Bentuk Penelitian Lokasi Penelitian Informan Penelitian Teknik Pengumpulan Data

BAB II METODOLOGI PENELITIAN

2.1 Bentuk Penelitian

Bentuk penelitian yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif yang dapat diartikan sebagai pendekatan yang menghasilkan data, tulisan, dan tingkah laku yang didapat dari apa yang diamati. Adapun alasan peneliti menggunakan bentuk penelitian deskriptif kualitatif adalah untuk melihat “Bagaimana Implementasi Sistem Informasi Administrasi Kependudukan SIAK di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Binjai.”

2.2 Lokasi Penelitian

Lokasi penelitian ini dilakukan di Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Binjai yang terletak di Jalan Jambi No.3 Kota Binjai.

2.3 Informan Penelitian

Informan yang menjadi objek pada penelitian ini dibedakan atas tiga 3 jenis yaitu : 1. Informan kunci : Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Universitas Sumatera Utara 2. Informan utama : Kepala Bidang Sistem Informasi Administrasi Kependudukan SIAK 3. Informan tambahan : Masyarakat yang mengurus dokumen kependudukan dan pencatatan sipil

2.4 Teknik Pengumpulan Data

1. Teknik pengumpulan data primer yaitu data yang diperoleh langsung di lokasi penelitian untuk mencari kebenaran dan data yang lengkap dan berkaitan dengan masalah yang diteliti yang dilakukan dengan cara: - Wawancara, yaitu pengumpulan data yang dilakukan dengan tanya jawab secara langsung dan mendalam kepada pihak – pihak terkait. - Observasi, yaitu teknik pengumpulan data dengan cara mengamati secara langsung terhadap objek penelitian. 2. Teknik pengumpulan data sekunder yaitu teknik pengumpulan data yang dilakukan melalui pengumpulan kepustakaan untuk mendukung data primer. Teknik ini ini digunakan dengan menggunakan instrument: Universitas Sumatera Utara - Studi dokumentasi, yaitu teknik pengumpulan data dengan menggunakan catatan atau dokumen yang ada di lokasi penelitian atau sumber – sumber yang relevan. - Studi kepustakaan, yaitu pengumpulan data diperoleh dari buku – buku, karya ilmiah, serta pendapat para ahli yang memiliki relevansi dengan masalah yang diteliti.

2.5 Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

Analisis Implementasi Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 3 Tahun 2014 Tentang Kawasan Tanpa Rokok Pada Sekolah di Kota Medan Tahun 2014

23 220 103

Prosedur Pengujian Kendaraan Umum Berdasarkan Peraturan Daerah Kabupaten Karo Nomor 4 Tahun 2012 Ditinjau Dari Aspek Hukum Administrasi Negara (Studi Di Kabupaten Karo)

4 84 97

Implementasi Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 11 Tahun 2011 Tentang Pajak Reklame (Studi Tentang Penerbitan Izin Reklame di Kota Medan)

7 150 212

Peran DPRD Dalam Fungsi Pembentukan Peraturan Daerah (Studi pada DPRD Provinsi Sumatera Utara Priode 2010 – 2011)Kantor DPRD Provinsi Sumatera Utara

1 40 115

“Implementasi Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 11 Tahun 2011 Tentang Pajak Reklame

8 145 136

Analisis Penerapan Penuh Peraturan Pemerintah Nomor 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintah (SAP) Berbasis Akrual (Kasus Pada Pemerintah Kota Medan)

18 162 123

Implementasi Peraturan Daerah Kota Binjai Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Sistem Informasi Administrasi Kependudukan (Siak) ( Studi Pada Kantor Dinas Kependudukan Dan Pencatatan Sipil Kota Binjai )

1 5 111

IMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH KOTA PEKANBARU NOMOR 5 TAHUN 2008 TENTANG ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN

0 0 21

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Implementasi Peraturan Daerah Kota Binjai Nomor 7 Tahun 2011 tentang Sistem Informasi Administrasi Kependudukan (SIAK)

0 0 28

IMPLEMENTASI PERATURAN DAERAH KOTA BINJAI NOMOR 7 TAHUN 2011 TENTANG SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN (SIAK)

0 0 11