Struktur Organisasi Perusahaan KESIMPULAN DAN SARAN

• Dinas PU Kabupaten Deli Serdang. • Bappeda Propinsi Sumatera Utara. • Dinas Perikanan Propinsi sumatera Utara. • Dinas Pertanian Propinsi sumatera Utara. • Departemen Transmigrasi Sumatera Utara. • Bappeda Labuhan Batu. • Kimprasda Labuhan Batu. • PT. Persero Angkasa Pura II Polonia Medan.

B. Struktur Organisasi Perusahaan

Salah satu faktor terpenting bagi perusahaan dalam menjalankan kegiatannya adalah suatu struktur organisasi yang jelas dan disesuaikan dengan keadaaan di perusahaan. Struktur organisasi yang jelas dapat menggambarkan tugas, wewenang, dan tanggung jawab antara bagian yang satu dengan bagian yang lain sehingga memungkinkan orang-orang yang terlibat dalam organisasi tersebut bekerja sama untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Struktur organisasi pada PT. Deka Kosultan Medan berbentuk garis, dimana kekuasaaan tertinggi berada ditangan Komisaris. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada bagan Struktur Organisasi dibawah ini : Qori Aulia Harahap : Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan..., 2008

BAB III ANALISA DAN EVALUASI

A. ANALISA

Berikut ini penulis mencoba mengemukakan analisa terhadap penggunaan- penggunaan komputer sebagai sistem pengolah data. Adapun analisa yang dapat penulis kemukakan adalah sebagai berikut. Dalam mengelola serta menciptakan akuntansi sebagai suatu informasi yang akurat, relevan, serta dapat dipercaya, CV. REZEKI ABADI telah memakai komputer sebagai sarana untuk mewujudkannya. Karena sudah tentu komputer banyak keunggulannya, antara lain: komputer mampu memproses data secara efektif daripada manusia, komputer tidak hanya dapat melakukan prosesor yang sangat akurat dan ekspansif, komputer dapat memproses ratusan transaksi dalam suatu waktu tertentu, komputer dapat memproses transaksi sepanjang hari tanpa membuat kesalahan, dan masih banyak lagi keunggulan dari penggunaan komputer. Sebelum ada komputer pengolahan data dilakukan secara manual memakai tenaga manusia, namun karena tuntutan zaman terciptalah komputer yang sangat membantu dalam melakukan pekerjaan. CV. REZEKI ABADI sebagai objek yang diteliti dalam menerapkan sistem informasi akuntansinya menggunakan sistem komputer yang disebut EDP Qori Aulia Harahap : Sistem Informasi Akuntansi Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Pengambilan Keputusan..., 2008