ANALISIS PERKEMBANGAN WILAYAH KECAMATAN KARTASURATAHUN 2004 DAN 2009 Analisis Perkembangan Wilayah Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009.

ANALISIS PERKEMBANGAN WILAYAH KECAMATAN KARTASURA
TAHUN 2004 DAN 2009

Disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan
Mencapai derajat Sarjana S-1
Fakultas Geografi

Disusun Oleh :
METANA HEPTA SARI
NIM : E 100 070 003

FAKULTAS GEOGRAFI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2012

HALAMAN PENGESAHAN
SKRIPSI
ANALISIS PERKEMBANGAN WILAYAH KECAMATAN KARTASURA
TAHUN 2004 DAN 2009

METANA HEPTA SARI

NIM : E 100 070 003
Telah dipertahankan di depan team penguji pada
Hari, tanggal : Sabtu, 11 februari 2012

Team Penguji

Tanda Tangan

ketua

: DR. H. Kuswaji Dwi Priyono, M.Si

(

)

Sekretaris

: R. Muhammad Amin Sunarhadi, S.Si, MP


(

)

Anngota

: Drs. H. Suharjo, MS

(

)

Pembimbing I : DR. H. Kuswaji Dwi Priyono, M.Si

(

)

Pembimbing II: R. Muhammad Amin Sunarhadi, S.Si, MP


(

)

Surakarta, Februari 2012
Dekan

Drs. Priyono, M.Si

iii

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam Skripsi ini tidak terdapat karya yang
pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi
dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang
pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu
dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta,


Februari 2012

( Metana Hepta Sari )

iv

MOTTO
Cara untuk menjadi di depan adalah memulai sekarang. Jika memulai sekarang,
tahun depan anda akan tahu banyak hal yang sekarang tidak diketahui, dan
anda tidak akan mengetahui masa depan jika anda menunggu-nunggu.
( Nabi Muhammad Saw )
Bukankah tak ada hujan yang tak reda? Dan biasanya habis hujan ada pelangi
yang indah. Semakin deras hujan itu, akan tampak pelangi yang lebih cantik.
( Penulis )
Aku bukanlah orang yang hebat, tapi aku mau belajar dari orang-orang yang
hebat. Aku adalah orang biasa tetapi aku ingin menjadi orang yang luar biasa.
Dan aku bukanlah orang yang istimewa tapi aku ingin membuat orang-orang
yang aku sayang menjadi istimewa.
( Penulis)


v

PERSEMBAHAN

Karya ini kupersembahkan Untuk :
1. My Hero (Bapak dan Ibu)
2. Penyemangatku my family
3. Taman langitku
4. Pangeranku
5. Almamaterku

vi

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.
Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat allah SWT, yang telah
melimpahkan rahmat, taufik dan hidayah serta petunjuknya sehingga penulis
dapat


menyelesaikan

skripsi

dengan

judul

“ANALISIS

PERKEMBANGAN WILAYAH KECAMATAN KARTASURA
TAHUN 2004 DAN 2009”. Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk
memenuhi salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana S-1 Geografi
Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Dalam penulisan skripsi ini penulis menyadari masih banyak kekurangan
dan kelemahan sehingga tanpa dukungan, dorongan dan bimbingan dari berbagai
pihak maka penulis tidak dapat menyelesaikan skripsi ini. Oleh karena itu dengan
segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada :
1. Bapak Drs. Priyono, M.Si. selaku Dekan Fakultas Geografi Universitas

Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan ijin dalam penulisan
skripsi ini.
2. Bapak Drs. Kuswaji Dwi Priyono, M.si selaku Dosen Pembimbing Utama
yang telah memberikan bimbingan dan pengarahan dengan penuh kesabaran
demi terselesaikannya skripsi ini.
3. Bapak M. Amin Sunarhadi, M.si selaku Dosen Pembimbing Pembantu dan
Pembimbing akademik yang juga telah menyisihkan waktu, pikiran,
memberikan bimbingan dan pengarahan dengan penuh kesabaran demi
terselesaikannya penulisan skripsi ini.
4. Instansi pemerintah Kabupaten Sukoharjo, BPS dan Dinas Pertanian
Kabupaten Sukoharjo yang telah memberikan bantuan baik berupa saran
maupun data.

