Struktur Organisasi Perusahaan Gambaran Umum Perusahaan a. Sejarah Singkat Perusahaan

lainnya, mengolah bahan baku menjadi bahan jadi dengan berbagai jenis makanan ternak, dan menjual makanan ternak melalui distributor atau kepada peternak secara langsung

b. Struktur Organisasi Perusahaan

Struktur organisasi perusahaan merupakan pola formal yang akan mempengaruhi sistem kerja dari perusahaan tersebut. Struktur organisasi yang baik harus dapat memisahkan antara fungsi, kedudukan, batas wewenang, tanggung jawab dan kewajiban dari masing-masing karyawan, agar para karyawan mengetahui tugas dan tanggung jawab mereka. PT. Charoen Pokphand Indonesia, Tbk membagi tugas masing-masing karyawannya dengan teratur agar tujuan perusahaan dapat terlaksana dengan baik. PT. Charoen Pokphand Indonesia, Tbk menggunakan struktur organisasi lini. Struktur organisasi PT. Charoen Pokphand Indonesia, Tbk terlihat pada gambar berikut: Universitas Sumatera Utara Gambar 4.1 Struktur Organisasi PT. Charoen Pokphand Indonesia, Tbk Sumber : PT. Charoen Pokphand Indonesia, Tbk Tugas dan tanggung jawab kepala cabang, sekretaris, manajer personalia, bagian personalia, supir, manajer penjualan, manajer akuntansi, bagian akuntansi, bagian pembelian, bagian persediaan, manajer keuangan, bagian keuangan, manajer produksi, bagian produksi. 1. Kepala Cabang Tugasnya adalah: a. bertanggungjawab kepada Direktur Utama di pusat Jakarta, b. memilih pegawai yang akan menduduki posisi pimpinan atau staf serta menetapkan kekuasaan dan tanggung jawab dari setiap pimpinan dalam lingkungan staf., Menerima hasil laporan kerja dari para manajer. c. melakukan pengawasan terhadap kondisi keuangan perusahaan. 2. Sekretaris Tugas dan tanggung jawabnya adalah: a. mengatur hal–hal yang diperlukan dalam rapat, b. menerima pesan yang akan disampaikan kepada kepala cabang, c. mengingatkan jadwal pertemuan kepada kepala cabang. 3. Manajer Personalia Tugas dan tanggung jawabnya adalah: a. mengatur bagian personalia dan supir, Universitas Sumatera Utara b. menentukan dan menghubungi sumber-sumber tenaga kerja, c. mengambil keputusan untuk menerima dan menolak calon karyawan yang ingin bekerja di perusahaan, d. memperhatikan kesejahteraan karyawan, e. mempromosikan karyawan yang berprestasi, f. memperhatikan kegiatan motivasi yang dilakukan bagian personalia, g. memecat karyawan yang tidak disiplin. 4. Bagian Personalia Tanggung jawabnya adalah: a. melakukan pendataan karyawan, seperti biodata karyawan, absensi karyawan, lembur, dan lainnya, b. melakukan perekrutan karyawan, dan melakukan interview, c. melatih dan memotivasi karyawan, d. mengurus pemberhentian dan pensiun karyawan. 5. Supir Tugasnya adalah: a. bertanggung jawab atas mobil yang dikendarai, b. mengantar manajer, seperti untuk keperluan rapat. 6. Manajer Penjualan Tanggung jawabnya adalah: a. mengatur bagian penjualan, Universitas Sumatera Utara b. memberikan pelatihan kepada bagian penjualan, agar mempunyai kemampuan pemahaman produk, c. mengupayakan agar penjualan jasa dapat meningkat, d. mengambil strategi dan tindakan untuk meningkatkan penjualan, e. membuat laporan kepada kepala cabang. 7. Bagian Penjualan Tugasnya adalah: a. memberi informasi produk yang dijual kepada pelanggan, b. menjaga hubungan yang baik dengan pelanggan, c. mencari pelangganpelanggan baru, d. mempromosikan produk perusahaan. 8. Manajer Akuntansi Tanggung jawabnya adalah: a. mengatur bagian akuntansi, pembelian dan persediaan, b. memeriksa laporan keuangan yang dibuat oleh bagian akuntansi, c. mengupayakan peningkatan pemahaman terhadap akuntansi dan laporan keuangan, d. mengatasi masalah–masalah administrasi perusahaan. 9. Bagian Akuntansi Tugasnya adalah: a. membukukan transaksi perusahaan yang bersifat finansial, b. mencatat pengeluaran biaya overhead, Universitas Sumatera Utara c. menyusun laporan keuangan. 10. Bagian Pembelian Tugasnya adalah: a. melakukan pembelian bahan baku, dan bahan pelengkap produksi, b. melakukan pembelian peralatan kantor, mesin produksi, dan lainnya. 11. Bagian Persediaan Tugassnya adalah: a. menyimpan bahan baku, dan bahan pelengkap produksi di gudang, b. menyimpan peralatan kantor yang dibeli perusahaan, c. bertanggung jawab atas barang-barang di gudang, d. bekerja sama dengan bagian pembelian dalam menginformasikan bahan baku dan bahan pelengkap produksi. 12. Manajer Keuangan Tanggung jawabnya adalah: a. mengatur bagian keuangan, b. menyusun anggaran, c. bertanggung jawab atas kondisi keuangan perusahaan. 13. Bagian Keuangan Tugasnya adalah: a. mencatat data penerimaan dan pengeluaran kas, b. melakukan pembayaran gaji karyawan, c. bertanggung jawab atas penerimaan dan pengeluaran ka, Universitas Sumatera Utara d. membuat laporan penerimaan dan pengeluaran kas, e. memeriksa rekening koran di bank, f. membantu manajer keuangan dalam mengawasi pengeluaran kas. 14. Manajer Produksi Tanggung jawabnya adalah: a. mengatur bagian produksi, b. mengawasi proses produksi perusahaan, c. bertanggung jawab atas hasil produksi yang dilakukan, d. mengupayakan volume produksi sesuai kebutuhan. 15. Bagian Produksi Tugasnya adalah: a. meminta bahan baku, dan bahan pelengkap produksi, b. melakukan proses produksi, c. melaporkan kepada manajer produksi hasil produksi yang dilakukan, d. mencatat pengeluaran biaya tenaga kerja, e. menentukan harga pokok produksi, f. bekerja sama dengan manajer penjualan dalam menentukan harga jual.

