PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI SKRIPSI

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA
PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG
KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI

SKRIPSI

Nama

: Liza Anggraini

Nim

: 21 2012 142

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
2016

1

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA

PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG
KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

SKRIPSI

Untuk Memenuhi SaUh Satu Penyarataa
Memperoleh Oebr Sarjana Ekoaomi

OLEH:

^

Nama

: Liza Anggraini

NIM

: 21 2012 142


UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PALEMBANG
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
2016

ii

PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama

: Liza Anggraini

NIM

: 21 2012 142

Jurusan

: Manajemen


Menyatakan bahwa skripsi ini telah ditulis sendiri dengan sungguh-sungguh dan tidak
ada bagian yang merupakan pejiplakan karya orang Iain.
Apabila di kemudian hari terbukti bahwa pernyataan ini tidak benar, maka saya sanggup
menerima sanksi apapun sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Palembang,
Penulis

iii

Januari 2016

Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah
Palembang

TANDA PENGESAHAN SKRIPSI

Judul


Nama
NIM
Fakultas
Program Studi
Mata kuliah Pokok

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP
PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN
MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG
KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA
EFEK INDONESIA
: Liza Anggraini
:2] 2012 142
: Ekonomi dan Bisnis
: Manajemen
: Manajemen Keuangan

Diterima dan Disahkan
Pada Tanggal


2016

Efvita-SgUri. S.E..M.Si
NIDN: 0225126801

Palembang,
An. Dekan
KetuaPrim

Januari 2016

tff^jvfeftul^afe i^urrahmi. S E .M.Si
NID^:;62i6057001
tv

Ttotto:

* fviotD m*d itcTKih Dli yjDl Marsfh YfDgn) ^ s dft> KcnycDtdi K*Ct


ADdt'

• t)o \s?h>t«w Vou L&e. te OM(rt«!>t rod Succeo Wffl O w "
G.'kufcfD fpypuD yrxf, ktrou tubt jfdttfh kofnlst«D dto tuksts SICID CISCSD^ J C D ^ tcDdlrbjys}

CPwxiUs)

Ku l^rsemkshbD IkrlptltolKbtisis Ktpfdr


iUWi »Wf ;4tn KeroudJhn> lUdbony*



iU>th dfu Kfw»k ku •ftfctotj



trndttf-lttidrtl fcufcTctotf


4» CMm> Vnfm ku f trctoU
^

iUrospoiterku

PRAKATA

Alhamdulillah puji syukur atas kehadirat yang telah memberikan rahmat dan
hidayah-Nya yang melimpah, sehingga penulis dapat menyeiesaikan skripsi ini dengan
judul PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERTUMBUHAN LABA
PADA

PERUSAHAAN

MANUFAKTUR

SEKTOR

INDUSTRI


BARANG

KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA yang merupakan
sebagian persyaratan dalam mencapai gelar kesarjanaan dalam ilmu manajemen di
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Palembang. Penulis
menyadari bahwa penyajian skripsi ini secara teknis dan materi masih jauh dari
sempuma, akan tetapi dengan kemampuan yang penulis miliki maka penulis mencoba
untuk menyusun skripsi ini dengan sebaik-baiknya dan besar harapan agar skripsi ini
dapat berguna bagi siapa saja yang membacanya khususnya mahasiswa Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Palembang. Dalam penyusunan skripsi
ini penulis mendapatkan bantuan, bimbingan, dan dorongan dari berbagai pihak. Oleh
karena itu, pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa terima kasih yang
setinggi-tingginya kepada:
1. Bapak

Abid

Djazuli,S.E.,M.M

selaku


Rektor Universitas Muhammadiyah

Palembang.
2. BapakFauzi Ridwan, S.E., M.M selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Palembang.

