Uji Validitas Uji Reliabilitas dan Uji Validitas .1 Uji Reliabilitas

54 4.4 Uji Reliabilitas dan Uji Validitas 4.4.1 Uji Reliabilitas Suatu kuesioner dikatakan reliabel atau handal jika jawaban seseorang terhadap pertanyaan adalah konsisten atau stabil dari waktu ke waktu. Pengukuran reliabilitas dalam penelitian ini dilakukan dengan cara one shot. Pengukuran variabel tersebut dilakukan sekali dan kemudian hasilnya dibandingkan dengan pertanyaan lain untuk mengukur korelasi antar jawaban pertanyaan. Ghozali 2006 mengatakan pada umumnya suatu variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach Alpha lebih besar dari 0,60 Tabel 4.6 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Cronbach Alpha Keterangan Implementasi Standar Akuntansi Pemerintahan Budaya Organisasi Struktur Organisasi Sistem Pengendalian Internal Kualitas Sistem Informasi Akuntansi 0.848 0.826 0.809 0.736 0.691 Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Sumber: Hasil Pengolahan Data Tabel 4.6, menunjukkan bahwa nilai Cronbach Alpha masing-masing variabel lebih besar dari 0,6 sehingga alat ukur dalam penelitian ini adalah reliabel.

4.4.2 Uji Validitas

Kesahihan validity suatu alat ukut adalah kemampuan alat ukur itu untuk mengukur apa yang sebenarnya harus diukur atau dengan perkataan lain alat ukur dapat mengukur indikator-indikator suatu obyek pengukuran. Kesahihan itu perlu Universitas Sumatera Utara 55 sebab pemrosesan data yang tidak sahih atau bias akan menghasilkan kesimpulan yang tidak benar. Untuk melihat apakah instrument tersebut valid, maka dilakukan uji validitas dengan cara mengkorelasikan antara skor masing-masing butir pertanyaan terhadap total skor. Bila korelasi antara masing-masing butir terhadap total skor tersebut signifikan maka data tersebut dinyatakan valid. Tabel 4.7 Hasil Uji Validitas Implementasi Standar Akuntansi Pemerintahan Item r Rtabel Keterangan P1 P2 P3 P4 P5 P6 0.767 0.755 0.783 0.748 0.786 0.701 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber: Hasil Pengolahan Data Berdasarkan hasil Tabel 4.7, hasil koefisien korelasi setiap pernyataan dalam variabel implementasi standar akuntansi pemerintahan lebih besar dari nilai rtabel 0.294 sehingga semua butir pernyataan dalam kuesioner implementasi standar akuntansi pemerintahan valid. Tabel 4.8 Hasil Uji Validitas Budaya Organisasi Item r rtabel Keterangan P7 P8 P9 P10 P11 P12 0.443 0.689 0.748 0.883 0.834 0.772 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber: Hasil Pengolahan Data Universitas Sumatera Utara 56 Berdasarkan hasil Tabel 4.8, hasil koefisien korelasi setiap pernyataan dalam variabel budaya organisasi lebih besar dari nilai rtabel 0.294 sehingga semua butir pernyataan dalam kuesioner budaya organisasi valid. Tabel 4.9 Hasil Uji Validitas Struktur Organisasi Item r Rtabel Keterangan P13 P14 P15 P16 P17 P18 0.765 0.748 0.772 0.686 0.661 0.715 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber: Hasil Pengolahan Data Berdasarkan hasil Tabel 4.9, hasil koefisien korelasi setiap pernyataan dalam variabel struktur organisasi lebih besar dari nilai rtabel 0.294 sehingga semua butir pernyataan dalam kuesioner struktur organisasi valid. Tabel 4.10 Hasil Uji Validitas Sistem Pengendalian Internal Item r rtabel Keterangan P19 P20 P21 P22 P23 P24 0.714 0.661 0.441 0.677 0.830 0.614 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber: Hasil Pengolahan Data Berdasarkan hasil Tabel 4.10, hasil koefisien korelasi setiap pernyataan dalam variabel sistem pengendalian internal lebih besar dari nilai rtabel 0.294 sehingga semua pernyataan dalam kuesioner sistem pengendalian internal valid. Universitas Sumatera Utara 57 Tabel 4.11 Hasil Uji Validitas Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Item R rtabel Keterangan P25 P26 P27 P28 P29 P30 0.498 0.469 0.717 0.587 0.738 0.702 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 0.294 Valid Valid Valid Valid Valid Valid Sumber: Hasil Pengolahan Data Berdasarkan hasil Tabel 4.11, hasil koefisien korelasi setiap pernyataan dalam variabel kualitas sistem informasi akuntansi lebih besar dari nilai rtabel 0.294 sehingga semua butir pernyataan dalam kuesioner kualitas sistem informasi akuntansi valid. 4.4.3 Uji Asumsi Klasik 4.4.3.1 Uji Normalitas