Pembangunan Web Profil PT. Lima Pilar Abadi Utama

(1)

1

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1

Latar Belakang Masalah

PT. Lima Pilar Abadi Utama sebuah perusahaan swasta nasional yang bergerak dalam bidang jasa Total IT Solution, IT Training dan Konsultasi Manajemen & Engineering yang berada di kota Bandung Jalan Kencana wangi dimana dalam perkembangannya ke depan tidak menutup kemungkinan untuk bergerak di bidang lainnya.

PT. Lima Pilar Abdi Utama dalam promosi kerjanya masih melalui rekanan kerja saja atau hanya melalui proses pelelangan proyek saja, sedangkan masih banyak rekanan yang memungkinkan untuk bekerja sama dengan PT. Lima Pilar Abadi Utama namun dibatasi informasi yang tidak saling mengenal. Jika informasi dapat diperoleh tidak hanya dari sesama rekanan kerja saja diharapkan PT. Lima Pilar Abadi Utama dapat dengan mudah dikenal dan mendapatkan rekanan kerja lebih luas lagi.

Solusi yang diusulkan untuk menangani masalah yang ada adalah dengan membuat web profile yang berguna mengenalkan PT. Lima Pilar Abadi Utama ke masayarakat luas umumnya dan khususnya ke perusahaan-perusahaan lain dan kalangan bisnis dalam membuka relasi bisnis yang jauh lebih luas. Dengan adanya web profil, PT. Lima Pilar Abadi Utama bisa menunjukkan pengalaman kerja yang pernah didapat, meningkatkan citra perusahaan di kalangan bisnis dan mampu bersaing dengan perusahaan yang jauh lebih besar jadi bisa membantu dalam usaha pengembangan PT. Lima Pilar Abadi Utama agar produk dan jasa yang ditawarkan bisa dipromosikan.

1.2

Perumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang dikemukakan di atas, maka perumusan masalah yang diangkat antara lain sebagai berikut :


(2)

2

1. Informasi yang didapat oleh masyarakat tentang adanya PT. Lima Pilar Abadi Utama sangat kurang karena belum adanya promosi yang memadai.

2. Bagaimana membangun sebuah web profil yang dapat memperkenalkan PT. Lima Pilar Abadi Utama dengan pengalaman kerja yang pernah didapat ke masyarakat luas.

1.3

Maksud dan Tujuan Penulisan

Pembangunan web profil ini didasari dengan adanya maksud dan tujuan dalam pembangunannya.

1.3.1

Maksud Penulisan

Maksud dari pembangunan web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama ini adalah :

1. Untuk memperkenalkan PT. Lima Pilar Abadi Utama ke masyarakat luas dan perusahaan lain juga kalangan bisnis.

2. Membantu dalam usaha pengembangan PT. Lima Pilar Abadi Utama agar lebih berkembang.

1.3.2

Tujuan

Berdasarkan latar belakang masalah, tujuan pembanguna web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama dalam kegiatan ini adalah :

1. Web profil PT.Lima PilarAbadi Utama ini diharapkan dapat membuka relasi bisnis untuk PT. Lima Pilar Abadi Utama dengan perusahaan atau instansi lain dalam mempromosikan produk dan jasa yang ditawarkan PT. Lima Pilar Abadi Utama.

2. Web Profil PT. Lima Pilar ini dapat membantu mengembangkan ussahanya.

1.4

Batasan Masalah

Aplikasi ini cukup sederhana, sehingga tidak terlalu banyak terdapat fitur di dalamnya. Dalam pembangunan web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama terdapat beberapa batasan, yaitu :


(3)

3

1. Dalam aplikasi web profil ini data yang diolah yaitu data profil perusahaan, data pengalaman kerja, dan data produk juga service yang dikelola perusahaan.

2. Proses yang terdapat pada aplikasi web profil ni adalah pengolahan data profil perusahaan, pengolahan data pengalaman kerja yang selalu diperbaharui setiap mendapat proyek baru dan pengolahan data produk juga yang dikelola perusahaan.

3. Keluaran yang dihasilkan berupa informasi pengalaman kerja dan produk serta service tyang ditawarkan PT. Lima Pilar Abadi Utama. 4. Dalam pembangunan web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama ini menggunakan Macromedia Dreamweaver 8 dan My Sql.

1.5

Metodologi Penelitian

Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif, yaitu memaparkan permasalahan melalui analisis dari hasil studi literatur dan studi lapangan, sehingga tercipta gambaran mengenai permasalahan. Untuk mempermudah menggambarkan permasalahan, dilakukan dua tahap yaitu, tahap pengumpulan data dan tahap pembuatan perangkat lunak yang dapat diuraikan sebagai berikut :

1.5.1

Tahap Pengumpulan Data

Tahap pengumpulan data dilakukan dengan 2 cara yaitu studi literatur dan studi lapangan.

Studi Literatur

Mengambil data dari berbagai sumber

Tahap pengumpulan data berdasarkan sumber-sumber literatur yang bersifat bacaan dan berkenaan langsung dengan web yang dibangun di PT. Lima Pilar Abadi Utama.

Studi Lapangan


(4)

4

System Engineering

System Analisy

System design

System Coding

System Testing

System Maintenance

Wawancara merupakan tahap pengumpulan data yang dilakukan dengan cara melakukan tanya jawab. Wawancara dilakukan dengan pihak yang terkait yang pada pengumpulan data wawancara dilakukan dengan Manajer Divisi IT yang bertujuan untuk memperoleh informasi tentang apa saja yang ingin ditampilkan dalam web perusahaan PT. Lima Pilar Abadi Utama, sehingga dapat dilakukan analisis untuk pembuatan web yang akan dirancang dan dibangun.

b. Observasi Langsung

Observasi merupakan tahap pengumpulan data yang dilakukan dengan cara mendatangi langsung ke PT. Lima Pilar Abadi Utama yang berada di Jl. Kencana Wangi Dalam No. 14 Bandung, untuk melihat keadaan perusahaan dan kegiatan apa saja yang dilakukan oleh PT. Lima Pilar Abadi Utama.

1.5.2

Tahap Pembuatan Perangkat Lunak

Mengenai metode yang digunakan dalam proses yang digunakan dalam tahap pembuatan perangkat lunak adalah dengan menggunakan metode Classical Life Cycle (CLC) atau yang biasa disebut dengan Waterfall. Beberapa proses diagram waterfall sebagai berikut :

Gambar 1.1 Waterfall

1. Rekayasa dan pemodelan sistem/informasi (System/information enginering)

Merupakan bagian dari sistem yang terbesar dalam pengerjaan suatu proyek, dimulai dengan menetapkan kebutuhan-kebutuhan dari semua elemen


(5)

5

yang diperlukan sistem dan mengalokasikannya ke dalam pembentukan perangkat lunak.

2. Analisis perangkat Lunak (Software Analysis)

Analisis perangkat lunak merupakan tahapan menentukan apakah kegiatan dari sistem engineering dapat diimplementasikan menjadi sebuah sistem informasi atau tidak dan menentukan prosedur-prosedur yang bekerja. Adapun fungsi-fungsi tersebut meliputi fungsi masukan, fungsi proses dan fungsi keluaran.

3. Perancangan perangkat Lunak (Software Design)

Perancangan pernagkat lunak merupakan tahapan menterjemahkan dari keperluan atau data yang dianalisis ke dalam bentuk yang mudah dimengerti oleh user atau pemakai.

4 . Implementasi perangkat lunak (SystemCoding)

Implementasi perangkat lunak yaitu kegiatan yang mengimplementasikan hasil dari perancangan perangkat lunak ke dalam kode program yang dimengerti oleh bahasa mesin.

5. Pengujian perangkat lunak (Testing)

Pengujian pernagkat lunak merupakan tahapan menguji hasil pernagkat lunak yang dihasilkan.

6. Pemeliharaan (Maintenance)

Penerapan secara keseluruhan disertai pemeliharaan jika terjadi perubahan struktur baik dari segi software maupun hardware.