vii

5. Seluruh Dosen Pengajar dan Staff karyawan Fakultas Geografi Universitas
Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal dan bimbingan
kepada penulis selama mengikuti kuliah.
6. Bapak dan Ibuku tersayang, terima kasih untuk kasih sayangnya,
perjuangannya, petuahnya, doanya dan kerja kerasnya selama ini. Tak ada

kata-kata yang cukup untuk dapat mengungkapkannya. Semoga kalian sehat
selalu dan panjang umur sehingga aku mempunyai kesempatan banyak untuk
membahagiakan kalian.
7. Adik-adikku Etana Octa Sintha dan Alhilal Tegar Pamungkas, terima kasih
untuk canda tawa dan kebersamaanya selama ini. Rajin sekolah ya dan cepat
nyusul mbak hepta, buat orang tua kita bangga.
8. Keluarga besar aku semuanya mbah kakung, pakde+bude, om+tante dan
sepupu-sepupu aku. Terima kasih buat doa dan dukungannya selama ini.
9. Anak-anak “kethul mania” mbkd, yu, mb’anie, kando, jekek, rio, ony terima
kasih untuk kegilaannya. “Geng rempong” wati, hildud, riah, tiara, upik,
anita, dian, betty terima kasih untuk kerempongannya. Anak-anak “pusmeong
zone” de’mah, imut, izah, kecil, riris, silvi, mb’ desi, mb’ ni2ng, mb’ ratih,
terima kasih buat kehangatan dan kebaikannya. Ingat ya persahabatan gak
mengenal jarak dan sampai kapanpun.
10. Segenap teman – teman angkatan 2007 (sutriz, rizal, swari, mbah pras, mb’
lilik, mb’ rofi, mb’ erma). Mb’ mae, mb’ tiara, mb’ trea, dan teman-teman
transferan lainnya. Makasih atas persahabatannya yang penuh warna.
11. Terima kasih untuk tempat aku mulai bermimpi dan menggapai cita2ku.
Banyak yang sudah aku alamin disini ada suka-duka, canda-tawa, pelajaran
dan pengalaman yang berharga. Semoga aku bisa jadi lebih baik lagi dan

dapat kembali lagi kesini dengan udara yang berbeda karena aku percaya
bahwa semuanya tidak akan sia-sia.
12. To my prince who will be a part of my life and beside me later. And now, he
still becomes mysterious in my life. I believe you’re the best for me. ^_*
13. Semua orang yang mendukung terselesainya skripsi ini yang tidak dapat
disebutkan satu persatu.

viii

Penulis menyadari bahwa skripsi ini jauh dari kata sempurna. Untuk itu
segala saran & kritik yang bersifat membangun terhadap skripsi ini akan penulis
terima dengan segala kerendahan hati. Akhir kata penulis mengharap semoga
skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Surakarta,

Februari 2012
Penulis

Metana Hepta Sari


ix

DAFTAR ISI

Hal
HALAMAN JUDUL .......................................................................................i
HALAMAN PENGESAHAN ......................................................................... ii
HALAMAN PERNYATAAN ......................................................................... iii
MOTTO ........................................................................................................... iv
PERSEMBAHAN ........................................................................................... vi
ABSTRAK............................................................................................................vii
DAFTAR ISI........ ............................................................................................ ix
DAFTAR TABEL................................................................................................. x
DAFTAR GAMBAR........................................................................................... xi
DAFTAR LAMPIRAN....................................................................................... xii
BAB I PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang Masalah .................................................................... 1
1.2. Perumusan Masalah .......................................................................... 6
1.3. Tujuan penelitian .............................................................................. 7