vi

3. Ibu Hj. Maftuhah Nurrahmi, S.E., M.Si dan Ibu Diah Isnaini Asiati, S.E, M.M selaku
Ketua dan Sekretaris Jurusan Prodi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Muhammadiyah Palembang.
4. Ibu Juhairiah, S.E.,M.Si selaku Dosen Pembimbing Akademik.
5. Ibu Ervita Safitri, S.E., M.Si selaku Dosen Pembimbing Skripsi atas waktu, saran
dan bimbingan yang diberikan dalam penulisan skripsi ini.
6. Bapak dan Ibu Dosen di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah
Palembang, penulis mengucapkan banyak terima kasih atas ilmu yang telah
diberikan kepada penulis selama menjalani proses belajar-mengajar.
7. Semua Staf kepegawaian


di Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Palembang, sekaii lagi terima kasih atas bantuaimya dalam
mempermudah penulis menjalankan perkuliahan sampai penulis menulis skripsi.
8. Kedua orang tuaku tercinta, Sapari dan Naziah yang selalu memberikan motivasi
kepada penulis baik dari materi maupun moril dan kepercayaan terhadapapa yang
penulislakukan. Dan saudaraku, ayuk Triteti, kakak Farazon dan kakak Aldino
Irawan, semoga kita semua akan menjadi orang sukses dunia dan akhirat.
9. Kakak-Kakak Ipar dan Keponakan ku tersayang yang telah memberikan motivasi
dan nasihat kepada penulis sehingga penulis terpacu untuk menyeiesaikan skripsi ini
dengan baik.
10. Calon Imamku Gunarto, S.E, yang telah menjadi kekasih, mentor, guru, dan motivasi
bagiku sehingga penulis dapat menyeiesaikan skripsi ini dengan baik.
11. Guru-guru dari SD sampai SMK yang juga banyak memberikan ilmu, saran dan
masukan yang bermanfaat kepada penulis.

vii


12. Sahabat-sahabatku Paket CM 12.13 Sri, Meilani, Uni Marrizki, Linda, mbak Kiki,
Yani dan Tini. Terima kasih atas pengalaman dan kisah yang kita buat dan cerita
yang akan dikenang selamanya.
13. Teman-temanku Paket CM.12.13 dan Paket 04 dan Paket lain yang namanya tidak
dapat di sebut satu persatu yang memberikan banyak cerita selama masa perkulihan,
penulis sayang kalian semua semoga kita semua sukses.
14. Keluarga baruku KKN Posko 101 Laras, Dian, mbak Sonya, Dewi, Anita, Febri,
Hilman dan kak Rahmat selama KKN banyak pengalaman dan kisah yang kita buat
dan cerita yang akan dikenang selamanya.
15. Sahabat-sahabatku dari SD-SMK yang selalu menyemangatiku dan memberika do'a
kepada penulis.
16. Teman-teman sealmamater angkatan 2012, 2013, 2014 dan 2015 semoga kalian
cepat menyusul.
17. Semua pihak yang telah berpartisipasi yang tidak dapat disebutkan satu persatu.

Semoga bantuan yang telah diberikan akan mendapatkan balasan dari Allah
S.W.T. dan diharapkan tulisan yang sederhana ini dapat bermanfaat bagi kita semua dan
kiranya Allah S.W.T senantiasa melindungi dan melimpahkan rahmat-Nya atas semua
ini. Amin.

Palembang,

Januari 2016

Penulis

viii

DAFTAR ISI

Halaman

SAMFUL JUDUL
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PERNYATAAN BEBAS PLAGIAT
HALAMAN PENGESAHANSKRIPSI
HALAMAN PERSEMBAHAN DAN MOTTO
HALAMAN PRAKATA
HALAMAN DAFTAR ISI
HALAMAN DAFTAR TABEL
HALAMAN DAFTAR GAMBAR
HALAMAN DAFTAR LAMPIRAN
ABSTRAK
BAB 1 PENDAHULUAN

i
ii
iii
iv
v
vi
ix
xi
xii
xiii
XV
1

A. Latar BelakangMasalah

1

B. Perumusan Masalah

7

C. Tujuan Penelitian

8

D. Manfaat Penelitian

8
9

BAB II KAJIAN PUSTAKA
A. PenelitianSebelumnya

9

B. LandasanTeori

11

1. Laporan Keuangan

11

2.

Analisis Laporan Keuangan

14

3.

Analisis Rasio Keuangan

17

4.