2. Laporan Keuangan Perusahaan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio Keuangan (Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas, dan Pasar) Terhadap Harga Saham Industri Manufaktur di Bursa Efek Jakarta

1 48 86

Peranan Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Kesehatan Perusahaan Tekstil Dan Alas Kaki Yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta

2 36 86

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, RASIO AKTIVITAS, RASIO LEVERAGE, DAN RASIO PROFITABILITAS PADA KINERJA KEUANGAN Analisis Rasio Likuiditas, Rasio Aktivitas, Rasio Leverage, Dan Rasio Profitabilitas Pada Kinerja Keuangan Koperasi Jasa Keuangan Syari'ah Babussal

0 4 14

ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, DAN PROFITABILITAS UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA Analisis Rasio Likuiditas, Solvabilitas, Dan Profitabilitas Untuk Menilai Kinerja Keuangan Pada KJKS BMT Dana Mulia Kabupaten Boyolali Periode 2010-2013.

1 3 13

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA PERUSAHAAN BERDASARKAN ANALISIS RASIO LIKUIDITAS, RASIO SOLVABILITAS, DAN Analisis Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Perusahaan Berdasarkan Analisis Rasio Likuiditas, Rasio Solvabilitas, Dan Rasio Rent

1 2 12

Analisis Rasio Keuangan untuk Menilai Kinerja Keuangan pada PT Unilever Indonesia, Tbk.

0 1 16

Analisis Rasio Laporan Keuangan Untuk Menilai Kinerja Pada PT Telekomunikasi Indonesia Tbk.

0 0 28

Analisis Kinerja Keuangan PT Kalbe Farma Tbk Dan PT Kimia Farma Tbk Berdasarkan Rasio Likuiditas, Rasio Profitabilitas dan Rasio Solvabilitas Pada Laporan Keuangan Periode 2010-2014.

0 0 6

ANALISIS KINERJA KEUANGAN DITINJAU DARI RASIO LIKUIDITAS, SOLVABILITAS, AKTIVITAS DAN PROFITABILITAS PADA PT UNILEVER INDONESIA TBK

0 1 10

ANALISIS RASIO LEVERAGE, LIKUIDITAS, MARKET VALUE UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT CHAROEN POKPHAND INDONESIA, Tbk SKRIPSI

0 1 25