PENGARUH AKUNTABILITAS DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS HASIL KERJA AUDITOR Pengaruh Akuntabilitas Dan Independensi Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor (Survey Pada Kantor Akuntan Publik Surakarta).

PENGARUH AKUNTABILITAS DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS
HASIL KERJA AUDITOR
(Survey Pada Kantor Akuntan Publik Surakarta)

SKRIPSI
Diajukan Untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Syarat Guna Mencapai
Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :
SEPTIANA PURWANDARI
B200 090 302

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2013

i

HALAMAN PENGESAIIAN


Yang bertanda txrgandibawah ini telah membaca skripsi dengan judul:

PENGARUH AKUNTABILITAS DAN II\TDEPENDENSI TERIIADAP KUALITAS

HASIL KERJA AUDITOR (Suruey Pade Kantor Akuntan Publik Surakarta)
Yang disusun oleh:

NAMA

: SEPTIANA PURWANDARI

IttIM

: B 2fi) 090 302

Penandatanganan berpendapat bahwa skripsi tersebut telatr memenuhi syarat untuk

diterima.
Surakarta Mei 2013
Pembimbing


)

Mengetatrui,
Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
ammadiyah Surakarta

SE., AIC, M.si.)

UNIVERSI'IAS M UHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Jl. A. Yani'l.romol Pos

I

Pabclan Kaflosuro-l-elp. (027lr)117417 Surakarta - -57102

PERT\IYATAAI\T KEASLIAN SKRIPSI


Saya yang bertanda tangan dibawah

ini:

Narna

:

NIRM

:09.6.106.02030.50302

Jurusan

:

Judul

Skripsi


SEPTIANA PITRWAI\DARI

AKIINTAIIISI

_1_P_ENGABII_I_I_4$"IINIAB. .I.UTAI__D"AN.IND_-EP-END__E|[_SJ
.

.TERHADAP-.KU.ALITAS..HASIL.,KER,IA.

_(s:"r"_-.-y_-P.-f

AIJDITOR.*........

Fr_*glgr_4tr-plrn_3_f F.Jl.Sy_r"_Lr_*-$

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini merupakan

hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan yang semuanya

yang telatr saya jelaskan sumbemya Apabila dikemudian hari terbukti dan atau dapat

dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi apapun

dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis dan atau gelar dan ijazah yang diberikan oleh
Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.

I
SEPTIANA PURWAI\IDARI

iii

HALAMAN MOTTO

“Janganlah kamu bersikap lemah, dan janganlah kamu bersedih hati.”
(Qs. Ali Imran: 139)
“Karena Sesungguhnya setiap kesulitan itu ada kemudahan”
(Qs. Al-Insyirah:5 )
Rasulullah SAW bersabda: “Siapa yang berjalan disuatu jalan untuk menuntut ilmu
pengetahuan, Allah akan memudahkan baginya jalan ke surga”
(HR. Muslim)
“Bersyukur atas segala nikmat yang Allah SWT berikan yang senantiasa tak pernah

berhenti untuk kita
(Penulis)

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN

Dibalik kesulitan pasti ada kemudahan, buah dari kemudahan itu adalah
dengan tersusunnya karya kecil ini, penulis persembahkan karya ini
untuk:
1. Allah SWT yang selalu menjadi petunjuk dan memberikan segala
rahmat_Nya di setiap nafas kehidupan qu
2. Bapak dan Ibu tercinta yang selalu memberikan segalanya baik moril
maupun materiil selama proses study , dan tak pernah berhenti
mendo’akan untuk keberhasilan anak-anaknya
3. Adek ku Azis terima kasih atas dukungan dan do’anya
4. Pakde Alimin sekeluarga yang telah memberikan semuanya baik
moril maupun materiil selama proses belajar. Bangga sudah menjadi
bagian dari keluarga ini
5. Seseorang yang selalu mewarnai kehidupanku, selalu membimbingku

dalam kebaikan, semoga Allah meridhoinya
6. Sahabat – sahabatku yang membuatku jadi termotivasi , yang selalu
memberiku semangat dalam segala hal..
7. IMM kom Moh. Hatta FEB UMS
8. Almamater ku UMS

v

KATA PENGANTAR

Assalammu’alaikum wr.wb
Dengan memanjatkan puji syukur alhamdulillah kehadirat ALLAH SWT yang telah
melimpahkan segala rahmat, taufik dan hidayah_Nya, sehingga penulis dapat
menyelesaikan

skripsi

dengan

judul:


PENGARUH

AKUNTABILITAS

DAN

INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS HASIL KERJA AUDITOR (Survey
Pada Kantor Akuntan Publik Surakarta).
Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terimakasih dan penghargaan setinggitingginya kepada semua pihak yang telah membantu baik secara langsung maupun tidak
langsung hingga terselesaikannya skripsi ini. Ucapan terimakasih yang tulus penulis
haturkan kepada:
1. ALLAH SWT yang telah memberikan kekuatan dan petunjuk_Nya kepada
hambanya yang lemah ini, syukur alhamdulillah.
2. Bapak Dr. Triyono, M.Si Selaku dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
3. Bapak Dr. Fatchan Ahyani, M.Si Selaku Ketua Program Studi Akuntansi Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah
memberikan ijin penelitian serta nasehat-nasehatnya kepada penulis
4. Bapak Drs. Abdul Aris, M.Si Selaku Sekretaris Jurusan Akuntansi Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.
5. Bapak Drs. Wahyono, MA, Ak. Selaku pembimbing utama yang bijak telah
memberikan bimbingan dan arahan dalam penulisan skripsi ini.
vi

6. Bapak Eko Sugiyanto, SE, M.Si. Selaku pembimbing akademik yang selama ini
memberikan pegarahan bagi penulis dalam menyelesaikan study nya.
7. Bapak Dr. Noer Sasongko, SE, Msi, Akt, Bapak Drs. Agus Endro Suwarno, M.Si,
Bapak Pujo, Ibu Darsinah, Mba’ Naim Keluarga Besar di Kantor Internal Auditor
( IA-UMS ) terima kasih sudah diberi banyak ilmu dan pengalaman baru selama
magang disana.
8. Bapak Ibu Dosen dan Karyawan di lingkungan Fakultas Ekonomi dan Bisnis serta
perpustakaan yang Universitas Muhammadiyah Surakarta yang menyediakan
pengetahuan dan ilmu kepada penulis.
9. Bapak/Ibu Auditor dan Staf Karyawan Kantor Akuntan Publik Surakarta yang
telah memberikan izin penelitian dan membantu penulis dalam mencari bahan
dalam penyusunan skripsi.
10. Bapak, Ibu dan Adek tercinta yang selalu mendo’akan, memberikan dukungan baik
moril maupun materiil, dan harapan serta kasih sayangnya yang tak pernah lelah,
semoga dapat menjadi seperti yang mereka harapkan.

11. Pakde Alimin sekeluarga yang telah memberikan tempat dan semuanya baik moril
maupun materiil, terimakasih untuk nasehat, dukungan serta perhatiannya. Semoga
Allah membalas segala kebaikan beliau.
12. Mas Ban yang selalu mengantar setiap hari kekampus, memberikan nasehat serta
dukungannya, terima kasih banyak mas semoga sukses untuk kita semua.
13. M. Ishlahuddin yang selalu membawa nama ku disetiap do’a, memberikan nasehat,
mengarahkan, perhatian dan mengingkatkan ku dikala lupa, tanpa njenengan
hidupku takkan berwarna.

