … .
a. Seorang ibu adalah tauladan bagi anak-anaknya.
Dengan susah payah menghadapi anak-anaknya.
b. Dengan susah payah seorang ibu melahirkan dan
membesarkan anak seorang diri. Pengorbanan
ibu tidak mudah.
c. Betapa baiknya ibu dengan susah payah
melahirkan, mendidik dan membesarkan
anaknya. Ibu sebagai pelindung dan tauladan bagi
anak-anaknya.
d. Dengan kerja keras ibu telah menghadapi,
membimbing anaknya sampai dewasa. Ibu adalah
pahlawan bagi keluarga, tauladan bagi anaknya.
33. Makna kata cermin dalam hidupku dalam puisi di atas
adalah … .
a. Pelindung dalam kehidupan
b. Penerang dalam kehidupan
c. Tauladan dalam kehidupan
d. Alat untuk bercermin
34. Perhatikan petunjuk berikut !
1) Masukkan beras yang sudah bersih kedalam
wadah beras
2) Tekan tombol pada posisi cook (memasak)
3) Colokkan steker pada stopkontak
4) Buka tutup rice cooker dan masukkan wadah
beras yang sudah bersih
5) Tunggu hingga nasi masak secara otomatis
Urutan petunjuk memasak nasi menggunakan rice
ooker ya g tepat adalah …
a. 1 – 5 – 3 – 2 – 4
c. 1 – 3 – 5 – 2 – 4
b. 1 – 4 – 3 – 2 – 5
d. 1 – 4 – 5 – 2 – 3
35. Perhatikan kalimat acak berikut ini!
1) Menurutnya ongkos naik bus kota lebih murah.
2) Setiap pagi Marsa berangkat sekolah naik bus
kota.
3) Walaupun berdesakan, ia tetap menjalaninya
setiap hari.
4) Jarak tempat sekolah Marsa jauh dari rumahnya.
Urutan kalimat-kalimat acak tersebut agar menjadi
paragraf ya g padu adalah … .
a. 1 – 2 – 4 – 3
c. 4 – 2 – 1 – 3
b. 4 – 1 – 2 – 3
d. 2 – 1 – 3 – 4
36. Anita suka menari.
Adik Anita suka menyanyi.
Penggabungan dua kalimat di atas yang benar adalah

a. Anita suka menari atau adiknya suka menyanyi

PREDIKSI UN 2013 - BHS. INDONESIA 21

b. Anita suka menari dan adiknya suka menyanyi
c. Anita suka menari, sedangkan adiknya suka
menyanyi
d. Anita suka menari meskipun adiknya suka
menyanyi
37. ‘aiha aka di elika sepatu ola … ilai rapor ya
bagus
Kata penghubung yang tepat untuk melengkapi
kali at di atas adalah … .
a. Jika
c. Atau
b. Maka
d. Meski
38. Bacalah surat undangan berikut!
No : 24/U/1/2013
Hal : Undangan
Yth. Bapak/Ibu
Orang tua murid kelas VI SD Negeri 1 Jetis
Dengan hormat,
Kami mengharap kehadiran Bapak/Ibu pada :
Hari/Tanggal
: Sabtu, 2 Februari 2013
Pukul
: 09.00
Tempat
: Aula SD Negeri 1 Jetis
Acara
: Sosialisasi ujian nasional
…..
Kepala SDN. Harapan
Rohyadi, S.Pd.I
Kalimat yang tepat untuk melengkapi undangan
terse ut adalah … .
a. Kami sangat menunggu kedatangan Saudara.
b. Atas kehadiran Saudara, kami mengucapkan
terimakasih.
c. Atas kehadiran Bapak/Ibu, kami mengucapkan
terima kasih.
d. Atas kehadirannya, kami ucapkan terima kasih.
39. Bacalah!
Salam manis selalu,
Halo Bella Apa kabar Semoga kamu selalu dalam
lindungan-Nya. Sudah lama kita tidak berjumpa.
Bagaimana kalau liburan nanti kita mengadakan reuni?
Kalimat yang menggunakan tanda baca secara benar
untuk mengganti kalimat bergaris bawah di atas
adalah …
a. Halo, Bella! Apa kabar!
b. Halo Bella! Apa kabar?
c. Halo, Bella! Apa kabar?
d. Halo, Bella. Apa kabar!
40. Bacalah!
PENGUMUMAN
Diumumkan kepada seluruh siswa SD Insan
Harapan, dalam rangka memperingati Hari
Pahlawan, Sekolah akan mengadakn napak tilas
Pahlawan yang akan dilaksanakn pada tanggal 10
November 2012. ... Demikian pengumuman ini, atas
perhatiannya kami ucapkan terimakasih.
Kalimat berkata depan yang tepat untuk melengkapi
pengumuman tersebut adalah ...
a. Para siswa diminta datang dari halaman sekolah
pukul 07.00
b. Siswa wajib berkumpul pada halaman sekolah
pukul 07.00
c. Semua siswa berkumpul ke halaman sekolah
pukul 07.00
d. Diharapkan siswa berkumpul di halaman sekolah
pukul 07.00