1.4. Kegunaan Penelitian ........................................................................ 7
1.5. Telaah Pustaka dan Penelitian Sebelumnya ....................................... 7
1.5.1. Telaah Pustaka .................................................................... 7
1.5.2. Penelitian Sebelumnya ........................................................ 13
1.6. Kerangka Penelitian .......................................................................... 15
1.7. Hipotesis Penelitian .................................................................. 19
1.8. Metode Penelitian ............................................................................. 19
1.9. Batasan Operasional .......................................................................... 29

BAB II DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN
2.1. Letak, Luas dan Batas ....................................................................... 31
2.2. Topografi .......................................................................................... 32
2.3. Iklim ................................................................................................. 32
2.3.1. Curah Hujan 32

x

2.4. Geologi dan Geomorfologi ............................................................... 34
2.5. Tanah ................................................................................................ 34
2.6. Hidrologi ........................................................................................... 34
2.7. Keadaan Penduduk ............................................................................ 35
2.8. Jumlah Kepadatan dan Persebaran Penduduk .................................... 35
2.9.Komposisi Penduduk .......................................................................... 36
2.9.1. Komposisi Penduduk Menurut Umur Dan Jenis Kelamin ......... 36
2.9.2. Komposisi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan .................. 40
2.10. Luas Bentuk Penggunaan Lahan ..................................................... 41
2.11.Kondisi Fasilitas Sosial Ekonomi .....................................................42
2.16.Sarana Pendidikan.............................................................................43
2.17.Sarana Kesehatan..............................................................................44
2.18.Sarana Peribadatan ...........................................................................45
2.19.Sarana Perhubungan .........................................................................46
1.5.4.1.Sarana Transportasi .............................................................46
1 .5.4.2.Sarana Komunikasi ............................................................ 47
2.20.Perekonomian Daerah ..................................................................... 47

BAB III KEBIJAKSANAAN PEMBANGUNAN DAERAH PENELITIAN
3.1. Kebijaksanaan Tata Ruang Kecamatan Kartasura .............................. 49
3.1.1. Fungsi dan Peran Kota ........................................................... 49
3.2. Kebijakan Pengembangan Wilayah di Daerah Penelitian .................. 51
3.2.1. Rencana Tata Guna Lahan ...................................................... 52
3.2.2. Sosial Kependudukan ............................................................. 54
3.2.3. Sarana dan Prasarana Kecamatan Kartasura ........................... 55
3.2.3.1. Sistem Jaringan Jalan ................................................ 55
3.2.3.2. Sistem Pergerakan dan Sarana Transportasi ............. 56
3.3. Perubahan pengembangan wilayah di daerah penelitian ..................... 58

xi

BAB IV ANALISIS PERKEMBANGAN WILAYAH DI DAERAH
PENELITIAN TAHUN 2004 DAN 2009
4.1. Indikator Tingkat Perkembangan Wilayah.......................................... 71
4.3.1. Karakter Sosial Ekonomi dan Demografi ................................ 71
4.3.1.1. Pertumbuhan Penduduk ............................................... 71
4.3.1.2. Tingkat Kematian Bayi Per 1000 Penduduk ................ 71
4.3.1.3. Jumlah Fasilitas Kesehatan ........................................... 72
4.3.2. Kontribusi Industri dan Produksi Pertanian ............................ 74
4.3.2.2. Luas Lahan Sawah ...................................................... 74
4.3.3. Transportasi .............................................................................. 75
4.3.3.1. Kepadatan Lahan........................................................... 75
4.3.3.2. Tipe Jalan....................................................................... 76
4.4. Perkembangan wilayah kecamatan kartasura antara tahun 2004 dan
2009................................................................................................... 78
4.5.