Laba

22

C. Hipotesis

25

ix

26

BAB III METODE PENELITIAN
A. Jenis Penelitian

26

B. Lokasi Penelitian

26

C. Operasionalisasi Variabel

27

D. Populasi dan Sampel

27

E. Data yang Diperlukan

30

F. Teknik Pengumpulan Data

31

G. Analisis Data dan Teknik Analisis

32

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Penelitian

39
39

1. Gambaran Umum Bursa Efek Indonesia

39

2. Gambaran Sampel Penelitian

43

B. Pembahan Hasil Penelitian

62

1. Analisis Statistik

62

2. Analisis Regresi Linear Berganda

64

3. Uji Hipotesis

66

C. Perbandinag Hasil Penelitian Penulis Dengan Hasil
Penelitian Sebelumnya

71
74

BAB V SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan

74

B. Saran

75

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

X

DAFTAR TABEL

Halaman
Tabell. 1

Rata-Rata Pertumbuhan Laba Perusahaan
Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi
Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2012-2014

5

Tabel.IILl

Operasionalisasi Variabel

27

Tabel III.2

Jumlah Populasi Perusahaan.

28

TabelIII.3

Jumlah Sampel Penelitian

30

Tabei IV. 1

Hasil Uji Multikolinieritas

,

63

Tabel IV.2Hasil Uji Autokorelasi

63

Tabel 1V.3

Hasil Uji Regresi Linear Berganda

65

Table IV.4

Hasil Uji F

67

Tabel IV.5

Hasil Uji t

68

xi

DAFTAR GAMBAR

Halaman
Gambar IV. 1 Grafik Normal P-P Plot

62

xii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman
Lampiran I

: Daftar Sampel Penelitian

74

Lampiran 2

; Rasio Working Capital to Total Asset Perusahaan
Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang
Terdaftar Di BEI Tahun 2012-2014

Lampiran 3

75

; Rasio Debt to Asset Ratio Perusahaan
Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang
Terdaftar Di BEI Tahun 2012-2014

Lampiran 4

76

Rasio Total Asset Turn Over Perusahaan
Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi
yang Terdaftar Di BEI Tahun 2012-2014

Lampiran 5

77

Rasio Profit Margin Perusahaan Manufaktur
Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar
Di BEI Tahun 2012-2014

Lampiran 6

78

Pertumbuhan Laba Perusahaan Manufaktur
Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar
Di BEI Tahun 2012-2014

Lampiran 7
Lampiran 8
Lampiran 9

: U ji Normalitas dengan Grafik P-P Plot
HasilUjiMultikolinearitas
; HasilUjiAutokorelasi