1.6

Sistematika Penulisan

Sistematika penulisan pada laporan kerja praktek ini terbagi menjadi beberapa bab yang dapat diuraikan sebagai berikut :

BAB I PENDAHULUAN

Bab ini menjelaskan mengenai Latar Belakang Masalah, Identifikasi Permasalahan, Batasan Masalah, Maksud dan Tujuan, Metodologi Penelitian dan Sistematika Penulisan


(6)

6

Bab ini membahas mengenai tinjauan perusahaan tempat dimana dilakukan penelitian dan pembahasan landasan teori yang mendukung proses analisis aplikasi serta mendukung proses perancangan aplikasi. BAB III PEMBAHASAN

Bab ini menjelaskan tentang gambaran secara umum aplikasi yang akan dibuat serta membuat perancangan dan pembangunan aplikasi dan membahas tentang proses pengimplementasian dari sistem yang dibangun serta bagaimana proses pengujian yang terjadi terhadap implementasi sistem yang diterapkan.

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini menguraikan kesimpulan dari penyelesaian masalah yang dibahas serta saran-saran yang diharapkan bermanfaat untuk pengembangan sistem.


(7)

7

BAB 2

TINJAUAN PUSTAKA

2.1

Profil Tempat Kerja Praktek

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA adalah sebuah perusahaan swasta nasional yang bergerak dalam bidang jasa Total IT Solution, IT Training dan Konsultasi Manajemen & Engineering. Didirikan di Bandung dengan Nomor Akta 17 tanggal 15 Desember 2003 di depan Notaris MUMUH MUHSIN WIRAMIHARDJA, SH yang terletak di Jalan Kencana Wangi Dalam no. 14 Bandung.

2.1.1

Sejarah Instansi

Berawal dari berkumpulnya beberapa orang professional yang berpengalaman, terutama dalam bidang teknologi informasi dan komunikasi di Strategic Business Unit - Information Technology PT.DIRGANTARA INDONESIA, maka didirikan perusahaan berbentuk perseroan terbatas, yang disebut PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA, yang bergerak dalam bidang jasa Total IT Solution, IT & Manajemen Training dan Konsultasi Manajemen & Engineering.

Dengan berbekal pengalaman para professional yang telah banyak berkiprah dalam pengerjaan projek-projek Perencanaan dan Pengembangan serta Pemeliharaan Sistem dan Teknologi Informasi (IT), Implementasi IT, dan Pelatihan IT, kami PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA siap untuk menyumbangkan tenaga dan pikiran untuk berperan serta dalam membantu berbagai instansi atau perusahaan baik pemerintah maupun swasta, dalam bidang Perencanaan, Pelatihan, Implementasi dan Pengembangan Sistem & Teknologi Informasi, untuk mendapatkan solusi yang terbaik bagi terlaksananya mekanisme kerja yang lebih efektif dan efisien.


(8)

8

2.1.2

Logo Instansi

Dalam melakukan kegiatan bisnis Pt. Limaa Pilar Abadi Utama menggunakan logo seperti pada Gambar 2.1

Gambar 2.1 Logo PT. Lima Pilar Abadi Utama

Sesuai dengan nama dari instansi tersebut logo dipilih mempunyai makna sebagai berikut :

a.

Logo tersebut diambil sesuai dengan nama dari instansi yaitu PT. Lima Pilar yang didirikan oleh 5 orang yang professional terutama dalam bidang IT.

b.

Logo pilar yang berdiri tegak diharapakan PT. Lima Pilar Abadi Utama selelu berdiri tgak dan dapat besaing dengan pesaing didunia bisnis.

2.1.3

Badan Hukum Instansi

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA didirikan di Bandung dengan Nomor Akta 17 tanggal 15 Desember 2003 di depan Notaris MUMUH MUHSIN WIRAMIHARDJA, SH. Data dan legalitas perusahaan, adalah sebagai berikut :

Akta Pendirian : PT. Lima Pilar Abadi Utama Nomor Akta : 17


(9)

9 berdiri

perusahaan

Nama Notaris : Mumuh Muhsin Wiramihardja, SH Akta Perubahan terakhir PT. Lima Pilar Abadi Utama

Nomor Akta : 40

Tgl/bln/thn : 28 Februari 2009

Nama Notaris : Mumuh Muhsin Wiramihardja, SH Pengesahan akta pendirian oleh : Menteri Kehakiman

Nomor / Tanggal : C-07653 HT.01.01.TH.2004/31 Maret 2004

No. SIUP Berlaku sampai dengan Instansi Pemberi ijin

: : :

510/2-0311/2005/0248-ISKUKM& PERINDAG/2008

Tanggal: 09 Mei 2008 07 Juni 2011

Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan

Pemerintah Kota Bandung No. TDP

Berlaku sampai dengan

Instansi Pemberi ijin

: :

101117209924 01 April 2014

Badan Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu

Pemerintah Kota Bandung

2.1.4

Struktur Organisasi dan Job Description

a. Sturktur Organisasi

PT. Lima Pilar Abadi Utama dipimpin oleh Dewan Direksi yang dipimpin oleh Direktur Utama, bertanggung jawab kepada Rapat Umum Pemegang Perusahaan melalui Dewan Komisaris. Struktur perusahaan adalah sebagai berikut seperti pada Gambar 2.2 :


(10)

10

Gambar 2.2 Stuktur Organisasi

b. Job Description

Keputusan-keputusan strategis dilakukan oleh dewan direksi yang dipimpin oleh Direktur Utama. Seperti tampak pada gambar di atas, di bawah Direktur Utama ada Direktur Teknologi dan Produksi, Direktur Operasi dan Niaga, dan Kepala Project Management Office. Pada dasarnya, PT Lima Pilar Abadi Utama menganut sistem manajemen modern, di mana Manajemen lebih berfungsi sebagai fasilitator.

Direktur Teknologi dan Produksi bertanggung jawab agar penguasaan teknologi khususnya teknologi informasi tetap kept up with the time dan bertanggung jawab untuk mengelola dan memelihara produk-produk perusahaan. Direktur Teknologi dan Produksi dibantu oleh dua orang manajer, masing-masing


(11)

11

bertanggung jawab atas penguasaan teknologi dan bertanggung jawab atas pemeliharaan dan penyimpanan produk-produk perusahaan.

Direktur Operasi dan Niaga bertanggung jawab atas operasional perusahaan dan pemasaran perusahaan. Direktur Operasi dan Niaga dibantu oleh dua orang manajer, yaitu Manajer SDM dan Administrasi serta Manajer Pemasaran. Operasional perusahaan meliputi dukungan atas jalannya operasional kantor dan produksi serta pengelolaan sumberdaya manusia. Sedang fungsi niaga adalah dalam rangka pemasaran produk dan jasa perusahaan. Fungsi niaga dijalankan oleh semua manajemen perusahaan dingan Manajer Pemasaran sebagai fasilitator.

PMO memimpin para manajer projek. Sedangkan Manajer Projek lebih bersifat fungsional dalam struktur perusahaan, jumlahnya fleksibel sesuai dengan pekerjaan dan dipilih sesuai kualifikasinya dari human resource yang dikelola oleh Direktorat Operasi dan Niaga. Mereka ditentukan secara project based. Karena sifatnya Total Football, lagipula manajemen perusahaan adalah juga para profesional dalam bidang teknologi informasi, bisa saja Projek Manajer dijabat oleh seorang direktur atau staf lainnya.

Secara umum PT. Lima Pilar Abadi Utama menawarkan suatu penyelesaian masalah melalui pengembangan dan pembangunan teknologi informasi. Produk & Jasa pelayanan PT. Lima Pilar Abadi Utama antara lain :

a. Penyusunan Rencana Pembangunan Sistem Informasi (IT Blue Print) b. Pembangunan Infrastruktur IT

c. Produk dan Pengembangan Sistem Informasi d. Pemecahan Masalah Sistem Informasi


(12)

12

2.2 Landasan Teori

2.2.1 Konsep Dasar Jaringan Komputer

Jaringan Komputer adalah sekelompok computer yang saling

berhubungan antara satu dengan yang lainnya menggunakan protocol

komunikasi melalui media komunikasi sehingga dapat saling berbagi

info, program-program, penggunaan besama perangkat lunak. Tujuan

membangun jaringan computer adalah membawa informasi serta

cepat, tepat dan tanpa adanya kesalahan dari sisi pengirim menuju ke

sisi penerima melalui media komunikasi . Media transmisi tidak hanya

kabel tembaga tetapi juga membangun fiber optic untuk membangun

sebuah jaringan computer dibutuhkan beberapa komponen yang

menunjang agar setiap komponen dapat bekomunuikasi dengan baik.

