Pengumuman Pemenang untuk Pekerjaan Rehab Lantai Kantor

PEMERINTAH KABUPATEN BELITUNG

DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA
PANITIA PENGADAAN BARANG DAN JASA
KEGIATAN REHAB LANTAI KANTOR
Jl. Depati Gegedek No.17 Telp.(0719) 21035-21398 Tanjungpandan

PENGUMUMAN
PEMENANG PELELANGAN SEDERHANA PASCAKUALIFIKASI
Nomor : 23/Pan.BJ/R-Lantai/DISBUDPAR/2012
Tanggal : 18 Juli 2012
Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Kegiatan Rehab Lantai Kantor melalui Dana APBD Kabupaten Belitung Tahun
Anggaran 2012 pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Belitung untuk pekerjaan Rehab Lantai Kantor, berdasarkan
Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah dan Surat Panitia Pengadaan Barang
Jasa Nomor : 21/Pan.BJ/R-Lantai/ DISBUDPAR/2012; tanggal 16 Juli 2012 perihal Berita Acara Hasil Pelelangan (B.A.H.P) dan
nomor : 22/Pan.BJ/R-Lantai/ DISBUDPAR/2012; tanggal 17 Juli 2012 perihal penetapan Penetapan pemenang Lelang Sederhana
Pascakualifikasi kegiatan Rehab Lantai Kantor pekerjaan Rehab Lantai Kantor pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten
Belitung bersama ini mengumumkan pemenang pelelangan sederhana dengan sistem Pascakualifikasi dengan penilaian yang wajar
dan dianggap menguntungkan bagi daerah / negara serta dapat dipertanggungjawabkan adalah sebagai berikut:

1.


Data Paket Pekerjaan :
Nama Paket Pekerjaan
Lingkup Pekerjaan
Lokasi Pekerjaan
Sumber Dan
Nilai Total HPS

2.

:
:
:
:
:

REHAB LANTAI KANTOR
KONSTRUKSI
TANJUNGPANDAN
APBD Kabupaten Belitung T.A. 2012

Rp. 170.300.000,(Seratus Tujuh Puluh Juta Tiga Ratus Ribu Rupiah)

:
:
:
:

CV. KHARISMA BROTHERS
EFFENDI
Jl. Anwar Aid RT.25/VIII Kelurahan Parit - Tanjungpandan
Rp. 168.597.000,(Seratus Enam Puluh Delapan Juta Lima Ratus Sembilan Puluh
Tujuh Ribu Rupiah)

Data Pemenang Lelang:
Nama Perusahaan
Nama Direktur
Alamat Perusahaan
Nilai Penawaran Terkoreksi

Demikianlah Pengumuman Pemenang Pelelangan Sederhana Pascakualifikasi ini dibuat, sekiranya ada sanggahan

dari rekanan penyedia jasa pemborongan lainnya dapat menyampaikan sanggahan secara elektronik melalui aplikasi SPSE atas
penetapan pemenang kepada POKJA ULP sesuai jadwal Masa Sanggah Hasil Lelang yang dimuat pada aplikasi SPSE.

Tanjungpandan, tanggal seperti tersebut diatas,
Ttd
PANITIA PENGADAAN