Created by : Nurwanto, S.Pd

4

41. Perhatikan percakapan!
Arif
: “ela at ula g tahu , Do ? ‘a ai sekali
di dala .
Doni
: Teri a kasih, silahkan ambil kue sendiri!
Teman-teman sudah ada di dalam
se ua.
Arif
: Hadiah ya a yak sekali pasti a yak
ya g data g.
Doni
: ….
Kalimat yang tepat untuk melengkapi dialog tersebut
adalah ….
a. Iya, mereka senang ada di sini!
b. Iya, semua temanmu datang disini!
c. Iya, terima kasih sudah mau datang di sini!
d. Iya, pasti pesta ramai
42. Perhatikan formulir dan data berikut!
Formulir Pendaftaran Member JKT48
First Generation
Nama
: …..
Tempat lahir
: …..
Tanggal lahir
: …..
Nama orang tua
: …..
Rezky Wiranti Dhike lahir tanggal 22 November
1995. Sejak lahir hingga sebagai siswa kelas dua SMP,
dia tinggal di Bandung. Dua tahun yang lalu ia tinggal
di Bogor. Setahun berikutnya tinggal di Tangerang.
Sekarang Rezky Wiranti Dhike berada di Jakarta
bersama pamannya.
Isia ya g tepat u tuk a gka diisi de ga data ….
a. Bandung
c. Tangerang
b. Bogor
d. Jakarta
Teks untuk soal nomor 43 dan 44
.... Kami ucapkan terima kasih kepada teman-teman
yang mau hadir pada acara ulang tahun adik saya
andini. saya berharap ulang tahun ke- 10 adikku
menjadikannya tambah dewasa. kami sekeluarga juga
mohon doa agar andini selalu diberi kesehatan dan
selalu dalam lindungan tuhan.
43. Kalimat pembuka untuk mengawali isi pidato di atas
yang tepat adalah....
a. Marilah kita selalu berdoa agar ulang tahun ini
berjlan lancar.
b. Pada kesempatan ini ijinkan saya mengucapkan
terima kasih.
c. Marilah kita panjatkan piji syukur kepada Tuhan
YME
d. Harapan saya semoga teman-teman selalu diberi
kesehatan.
44. Penggunaan huruf kapital pada penggalan pidato di
atas adalah....
a. Saya, Andini, Kami
b. Saya, Kami, Tuhan
c. Kami, Tuhan, Andini
d. Saya, Andini, Kami, Tuhan
45. Bacalah penggalan surat resmi berikut!
Yth. Bapak/Ibu Orang tua siswa-siswi kelas VI
SD Negeri 1 Jetis
Dengan hormat,
Untuk meningkatkan pengetahuan siswa
dalam bidang pertanian dan pelajaran IPA, kami
bermaksud mengadakan wisata ilmiah. Kegiatan
tersebut berupa kunjungan ke laboratorium. Adapun
kegiatan tersebut akan dilaksanakan besok pada:

PREDIKSI UN 2013 - BHS. INDONESIA 21

hari/tanggal
: Sabtu, 9 Februari 2013
pukul
: 08.00 s.d. 16.30
Oleh karena itu, kami mengundang kalian semua ikut
mendampingi para siswa selama kegiatan berlangsung.
Kata yang bercetak miring pada surat di atas tidak
tepat, seharusnya....
a. Saudara-saudara
b. Semua orang tua siswa
c. Bapak/Ibu orang tua siswa
d. Semua siswa kelas VI
46. Perhatikan penggalan laporan berikut !
Kelompok Mawar 7 mengadakan kunjungan ke Bank
BNI, Purbalingga . . . .
Lama perjalanan sekitar 1 jam karena lalu lintas di Kota
Purbalingga sangat padat. Gedung Bank BNI
merupakan salah satu peninggalan bersejarah yang
kini masih ada.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi penggalan
laporan rumpang di atas adalah . . .
a. Mereka didampingi oleh dua orang guru
b. Kendaraan yang digunakan adalah angkutan kota
c. Kelompok Mawar terdiri dari 10 siswa
d. Mereka berangkat dari sekolah pukul 08.00
47. Perhatikan secara saksama data pengamatan berikut!
Laporan Pegamatan
Hari, tanggal
: Sabtu, 9 Maret 2013
Waktu
: 09.00-19.00 WIB
Tempat
: Galeri Kesenian Basuki Abdullah
Tujuan
: Memamerkan karya lukisan
naturalis
Hasil Pengamatan :
1) Lukisan yang dipamerkan berjumlah 30 buah.
2) Lukisan-lukisan tersebut adalah karya 20 pelukis
terkenal Indonesia.
3) Jumlah pengunjung yang daang adalah 250
orang.
Laporan yang sesuai data di atas adalah
a. Pameran lukisan naturalis di laksanakan pada hari
Sabtu, 9 Maret 2013, mulai pukul 09.00-19.00
WIB di Galeri Kesenian Basuki Abdullah. Lukisan
yang dipamerkan berjumlah 30 buah yang dibuat
oleh 20 pelukis dan jumlah pengunjung pameran
itu adalah 250 orang.
b. Pameran lukisan naturalis dilaksanakan pada hari
Sabtu, 9 Maret 2013 di Galeri Kesenian Basuki
Abdullah. Lukisan yang dipamerkan cukup banyak
dan pameran dihadiri oleh ratusan pengunjung.
c. Pameran lukisan naturalis dilaksanakan di Galeri
Kesenian Basuki Abdullah. Lukisan yang
dipamerkan berjumlah 30 buah dibuat oleh
beberapa pelukis terkenal Indonesia.
d. Pameran lukisan naturalis dilaksanakan di Galeri
Kesenian Basuki Abdullah sangat ramai
pengunjung. Jumlah lukisan yang dipamerkan
cukup banyak.
48. Perhatikan pantun yang belum lengkap!
Jika mau membeli sukun
Beli saja di pasar Johar
……..
………
Isi yang tepat untuk melengkapi pantun di atas adalah
a. Jika anda suka melamun
Jangan harap naik kelas
b. Jika anda suka melamun
Pastilah jadi anak pikun
c. Jika anda rajin dan tekun
Pastilah akan naik kelas
d. Jika anda rajin dan tekun
Pasti menjadi anak yang pintar

Created by : Nurwanto, S.Pd

5

49. Perhatikan !

Paragraf ya g sesuai de ga ga ar diatas adalah ….
a. Anisa gadis kecil duduk di bangku Taman KanakKanak ia selalu menabung di bank bersama
ibunya. Menabung adalah kebiasaan yang baik.
Oleh karena itu patut di contoh.
b. Anisa gadis keci duduk di bangku Taman KanakKanak. Meskipun demikian orang tua Nisa sudah
melatih putrinya untuk menabung. Sebagian uang
saku nisa disisihkan. Setiap hari Kamis
ditabungkan di bank bersama ibunya.
c. Anisa gadis kecil duduk di bangku Taman KanakKanak. Ia suka menabung di bank. Pegawai bank
sangat ramah-ramah sehingga banyak anak-anak
yang senang.
d. Meskipun duduk di bangku Taman Kanak-Kanak,
Anisa sudah terbiasa menabung. Setiap hari Ia
menabung di bank. Bank adalah tempat
menabung yang paling aman dan nyaman.

50. Persediaan air tanah di sekitar menjadi berkurang.
Hasil produksi hutan musnah. Terjadi polusi udara.
Asap menyelimuti udara sehingga menjadi gelap.
Transportasi darat dan udara terganggu. Hewanhewa ya g dili du gi pu aka
us ah. ….
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf di atas
adalah ….
a. Tumbuhan dan lahan pertanian menjadi rusak
dan mati akibat kebakaran.
b. Tumbuhan dan lahan pertanian menjadi habis
akibat kebakaran.
c. Tumbuhan dan lahan pertanian disekitar menjadi
rusak terbakar api.
d. Tumbuhan dan lahan pertanian di sekitar menjadi
rusak dan kering akibat kebakaran hutan

==Lakukanlah yang terbaik, maka kau akan mendapatkan yang terbaik==

PREDIKSI UN 2013 - BHS. INDONESIA 21

Created by : Nurwanto, S.Pd

6