2.2.2 Pengertian Internet

Internet singkatan dari Interconection Network yang secara harfiah berarti hubungan antara jaringan komputer. Internet merupakan sebuah jaringan global yang menghubungkan suatu network dengan network lainnya diseluruh dunia sehingga menciptakan suatu komunikasi dan system pertukaran informasi antara computer dan jaringan komputer. TCP / IP menjadi protocol perhubungan antara jaringan – jaringan yang beragam diseluruh dunia dapat berkomunikasi.


(13)

13

1.2.3

Definisi World Wide Web

World Wide Web ( www ) adalah layanan multimedia internet yang merupakan salah satu aplikasi dari internet yang dapat menyajikan informasi yang interaktif dan atraktif yang merupakan protocol bahsa HTTP yang paling popular dalam internet.

Sebuah layanan yang di dapat oleh pemakai komputer apabila komputernya tersambung dengan internet, sehingga pengguna komputer seluruh dunia dapat saling berinteraksi dengan pengguna lain tanpa harus beranjak dari tempat dimana internet itu di akses.

Perangkat keras komputer tidak akan bisa beroperasi tanpa adanya perangkat lunak, teknologi perangkat keras akan berfungsi apabila instruksi atau pernyataan program tertentu telah diberikan, instruksi atau pernyataan program itu disebut perangkat lunak. Dengan kata lain perangkat lunak adalah program komputer yang fungsinya mengarahkan kegiatan pemprosesan dari komputer.

2.2.4 Pengertian Perangkat Lunak

Perangkat keras komputer tidak akan bisa beroperasi tanpa adanya perangkat lunak, teknologi perangkat keras akan berfungsi apabila instruksi atau pernyataan program tertentu telah diberikan, instruksi atau pernyataan program itu disebut perangkat lunak. Dengan kata lain perangkat lunak adalah program komputer yang fungsinya mengarahkan kegiatan pemprosesan dari komputer.

a. Deskripsi Perangkat Lunak

Deskripsi literatur menurut Roger S Pressman mengenai perangkat lunak mungkin dapat diambil dari bentuk-bentuk berikut ini :

1. Instruksi (program komputer) yang ketika dieksekusi menyediakan fungsi dan kinerja yang diinginkan.

2. Struktur data yang memungkinkan programmer untuk memanipulasi informasi secara tepat.


(14)

14 b. Diagram Rekayasa Perangkat Lunak

Rekayasa Perangkat Lunak merupakan aplikasi prinsip-prinsip tentang transformasi yang teratur dari suatu masalah ke dalam suatu solusi pekerjaan perangkat lunak dan langkah-langkah pemeliharaan hingga benar dalam pemanfaatannya.

Definisi lain dari Rekayasa Perangkat Lunak adalah perkembangan dari rekayasa perangkat keras dan rekayasa sistem yang meliputi sekumpulan elemen yaitu metode, alat, dan prosedur yang memungkinkan manajer mengontrol proses pembangunan perangkat lunak dan menyediakan dasar pembuatan perangkat lunak dengan kualitas tinggi melalui cara yang produktif. Diagram yang digunakan dalam tahap pegembangan sistem informasi ini yaitu Classic Life Cycle (Waterfall).

2.2.5 PHP

Pada awalnya PHP merupakan kependekan dari Personal Home Page (Situs personal). PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1995. Pada waktu itu PHP masih bernama Form Interpreted (FI), yang wujudnya berupa sekumpulan skrip yang digunakan untuk mengolah data formulir dari web.

PHP adalah sebuah bahasa pemrograman berbasis web yang mempunyai banyak keunggulan dibandingkan dengan bahasa pemrograman berbasis web lain. PHP merupakan bahasa pemrograman yang bersumber dari Perl. Sedangkan Perl merupakan pengembangan dari bahasa C. Oleh karenanya , struktur pemrograman yang ada di PHP sama dengan yang ada di bahasa C.

2.2.6 Perangkat Lunak Pendukung

2.2.6.1 Macromedia Dreamweaver 8

Salah satu software web editor adalah Macromedia Dreamweaver 8 yang merupakan penyempurnaan dari versi sebelumnya dan tentu saja semakin mudah dalam penggunaannya. Macromedia Dreamweaver 8 adalah sebuah perangkat lunak yang dapat digunakan oleh setiap orang untuk belajar


(15)

15

bagaimana membuat web dengan mudah. Cara penggunaanya juga sangat mudah dan gampang dimengerti.

Dreamweaver adalah software yang dikhususkan untuk pembuatan halaman web secara visual. Anda tidak perlu mengetikkan sintaks-sintaks HTML karena hanya dengan mengklik sana-sini, anda akan mendapatkan tampilan halaman web yang luar biasa. Oleh karena itu, software ini paling inovatif dan lebih lengkap dibandingkan software web editor lain menyertakan banyak perangkat yang berkaitan dengan pengkodean dan fitur seperti HTML, CSS,PHP, serta JavaScript.

Gambar 2.3 Tampilan Macromedia Dreamweaver 8

Komponen-komponen yang terdapat pada ruang kerja Macromedia Dreamweaver 8 adalah :

1. Insert Bar

Insert bar merupakan tool yang digunakan untuk menyisipkan objek ke dalam dokumen web. Ada enam kelompok kategori yang digunakan untuk insert bar yaitu Common, Layout, Form, Text, HTML, dan Application yang masing-masing memiliki beberapa tool beserta kegunaannya.

2. Document Window

Jendela kerja dokumen terdiri atas layar kerja serta fasilitasnya. Yang dimaksud dengan fasilitas adalah tool untuk mengatur layar kerja atau sering disebut Document Toolbar, antara lain Coding tool dan Zoom & Guide tool. Di samping Document Toolbar, tersedia fasilitas lain yaitu Tag Selection.


(16)

16 3. Panel Groups

Panel pada Macromedia Dreamweaver 8 merupakan suatu media yang berfungsi sebagai fasilisator. Kumpulan berbagai panel disebut Panel Groups, terletak pada sebelah kanan layar kerja. Panel-panel tersebut diantaranya CSS, Application, Tag Inspector, Files dan History yang masing-masing memiliki bagian dan fungsi.

4. Property Inspector

Property Inspector merupakan area kerja untuk mengatur dalam mengelola properti-properti seperti pada text, image, maupun tabel dalam suatu dokumen web. Cara kerja Property Inspector hanya dengan memasukkan nilai-nilai parameter yang sudah disediakan. Secara umum Property Inspector terdiri dari Page Property, Table Property, Image Property, dan Form Property.

5. Page Property

Page Property berguna untuk mengatur properti halaman. Page Property Inspector juga menyediakan fasilitas Page Properties.

2.2.6.2 MYSQL

MySQL adalah sebuah server database SQL multiuser dan multi-threaded. SQL sendiri adalah salah satu bahasa database yang paling populer di dunia. Implementasi program server database ini adalah program daemon 'mysqld' dan beberapa program lain serta beberapa pustaka.

Kelebihan MySQL:

1. Source MySQL dapat diperoleh dengan mudah dan gratis 2. Sintaksnya lebih mudah dipahami dan tidak rumit

3. Pengaksesan database dapat dilakukan dengan mudah Keunggulan MySQL:

1. MySQL merupakan program yang multi-threaded, sehingga dapat dipasang pada server yang memiliki multi-CPU.

2. Didukung program-program umum seperti C, C++, Java, Perl, PHP, Python, TCL APIs dls.

3. Bekerja pada berbagai platform (tersedia berbagai versi untuk berbagai sistem operasi).


(17)

17

4. Memiliki jenis kolom yang cukup banyak sehingga memudahkan konfigurasi sistem database.

5. Memiliki sistem sekuriti yang cukup baik dengan verifikasi host. 6. Mendukung ODBC untuk sistem operasi Microsoft Windows.

7. Mendukung record yang memiliki kolom dengan panjang tetap atau panjang bervariasi. dan masih banyak keunggulan lainnya.

