PERILAKU ORANGTUA SISWA SMP SANTO THOMAS 3 MEDAN DALAM PEMBERIAN INFORMASI MENGENAI PENDIDIKAN SEKS TAHUN 2013 SKRIPSI

  PERILAKU ORANGTUA SISWA SMP SANTO THOMAS 3 MEDAN DALAM PEMBERIAN INFORMASI MENGENAI PENDIDIKAN SEKS TAHUN 2013 SKRIPSI Oleh : STEVANNY MANURUNG NIM. 091000076 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

  PERILAKU ORANGTUA SISWA SMP SANTO THOMAS 3 MEDAN DALAM PEMBERIAN INFORMASI MENGENAI PENDIDIKAN SEKS TAHUN 2013 SKRIPSI Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat Oleh : STEVANNY MANURUNG NIM. 091000076 FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

  ABSTRAK

  Kebutuhan untuk memahami seks yang baik dan benar menunjukkan bahwa pendidikan seks diperlukan. Pendidikan seks adalah upaya pengajaran, penyadaran dan pemberian informasi tentang masalah seksual dengan menanamkan nilai-nilai moral, etika, dan komitmen dalam diri seorang anak. Peranan orangtua sangatlah diperlukan dalam perubahan diri seorang anak, terutama dalam hal pemberian informasi yang benar tentang seks khususnya pada masa pubertas. Pentingnya pendidikan seks ini, hendaknya diterapkan dalam pendidikan informal yaitu dimulai dari keluarga.

  Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran perilaku orangtua siswa SMP Santo Thomas 3 Medan dalam pemberian informasi mengenai pendidikan seks. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan metode kuantitatif. Jumlah sampel sebanyak 77 responden dari 397 total populasi yaitu dengan menggunakan teknik proportional random sampling kemudian sampel di simple random sampling agar jelas pembagian sampelnya. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara secara langsung kepada orangtua siswa dengan menggunakan alat bantu kuesioner.

  Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar responden berumur 40- 44 tahun sebanyak 39,0%, jenis kelamin responden adalah perempuan sebanyak 49 orang (63,6%), pendidikan terakhir responden adalah SMA/sederajat sebanyak 58,4% dan pekerjaan responden sebagai wiraswasta sebanyak 35,1%. Tingkat pengetahuan responden termasuk dalam kategori baik sebanyak 47 orang (61,0%). Demikian juga halnya dengan tingkatan sikap responden termasuk dalam kategori baik sebanyak 52 orang (67,5%). Sementara tingkatan tindakan responden termasuk dalam kategori cukup yaitu sebanyak 50 orang (64,9%).

  Berdasarkan hasil penelitian maka perlunya dibentuk sebuah komunitas Ibu- ibu bagi para orangtua agar dapat lebih meningkatkan pemahamannya mengenai pendidikan seks. Kata Kunci: Perilaku, Orangtua, Pendidikan Seks

  ABSTRACT The need to understand the sex is good and right shows that sex education is needed. Sex education is teaching efforts, raising awareness and providing information about sexual issues with instilling moral values, ethics, and commitment in a child. The role of parents is necessary in a child's self changes, especially in terms of providing correct information about sex especially during puberty. The importance of sex education, informal education should be implemented in the beginning of the family.

  The purpose of this study is to describe the behavior of the parents of SMP St. Thomas 3 Medan in the provision of information about sex education. This is a

descriptive study with quantitative methods. The total sample of 77 respondents of

397 the total population using proportional random sampling technique then sampled

in simple random sampling in order to clear the division of the sample. Data was collected through interviews directly to parents by using the questionnaire tool.

  The results showed that the majority of respondents aged 40-44 years with as many as 39.0% of respondents are recent high school education / equivalent as much as 58.4% of respondents as self-employed and work as much as 35.1%. The level of knowledge of respondents included in both categories as many as 47 people (61.0%). Similarly, the level of respondents' attitudes included in both categories as many as 52 people (67.5%). While the level of respondents included in the category of action quite as many as 50 people (64.9%).

  Based on the research results need to establish a community of mothers for parents in order to further improve its understanding of the sex education. Keywords: Behavior, Parents, Sex Education Nama : Stevanny Nicea Novel Manurung Tempat/Tanggal Lahir : Makassar/20 Nopember 1990 Agama : Kristen Protestan Status Perkawinan : Belum Kawin Nama Ayah : Esron Manurung Nama Ibu : Hermin Mamusung Jumlah Bersaudara : 4 (anak kedua dari lima bersaudara) Alamat Rumah : Jl. Gaperta Gg. Gudang No.12 Helvetia Medan Riwayat Pendidikan 1.

