Karakteristik Subjek Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian yang Gambaran Klinis Demam Berdarah Dengue pada Anak Tabel 5.1.

BAB 5 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 34 5.1 Hasil Penelitian 5.1.1 Deskripsi Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan di RSUP H. Adam Malik Medan yang berlokasi di Jalan Bunga Lau No. 17, Kelurahan Kemenangan Tani, Kecamatan Medan Tuntungan. Rumah sakit tersebut merupakan rumah sakit Tipe A sesuai dengan SK Menkes No. 355MenkesSKVII1990. RSUP H. Adam Malik Medan juga merupakan rumah sakit rujukan untuk wilayah pembangunan A yang meliputi Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau dan sebagian wilayah Nanggroe Aceh Darussalam sehingga dapat dijumpai pasien dengan latar belakang yang sangat bervariasi. Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 502MenkesIX1991 pada tanggal 6 September 1991, RSUP H. Adam Malik Medan ditetapkan sebagai rumah sakit pendidikan bagi mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

5.1.2 Karakteristik Subjek Penelitian Penelitian ini merupakan penelitian yang

bersifat deskriptif dengan meneliti data – data yang diambil dari rekam medis anak penderita demam berdarah di RSUP H. Adam Malik Medan dari bulan Januari 2011 hingga Desember 2012. Pada Penelitian ini didapati sampel kasus sebanyak 110 anak yang didiagnosa menderita demam berdarah yang mendapat rawatan inap ataupun berobat jalan. Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara 35

5.1.3 Gambaran Klinis Demam Berdarah Dengue pada Anak Tabel 5.1.

Distribusi frekuensi penderita demam berdarah dengue berdasarkan gejala Gejala Klinis Ya Tidak n n Demam 110 100 0 0 Mual 5 4,5 105 95,5 Muntah 36 32,7 74 67,3 Mual Muntah 34 30,9 76 69,1 Sakit Kepala 15 13,6 95 86,4 Sakit Sendi 15 13,6 95 86,4 Sakit Kepala+Sendi 11 10 99 90 Sakit Kepala+Sendi+RetroOrbital 1 0,9 109 99,1 Berdasarkan gejala klinis pada tabel diatas, didapati semua subjek penelitian menderita demam 100, diikuti dengan keluhan muntah32,7 serta mual muntah 30,9. Data lebih lengkap dapat dilihat pada tabel diatas. Tabel 5.2. Distribusi frekuensi penderita demam berdarah dengue berdasarkan tanda Tanda Klinis Ya Tidak n n Petekie 81 73,6 29 26,4 Kejang 3 2,7 107 97,3 Hepatomegali 27 24,5 83 75,5 Syok 5 4,5 105 95,5 Epistaksis 7 6,4 103 93,6 Perdarahan Gusi 1 0,9 109 99,1 Melena 17 15,5 93 84,5 Epistaksis+Melena 3 2,7 107 97,3 Epistaksis+Perdarahan Gusi 1 0,9 109 99,1 Epistaksis+Perdarahan Gusi+Melena 6 5,5 104 94,5 Universitas Sumatera Utara Universitas Sumatera Utara 36 Berdasarkan tabel diatas, sebanyak 81 orang 73,6 didapati tanda klinis berupa petekie yaitu bintik merah pada daerah kulit baik sebagai keluhan ataupun dalam uji torniquet positif. Sedangkan tanda pendarahan gusi didapati hanya terdapat pada 1– 2 orang 0,9– 1,8 . Data lebih lengkap dapat dilihat pada tabel diatas. Tabel 5.3. Distribusi frekuensi penderita demam berdarah dengue berdasarkan tanda dan gejala lainnya Tanda dan Gejala Ya Tidak n n Batuk 10 9,1 100 90,9 Nyeri Perut Sekitar Ulu Hati 21 19,1 89 80,9 Oral Trush 1 0,9 109 99,1 Penurunan Kesadaran 1 0,9 109 99,1 Ruam Makulopapular 2 1,8 108 98,2 Ascites 3 2,7 107 97,3 Mengigil 2 1,8 108 98,2 Sakit Menelan 2 1,8 108 98,2 Dari tabel diatas, didapati keluhan nyeri perut sekitar ulu hati dialami oleh 21 orang 19,1 diikuti dengan keluhan batuk 10 orang 9,1. Penurunan kesadaran dan tanda lainnya sangat jarang dijumpai atau tidak dijumpai sama sekali. Data lebih lengkap dapat dilihat pada tabel diatas.

5.1.4 Distribusi Proporsi Subjek Penelitian Tabel 5. 4. Distribusi frekuensi