Jadwal Kegiatan USULAN PENSOLUSIAN MASALAH

3.2. Jadwal Kegiatan

Dalam sub bab ini mahasiswa membahas mengenai jadwal waktu dan kegiatan yang dari awal kunjungan hingga hari terakhir kunjungan yang dilakukan oleh mahasiswa yang bersangkutan di keluarga Bapak I Made Bendot. Adapun kegiatan-kegiatan yang dilakukan adalah seperti tabel 3.1 Tabel 3.1 Jadwal Kegiatan No Tanggal Kegiatan Jam 1. 26 Juli 2016 Rapat anggota untuk persiapan KK Dampingan dan Pengundian KK Dampingan serta Koordinasi dengan Bapak Perbekel Desa Pangsan mengenai kondisi KK dampingan dan survei lokasi rumah KK dampingan 1 Jam 2. 27 Juli 2016 Perkenalan dengan KK dampingan Banjar Pundung, Desa Pangsan dan melakukan wawancara tentang profil keluarga 2 Jam 3. 28 Juli 2016 Melakukan tanya-jawab untuk mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi keluarga dampingan dan melihat keseharian KK dampingan 4 Jam 4. 31 Juli 2016 Melakukan diskusi dengan keluarga dampingan tentang permasalahan yang dihadapi untuk mencari keterangan lebih lanjut 2 Jam 5. 3 Agustus 2016 Memprioritaskan masalah yang dihadapi dan menentukan solusi yang akan diberikan 2 Jam 6. 4 Agustus 2016 Memberi motivasi kepada keluarga dampingan di dalam menghadapi permasalahan yang dihadapi 2 Jam 9 7. 5 Agustus 2016 Memberikan solusi untuk permasalahan yang dihadapi oleh keluarga dampingan yang mungkin bisa diterapkan 4 Jam 8. 7 Agustus 2016 Menawarkan saran membuat canang sari kripik singkong untuk menambah penghasilan keluarga 6 Jam 9. 8 Agustus 2016 Membantu cara pembuatan canang sari kripik singkong dengan keluarga dampingan 2 Jam 10. 10 Agustus 2016 Memberikan motivasi dan saran 2 Jam 11 11 Agustus 2016 Membantu keluarga dampingan melalui pelayanan kesehatan gratis 2 Jam 12. 14 Agustus 2016 Bersih- bersih di halaman rumah kk dampingan 1 Jam 13. 15 Agustus 2016 Melakukan pendekatan dengan cara memberikan motivasi kepada KK Dampingan 5 Jam 14. 16 Agustus 2016 Melakukan pembersihan di kamar mandi dan penampungan air. 2 Jam 15. 17 Agustus 2015 Ikut mebantu dalam proses pembuatan jajan bali 3 Jam 16. 18 Agustus 2015 Mendampingi dalam pemanenan buah kakao 3 Jam 17 19 Agustus 2016 Bersih bersih di kebun bersama kk dampingan 3 Jam 18 20 Agustus 2016 Pemberian informasi mengenai potensi tanaman pekarangan sebagai penambah penghasilan keluarga.dan survey bibit, tempat penanaman 9 Jam 19 21 Agustus 2016 Penataan halaman depan rumah dan penanaman bunga hias. 9 Jam 20 22 agustus 2016 melakukan penanaman tanaman yang memberikan penghasilan tambahan. 9 Jam 10 21 23 Agustus 2016 Memberikan Tanaman Obat Keluarga TOGA 9 Jam 22 24 Agustus 2016 Perpisahan dan pemberian sumbangan sembako keluarga Bapak I Made Bendot 9 Jam 23 25 Agustus 2016 Pembuatan laporan Akhir KK dampingan 5 Jam TOTAL WAKTU 96 JAM 11

BAB IV PELAKSANAAN, HASIL, DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA

4.1 Pelaksanaan Pendampingan Keluarga

Pelaksanaan pendampingan keluarga dilakukan secara bertahap ditempat tinggal Bapak I Made Bendot. Waktu kunjugan ke rumah KK dampingan umumnya tidak menentu. Adapun kegiatan pendampingan keluarga sebagai berikut : No Tanggal Kegiatan Jam 1. 26 Juli 2016 Rapat anggota untuk persiapan KK Dampingan dan Pengundian KK Dampingan serta Koordinasi dengan Bapak Perbekel Desa Pangsan mengenai kondisi KK dampingan dan survei lokasi rumah KK dampingan 1 Jam 2. 27 Juli 2016 Perkenalan dengan KK dampingan Banjar Pundung, Desa Pangsan dan melakukan wawancara tentang profil keluarga 2 Jam 3. 28 Juli 2016 Melakukan tanya-jawab untuk mengidentifikasi permasalahan yang dihadapi keluarga dampingan dan melihat keseharian KK dampingan 4 Jam 4. 31 Juli 2016 Melakukan diskusi dengan keluarga dampingan tentang permasalahan yang dihadapi untuk mencari keterangan lebih lanjut 2 Jam 5. 3 Agustus 2016 Memprioritaskan masalah yang dihadapi dan menentukan solusi yang akan diberikan 2 Jam Tabel 4.1 Uraian Kegiatan KK Dampingan 12 6. 4 Agustus 2016 Memberi motivasi kepada keluarga dampingan di dalam menghadapi permasalahan yang dihadapi 2 Jam 7. 5 Agustus 2016 Memberikan solusi untuk permasalahan yang dihadapi oleh keluarga dampingan yang mungkin bisa diterapkan 4 Jam 8. 7 Agustus 2016 Menawarkan saran membuat canang sari kripik singkong untuk menambah penghasilan keluarga 6 Jam 9. 8 Agustus 2016 Membantu cara pembuatan canang sari kripik singkong dengan keluarga dampingan 2 Jam 10. 10 Agustus 2016 Memberikan motivasi dan saran 2 Jam 11 11 Agustus 2016 Membantu keluarga dampingan melalui pelayanan kesehatan gratis 2 Jam 12. 14 Agustus 2016 Bersih- bersih di halaman rumah kk dampingan 1 Jam 13. 15 Agustus 2016 Melakukan pendekatan dengan cara memberikan motivasi kepada KK Dampingan 5 Jam 14. 16 Agustus 2016 Melakukan pembersihan di kamar mandi dan penampungan air. 2 Jam 15. 17 Agustus 2015 Ikut mebantu dalam proses pembuatan jajan bali 3 Jam 16. 18 Agustus 2015 Mendampingi dalam pemanenan buah kakao 3 Jam 17 19 Agustus 2016 Bersih bersih di kebun bersama kk dampingan 3 Jam 18 20 Agustus 2016 Pemberian informasi mengenai potensi tanaman pekarangan sebagai penambah penghasilan keluarga.dan survey bibit, tempat penanaman 9 jam 19 21 Agustus 2016 Penataan halaman depan rumah dan penanaman bunga hias. 9 Jam 20 22 agustus 2016 melakukan penanaman tanaman yang 9 Jam 13