VIRTUAL MEMORY YANG PERTAMA KOMPUTER MINI KOMERSIAL YANG PERTAMA

dimana pengguna diberi kemampuan hitungan yang menarik melalui terminal. Komputer generasi ini juga memiliki komponen-komponen yang dapat diasosiasikan dengan komputer pada saat ini seperti printer, penyimpanan dalam disket, memory, sistem operasi dan program. IBM membuat supercomputer bernama Stretch dan Sprery-Rand membuat komputer bernama LARC. Salah satu contoh penting komputer pada masa ini adalah IBM 1401 yang diterima secaa luas di kalangan industri. Pada tahun 1965, hampir seluruh bisnis-bisnis besar menggunakan komputer generasi kedua untuk memproses informasi keuangan. Komputer generasi kedua menggantikan bahasa mesin dengan bahasa assembly. Bahasa pemrograman tingkat tinggi mulai digunakan, seperti Common Business-Oriented Language COBOL, Formula Transistor FORTRAN dan ALGOL. Bahasa pemrograman ini menggantikan kode mesin yang rumit dengan kata-kata, kalimat dan formula matematika yang lebih mudah dipahami oleh manusia. Pada masa ini berbagai macam karir baru muncul seperti programmer, analyst dan ahli sistem komputer. Industri peranti lunak juga mulai bermunculan dan berkembang pada kmputer generasi kedua. Secara umum komputer generasi kedua mempunyai ciri-ciri sebagai berikut : 1. Sirkuitnya berupa transistor. 2. Program dapat dibuat dengan bahasa tingkat tinggi high level language, seperti FORTRAN, COBOL, ALGOL. 3. Kapasitas memori utama sudah cukup besar. 4. Ukuran fisik komputer lebih kecil disbanding komputer generasi pertama. 5. Proses operasi sudah cepat. 6. Membutuhkan lebih sedikit daya listrik. 7. Berorientasi pada bisnis dan teknik. Komputer Generasi Kedua Diantaranya : 1959. PDP-1 Perusahaan DEC Didital Equipment Corporation dengan pendirinya Ken Olsen dengan saudaranya Stan Olsen dan Harlan Anderson mendemonstrasikan komputer PDP-1. Komputer generasi kedua lainnya dikenalkan pada tahun 1959 adalah Honeywell 400.

1961. VIRTUAL MEMORY YANG PERTAMA

Metode virtual memory diusulkan oleh suatu group Di Manchester London dan kira-kira mulai awal tahun 1970 banyak komputer yang menerapkannya.

1963. KOMPUTER MINI KOMERSIAL YANG PERTAMA

Perusahaan DEC mulai menjual komputer mini yaitu PDP-5, kemudian diikuti oleh PDP- 8 yang dianggap sebagai kompouter mini yang sukses. UNIVAC III dirancang sebagai perbaikan transistorized pengganti tabung vakumUNIVAC I dan II UNIVAC komputer, diperkenalkan pada bulan Juni 1962. Ia dirancang agar kompatibel untuk semua format data. Namun ukuran kata dan set instruksi benar-benar berbeda; ini disajikan kesulitan yang signifikan karena semua program harus ditulis ulang, begitu banyak pelanggan beralih ke vendor yang berbeda daripada peningkatan UNIVACs ada.  Generasi Ketiga Generasi ketiga perangkat keras komputer dikarakteristikkan dengan lebih banyaknya sirkuit monolitik dan miniaturisasi banyaknya komponen elektronik pada chip untuk CPU. Walaupun transistor dalam banyak hal mengungguli tabung vakum, namun transistor menghasilkan panas yang cukup besar, yang dapat berpotensi merusak bagian-bagian internal komputer. Batu kuarsa quartz rock menghilangkan masalah ini. Jack Kilby, seorang insinyur di Texas Instrument, mengembangkan sirkuit terintegrasi IC : integrated circuit di tahun 1958. Integrated Circuit IC mulai digunakan pada tahun 1965. IC mengkombinasikan tiga komponen elektronik dalam sebuah piringan silicon kecil yang terbuat dari pasir kuarsa. Para ilmuan kemudian berhasil memasukkan lebih banyak komponen-komponen ked lm satu chip tunggal yang disebut semikonduktor. Hasilnya komputer menjadi lebih kecil kaarena kompne- komponen dapat dipadatkan dalam chip. Kemajuan komputer generasi ketiga lainnya yaitu pengguanaan Operating System OS yang memungkinkan satu komputer melakukan berbagai program yang berbeda secara serentak dengan sebuak program utama yang memonitor dan mengkoordinasi memori komputer. Jenis family komputer terkecil, yaitu mikrokomputer muncul dalam generasi ini.Banyak bahasa pemrograman muncul seperti BASIC, Pascal dan PL1. Diantara bahasa-bahasa tersebut, BASIC menjadi bahasa pemrograman yang paling popular pada mikrokomputer. Mempunyai ciri-ciri sebagai berikut: 1. Komponen yang dipergunakan adalah IC Integrated Cicuits yang bebentuk hybrid intgrated circuits dan monolithic intgrated circuits. 2. Peningkatan dari softwarenya. 3. Lebih cepat dan tepat bahkan 10000 kali lebih cepat dari komputer generasi pertama. 4. Kapasitas memory komputer lebih besar, dapat menyimpan ratusan ribu karakter. 5. Menggunakan penyimpan luar yang bersifat random access. 6. Penggunaan listrik lebih hemat dibandingkan komputer generasi sebelumnya. 7. Memungkinkan untuk melakukan multiprocessing. 8. Pengembangan dari alat input-output yang menggunakan visual display terminal yang bisa menampilkan gambar serta grafik. 9. Harga semakin murah dibandingkan dengan komputer generasi sebelumnya. 10. Kemampuan melakukan komunikasi data dari suatu komputer dengan komputer lain.

1964. KOMPUTER GENERASI KETIGA YANG PERTAMA