Praktik Mengajar Utama .Sejarah Sejarah sebagai seni

18

d. Penyusunan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dilakukan setelah penyusunan silabus, namun praktikan tidak membuat silabus karena sudah ada silabus kurikulum 2013, sehingga praktikan tinggal membuat RPP yang merupakan penjabaran dari silabus. RPP merupakan program kegiatan guru yang menggambarkan kegiatan apa saja yang dilakukan guru dan peserta didik dalam kegiatan pembelajaran. Jadi RPP sifatnya operasional dari silabus. Komponen –komponen rencana pelaksanaan pembelajaran antara lain: 1 Identitas sekolah 2 Kompetensi inti 3 Kompetensi dasar dan Indikator 4 Tujuan pembelajaran 5 Materi pembelajaran 6 Metode pembelajaran 7 Media, Alat, Bahan dan Sumber belajar 8 Langkah-langkah kegiatan pembelajaran eksplorasi, elaborasi, konfirmasi 9 Penilaian RPP yang dibuat oleh praktikan berjumlah 6 RPP, yang digunakan semua untuk proses pembelajaran di kelas X IPS 2, X IPS 3 DAN XI IPS 1. Sehingga total pertemuan yaitu 18 kali pertemuan dengan total jam pelajaran sebanyak 30 jam pelajaran dikelas.

e. Praktik Mengajar Utama

Dalam kegiatan PPL, praktikan diberi tugas mengajar kelas X IPS 2 dan X IPS 3, dan XI IPS 1. Praktikan mengajar selama 4 kali pertemuan untuk tiap kelas dimana setiap kali pertemuan berdurasi 3x45 menit. Sehingga total pertemuan berjumlah 12 pertemuan untuk 3 kelas. Adapun rincian kegiatan praktik mengajar yang dilakukan praktikan di SMA Negeri 1 Jetis adalah sebagai berikut : 19 JADWAL PELAKSANAAN PELAJARAN BIOLOGI SMA NEGERI 1 JETIS BANTUL Tahun Pelajaran 20152016 Nama Mahasiswa: Sutiar Sudrajad Nama Sekolah: SMA N 1 Jetis Nim : 12406241043 FakJur : FIS P. Sejarah Guru Pembimbing : Drs. Endang Indarsih. Dosen Pembimbing : Rhoma Dwi Aria Y M.Pd No HariTgl Kelas Jumlah Jam Kompetensi Dasar Keterangan 1 Selasa, 18 Agustus 2015 X IPS 3 XI IPS 1 1 Jam 2 Jam Sejarah Sebagai Ilmu Menganalisis proses masuk dan perkembanga n penjajahan Bangsa Barat Portugis, Belanda, Inggris di Indonesia  Studi kasus tentang Sejarah sebagai Ilmu  Materi: a. Sejarah sebagai ilmu b. Sejarah sebagai fakta dan peristiwa  Studi kasus tentang kedatangan Bangsa Barat ke Indonesia  Materi: a. Latar belakang dilaksanakan Tanam Paksa b. Ketentuan-ketentuan dalam tanam Paksa c. Praktik dan berbagai penyelewengan Tanam Paksa d. Sebab-sebab dilaksanakannya Usaha Swasta dan diakhirinya Tanam Paksa e. Isi dan makna Undang- 20 Undang Agraria tahun 1970 f. Lahirnya kapitalisme dan imperialisme modern g. Dampak tanam paksa dan Dampak usaha Swasta h. Pelajaran yang dapat dipetik untuk diterapkan dalam kehidupan sehari- hari setelah belajar sejarah Tanam Paksa dan Usaha Swasta 2 Kamis, 20 Agustus 2015 X IPS 3 X IPS 2 2 Jam 2 Jam Sejarah sebagai Ilmu Sejarah sebagai Ilmu  Studi kasus tentang sejarah sebagai ilmu  Materi: a. Sejarah sebagai ceritakisah b. Sejarah sebagai seni  Materi : a. Sejarah sebagai ilmu b. Sejarah sebagai fakta dan peristiwa 3 Jumat, 21 Agustus 2015 X IPS 2 1 Jam Sejarah sebagai Ilmu  Materi:

a. .Sejarah

sebagai ceritakisah

b. Sejarah sebagai seni

4 Selasa, 25 Agustus 2015 X IPS 3 XI IPS 1 1 Jam 2 Jam Sejarah sebagai Ilmu Menganalisis  Materi: a. Fiksi dan mitos dalam sejarah b. Tema kajian ilmu sejarah  Tes Tertulis  Materi: a. Menganalisis latar belakang 21 proses masuk dan perkembanga n penjajahan Bangsa Barat Portugis, Belanda, Inggris di Indonesia datangnya daendels ke indonesia. b. Menjelaskan tugas pokok dan usaha usaha Daendles di indonesia. c. Menganalisis dampak kekuasaan oleh bangsa asing pemeerintahan daendles di Indonesia. c. Menulis karya tulis tentang Daendles 5 Kamis, 27 Agustus 2015 X IPS 3 X IPS 2 2 Jam 2 Jam Berpikir Sejarah Sejarah sebagai Ilmu  Materi: a. . Berpikir Sejarah DiakronikSinkronik  Materi : a. Fiksi dan mitos dalam sejarah b. Tema kajian ilmu sejarah 6 Jumat , 28 Agustus 2015 X IPS 2 1 Jam Berpikir Sejarah  Materi: a. . Berpikir Sejarah DiakronikSinkronik 7 Selasa, 1 Septemb er 2015 X IPS 3 XI IPS 1 2 Jam 2 Jam Berpikir Sejarah Menganalisis proses masuk dan perkembanga  Materi a. Kausalitas b. Interpretasi c. Periodisasi  Tes tertulis  Materi : a. Menganalisis tujuan awal perkembangan VOC. b. Menganalisis kebijakan dan kezaliman VOC di 22 n penjajahan Bangsa Barat Portugis, Belanda, Inggris di Indonesia Indonesia. c. Menganalisis reaksi rakyat terhadap keserakahan dan kezaliman VOC. d. Menjelaskan proses kebangkrutan VOC. 8 Kamis, 3 Septemb er 2015 X IPS 2 X IPS 3 2 Jam 2 Jam Berpikir Sejarah Penelitian Sejarah  Materi a. Kausalitas b. Interpretasi c. Periodisasi  Materi: a. Memahami langkah- langkah penelitian sejarah dalam mengkaji berbagai peristiwa sejarah 9 Jumat, 4 Septemb er 2015 X IPS 2 1 Jam Penelitian Sejarah  Materi a. Memahami langkah- langkah penelitian sejarah dalam mengkaji berbagai peristiwa sejarah 10 Selasa, 8 Septem- ber 2015 X IPS 3 XI IPS 1 1 Jam 2 Jam Ulangan Harian Ulangan Harian  Materi a. Sejarah sebagai Ilmu b. Berpikir Sejarah  Materi: a. Menganalisis proses masuk dan perkembangan penjajahan Bangsa Barat Portugis, Belanda, Inggris di Indonesia 11 Kamis, 10 Septem- ber 2015 X IPS 2 2 Jam Ulangan Harian  Materi: a. Sejarah sebagi Ilmu b. Berpikir Sejarah 23

b. Materi Pembelajaran Sejarah