vii

14. Sahabat-sahabatku, Nanik, Nia, Desy, Diensa, Dennis. Terimakasih banyak atas
semua semangat dan dukungannya, menjadi tempat berbagi suka duka, semoga
persahabatan kita tak berhenti disini.
15. Teman-teman seperjuangan IMM Kom. Moh Hatta terima kasih atas persaudaraan
yang kalian berikan. Abadi Perjuangan...!!!!!
16. Teman-temanku, Mb Fa, Ria gembul, Adha, (teman satu bimbingan, Mb Nisa,
Samsul, Ari) dan kelas H angkatan ‘09 makasih untuk semuanya semoga kita bisa
dipertemukan lagi sukses untuk semuannya aamin.
17. Seluruh Keluarga Besar Boyolali dan Temanggung Pakde Alimin, Pakde Paat,

Pakde Trian, Bude Sri, Bulek Yatmi, , Le’ Amin, Bude Dayat, Mb Tutik, Le’
Naryo
18. Semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan skripsi ini, yang tidak
dapat disebutkan satu per satu. Terimakasih untuk semuanya.
Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna
dan tidak menutup kemungkinan membutuhkan kritik maupun saran. Penulis
berharap skripsi ini dapat memberikan manfaat yang berarti bagi pembaca dan
semua pihak yang membutuhkan, aamiin.
Wassalammu’alaikum wr.wb

Surakarta,

Mei 2013

Penulis

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .....................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................

ii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ..................................

iii

HALAMAN MOTTO ....................................................................................

iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ....................................................................

v

KATA PENGANTAR ...................................................................................

vi

DAFTAR ISI .................................................................................................

xi

DAFTAR TABEL .........................................................................................

x

DAFTAR GAMBAR .....................................................................................

xi

DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................

xii

ABSTRAKSI .................................................................................................

xiii

BAB I PENDAHULUAN..............................................................................

1

A. Latar Belakang Masalah ....................................................................

1

B. Rumusan Masalah ..............................................................................

6

C. Tujuan Masalah ..................................................................................

6

D. Manfaat Penelitian .............................................................................

6

E. Sistematika Penulisan.........................................................................

7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ...................................................................

9

A. Independensi ......................................................................................

9

B. Akuntabilitas ......................................................................................

11

C. Hasil Kerja Auditor ............................................................................

12

ix

D. Tinjauan Penelitian Terdahulu ...........................................................

13

E. Pengembangan Hipotesis....................................................................

15

F. Kerangka Pemikiran...........................................................................

17

BAB III METODE PENELITIAN ................................................................

18

A. Jenis Penelitian ..................................................................................

18

B. Populasi dan Sampel ..........................................................................

18

C. Metode Pengambilan Sampel ............................................................

19

D. Metode Pengumpulan Data................................................................

20

E. Definisi Operasional Variabel............................................................

20

F. Metode Analisis Data.........................................................................

22

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN ....................................

27

A. Pengumpulan Data Penelitian ............................................................

27

B. Deskripsi Data ....................................................................................

28

C. Pengujian Kualitas Data ....................................................................

31

D. Pembahasan........................................................................................

39

BAB V PENUTUP ........................................................................................

41

A. Kesimpulan Hasil Penelitian..............................................................

41

B. Keterbatasan Penelitian ......................................................................

41

C. Saran ..................................................................................................

42

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

x

DAFTAR TABEL

Tabel III.1

Nama Kantor Akuntan Publik .....................................................

18

Tabel III.2

Penentuan Sampel Penelitian ......................................................

19

Tabel III.3

Kriteria Responden ......................................................................

19

Tabel IV.1

Sebelum dan Sesudah Penelitian .................................................

28

Tabel IV.2

Proses Pengambilan Sampel ........................................................

28

Tabel IV.3

Jenis Kelamin Responden............................................................

29

Tabel IV.4

Jenjang Pendidikan Responden ...................................................

29

Tabel IV.5

Umur Responden .........................................................................

30

Tabel IV.6

Deskripsi Statistik........................................................................

30

Tabel IV.7

Hasil Uji Validitas Variabel Akuntabilitas ..................................

31

Tabel IV.8

Hasil Uji Validitas Variabel Independensi ..................................

32

Tabel IV.9

Hasil Uji Validitas Variabel Kualitas Hasil Kerja Auditor .........

33

Tabel IV.10

Hasil Uji Reliabilitas ...................................................................