  : Tahun 1996-2002 SD Negeri 1 Tebing Tinggi 2.

  : Tahun 2002-2005 SLTP Negeri 1 Tebing Tinggi 3.

  : Tahun 2005-2008 SMA Santo Thomas 3 Medan 4.

  : Tahun 2009-2013 Fakultas Kesehatan Masyarakat USU

  Riwayat Organisasi 1.

  : Tahun 2009-2010

  : Tahun 2011-2012 Student Entrepreneurship Centre Puji Tuhan penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yesus Kristus karena atas berkat dan kasih karunia-Nya yang telah memberikan kesehatan dan kekuatan kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks

  Tahun 2013” Selama penulisan skripsi ini, penulis banyak mendapat bantuan material dan moril dari berbagai pihak oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1.

  Ibu Namora Lumongga, MSc, PhD dan Bapak Drs. Alam Bakti Keloko, M.Kes selaku dosen pembimbing skripsi saya yang dengan sabar dan penuh kasih membimbing dan mengarahkan penulis mulai dari awal sampai berakhirnya skripsi ini.

  2. Bapak Drs. Tukiman, MKM dan Bapak Drs. Eddy Syahrial, MS selaku dosen penguji yang telah banyak memberi saran dan masukan dalam menyempurnakan skripsi ini menjadi lebih baik.

  3. Bapak Drs. Tukiman, MKM selaku Ketua Departemen Pendidikan Kesehatan dan Ilmu Perilaku Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

  4. Ibu Dra. Lina Tarigan Apt, MS selaku dosen pembimbing akademik yang telah membimbing dari awal perkuliahan hingga selesainya.

  5. Bapak Dr. Drs. Surya Utama, MS selaku Dekan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara.

  6. Seluruh Dosen dan Staf Pegawai Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara yang telah membantu dalam urusan administrasi demi kelancaran skripsi ini.

  7. Bapak Drs. Ares Hasugian selaku Kepala Sekolah SMP Santo Thomas 3 Medan dan seluruh Staf Pegawai SMP Santo Thomas 3 Medan yang telah banyak membantu penulis dalam melakukan penelitian atas skripsi ini dari awal hingga akhir.

  8. Yang terkasih Ayahanda Esron Manurung dan Ibunda Hermin Mamusung dan seluruh keluarga yang telah mendoakan dan memberikan pengorbanan baik moril maupun materil dalam perkuliahan serta dalam penulisan skripsi ini.

  9. Yang terkasih kakak penulis Regina Mustika Seni Manurung, SPd, dan adik-adik penulis Samuel Erick Jansen Manurung, Timothy Eldo Reign Manurung dan Truicello Carla Giselle Manurung yang telah setia menghibur, menguatkan dan berdoa bagi keberhasilan penulis.

  10. Yang tercinta Agung Zakaria Saragih, Amd yang selalu setia memberikan masukan, mendoakan dan memberikan penguatan bagi keberhasilan penulis.

  11. Sobat setia penulis Lasmanora Oktavia Hutabarat, SSi, Nora Febrini Manik, SS, Trisna Sutanti Sinambela, S.Kep. atas dukungan doa maupun masukan- masukannya selama penyusunan skripsi ini.

  12. Teman-teman penulis Esteria Siahaan, Ade Lubis, Surya Getsemane, Devi Sembiring dan Elita Farida Sitompul yang turut mendoakan keberhasilan penulis.

  Adapun selama dalam penulisan skripsi ini penulis melalui berbagai tantangan dan cobaan namun semua proses demi proses dapat dilalui dengan baik yaitu dengan adanya kepercayaan, keyakinan dan ketekunan. Juga penulis menyadari satu hal bahwa selama dalam menulis skripsi bukan hanya ilmu yang dicari dan didapat namun juga pelajaran hidup yakni mau dan rela mengikuti proses kepribadian dan mental untuk menjadi pejuang yang tangguh. Yakin dan percayalah bahwa kesukaran dan penderitaan itulah kebanggaan hidup dimana untuk mencapai yang namanya peninggian dan kebesaran. Tiada hal yang sempurna di dunia ini untuk itu dengan segala kerendahan hati penulis sungguh menerima kritik dan saran yang dapat membangun skripsi ini. Biarlah skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Amen.

  Medan, Agustus 2013

  Stevanny Manurung

  

DAFTAR ISI

HALAMAN PENGESAHAN ................................................................... i ABSTRAK ................................................................................................. ii ABSTRACK

   ................................................................................................ iii DAFTAR RIWAYAT HIDUP ................................................................. iv KATA PENGANTAR ............................................................................... v DAFTAR ISI .............................................................................................. ix DAFTAR TABEL ..................................................................................... xi DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xvi DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xvii BAB I PENDAHULUAN ...................................................................