Faktor-Faktor

Dominan

yang

mempengaruhi

perkembangan

wilayah............................................................................................... 79
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.
Kesimpulan..................................................................................................... 91
Saran............................................................................................................... 91
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xii

DAFTAR TABEL
Hal
Tabel 1.1. Perubahan Penggunaan Lahan Kecamatan Kartasura Tahun 2004
Dan 2009 .......................................................................................... 5
Tabel 1.2. Tabel Perbandingan ....................................................................... 16
Tabel 1.3a.Luas Penggunaan Lahan Sawah Menurut Kecamatan di Kabupaten
Sukoharjo Tahun 2004 dan 2009 ………………………………….. 21
Tabel 1.3b.Luas Penggunaan Lahan Bukan Sawah Kecamatan di Kabupaten
Sukoharjo Tahun 2004 dan 2009…………………………………... 21
Tabel 1.4. Indikator Pengembangan Wilayah………………………………….. 23
Tabel 1.5. Klasifikasi Tingkat Perubahan Pertumbuhan Penduduk Kecamatan
Kartasura Tahun 2004 dan 2099……………………………………. 25
Tabel 1.6. Klasifikasi Tingkat Perubahan Kematian Bayi per 1000 Penduduk
Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009……………………….. 25
Table 1.7. Tingkat Perubahan Ketersediaan Jumlah Puskesmas, Puskesmas Desa.
dan Poliklinik Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009……….. 25
Tabel 1.8. Klasifikasi Perubahan Tingkat Persentase Penduduk yang Memiliki
Lahan Sawah Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009………... 26
Tabel 1.9. Klasifikasi Perubahan Tingkat Perbandingan Luas Lahan Sawah,
Bangunan/Pekarangan dan Luas Penggunaan Lainnya kecamatan
Kartasura Tahun 2004 dan 2009……………………………………. 26
Tabel 1.10.Tingkat Proporsi Tipe Jalan Aspal, Jalan Diperkeras dan Jalan Tanah
Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009………………………. 27
Tabel 2.1. Tipe Iklim Menurut Schmidt dan Fergusson……………………….. 33
Tabel 2.2. Data Curah Hujan dari Dinas Pertanian Kabupaten Sukoharjo Periode
10 Tahun 2001-2010………………………………………………… 33
Tabel 2.3. Luas, Jumlah, Pertumbuhan dan Kepadatan Penduduk di Kecamatan
Kartasura Tahun 2009………………………………………………. 35
Tabel 2.4. Komposisi Penduduk Menurut Jenis Kelamin Dan Kelompok Umur
Tahun 2009…………………………………………………………. 37
Tabel 2.5a.Banyaknya Murid TK dirinci Menurut Desa Tahun 2009………..... 40
Tabel 2.5b,Banyaknya Murid SD dirinci Menurut Desa Tahun 2009…………. 41
xiii

Tabel 2.6. Luas Bentuk Penggunaan Lahan Kecamatan Kartasura Tahun 2009..42
Tabel 2.7. Sebaran Fasilitas Perekonomian di Kecamatan Kartasura Tahun
2009………………………………………………………………… 43
Tabel 2.8 Sebaran Fasilitas Pendidikan di Kecamatan Kartasura Tahun 2009… 44
Tabel 2.9. Sebaran Fasilitas Kesehatan di Kecamatan Kartasura Tahun 2009… 45
Tabel 2.10.Sebaran Fasilitas Peribadatan di Kecamatan Kartsura Tahun 2009... 46
Tabel 2.11.Jumlah Alat Komunikasi Menurut Desa Tahun 2009……………… 47
Tabel 3.1. Rencana Jumlah dan Kepadatan Penduduk Kecamatan Kartasura
Tahun 2009-2013…………………………………………………… 55
Tabel 3.2a.PDRB Kecamatan Kartasura Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar
Harga Berlaku Tahun 2004………………………………………..