33

Tabel IV.11

Hasil Uji Normalitas ....................................................................

34

Tabel IV.12

Hasil Uji Multikolinieritas ...........................................................

35

Tabel IV.13

Hasil Uji Heteroskedastisitas.......................................................

36

Tabel IV.14

Hasil Analisis Regresi Linier Berganda......................................

36

xi

DAFTAR GAMBAR

Gambar II.1 Kerangka Pemikiran Penelitian ...................................................

xii

17

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1

Kuesioner Penelitian

Lampiran 2

Surat Keterangan Penelitian

Lampiran 3

Tabulasi Data

Lampiran 4

Hasil Validitas

Lampiran 5

Surat Keterangan Validitas Skripsi

Lampiran 6

Tabel Statistik r

Lampiran 7

Tabel Statistik F

Lampiran 8

Tabel Statistik t

xiii

ABSTRAKSI

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh akuntabilitas dan independensi
terhadap kualitas hasil kerja auditor di Kantor Akuntan Publik Surakarta .Dalam
penelitian ini menggunakan data primer. Pengujian dalam penelitian ini menggunakan
uji hipotesis dengan analisis berganda dengan uji t, uji F, dan uji koefisien determinasi
(R2). Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh auditor yang bekerja di Kantor
Akuntan Publik Surakarta. Sampel yang diambil berdasarkan lama bekerja, jenjang
pendidikan dan umur responden.
Hasil penelitian dengan uji Fsign sebesar 0,000

Dokumen yang terkait

Pengaruh Akuntabilitas,Kompetensi,Dan Independensi Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor : Studi Empiris:Kantor Akuntan Publik di Jakarta

1 6 109

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, AKUNTABILITAS DAN PROFESIONALISME AUDITOR TERHADAP Pengaruh Kompetensi, Independensi, Akuntabilitas Dan Profesionalisme Auditor Terhadap Kualitas Audit ( Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Yogyak

0 2 16

PENGARUH KOMPETENSI, INDEPENDENSI, AKUNTABILITAS DAN PROFESIONALISME AUDITOR Pengaruh Kompetensi, Independensi, Akuntabilitas Dan Profesionalisme Auditor Terhadap Kualitas Audit ( Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Yogyakarta ).

0 3 14

PENGARUH AKUNTABILITAS DAN PENGETAHUAN TERHADAP KUALITAS HASIL KERJA AUDITOR Pengaruh Akuntabilitas Dan Pengetahuan Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor (Studi Pada Kantor Akuntan Publik Di Surakarta Dan Yogyakarta).

0 3 13

PENGARUH PENGALAMAN KERJA, OBYEKTIFITAS, INDEPENDENSI, KOMPETENSI, AKUNTABILITAS DAN ETIKA AUDITOR TERHADAP Pengaruh Pengalaman Kerja, Obyektifitas, Independensi, Kompetensi, Akuntabilitas Dan Etika Auditor Terhadap Kualitas Hasil Audit (Studi Kasus pada

0 2 15

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT Pengaruh Independensi, Pengalaman Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada Auditor Kantor Akuntan Publik ( KAP ) Wilayah Surakarta dan Semarang ).

0 1 14

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT Pengaruh Independensi, Pengalaman Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada Auditor Kantor Akuntan Publik ( KAP ) Wilayah Surakarta dan Semarang ).

0 2 15

PENDAHULUAN Pengaruh Akuntabilitas Dan Independensi Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor (Survey Pada Kantor Akuntan Publik Surakarta).

0 1 8

PENGARUH AKUNTABILITAS DAN INDEPENDENSI TERHADAP KUALITAS HASIL KERJA AUDITOR Pengaruh Akuntabilitas Dan Independensi Terhadap Kualitas Hasil Kerja Auditor (Survey Pada Kantor Akuntan Publik Surakarta).

0 0 13

PENGARUH AKUNTABILITAS AUDITOR DAN INDEPENDENSI AUDITOR AUDITOR TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI YOGYAKARTA.

0 4 159