  1 1.1.

  1 Latar Belakang .................................................................

  1.2. Perumusan Masalah ......................................................... 12 1.3.

  Tujuan Penelitian .............................................................. 12 1.3.1. Tujuan Umum .............................................................

  12 1.3.2. Tujuan Khusus .............................................................

  12 1.4. Manfaat Penelitian ............................................................ 13 BAB II TINJAUAN PUSTAKA .........................................................

  14 2.1. Konsep Perilaku ...............................................................

  14 2.1.1. Batasan Perilaku ..........................................................

  14 2.1.2. Domain Perilaku .........................................................

  15 2.1.3. Proses Adopsi Perilaku ...............................................

  20 2.2. Determinan Perilaku .........................................................

  20 2.3. Informasi ..........................................................................

  23 2.4. Faktor-faktor Yang Memengaruhi Pendidikan Seks ........

  25 2.5. Remaja ..............................................................................

  27 2.5.1. Pengertian Masa Remaja .............................................

  27 2.5.2. Ciri-ciri Masa Remaja ..................................................

  27 2.5.3. Perkembangan Masa Remaja ......................................

  27 2.5.4. Tahap Perkembangan Masa Remaja ...........................

  28 2.6. Pendidikan Seks ................................................................

  29 2.6.1. Definisi Pendidikan Seks ............................................

  29 2.6.2. Tujuan Pendidikan Seks ..............................................

  31 2.7. Kerangka Konsep Penelitian ............................................

  32 BAB III METODOLOGI PENELITIAN ...........................................

  33

  3.1. Jenis dan Rancangan Penelitian ....................................... 33 3.2. Lokasi dan Waktu Penelitian.............................................

  33 3.3. Populasi dan Sampel .........................................................

  33 3.3.1. Populasi .......................................................................

  33 3.3.2. Sampel ........................................................................

  34 3.4. Metode Pengumpulan Data ...............................................

  36 3.4.1. Data Primer ..................................................................

  36 3.4.2. Data Sekunder ..............................................................

  36

  3.5. Definisi Operasional .........................................................

  36 3.6. Aspek pengukuran dan Instrumen .....................................

  37 3.6.1. Aspek pengukuran .......................................................

  37 3.6.2. Instrumen .....................................................................

  40 3.7. Teknik Analisis Data dan Pengolahan Data ......................

  40 3.7.1. Analisis data .................................................................

  40 3.7.2. Pengolahan data .........................................................

  40 BAB IV HASIL PENELITIAN............................................................ 42

  4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ................................ 42 4.1.1. Letak Geografis ............................................................

  42 4.2. Hasil Analisis Univariat ....................................................

  42 4.2.1. Berdasarkan Karakteristik Responden ........................

  43 4.2.2. Berdasarkan Pengetahuan Responden ........................

  44 4.2.3. Kategori Tingkatan Pengetahuan .................................

  51 4.2.4. Berdasarkan Sikap Responden .....................................

  52 4.2.5. Kategori Tingkatan Sikap ...........................................

  54 4.2.6. Berdasarkan Tindakan Responden ...............................

  55 4.2.7. Kategori Tingkatan Tindakan ......................................

  65 BAB V PEMBAHASAN .....................................................................

  67 5.1. Karakteristik Responden ...................................................

  67 5.1.1. Gambaran Karakteristik Umur ....................................

  67 5.1.2. Gambaran Karakteristik Jenis Kelamin ......................

  68 5.1.3. Gambaran Karakteristik Pendidikan ...........................

  68 5.1.4. Gambaran Karakteristik Pekerjaan ..............................

  70 5.2. Pengetahuan Responden ....................................................

  71 5.2.1. Gambaran Pengetahuan ..............................................

  71 5.3. Sikap Responden ...............................................................

  73 5.3.2. Gambaran Sikap ...........................................................

  73 5.4. Tindakan Responden .........................................................

  75 5.3.2. Gambaran Tindakan .....................................................

  75 BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN ..............................................

  78 6.1. Kesimpulan........................................................................

  78 6.2. Saran ..................................................................................

  79 DAFTAR PUSTAKA

  

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1. Tabel Perhitungan Sampel .........................................................

  35 Tabel 4.1. Distribusi Responden Berdasarkan Karakteristik Responden Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ........................................................................

  43 Tabel 4.2. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Pengertian Masa Remaja Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 .....................................................

  44 Tabel 4.3. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Tahap Perkembangan Masa Remaja Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ...................

