Sampel Teknik Sampling Populasi, Sampel Penelitian, dan Teknik Sampling .1 Populasi

Darajatun Jannah, 2015 PENGARUH PERPUTARAN MOD AL KERJA TERHAD AP LABA OPERASI PAD A PERUSAHAAN MANUFAKTUR BAN YANG TERD AFTAR D I BURSA EFEK IND ONESIA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu data, dan data sekunder merupakan sumber yang tidak langsung memberikan data kepada p engumpul data, misalnya lewat orang lain atau lewat dokumen”. Djam’an dan Aan 2013 : 103 mendefinisikan sumber primer dan sumber sekunder adalah “Sumber primer adalah sumber data yang langsung memberikan data kepada peneliti, dan sumber sekunder merupakan sumber yang tidak langsung memberikan data kepada peneliti”. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder. Data sekunder adalah data yang tidak diperoleh secara langsung kepada peneliti. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah laporan keuangan perusahaan manufaktur ban yang terdaftar di BEI yang terdiri dari neraca dan laporan laba rugi yang diperoleh dari website yaitu www.idx.co.id dari tahun 2004 sampai dengan tahun 2013, dan data ICMD Indonesian Capital Market Directory. 3.5 Populasi, Sampel Penelitian, dan Teknik Sampling 3.5.1 Populasi Menurut Sugiyono 2014:115 mendefinisikan “Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas: objeksubjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk mempelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya”. Sedangkan Husein Umar 2008:137 menyatakan bahwa “Populasi adalah kumpulan elemen yang mempunyai karakteristik tertentu yang sama dan mempunyai kesempatan yang sama untuk dipilih menjadi anggota sampel”. Jadi, populasi dalam penelitian ini adalah Laporan keuangan pada perusahaan manufaktur ban yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI.

3.5.2 Sampel

Menurut Arikunto 2009:131 “Sampel adalah sebagian atau wakil populasi yang diteliti”. Sedangkan Sugiyono 2014:116 mendefinisikan “Sampel adalah bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut”. Darajatun Jannah, 2015 PENGARUH PERPUTARAN MOD AL KERJA TERHAD AP LABA OPERASI PAD A PERUSAHAAN MANUFAKTUR BAN YANG TERD AFTAR D I BURSA EFEK IND ONESIA Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Sampel dalam penelitian ini menggunakan sampel purposive sampling Jadi, sampel dalam penelitian ini adalah Laporan keuangan tahun 2004-2013 pada perusahaan manufaktur ban yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI.

3.5.3 Teknik Sampling

Teknik sampling menurut Sugiyono 2014:116 adalah “Teknik pengambilan sampel untuk menentukan sampel yang akan digunakan dalam penelitian”. Teknik sampling yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan nonprobability sampling. Sugiyono 2014:120 menyatakan bahwa “Nonprobability sampling adalah teknik pengambilan sampel yang tidak memberi peluangkesempatan sama bagi setiap unsur atau anggota populasi untuk dipilih menjadi sampel. Teknik sampel ini meliputi, sampling sistematis, kuota, aksidental, purposive, jenuh, snowball ”. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan teknik sampel purposive. Sugiyono 2012:68 mendefinisikan “Purposive sampling adalah teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu”. Sehingga, teknik sampling yang digunakan pada penelitian ini menggunakan purposive sampling, dengan pertimbangan karena pada tahun 2004, ketiga perusahaan ini telah terdaftar di BEI.

3.6 Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Pengaruh Perputaran Modal Kerja Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 78 93

Analisis pengaruh modal kerja terhadap profitabilitas pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek INdonesia (BEI).

1 11 115

Pengaruh Perputaran Total Aktiva dan Perputaran Modal Kerja Terhadap Pengembalian Investasi pada Perusahaan Manufaktur Sektor Logam Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 11 1

PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2008-2012

0 12 50

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PERPUTARAN PERSEDIAAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 4 24

ANALISIS PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA,PERPUTARAN TOTAL AKTIVA DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP TINGKAT RENTABILITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

1 3 23

Pengaruh Perputaran Modal Kerja terhadap Tingkat Likuiditas Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.

0 0 20

PENGARUH MODAL KERJA DAN PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP ROE PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2006 – 2008.

0 0 1

TESIS S431208012 LINTANG KURNIAWATI

0 0 96

PENGARUH PERPUTARAN PERSEDIAAN, PERPUTARAN PIUTANG DAN MODAL INTELEKTUAL TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE 2014 – 2016 (Penelitian Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di B

1 8 15