8. MySQL merupakan software yang free, dan bisa di download di www.mysql.com. Sedangkan software database lainnya seperti ORACLE merupakan software yang harus di beli.

9. MySQL dan PHP saling terintegrasi. Maksudnya adalah pembuatan database dengan menggunakan sintak PHP dapat dibuat. Sedangkan input yang di masukkan melalui aplikasi web yang menggunakan script server-side seperti PHP dapat langsung dimasukkan ke database MySQL yang ada di server dan tentunya web tersebut berada di sebuah web server.


(18)

18

BAB 3

PEMBAHASAN

3.1

Analisa Masalah

Analisis sistem merupakan kegiatan penguraian suatu sistem informasi yang utuh dan nyata kedalam bagian-bagian atau komponen-komponen komputer yang bertujuan untuk mengidentifikasi masalah-masalah yang muncul yang diharapkan sehingga mengarah kepada suatu solusi untuk perbaikan maupun pengembangan ke arah yang lebih baik.

Analisis permasalahan promosi di PT. Lima Plar Abadi Utama adalah sebagai berikut:

1. Promosi PT. Lima Plar Abadi Utama masih melalui rekanan bisnis kerja saja.

3.1.1

Analisi prosedur yang sedang berjalan

Dalam mempelajari prosedur yang sedang berjalan diperlukan struktur atau cara kerja dari badan yang memekai sistem yang sedang berjalan tersebut guna untuk mempermudah dalam mempelajari arus data. Dalam pengolahan data untuk aplikasi web profil pada PT. Lima Pilar Abadi Utama masih secara manual. Jika sesorang ingin mengatahui informasi tentang PT. Lima Pilar Abadi Utama harus melalui via telepon ataupun datang lansung ke kantor yang akan ditangani oleh seorang yang bertindak sebagai administrator. Seorang admin mmemberikan informasi berupa print out dari company profil PT. Lima Pilar abadi Utama yang akan di tandatangani oleh seorang manager divisi IT. Pegawai juga membuat sebuah brosur profil untuk di Administrator juga bertugas mambuat berita tentang pekerjaan yang sedang dikerjakan oleh PT. Lima Pilar berikut flowmap pembuatan berita seperti pada gambar 3.1flowmap pembuatan berita :


(19)

19

Manager pegawai Bag. Percetakan

Sketsa profil PT LPAU

Sketsa profil PT LPAU

Pembuatan brosur profil

Brosur profil Brosur profil

Persetujuan Brosur profil

disetujui

Brosur profil yg disetujui ya

Brosur profil yg tdk disetujui

tidak

Brosur profil yg disetujui

Brosur profil yg disetujui

Pembuatan brosur prpfil

Pencetakaan brosur profil Sketsa profil PT

LPAU

A1

Brosur profil siap terbit

Brosur profil siap terbit

gambar 3.1 Flowmap pembuatan brosur profil 3.1.2

Analisis Basis Data

Basis data atau lebih sering disebut dengan Database merupakan suatu aspek penting dalam pembuatan website profil PT. Lima Pilar Abadi Utama ini.


(20)

20

Adapun kebutuhan database dalam pembuatan web profil ini adalah databse yang dapat terkoneksi dengan PHP. Dan salah satu databse yang dapat terkoneksi dengan PHP secara baik adalah MYSQL karena mysql nerupakan sebuah sistem manajemen database relasi yang bersifat terbuka ( open source). Terbuka maksudnya adalah Mysql boleh di-unduh ( dwonload ) oleh siapa saja, baik versi kode program aslinya maupun versi binernya dan dapat digunakan secara gratis baik unutk modifikasi sesuai dengan kebutuhan seseorang. ERD menggambarkan entitas-entitas yang terdapat dalam suatu sistem atau perangkat lunak berikut relasi yang terjadi didalamnya. Relasi atau hubungan anta entitas pada diagram ini akan menjadi referensi dalam tahap perancangan-perancangan tabel-tabel. Untuk diaram ER PT. Lima Pilar Abadi Utama yang akan dirancang dapat dilihat pada gambar 3.2 Entity Relasionship diagram:

Admin

Data Produk Data Pengalaman

Data Berita Data Profil

Buku Tamu mengelola mengelola mengelola mengelola mengelola id_p enga lam an id_admin namapengalaman id_admin lokasi alamat nama password username email nama no password waktu komentar id_admin id_produk pelayanan namapoduk id_admin id_berita Isi_berita Tgl_liris id_admin id_profil deskripsi nama_profil status n 1 1 n n 1 1 n 1 n


(21)

21

3.1.3

Analisis Kebutuhan Non Fungsional

Analisis non fungsional adalah sebuah langkah dimana seorang pembangun perangkat lunak menganalisis sumber daya yang dibutuhkan untuk menggunakan aplikasi yang akan dibangun. Analisis non fungsional yang dilakukan dibagi dalam 3 tahap, yaitu analisis kebutuhan perangkat keras, perangkat lunak dan perangkat pikir atau pengguna (user).

3.1.3.1

Analisis Kebutuhan Perangkat Keras

Perangkat keras yang dimiliki oleh bagian Produksi PT. Lima Pilar abadi Utama ada 4 unit komputer dengan spesifikasi yang sama, yaitu seperti pada table 3.1 Tabel Spesifikasi Hardware:

Tabel 3.1Spesikasi Hardware

No Nama Perangkat Spesifikasi

1 Prosessor Intel core 2.2 GHz

2 Monitor Monitor 17 inch

3 Memori RAM 1 GB DDR2

4 Hardisk 250

5 Keyboard biasa

6 Mouse Biasa

Sedangkan spesifikasi perangkat keras yang dibutuhkan untuk dapat menjalankan aplikasi yang akan dibangun minimal memiliki spesifikasi sebagai berikut sepewrti pada table 3.2 spesifikasi hardware yang diperlukan

table 3.2 spesifikasi hardware yang diperlukan

No Nama Perangkat Spesifikasi

1 PC Yang terhubung jaringan internet


(22)

22

3 Memori RAM 1 GB DDR2

4 Hardisk 250

5 Keyboard Biasa

6 Mouse Biasa

Selebihnya, aplikasi ini tidak membutuhkan antarmuka perangkat keras yang spesifik. Spesifikasi hardware yang ada pada PT.Lima Pilar Abadi Utama sudah mrmenuhi untuk mengjalankan aplikasi web profil ini.

3.1.3.2 Analisis Kebutuhan Perangkat Lunak

Perangkat lunak merupakan suatu aspek penting dalam pembuatan website ini adapun perangkat lunak yang dimiliki PT. Lima Pilar Abadi Utama adalah :

1. sistem operasi minimal setara windows 9x.

2. internet browser sperti internet exploler, mozila firefox, dll digunakan untuk menjelajah internet.

Perangkat lunak yang dimilkimoleh PT. Lima Pilar Abadi Utama sudah cukup untuk menunjang untuk aplikasi web profil ini.

3.1.3.3 Analisis Kebutuhan Pengguna

Pemakai atau user dari web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama yang akan dibuat ini adalah :

1. Pengunjung

Pengunjung merupakan pemakai web profil ini untuk mempermudah user dalam mengakses situs PT. Lima Pilar Abadi Utama maka dibuat aplikasi yang dapat memudahkan user dalam mencari informasi yang diperlukan untuk mengetahui profil PT. Lima Pilar Abadi Utama.

2. Admin

Admin merupakan pemakai yang dapat melakukan manipulasi data dalam programa aplikasi ini. Admin memiliki kekuasan tertinggi , admin dapat menambah data atau juga


(23)

23

menghapus data baik itu berupa data profil, data pengalaman perusahaan, dara berita, data produk, data buku tamu.

3.1.3.4 Analisis Jaringan

PT PT. Lima Pilar Abadi Utama saat ini telah menggunakan jaringan komputer. Model hubungan jaringan di PT. Lima Pilar Abadi Utama menggunakan model hubungan LAN (Local Area Network). Sedangkan untuk provider internet yang digunakan adalah Telkom speedy dengan kecepatan bandwitch up to 3.1 Mbps.