61

Tabel 3.2b.PDRB Kecamatan Kartasura Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar
Harga Berlaku Tahun 2009………………………………………... 61
Tabel 3.3. PDRB Kecamatan Kartasura Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar
Harga Konstan Tahun 2004 dan 2009……………………………… 62
Tabel 3.6. Jumlah Kelahiran, Kematian, Penduduk yang Datang Dan Pindah
Tahun 2004 dan 2009………………………………………………. 63
Tabel 3.7. Jumlah Kematian Dan Kelahiran Bayi Kecamatan Kartasura Tahun
2004 dan 2009………………………………………………………. 64
Tabel 3.8a.Jumlah Sarana Kesehatan dan Jumlah Penduduk Kecamatan
Kartasura Tahun 2004…..………………………………………….. 66
Tabel 3.8b.Jumlah Sarana kesehatan dan Jumlah Penduduk Kecamatan
Kartasura Tahun 2009……………………………………………… 66
Tabel 3.9. Jumlah Penduduk dan Luas Lahan Sawah Kecamatan Kartasura
Tahun 2004 dan 2009………………………………………………. 67
Tabel 3.10a.Luas Wilayah Menurut Jenis Penggunaan Tanah Perdesa Kecamatan
Kartasura Tahun 2004……………………………………………. 68
Tabel 3.10b.Luas Wilayah Menurut Jenis Penggunaan Tanah Perdesa Kecamatan
Kartasura Tahun 2009…………………………………………….. 68
Tabel 3.11.Jumlah Panjang Jalan Berdasarkan Tipe Jalan Tahun 2004 dan
2009………………………………………………………………... 70

xiv

Tabel 4.1.Tingkat Perubahan Pertumbuhan Penduduk Kecamatan Kartasura
Tahun 2004 dan 2009……..…………………………………………. 71
Tabel 4.2.Tingkat Kematian Bayi Per 1000 Penduduk Kecamatan Kartasura
Tahun 2004 dan 2009………………………………………………... 71
Tabel 4.3.Tingkat Rasio Ketersediaan Jumlah Sarana Kesehatan Kecamatan
Kartasura Tahun 2004 dan 2009……………………………………... 72
Tabel 4.4. Indikator Sosial Ekonomi dan Demografi Kecamatan Kartasura
Tahun 2004 dan 2009…………………………………………...…… 73
Tabel 4.5.Tingkat Persentase Penduduk yang Memiliki Lahan Sawah
Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009………………………… 74
Tabel 4.6.Indeks Kontribusi Industri dan Pertanian Kecamatan Kartasura Tahun
2004 dan 2009………………………………………………………. 74
Tabel 4.7.Tingkat Perbandingan Luas Lahan Sawah, Luas Bangunan/Pekarangan
Penggunaan Lainnya Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009.. 76
Tabel 4.8.Tingkat Proporsi Tipe Jalan Aspal, Jalan Diperkeras, dan Jalan Tanah
Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009……………………….. 77
Tabel 4.9.Indeks Transportasi Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009 .... 77
Tabel 4.10. Indikator Sosial Ekonomi dan Demografi, Kontribusi Industri dan
Pertanian, dan Transportasi Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan
2009 ............................................................................................ 78
Tabel 4.11. Tingkat Perkembangan Wilayah Kecamatan Kartasura Tahun 2004
dan 2009 ...................................................................................... 79
Tabel 4.12. Pertumbuhan Penduduk Kecamatan Kartasura Tahun 2004
dan 2009 ...................................................................................... 80
Tabel 4.13. Tingkat Kematian Bayi Per 1000 Penduduk Kecamatan Kartasuran
Tahun 2004 dan 2009 .................................................................. 81
Tabel 4.14a.Rasio Ketersediaan Jumlah Puskesmas Kecamatan Kartasura Tahun
2004 dan 2009 ............................................................................ 82
Tabel 4.14b.Rasio Ketersediaan Jumlah Poliklinik Kecamatan Kartasura Tahun
2004 dan 2009 ........................................................................... 82

