Analisa Pengaruh Tingkat Modulasi Transmisi Qam Terhadap Kualitas Video Call (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

ABSTRAK

Saat ini sistem komunikasi dengan mengunakan Video Call seringkali menjadi
alternatif dalam berkomunikasi. Salah satu software pilihan untuk layananan komunikasi
Video Call adalah FaceTime Video Phone.
Pada Tugas Akhir ini dilakukan analisis implementasi aplikasi Video Call dengan
modulasi QAM menggunakan FaceTime Video Phone pada perangkat NSN FlexiPacket
Radio yang ada di Laboratorium Sistem Komunikasi Radio Departemen Teknik Elektro
Fakultas Teknik USU. Pada

penelitian ini akan diamati layanan Video Call

menggunakan FaceTime Video Phone dengan mengubah-ubah tingkat modulasi QAM
untuk mengamati kualitas video yang dihasilkan berupa packet loss, delay, throughput
dan jiiter. Adapun format Video Call yang diuji pada penelitian ini adalah
(Flash Video) dengan menggunakan

resolusi

FLV


640 x 480, 320 x 240 dan 160 x 120

dengan bandwidth 1024 Kbps untuk semua resolusi. Adapun pengaruh resolusi terhadap
sumber daya sistem transmisi akan berdampak terhadap besar kecilnya bandwidth yang
akan dipakai. Karena semakin besar resolusi, maka akan semakin besar pula bandwidth
yang akan dipakai begitu juga sebaliknya.
Dengan mengacu pada standar ITU-T G.114 tentang parameter QoS dan setelah
melakukan pengujian dengan tingkat modulasi 4 QAM, 16 QAM, 64 QAM, 128 QAM
dan 256 QAM. Diperoleh bahwa untuk resolusi 640 x 480 dengan bandwidth 1024 Kbps
dapat berjalan dengan baik pada modulasi 128 dan 256 QAM, untuk resolusi 320 x 240
dengan bandwidth 1024 Kbps Video Call dapat berjalan dengan baik pada modulasi 128
dan 256 QAM dan untuk resolusi 160 x 120 dengan bandwidth 1024 Kbps Video Call
dapat berjalan dengan baik untuk setiap tingkatan modulasi QAM.

i

Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Analisa Kualitas Video Call Menggunakan Perangkat NSN Flexi Packet Radio (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

12 136 80

Analisis Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.263 Dan H.264 Terhadap Lebar Pita Jaringan Yang Tersedia (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

3 68 79

Analisa Pengaruh Tingkat Modulasi Transmisi Qam Terhadap Kualitas Video Call (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

2 32 89

Analisa Pengaruh Tingkat Modulasi Transmisi Qam Terhadap Kualitas Video Call (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 0 4

Analisa Pengaruh Tingkat Modulasi Transmisi Qam Terhadap Kualitas Video Call (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 2 28

Analisa Pengaruh Tingkat Modulasi Transmisi Qam Terhadap Kualitas Video Call (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 0 2

Analisa Pengaruh Tingkat Modulasi Transmisi Qam Terhadap Kualitas Video Call (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 0 14

Analisis Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.263 Dan H.264 Terhadap Lebar Pita Jaringan Yang Tersedia (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 0 21

Analisis Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.263 Dan H.264 Terhadap Lebar Pita Jaringan Yang Tersedia (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 0 1

BAB II DASAR TEORI 2.1 Umum - Analisa Kualitas Video Call Menggunakan Perangkat NSN Flexi Packet Radio (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

0 1 25