3.1.3.5 Analisis pengkodean

Analisis Pengkodean yang ada yaitu pada kode pengalaman atau work experience. Pengkodean work experience terdiri dari 11 digit yaitu :

IT 12 10 AST- 01

IT : kode pekerjaan Pada PT.Lima Pilar Abadi Utama 12 : bulan berdasarkan kontrak

10 : tahun berdasarkan kontrak AS : menunjukan proyek

001 :nomor urut pekerjaan

Contoh : IT1210AST-01, menunjukkan pekerjaan pada bulan desember (12) tahun 2010 (10), dengan no urut pekerjaan 01.

3.1.4

Analisis Fungsinonal

Analisis kebutuhan fungsional bertujuan untuk mengetahui proses informasi yang mengalir melalui perangkat lunak. Alat bantu yang digunakan untuk menggambarkan proses informasi secara umum yaitu Context Diagram (Diagram Konteks), Data Flow Diagram (DFD), kamus data dan spesifikasi proses.

3.1.4.1 Diagram Konteks

Diagram konteks menggambarkan aliran data dari sutu sistem baik aliran data yang masuk maupun aliran data yang keluar serta pemrosesan yang mengubah data maupun penyimpanan data tersebut. Diagram kontek dari pembuatan web ini dapat dihat pada gambar 3.3 diagram kontek:


(24)

24

Gambar 3.3 Diagram Konteks

3.1.4.2 Data Flow Diagram ( DFD )

Data Flow Diagram ( DFD ) merupakan diagram konteks dalam bentuk yang lebih kecil. DFD menguraikan proses yang terjadi dalam sistem sampai ke proses yang lebih detail. Pada diagram konteks sistem pengolahan data perusahaan dapat diuraikan pada gambar 3.4 DFD level 1 :


(25)

25 1 Login 2 Pengolahan data profil 3 Pengolahan data produk 4 Pengolahan data berita 5 Pengolahan data pengalaman 6 Pengolahan data buku_tamu admin pengunjung data_login Info_data_login data_profil Info_data_profil data_produk Info_data_produk data_berita Info_data_berita data_pengalaman Info_data_pengalaman data_buku_tamu Info_data_buku_tamu 7 Pengolahan data admin Info_data_admin data_admin data_profil Data profil data_produk Data produk Data berita Data pengalaman Data buku tamu Data admin data_berita data_pengalaman data_buku_tamu data_admin Info_data_produk Info_data_profil Info_data_berita Info_data_pengalaman Info_data_buku_tamu Info_data_admin


(26)

26

Gambar 3.4 DFD Level 1

DFD level 1 menjelaskan bahwa pengunjung melakukan akses website dengan memilih menu yang ada, salah satu menu tersebut profil, pengalaman, berita, produk, buku tamu, kemudian sistem akan mencari pilihan menu tersebut pada file pengolahan data kemudian menapilkan menu tersebut kepada pengunjung.

Pengunjung meliputi nama, email, dan komentar output yang dikeluarkan dalam proses pengisian buku tamu. Proses pengisian buku tamu adalah data buku tamu yang dapat dibaca kembali oleh pengunjung.

Sedangkan pada proses yang dilakukan oleh admin harus login dengan memasukan data admin yaitu username dan password tujuannya agar admin bias melakukan proses pengolahan data yang akan di update dalam file data profil, pengalaman ,produk, ,berita. Admin juga dapat melakukan proses pengahapusan data, dan pengeditan data, dan data akan disimpan.

Proses pengolahan data yang dilakukan oleh admin yaitu bisa input, delete, edit data. DFD level 0 diatas diuraikan menjadi proses DFD level 1 yaitu tentang pengolahan data profil yang dilakukan oleh admin seperti pada gambar 3.5 DFD level1 Proses 2.


(27)

27

2 Pengolahan

Data Profil

2.2 edit profil

2.1 tambah profil

admin

data_profil

edit_data_profil Info_profil

tambah_data_profil

Info_tambah_profil

Info_edit_profil

Data profil

2.3 hapus profil hapus_data_profil

Info_hapus_profil

Gambar 3.5 DFD Level 1 Proses 2

DFD level 1 proses 3 Menjelaskan bahwa kegiatan admin mengupdate file produk,. Pengolahan data dapat dilihat pada gambar 3.6 DFD level 1 Proses 3 dibawah ini :


(28)

28

3 Pengolahan Data Produk

3.2 edit produk

3.1 tambah

produk

admin

data_produk

edit_produk Info_produk

tambah_produk

Info_tambah_produk

Info_edit_produk

Data produk

3.3 hapus produk

hapus_produk Info_hapus_produk

Gambar 3.6 DFD Level 1 Proses 3

DFD level 1 proses 3 Menjelaskan bahwa kegiatan admin mengupdate file berita,. Pengolahan data dapat dilihat pada gambar 3.7 DFD level 1 Proses 4 dibawah ini :


(29)

29 4

Pengolahan Data Berita

4.2 edit berita

4.1 tambah berita

admin

data_berita

edit_berita Info_data_berita

tambah_berita

Info_tambah_berita

Info_edit_berita

Data Berita

4.3 hapus berita

hapus_berita Info_hapus_berita

Gambar 3.7 DFD Level 1 Proses 4

DFD level 1 proses 3 Menjelaskan bahwa kegiatan admin mengupdate file pengalaman,. Pengolahan data dapat dilihat pada gambar 3.6 DFD level 1 Proses 6 dibawah ini :


(30)

30 5 Pengolahan

Data Pengalaman

5.2 edit pengalaman

5.1 tambah pengalaman

admin

data_pengalaman

edit_pengalaman Info_pengalaman

tambah_pengalaman

Info_tambah_pengalaman

Info_edit_pengalaman

Data pengalaman

5.3 hapus pengalaman

hapus_pengalaman Info_hapus_pengalaman

Gambar 3.8 DFD Level 1 Proses 5

DFD level 1 proses 3 Menjelaskan bahwa kegiatan admin mengupdate file pengalaman,. Pengolahan data dapat dilihat pada gambar 3.9 DFD level 1 Proses 6 dibawah ini :


(31)

31

6 Pengolahan

Data buku_tamu

6.2 edit buku_tamu

6.1 Tambah buku_tamu

admin

data_buku_tamu

edit_buku_tamu Info_data_buku_tamu

tambah_buku_tamu

Info_tambah_buku_tamu

Info_view_buku_tamu

Data buku_tamu

6.3 hapus buku_tamu

hapus_buku_tamu Info_hapus_buku_tamu

Gambar 3.9 DFD Level 1 Proses 6

DFD level 1 proses 3 Menjelaskan bahwa kegiatan admin mengupdate file pengalaman,. Pengolahan data dapat dilihat pada gambar 310 DFD level 1 Proses 6 dibawah ini :


(32)

32 7 Pengolahan

admin

7.2 edit admin

7.1 Tambah

admin

admin

data_admin

edit_admin Info_data_admin

tambah_admin

Info_tambah_admin

Info_edit_admin

admin

7.3 hapus buku_tamu

hapus_admin Info_hapus_admin

Gambar 3.10 DFD Level 1 Proses 7 3.1.4.3Kamus Data

Kamus data merupakan katalog fakta tentang data dan kebutuhan-kebutuhan informasi dari suatu sistem. Kamus data dibuat berdasarkan arus data yang ada pada diagram aliran data. Dengan menggunakan kamus data, analisis sistem dapat mendefrinisikan data yang mengalir paada sistem secara lengkap. Kamus data yang dibutuhkan untuk membuat aplikasi web profil pada PT. Lima Pilar Abadi Utama yaitu:

Kamus Keterangan

Nama aliran Data

Deskripsi Struktur Data username

data admin

data user admin adalah data yang dimasukan admin agar dapat mengakses aplikasi userid username + password


(33)

33

password [A..Z|a..z|0..9|simbol] Nama aliran Data

Deskripsi Struktur Data id_profil nama_profil status deskripsi data profil

data profil adalah data mengenai perusahaan yang dapat di update oleh admin

id_profil + nama_profil + status + deskripsi {0..9}

[A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|0..9|simbol] Nama aliran Data

Deskripsi Struktur Data id_produk nama_produk status pelayanan Data produk

data produk adalah data mengenai produk yang ada pada perusahaan yang dapat di update oleh admin

id_produk + nama_produk + status + layanan [0..9|.]

