Instrumen 2 Mat SMK(Pengg2011)

INSTRUMEN 2
PENILAIAN BUKU TEKS PELAJARAN MATEMATIKA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

KODE BUKU:
I.

KELAYAKAN BAHASA
SUBKOMPONEN

A. KESESUAIAN DENGAN
TINGKAT
PERKEMBANGAN
PESERTA DIDIK

BUTIR

1

SKOR
2

3

4

ALASAN PENILAIAN

1. Kesesuaian dengan tingkat
perkembangan berpikir peserta
didik

2. Kesesuaian dengan tingkat
perkembangan sosioemosional
peserta didik

B. KEKOMUNIKATIFAN

3. Keterbacaan pesan

4. Ketepatan tata bahasa, ejaan,
dan istilah


Rangkuman kualitatif:

1

SUBKOMPONEN
C. KERUNTUTAN DAN
KESATUAN GAGASAN

BUTIR

1

SKOR
2
3

4

ALASAN PENILAIAN


5. Keruntutan dan keterpaduan
antarbab

6. Keruntutan dan keterpaduan
antarparagraf

Rangkuman kualitatif:

II. KELAYAKAN PENYAJIAN
A. TEKNIK PENYAJIAN
7. Sistematika penyajian

8. Keruntutan konsep

Rangkuman kualitatif:

2

SUBKOMPONEN


BUTIR

1

SKOR
2
3

4

ALASAN PENILAIAN

B. PENYAJIAN
PEMBELAJARAN
9. Keterpusatan pada peserta
Didik

10. Penyajian masalah kontekstual


Rangkuman kualitatif:

C. KELENGKAPAN
PENYAJIAN
11. Bagian pendahulu

12. Bagian isi

13. Bagian penyudah

Rangkuman kualitatif:

3

Rangkuman Kualitatif supervisor:

, ………………………………., ………..
Supervisor I,

Supervisor II,


Penilai,

…………………………………...

……………………………

…………..…………………………..

4

DESKRIPSI BUTIR INSTRUMEN 2
PENILAIAN BUKU TEKS PELAJARAN MATEMATIKA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
I. KELAYAKAN BAHASA
A. Kesesuaian dengan Tingkat Perkembangan Peserta Didik
Butir 1
Kesesuaian dengan tingkat perkembangan intelektual pesertra didik
Deskripsi


Bahasa yang digunakan untuk menjelaskan konsep, aplikasi konsep, ilustrasi sampai dengan contoh yang abstrak, sesuai dengan
tingkat intelektual peserta didik (secara imajinatif dapat dibayangkan oleh peserta didik).

Butir 2

Kesesuaian dengan tingkat perkembangan sosial-emosional pesertra didik

Deskripsi

Bahasa yang digunakan sesuai dengan kematangan sosial-emosional peserta didik dengan ilustrasi yang menggambarkan konsepkonsep mulai dari lingkungan terdekat (lokal) sampai dengan lingkungan global.

B. Kekomunikatifan
Butir 3
Keterbacaan pesan
Deskripsi

Pesan disajikan dengan bahasa yang menarik, jelas, tepat sasaran, tidak menimbulkan makna ganda (menggunakan kalimat efektif)
dan lazim dalam komunikasi tulis bahasa Indonesia.

Butir 4


Ketepatan Bahasa

Deskripsi

Kata dan kalimat yang digunakan untuk menyampaikan pesan mengacu pada kaidah bahasa Indonesia. Ejaan yang digunakan
mengacu pada pedoman Ejaan Yang Disempurnakan (EYD). Istilah yang digunakan untuk menggambarkan konsep, prinsip, azas,
atau sejenisnya tepat makna dan konsisten. .

C. Keruntutan dan Kesatuan Gagasan
Butir 5
Keruntutan dan keterpaduan bab
Deskripsi

Penyampaian pesan antara satu bab dengan bab lain yang berdekatan dan antarsubbab dalam bab mencerminkan hubungan logis.

Butir 6

Keruntutan dan keterpaduan paragraf


Deskripsi

Penyampaian pesan antarparagraf yang berdekatan dan antarkalimat dalam paragraf mencerminkan hubungan logis.

5

II. KELAYAKAN PENYAJIAN
A. Teknik Penyajian
Butir 7
Sistematika penyajian
Deskripsi

Setiap bab minimal memuat pembangkit motivasi, pendahuluan, dan isi. Pembangkit motivasi dapat disajikan dalam bentuk gambar,
ilustrasi, foto, sejarah, susunan kalimat, atau contoh penggunaan dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan topik yang akan
disajikan.

Butir 8

Keruntutan konsep


Deskripsi

Konsep disajikan dari yang mudah ke sukar, dari yang sederhana ke kompleks, atau dari yang informal ke formal, yang mendorong
peserta didik terlibat aktif.

B. Penyajian Pembelajaran
Butir 9

Keterpusatan pada peserta didik

Deskripsi

Memuat tugas mandiri, tugas kerja kelompok, tugas investigasi sesuai dengan rumpunnya.

Butir 10

Penyajian masalah kontekstual

Deskripsi


Memuat masalah kontekstual pada awal sajian untuk menumbuhkan motivasi peserta didik serta mengembangkan kemampuan
matematisasi termasuk membuat model, dan menyelesaikan model.

C. Kelengkapan Penyajian
Butir 11

Bagian pendahulu

Deskripsi

Pada awal buku, terdapat prakata yang memuat secara umum isi buku yang dibahas, dan daftar isi memberikan gambaran mengenai
isi buku.

Butir 12

Bagian isi

Deskripsi

Pada bagian isi terdapat uraian rangkuman dan soal-soal, baik soal rutin maupun soal nonrutin.

Butir 13

Bagian penyudah

Deskripsi

Pada bagian akhir buku terdapat dafar pustaka lengkap, daftar istilah dengan nomor halaman kemunculan pertamanya.

6