Indikator : Menulis slogan sesuai konteks Indikator Soal Indikator : Menulis iklan baris sesuai konteks Indikator Soal Indikator : Menulis petunjuk melakukan sesuatu Indikator Soal

70 Pengayaan Ujian Nasional

36. Indikator : Menulis slogan sesuai konteks Indikator Soal

: Disajikan sebuah ilustrasi, siswa dapat menentukan slogan yang sesuai dengan ilustrasi tersebut. Soal : Cermatilah ilustrasi berikut Slogan yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah … A. Sekolahku hijau, prestasiku kemilau. B. Lingkungan dihijaukan demi kenyamanan. C. Hijaukan lingkungan prestasi memuaskan D. Peduli lingkungan, hidup aman dan nyaman. Kunci Jawaban: A Pembahasan: Slogan dibuat berdasarkan tujuan acara. Berdasarkan isi sesuai dengan ilustrasi. Tujuannya dengan sekolah hijau, maka prestasiku kemilau.

37. Indikator : Menulis iklan baris sesuai konteks Indikator Soal

: Disajikan ilustrasi penjualan barang, siswa dapat menentukan iklan baris yang sesuai dengan ilustrasi tersebut. Soal : Bacalah ilustrasi berikut Sebuah rumah akan dijual dengan data sebagai berikut. Luas tanah 140 m² Luas bangunan 90 m² Harga 200 juta bisa ditawar Pemilik Setiabudi Telepon 055577712 Iklan baris yang sesuai dengan data tersebut adalah … A. Djl rmh. Lb 90 m², 200 jt, hub. Setiabudi. B. Djl rmh. Lt 140 m², harga nego, hub. 055577712. SMP Insan Mulia mengadakan penghijauan lingkungan sekolah. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menciptakan lingkungan hijau dan nyaman agar prestasi siswa menjadi kemilau. Downloaded from http:pak-anang.blogspot.com 71 Bahasa Indonesia - Paket 2 C. Djl rmh. Lt 140 m², Lb 90 m², 200 jt nego, hub. 055577712. D. Djl rmh. Lt 140 m², Lb 90 m², nego, hub. Setiabudi, telp. 055577712. Kunci Jawaban: C Pembahasan: Data sesuai dengan ilustrasi, berciri iklan baris.

38. Indikator : Menulis petunjuk melakukan sesuatu Indikator Soal

: Disajikan beberapa kalimat petunjuk secara acak, siswa dapat menentukan susunan kalimat petunjuk yang tepat Soal : Perhatikan pernyataan berikut Susunan petunjuk menghilangkan memar pada organ tubuh yang tepat adalah …. A. 3 – 1 – 2 – 4 – 5 B. 3 – 2 – 1 – 4 – 5 C. 3 – 2 – 1 – 5 – 4 D. 3 – 2 – 5 – 1 – 4 Kunci Jawaban: A Pembahasan: Petunjuk disusun secara runtut dengan menganut kelogisan berpikir yang antara lain ditandai dengan penanda kohesi. 1 Tuang ke penumbukan. 2 Tumbuk hingga halus. 3 Ambil daun binahong kira-kira 7 lembar. 4 Balurkan pada bagian organ tubuh yang memar. 5 Setelah 3 jam bukalah dan bersihkan dengan sir suam-suam kuku. Maka bagian yang memar telah hilang. Downloaded from http:pak-anang.blogspot.com 72 Pengayaan Ujian Nasional

39. Indikator : Menulis petunjuk melakukan sesuatu Indikator Soal