[A..Z|a..z|0..9]

[A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|0..9|simbol] Nama aliran data

Deskripsi Struktur Data id_pengalaman namapengalaman alamat status Data pengalaman

data pengalaman adalah data mengenai pengalaman yang dimilki oleh perusahaan yang dapat di update oleh admin

id_pengalaman + namapengalaman + alamat+status +lokasi

[|0..9|]

[A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|0..9|simbol]


(34)

34

lokasi [A..Z|a..z|0..9|simbol]

Nama aliran Data Deskripsi Struktur Data id_berita isi_berita tanggal_liris data berita

data berita adalah data mengenai berita tentang sesuatu yang dikerjakan oleh perusahaan yang dapat di update oleh admin

id_berita + isi_berita +tanggal_liris [A..Z|0..9] [A..Z|a..z|] [DATE] Nama Deskripsi Struktur Data no nama email komentar Data buku_tamu

buku tamu adalah daftar pengunjung web no +nama +email+ waktu + komentar [0..9]

[A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|0..9|simbol] [A..Z|a..z|]

3.1.4.4 Spesifikasi Proses

Spesifikasi proses digunakan untuk menggambarkan proses model aliran yang terdapat pada DFD spesifikasi proses dann gambarab dfd diats aliran dijelaskan pada tabel 3.2 Spesifikasi proses dibawah ini:

Table 3.2 spesifikasi proses

No Nama

proses

Deskripsi Input Output Login proses

1 Login Masukkan

username dan password Username Password Login valid Login invalid Begin {admin memasukkan


(35)

35

username ke dtabase

If password then tampil pass valid Else Tampil password invalid } End

2 Mengolah

data

Menu pilihan mengolah data Login valid Data informasi menu Data informasi

Begin {

admin dan menambah, edit, hapus ke data base End.

3 Mengolah

menu data profil

Menampilkan menu pilihan pengolahan data profil

Login valid Data profil

Data profil Begin { admin dan menambah, edit, hapus ke data base End.

4 Mengolah

menu data produk

Menampilkan menu pilihan pengolahan data produk

Login valid Data produk

Data produk Begin { admin dan menambah, edit, hapus ke data base End.


(36)

36

5 Mengolah

menu data pengalaman

Menampilkan menu pilihan pengolahan data pengalaman Login valid Data pengalaman Data pengalaman

Begin {

admin dan menambah, edit, hapus ke data base End.

6 Mengolah

menu data berita

Menampilkan menu pilihan pengolahan data berita

Login valid Data berita

Data berita Begin { admin dan menambah, edit, hapus ke data base End. 7. Buku tamu Menampilkan

daftar pengunjung Nama, email, komentar Data pengunjung terakhir dan komentar

Begin {

pengunjung, mengisi,nama, emsail,

komentar ke database End.

3.2

Perancangan Sistem

Perancangan sistem adalah suatu proses yang menggambarkan bagaimana suatu sistem dibangun untuk memenuhi kebutuhan pada fase analisis. Tahapan yang dilakukan dalam perancangan sistem ini membahas mengenai Perancangan Basis Data, Perancangan Menu, dan Perancangan Antarmuka.


(37)

37

3.1.5

Perancangan Basis Data

Perancangan basis data digunakan untuk mengembangkan sistem dengan merancang data apa saja yang berelasi dan terlibat dalam pembuatan sistem.

3.2.1.1 Diagram Relasi

Diagram relasi dibentuk berdasarkan Diagram ER yang ada, diagram relasi dalam aplikasi web profil pada PT. Lima Pilaar Abadi Utama seperti yang terlihat pada Gambar 3.12 Diagram Relasi

admin id_admin nama username password profil id_profil id_admin nama_profil Deskripsi status produk id_produk id_admin nama_produk pelayanan status pengalaman id_pengalaman id_admin namapekerjaan alamat lokasi status berita id_berita id_admin isi_berita tgl_rilis

Gambar 3.11 Diagram Relasi 3.2.1.2 Struktur Tabel

Struktur tabel berisi tentrang tabel-tabel database yang digunakan dalam perancangan sistem karena stuktur tabel ini akan menetukan stuktur fisik yang ada. Database yang ada dari elemen data yang menyatakan panjang elemen data dan jenis adapun dabase tersebut sebagai berikut :

a. Admin


(38)

38

1 id_admin int PK

2 nama varchar 50

3 username varchar 50 4 Password varchar 50

b. Profil

no Nama_field type ukuran

1 id_profil smallint PK

2 id_admin int

3 Nama_profil varchar 100 4 deskripsi text

status char

c. Produk

no Nama_field type ukuran

1 id_produk smallint PK

2 id_admin int

3 nama_produk varchar 100 4 pelayanan text

5 status char

d. Pengalaman

no Nama_field type ukuran

1 id_pengalaman smallint PK

2 id_admin int

3 Nama_pekerjaan varchar 120

4 Lokasi varchar 30

5 Alamat varchar 100

6 status Char

e. Berita

no Nama_field type ukuran


(39)

39 2 id_admin int

3. isi_berita text 4 Tanggal_liris date f. Buku tamu

no Nama_field type ukuran

1 no int 5 PK

2 Nama varchar 50

3 email varchar 50

4 komentar Text

3.1.6

Perancangan menu

Perancangan menu dibuat dengan harapan agar pengguna dapat menggunakan aplikasi tanpa kesulitan. Berikut adalah perancangan menu unutuk pengunjung sperti terlihat pada gambar 3.12 Srtuktur menu Pengunjung

Home

Menu Utama

Profile Produk Pengalman Berita Berita

Gambar 3.12 Struktur Menu pengunjung

Perancangan struktur menu untuk admin terdapat pada gambar 3.13 struktur menu admin


(40)

40

Login

Data Profil

view data profil Tambah data profil

Menu Utama

Data Produk

View data produk Tambah data produk

Data Berita

View data berita Tambah data berita

Data Pengalaman

View pengalaman

Tambah pengalaman

Data Buku Tamu

View buku tamu

Data Admin

logout View admin

Tambah admin

Gambar 3.13 Struktur Menu admin

3.1.7

Perancangan Antarmuka

Perancangan antarmuka diperlukan pada program aplikasi ini dengan tujuan untuk mempermudah pengguna dalam menggunakan program aplikasi ini. Dengan adanya perancangan antarmuka ini berbagai pengguna baik awam, maupun yang sudah berpengalaman dapat mengoperasikan aplikasi ini tanpa adanya kesulitan yang besar.

1. Perancangan antar muka tampilan utama pengunjung a. Perancangan Tampilan utama pengunjung ( T01)


(41)

41

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02

- Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06 T01

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Buku tamu profil produk pengala man berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Gambar 3.14 perancangan tampilan utama pengunjung

a. Perancangan Tampilan buku tamu (T02)

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02

- Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06

T02

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Buku tamu profil produk pengala man berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Buku tamu

nama

email

komentar


(42)

42

Gambar 3.15 perancangan tampilan buku tamu

b. Perancangan Tampilan halaman profil (T03)

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02

- Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik

pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06

T03

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI

UTAMA

a helping hand for your bussines

home Buku tamu profil produk pengala

man berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Profile

halaman

Gambar 3.16 perancangan tampilan halaman profil


(43)

43

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02

- Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik

pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06

T04

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Buku tamu profil

produk pengala man berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

man produk

Nama Produk Pelayanan

Gambar 3.17 perancangan tampilan halaman produk d. Perancangan Tampilan halaman pengalaman (T05)


(44)

44

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02

- Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06

T05

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Buku tamu profil produk pengala man berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

man pengalaman

Nama pekerjaan

lokasi

alamat

Gambar 3.18 perancangan tampilan halaman pengalaman


(45)

45

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02

- Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik

pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06

T06

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI

UTAMA

a helping hand for your bussines

home Buku tamu profil produk pengala man berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

BERITA

halaman

Gambar 3.19 perancangan tampilan halaman berita

b. Perancangan antar muka tampilan utama admin a. Perancangan Tampilan login admin (T07)


(46)