79
80
81
82

xiii

Lampiran 10 : Hasil Uji Regresi Linear Berganda

83

Lampiran 11 : Hasil Uji F

84

Lampiran 12 : Hasil Uji t

85

Lampiran 13 : Surat Keterangan Riset

86

Lampiran 14 : Kartu Aktivitas Bimbingan Skripsi

87

Lampiran 15 : Sertifikat AIK

88

Lampiran 16 : Sertifikat TOEFEL

89

Lampiran 17 : Sertifikat KKN

90

Lampiran 18 : Biodata Penulis

91

xiv

ABSTRAK

Liza Anggraini/2120!2i42/2015/Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba pada
Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia/
Manajemen Keuangan.
Rumusanmasalahdatampenelitianiniadalahapakah Rasio Keuangan berpengaruh Terhadap Pertumbuhan
Laba pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek
Indonesia.Tujuannyaadalahuntukmengetahuipengaruh Rasio Keuangan terhadap Pertumbuhan Laba pada
Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia.
Teknik pengumpulan data menggunakan metode dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan adalah
regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS.
Hasil penelitian menunjukkan secara simultan ada pengaruh antara working capital to total asset (WCTA),
debt to asset ratio (DAR), total asset turn over (TATO) dan profit margin (PM) terhadap pertumbuhan
laba. Hal ini ditunjukkan dari hasil perhitungan Fhimng (3409) >
(2,76), sedangkan nilai signifikan
variabel WCTA,DAR,TATO dan PM terhadap pertumbuhan laba sebesar 0,022 yang berarti sig (0,022) <
a (0,06) berarti HO ditolak dan Ha diterima karena variabel tersebut mempengaruhi pertumbuhan laba.
Secara parsial pada penelitian ini variabel yang tidak ada pengaruh adalah variabel debt to asset ratio
(DAR), total asset turn over (TATO) dan profit margin (PM) dimana thitung variabel DAR adalah sebesar
(1,762) < tube! (2,001) atau nilai signifikan DAR terhadap pertumbuhan laba adalah sebesar 0,083 yang
berarti sig (0,083) > a (0,05) berarti HO diterima dan Ha ditolak hal ini menunjukkan tidak ada pengaruh
antara DAR terhadap pertumbuhan laba. thitung variabel TATO adalah sebesar (1,929) < ttabei (2,001) atau
signifikan total asset turn over (TATO) 0,059 > signifikan a 0,05 berarti HO diterima dan Ha ditolak hal
ini menujukkan bahwa total asset turn Over (TATO) tidak ada pengaruh signifikan secara parsial terhadap
pertumbuhan laba. thimng variabel profit margin (-1,863) < ttabei (L67I) atau signifikan profit margin (PM)
0,068 > signifikan a 0,05 berarti HO diterima dan Ha ditolak hal ini menujukkan bahwa profit margin
(PM) tidak ada penganih signifikan secara parsial terhadap pertumbuhan laba sedangkan variabel yang
berpengaruh secara parsial terhadap pertumbuhan laba adalah working capital to total asset (WCTA)
dimana thitung sebesar (2,332) > ttabei (L671) atau signifikan working capital to total asset (WCTA) 0,023 <
signifikan a 0,05 berarti HO ditolak dan Ha diterima hal ini menunjukkan bahwa ada pengaruh positif
signifikan antara working capital to total asset (WCTA) secara parsial terhadap pertumbuhan laba.
Kata kunci : Working Capital to Total Asset (WCTA), Debt to Asset Ratio (DAR), Total Asset Turn over
(TATO), Profit Margin (PM) dan Pertumbuhan Laba.

XV

ABSTRACT
Liza Anggraini / 212012142/2015 / Effect of Financial Ratios Earnings To Growth of Manufacturing
Sector Consumer Goods Industry Listed in Indonesia Stock Exchange / Financial Management.
Formulation of the problem in this study is whether the influential Financial Ratios Earnings To Growth
of Manufacturing Sector Consumer Goods Industry Listed in Indonesia Stock Exchange. The goal is to
determine the effect on the Financial Ratios Profit Growth in Manufacturing Company Sector Consumer
Goods Industry Listed in Indonesia Stock Exchange.
Data collection techniques using the method of documentation. The analysis technique used is multiple
linear regression using SPSS.
Results showed no effect simultaneously between working capital to total assets (WCTA), debt to asset
ratio (DAR), total asset turnover (TATO) and profit margin (PM) to the profit growth. It is shown from the
calculation ofF(3.109)> F table (2.76), while the significant value of the variable WCTA, DAR, TATO
and PM on the growth of profit of 0.022 which means sig (0.022) t table (1.671) or significant working capital to total assets
(WCTA) 0.023

Dokumen yang terkait

PENGARUH INFORMASI RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

1 19 42

PENGARUH RASIO KEUANGAN DAN PERTUMBUHAN LABA TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI

0 0 16

SKRIPSI PENGARUH KOMPONEN LAPORAN LABA RUGI DAN KOMPONEN ARUS KAS TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2009-2011

0 0 11

ANALISIS PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2008 - 2011

0 0 15

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN MODAL KERJA TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR MELIPUTI SEKTOR ANEKA INDUSTRI DAN SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 4 11

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL, STRUKTUR KEPEMILIKAN DAN STRUKTUR PENGELOLAAN TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2012-2016

0 2 18

ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI PERTANIAN DENGAN SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI DAFTAR EFEK SYARIAH (DES) PERIODE 2010 - 2013 SKRIPSI - Test Repository

0 0 121

SKRIPSI PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

0 0 22

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI SKRIPSI

0 0 14

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI

0 0 11