  45 Tabel 4.4. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Pengertian Masa Pubertas Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 .....................................................

  45 Tabel 4.5. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Pengertian Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ........................................................................

  46 Tabel 4.6. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Pengertian Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 .....................................................

  46 Tabel 4.7. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Manfaat Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 .....................................................

  47 Tabel 4.8. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Tujuan Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ........................................................................

  48

Tabel 4.9. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Aspek Penting

  Dalam Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ....................................

  48 Tabel 4.10. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Peran Orangtua Selaku Memiliki Remaja Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ....................................

  49 Tabel 4.11. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Bagaimana Orangtua Dalam Mengontrol Pergaulan Anak Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  49 Tabel 4.12. Distribusi Pengetahuan Responden Tentang Perkembangan Remajanya Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 .....................................................

  50 Tabel 4.13. Distribusi Kategori Tingkatan Pengetahuan Responden Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ........................................................................

  51 Tabel 4.14. Distribusi Sikap Responden Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ....................................

  52 Tabel 4.15. Distribusi Kategori Tingkatan Sikap Responden Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  54 Tabel 4.16. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Adanya Kemauan Untuk Memberikannya Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013.. ...................................

  55 Tabel 4.17. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Pernah Tidaknya Memberikan Informasi Mengenai Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013..

  55

Tabel 4.18. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Jika Pernah

  Memberikan Informasi Apakah Kepada Anak Laki-laki Atau Perempuan Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ......................................................

  56 Tabel 4.19. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Diberikan Pertama Sekali Pada Saat Umur Berapa Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ..

  57 Tabel 4.20. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Pernah Tidaknya Memberikan Informasi Dasar Tentang Permasalahan Seksualitas (Misalnya Informasi Darimana Datangnya Bayi) Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013.. .......................................................................

  58 Tabel 4.21. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Hal-hal Yang Tidak Diperbolehkan di Depan Umum (Seperti Menggunakan Pakaian Ketat/Minim Saat Berada di Luar Rumah) Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013..

  58 Tabel 4.22. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Pernah Tidaknya Memberikan Informasi Mengenai Organ Reproduksi dan Fungsinya Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ......................................................

  59 Tabel 4.23. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Penjelasan Tentang Bahaya Aborsi dan Seks Bebas Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  59 Tabel 4.24. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Pernah Tidaknya Memberikan Informasi Mengenai Penyakit Kelamin Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  59 Tabel 4.25. Distribusi Tindakan Responden Bahwa Pendidikan Seks Dapat Mencegah Perilaku Seks Bebas Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ....................

  60

Tabel 4.26. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Apakah

  Orangtua Selalu Memantau Perkembangan Anak Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  60 Tabel 4.27. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Apakah Orangtua Selalu Menasehati dan Membatasi Anak Dalam Bergaul dengan Lawan Jenis Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013... ..................................................

  61 Tabel 4.28. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Orangtua Mengetahui Anak Belum Pernah/Sudah/Sedang Berpacaran Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 .........................................................................

  61 Tabel 4.29. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Orangtua Mengetahui Anak Belum/Sudah Pernah Berciuman Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013 ..

  61 Tabel 4.30. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Orangtua Mengetahui Anak Belum/Sudah Pernah Membaca Buku/Majalah/Tabloid Porno atau Menonton Video Porno Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013. ........................................................................

  62 Tabel 4.31. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Orangtua Mengetahui Anak Sudah Pernah Melakukan Onani/Masturbasi Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013.. .......................................................................

  62 Tabel 4.32. Distribusi Tindakan Responden Berdasarkan Jika Mengetahui Hal Tersebut Apakah Membiarkan Hal Itu Terjadi Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  63 Tabel 4.33. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Orangtua Akan Memberi Masukan Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013.. ...................................

  63

Tabel 4.34. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Ada

  Batasan Dalam Berkomunikasi Dengan Anak Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  63 Tabel 4.35. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Apakah Membicarakan Seks Adalah Hal Yang Sangat Tabu Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  64 Tabel 4.36. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Memberikan Pengetahuan Mengenai Pendidikan Seks Itu Sangat Penting Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013... ......................................................................

  64 Tabel 4.37. Distribusi Tindakan Responden Mengenai Setujukah Orangtua Apabila Pendidikan Seks Tidak Hanya Diterapkan Dalam Lingkungan Rumah Namun Juga Termasuk di Lingkungan Sekolah Sebagai Pendidikan Informal Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  65 Tabel 4.38. Distribusi Kategori Tingkatan Tindakan Responden Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Terhadap Perilaku Orangtua Siswa SMP Santo Thomas 3 Medan Dalam Pemberian Informasi Mengenai Pendidikan Seks Tahun 2013...

  65