46

- Klik home untuk Ke T01 - Klik Buku tamu untuk ke T02 - Klik Profil untuk ke T03 - Klik produk ke T04 - Klik

pengalaman untuk ke T05 - Klik Berita untuk ke T06

T07

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI

UTAMA

a helping hand for your bussines

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

USERNAME

PASSWORD

Login


(47)

47

b. Perancangan Tampilan menu utama admin ( T08)

- Klik home untuk Ke T08

- Klik View Buku tamu untuk ke T09 - Klik View Profil untuk ke T10 - Klik Tambah profil ke T11

- Klik View produk unutk ke T12 - klik tanmbah produk untuk ke T13

-klik view

pengalaman untuk ke T14

- Klik Tambah pengalaman untuk ke T15

-klik view Berita untuk ke T16 - klik tambah berita untuk ke T17 -klik view admin untuk ke T18 -klik tamabah admin untuk ke T19

-klik logut untuk ke T07

T08

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI

UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Gambar 3.21 perancangan tampilan menu utama admin


(48)

48

- Klik home untuk Ke T08

- Klik View Buku tamu untuk ke T09 - Klik View Profil untuk ke T10 - Klik Tambah profil ke T11

- Klik View produk unutk ke T12 - klik tanmbah produk untuk ke T13

-klik view

pengalaman untuk ke T14

- Klik Tambah pengalaman untuk ke T15

-klik view Berita untuk ke T16 - klik tambah berita untuk ke T17 -klik view admin untuk ke T18 -klik tamabah admin untuk ke T19

-klik logut untuk ke T07

T09

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI

UTAMA

a helping hand for your bussines

home

Data Buku tamu View bukutamu Data profil View profil Tambah profil Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Daftar buku tamu

no waktu nama email pesan

Gambar 3.21 perancangan tampilan view buku tamu


(49)

49

- Klik home untuk Ke T08

- Klik View Buku tamu untuk ke T09 - Klik View Profil untuk ke T10 - Klik Tambah profil ke T11

- Klik View produk unutk ke T12 - klik tanmbah produk untuk ke T13

-klik view

pengalaman untuk ke T14

- Klik Tambah pengalaman untuk ke T15

-klik view Berita untuk ke T16 - klik tambah berita untuk ke T17 -klik view admin untuk ke T18 -klik tamabah admin untuk ke T19

-klik logut untuk ke T07

T08

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI

UTAMA

a helping hand for your bussines

home

Data Buku tamu View bukutamu Data profil View profil Tambah profil Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin Logout Profile halaman

Gambar 3.23 perancangan tampilan view profil


(50)

50

T11

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Tambah Profile

Nama profil

deskripsi

save batal

Gambar 3.24 perancangan tampilan tambah profil


(51)

51

T12 LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

produk

Nama

Produk Pelayanan id_produk

Gambar 3.25 perancangan tampilan view produk


(52)

52

T13

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Tambah produk

Nama produkl

pelayanan

save batal

Gambar 3.26 perancangan tampilan tambah produk


(53)

53

T14

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

pengalaman

Nama pekerjaan

keteranaga n idpengalam

ank

Gambar 3.27 perancangan tampilanview pengalaman


(54)

54

T15 LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Tambah pengalaman

Nama pekerjaan

lokasi

save batal alamat

Gambar 3.28 perancangan tampilan tamabah pengalaman


(55)

55

T17

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Isi berita

save batal

Tambah berita

Gambar 3.29 perancangan tampilan tambah berita


(56)

56

T16

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu View bukutamu

Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

berita

Judul

berita Isi berita Id berita

Gambar 3.30 perancangan tampilan view berita


(57)

57

T19 LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Tambah admin

username password

save batal nam

Gambar 3.31 perancangan tampilan tambah admin


(58)

58

T19

LOGO

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

a helping hand for your bussines

home Data Buku tamu

View bukutamu Data profil View profil Tambah profil

Data produk View produk Tambah produk Data Pengalaman View pengalaman Tambah pengalaman

Data berita View berita Tamabah berita

Ukuran 1024 x 768

warna sesuai dengan setting windows Warna tema Abu-abu, putih

Data admin View admin Tambah admin

Logout

Data admin

Nama

admin Data admin Id_admin


(59)

59

3.1.8

Perancangan Pesan

Nama anda belum di isi

M01

!

Gambar 3.33 perancangan pesan 1

Data telah di update sebanyak 1 record

M02

Gambar 3.34 perancangan pesan 2

3.1.9

Jaringan Semantik

Jaringan semantik adalah gambaran pengetahuan grafis yang menunjukan hubungan antar berbagai objek, terdiri dari lingkaran-lingkaran yang dihubungan dengan anak panah yang menunjukan objek-objek tersebut.

Jaringan semantik pada aplikasi web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama untuk pengunjung dapat dilihat pada gambar 3. 32 jaringan semantik pengunjung :


(60)

60

T01

T04 T02

T03 T05

T06

Onclik M01

Gambar 3.35 jaringan semantik pengunjung

3.3

Implementasi

Impelementasi merupakan tahap sistem siap untuk dipergunakan. Tahap ini merupakan kelanjutan dari tahap analisi dan perancangan. Implementasi bertujuan untuk menguji coba aplikasi yang telah dibuat apakah sesuai dengan tujuan yang diharapkan, sehingga pengguna dapat memberikan masukan untuk pengembangan.

3.1.10

Implementasi Basis Data

Pembuatan basis data dilakukan dengan menggunakan aplikasi pemrograman MySql. Implementasi basis data yang ada yaitu :

1. Tabel Profil

CREATE TABLE IF NOT EXISTS `profil` (

`id_profil` smallint(5) unsigned NOT NULL AUTO_INCREMENT, `nama_profil` varchar(50) NOT NULL,

`deskripsi` text NOT NULL,

`status` varchar(1) NOT NULL DEFAULT 'T', PRIMARY KEY (`id_profil`)


(61)

61 2. Tabel Produk

CREATE TABLE IF NOT EXISTS `produk` (

`id_produk` smallint(5) unsigned NOT NULL AUTO_INCREMENT, `nama_produk` varchar(100) NOT NULL,

`pelayanan` text NOT NULL,

`status` varchar(1) NOT NULL DEFAULT 'T', PRIMARY KEY (`id_produk`)

) ENGINE=MyISAM DEFAULT CHARSET=latin1; 3. Tabel Berita

CREATE TABLE IF NOT EXISTS `berita` (

`id_berita` int(5) NOT NULL AUTO_INCREMENT, `judul_berita` text NOT NULL,

`isi_berita` text NOT NULL,

`tgl_rilis` timestamp NOT NULL DEFAULT CURRENT_TIMESTAMP ON UPDATE CURRENT_TIMESTAMP,

PRIMARY KEY (`id_berita`)

) ENGINE=MyISAM DEFAULT CHARSET=latin1; 4. Tabel Pengalaman

CREATE TABLE IF NOT EXISTS `pengalaman` (

`id_pengalaman` smallint(5) unsigned NOT NULL AUTO_INCREMENT, `namapengalaman` varchar(120) NOT NULL,

`lokasi` varchar(30) NOT NULL, `alamat` varchar(100) NOT NULL, `status` char(1) NOT NULL DEFAULT 'T', PRIMARY KEY (`id_pengalaman`)

) ENGINE=MyISAM DEFAULT CHARSET=latin1; 5. Tabel Bukutamu

CREATE TABLE IF NOT EXISTS `bukutamu` ( `no` int(11) NOT NULL AUTO_INCREMENT,


(62)

62

`waktu` timestamp NOT NULL DEFAULT CURRENT_TIMESTAMP ON UPDATE CURRENT_TIMESTAMP,

`nama` varchar(30) NOT NULL, `email` varchar(30) NOT NULL, `pesan` text NOT NULL, PRIMARY KEY (`no`)

) ENGINE=MyISAM DEFAULT CHARSET=latin1; 6. Tabel Admin

CREATE TABLE IF NOT EXISTS `admin` (

`id_admin` int(11) NOT NULL AUTO_INCREMENT, `username` varchar(50) NOT NULL,

`password` varchar(50) NOT NULL, `nama` varchar(50) NOT NULL,

`level` enum('ADMIN','SUPERADMIN') NOT NULL, PRIMARY KEY (`id_admin`)

) ENGINE=InnoDB DEFAULT CHARSET=latin1;

3.1.11

Implementasi antarmuka

Implementasi antarmuka merupakan tampilan dari aplikasi yang dibangun. Aplikasi web profil ini memilki beberapa bagian tampilan menu, yaitu:


(63)

63

Gambar 3.36. tampilan utama


(64)

64

Gambar 3.38. tampilan pengalaman


(65)

65


(66)

(67)

67

BAB 4

KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan

Berdasarkan hasil dari pembangunan web profil PT. Lima Pilar Abadi Utama maka keimpulan yang dapat diambil adalah sebagai berikut :

1. Pengunjung dapat mengetahui tentaang profil PT. Lima Pilar Abadi Utama 2. Pengunjung dapat melihat pengalaman pekerjaann yang telah dimiliki oleh

PT. Lima Pilar Abadi Utama.