xv

Tabel 4.14c.Rasio Ketersediaan Jumlah Puskesmas Desa Kecamatan Kartasura
Tahun 2004 dan 2009 ..................................................................................... 83
Tabel 4.15.Persentase Penduduk yang Memiliki Lahan Sawah Kecamatan
Kartasura Tahun 2004 dan 2009 ................................................. 84
Tabel 4.16a.Luas Lahan Sawah Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009 .. 84
Tabel 4.16b.Luas Bangunan/Pekarangan Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan
2009 ........................................................................................... 85
Tabel 4.16c.Luas Penggunaan Lainnya Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan
2009 .......................................................................................... 85
Tabel 4.17a.Proporsi Tipe Jalan Aspal Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan
2009 .......................................................................................... 86
Tabel 4.17b.Proporsi Tipe Jalan Diperkeras Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan
2009 .......................................................................................... 87
Tabel 4.17c.Proporsi Tipe Jalan Tanah Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan
2009 ............................................................................................ 87
Tabel 4.18.Jumlah Uji Tanda Faktor Perkembangan Wilayah Kecamatan
Kartasura Tahun 2004 dan 2009 ................................................... 89

xvi

DAFTAR GAMBAR
Hal
Gambar 1.1. Diagram Alir Penelitian…………………………………………... 18
Gambar 1.2. Piramida Penduduk Kecamatan Kartasura Tahun 2004 dan 2009.. 38

xvii

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Perubahan Setiap Indikator Perkembangan Wilayah Kecamatan
Kartasura Tahun 2004 dan 2009.
Lampiran 2 Lampiran 2: Perhitungan Dependency Ratio Kecamatan Kartasura.
Lampiran 3 Lampiran 3: Perhitungan Sex Rasio Kecamatan Kartasura Tahun
2009.

xviii

ABSTRAK

Penelitian yang dilakukan di Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo.
Kecamatan Kartasura terdiri dari 12 Desa/Kelurahan. Penelitian ini berjudul
“Analisis Perkembangan Wilayah Kecamatan Kartasura Antara Tahun 2004 dan
2009”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat perkembangan
Kecamatan Kartasura dan faktor-faktor dominan yang mempengaruhi
perkembangan Kecamatan Kartasura.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis data
sekunder dengan membandingkan indeks tingkat perkembangan wilayah antara
Tahun 2004 dan 2009. Indeks tingkat perkembangan wilayah tersebut terbagi atas
3 indikator yaitu karakter (1) sosial, ekonomi, dan demografi yang terdiri atas;
pendapatan perkapita, PDRB, pertumbuhan penduduk, tingkat kematian bayi per
1000 penduduk, dan jumlah fasilitas kesehatan, (2) kontribusi industri dan
pertanian terdiri atas: luas lahan sawah sedangkan (3) transportasi terdiri atas:
kepadatan lahan dan tipe jalan. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah
data sekunder yang terdiri atas; jumlah kematian dan angka kematian kasar Tahun
2004 dan 2009, jumlah penduduk yang datang dan pindah Tahun 2004 dan 2009,
jumlah sarana kesehatan Tahun 2004 dan 2009, luas penggunaan lahan Tahun
2004 dan 2009. Analisis yang digunakan dalam penelitian adalah skoring, analisis
deskriptif dan uji tanda.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat perkembangan
Kecamatan Kartasura yang termasuk dalam ketegori rendah yaitu Desa
Kertonatan, kategori sedang yaitu Desa Makamhaji, Pabelan, Kartasura dan
Gonilan, sedangkan yang termasuk dalam kategori tinggi yaitu Desa Ngemplak,
Gumpang, Ngadirejo, Pucangan, Wirogunan, Ngabeyan dan Singopuran. Faktorfaktor yang paling dominan yang mempengaruhi perkembangan Kecamatan
Kartasura yaitu pertumbuhan penduduk dan proporsi tipe jalan aspal.

xix