3. Pengunjung dapat melihat produk yang bisa ditangani oleh PT. Lima Pilar Abadi Utama.

4. Pengunjung dapat berita terbaru tentang PT. Lima Pilar Abadi Utama

4.2 Saran

Hasil Analisis dan perancangan aplikasi web profil ini masih dimungkinkan untuk dilakukan pengembangan, sehingga hasil yang diperoleh dapat lebih baik dan bisa lebih optimal untuk membangun sebuah aplikasi.

Untuk mendapatkan hasil yang lebih baik, pada analisis dan perancangan ini masih dapat dikembangkan. Adapun saran yang dapat penulis kemukakan diantaranya:

1. Proses analisis dan perancangan akan lebih baik jika dilkukan dengan pembangunan softwernya.

2. Dalam Proses Analisis dan perancangan ini dilkukan degan metode procedural atau tidak terstruktur dalam proses perancangannya oleh karean itu penulis menyarankan utuk mengembangkan proses analisis dan perancangan ini dengan metode berorientasi objek


(68)

68

Demikian kesimpulan dan saran yang dapat penulis sampaikan diatas, semoga dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membutuhkan


(69)

PEMBANGUNAN WEB PROFIL

PT. LIMA PILAR ABADI UTAMA

KERJA PRAKTEK Diajukan untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Kerja Praktek Program Strata Satu Jurusan Teknik Informatika Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Universitas Komputer Indonesia

LINDA SEPTIANTY

10107257

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG


(70)

DAFTAR ISI

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah ... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 1

1.3 Maksud dan Tujuan Penulisan ... 2

1.3.1 Maksud Penulisan ... 2

1.3.2 Tujuan ... 2

1.4 Batasan Masalah ... 2

1.5 Metodologi Penelitian... 3

1.5.1 Tahap Pengumpulan Data ... 3

1.5.2 Tahap Pembuatan Perangkat Lunak ... 4

1.6 Sistematika Penulisan ... 5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ... 7

2.1 Profil Tempat Kerja Praktek ... 7

2.1.1 Sejarah Instansi ... 7

2.1.2 Logo Instansi... 8

2.1.3 Badan Hukum Instansi ... 8

2.1.4 Struktur Organisasi dan Job Description ... 9

2.2 Landasan Teori ... 12

2.2.1 Konsep Dasar Jaringan Komputer. ... 12

2.2.2 Pengertian Internet ... 12

2.2.3 Definisi World Wide Web ... 13

2.2.4 Pengertian Perangkat Lunak ... 13

2.2.5 PHP ... 14

2.2.6 Perangkat Lunak Pendukung ... 14

2.2.6.1 Macromedia Dreamweaver 8 ... 14

BAB 3 PEMBAHASAN ... 18

3.1 Analisa Masalah ... 18

3.1.1 Analisi prosedur yang sedang berjalan ... 18


(71)

3.1.3 Analisis Kebutuhan Non Fungsional ... 21

3.1.4 Analisis Fungsinonal ... 23

3.2 Perancangan Sistem ... 36

3.2.1 Perancangan Basis Data ... 36

3.2.2 Perancangan menu... 38

3.2.3 Perancangan Antarmuka ... 39

3.2.4 Jaringan Semantik ... 57

3.3 Implementasi ... 58

3.3.1 Implementasi Basis Data ... 58

3.3.2 Implementasi antarmuka... 60


(72)

iii

DAFTAR PUSTAKA

[1] http://id.wikipedia.org/wiki/Basis_data

[2] http://www.ittelkom.ac.id/library/index.php?view=article&catid=

13%3Arpl&id=332%3Abasis-data-atau-database&option=com_content&Itemid=15 [3] http://id.wikipedia.org/wiki/MySQL

[4] http://elearning.amikom.ac.id/index.php/lapor/190302068-ST080-27/202.138.226.5

[5] http://www.rumahweb.com/journal/pengelolaan-website-dengan-dreamweaver-8.htm

[6] http://harkam.wordpress.com/2007/04/26/pengelolaan-website-dengan-dreamweaver-8/


(73)

(74)

i

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum, Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kekuatan dan petunjuk sehingga tugas makalah mengenai Implementasi Kompresi Audio ini bisa selesai dengan sebagaimana mestinya. Adapun tugas makalah ini dilaksanakan untuk memenuhi tugas mata kuliah Sistem Multimedia.

Dalam makalah yang kami buat berisi tentang analisis hasil kompresi audio berextensi wav.

Kami menyadari hasil makalah ini masih jauh dari sempurna karena kami masih dalam tahap pembelajaran sehingga kami mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang bertujuan untuk membangun agar kami bisa lebih baik lagi.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Bandung,Januari 2011


(75)

(76)

(77)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Linda Septianty

Kelas : IF 6 (Tahun Angkatan 2007) Jurusan : Teknik Informatika

Fakultas : Teknik dan Ilmu Komputer

Program : Strata I

Tempat/Tanggal Lahir: Bandung, 20 Desember 1988 Anak ke : 1 dari 3 bersaudara

Alamat : Jl. Maleber Utara I No. 61 Bandung 40184

RIWAYAT PENDIDIKAN

1995 – 2001 : SD Maleber Utara Bandung 2001 – 2004 : SMP N 25 Bandung

2004 – 2007 : SMA N 17 Bandung


(1)

iii

DAFTAR PUSTAKA

[1] http://id.wikipedia.org/wiki/Basis_data

[2] http://www.ittelkom.ac.id/library/index.php?view=article&catid=

13%3Arpl&id=332%3Abasis-data-atau-database&option=com_content&Itemid=15 [3] http://id.wikipedia.org/wiki/MySQL

[4] http://elearning.amikom.ac.id/index.php/lapor/190302068-ST080-27/202.138.226.5

[5] http://www.rumahweb.com/journal/pengelolaan-website-dengan-dreamweaver-8.htm

[6] http://harkam.wordpress.com/2007/04/26/pengelolaan-website-dengan-dreamweaver-8/


(2)

(3)

i

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum, Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kekuatan dan petunjuk sehingga tugas makalah mengenai Implementasi Kompresi Audio ini bisa selesai dengan sebagaimana mestinya. Adapun tugas makalah ini dilaksanakan untuk memenuhi tugas mata kuliah Sistem Multimedia.

Dalam makalah yang kami buat berisi tentang analisis hasil kompresi audio berextensi wav.

Kami menyadari hasil makalah ini masih jauh dari sempurna karena kami masih dalam tahap pembelajaran sehingga kami mengharapkan kritik dan saran dari pembaca yang bertujuan untuk membangun agar kami bisa lebih baik lagi.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Bandung,Januari 2011


(4)

(5)

(6)

RIWAYAT HIDUP

Nama : Linda Septianty

Kelas : IF 6 (Tahun Angkatan 2007) Jurusan : Teknik Informatika

Fakultas : Teknik dan Ilmu Komputer Program : Strata I

Tempat/Tanggal Lahir: Bandung, 20 Desember 1988 Anak ke : 1 dari 3 bersaudara

Alamat : Jl. Maleber Utara I No. 61 Bandung 40184

RIWAYAT PENDIDIKAN

1995 – 2001 : SD Maleber Utara Bandung 2001 – 2004 : SMP N 25 Bandung

2004 – 2007 : SMA N 17 Bandung