Pemanfaatan Internet dan CD ROM oleh Peneliti dan Perekayasa Badan Litbang Pertanian

PEMANFAATAN INTERNET DAN CD ROM OLEH
PENELITI DAN PEREKAYASA BADAN LITBANG
PERTANIAN

OLEH:
INTAN YUDIA NIRMALA

SEKOLAH PASCASARJANA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2006

SURAT PERNYATAAN
Dengan ini Saya menyatakan bahwa tesis yang berjudul: PEMANFAATAN
INTERNET DAN CD ROM OLEH PENELITI DAN PEREKAYASA BADAN
LITBANG PERTANIAN adalah benar merupakan hasil karya Saya sendiri dan
belum pernah dipublikasikan. Semua sumber data dan informasi yang digunakan
telah dinyatakan secara jelas dan diperiksa kebenarannya.

Bogor, Februari 2006

Intan Yudia Nirmala

P.054020081

ABSTRAK
INTAN YUDIA NIRMALA. Pemanfaatan internet dan CD-ROM oleh peneliti
dan perekayasa Badan Litbang Pertanian. Dibimbing oleh AIDA VITAYALA S.
HUBEIS, GARDJITO dan DESINA KARTIKA.
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji hubungan pemanfaatan internet dan
CD-ROM oleh peneliti-perekayasa Badan Litbang Pertanian. Analisis mencakup
hubungan karakteristik (peneliti-perekayasa) dengan pemanfaatan internet dan
CD-ROM, hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi akseptabilitas penelitiperekayasa dalam memanfaatkan internet dan CD -ROM dengan pemanfaatan
internet, hubungan pemanfaatan internet dan CD-ROM sebagai alternatif
penggunaan internet dengan kinerja peneliti-perekayasa. Penelitian di desain
dengan metode survai deskripsi korelasional. Sampel penelitian sebanyak 90
orang peneliti-perekayasa lingkup Badan Litbang Pertanian wilayah Jabotabek,
yang diambil secara aksidental (teknik pengambilan sampel berdasarkan
kebetulan). Analisis data dilakukan dengan korelasi Spearman untuk data berskala
ordinal dan Chi kuadrat untuk data berskala nominal. Hasil Penelitian
menunjukkan bahwa keberadaan jaringan internet dan didukung oleh CD-ROM
mampu menjawab kebutuhan informasi teknologi. Unsur karakteristik yang
berhubungan positif dengan pemanfaatan internet adalah: pendidikan formal,

tingkat jabatan peneliti-perekayasa, bidang penelitian -perekayasaan, dan KeltiKelsa. Faktor-faktor yang mempengaruhi akseptabilitas pemanfaatan internet dan
CD-ROM yang berhubungan positif dengan pemanfaatan internet adalah:
ketersediaan sarana, ketersediaan biaya, perilaku responden dalam menggunakan
internet, kecepatan akses, kemudahan penggunaan, kecepatan akses, kredibilitas
sumber informasi ketersediaan waktu menggunakan internet. Unsur kinerja
peneliti-perekayasa yang berhubungan positif dengan pemanfaatan internet dan
CD-ROM adalah: jumlah penelitian dilakukan dan jumlah tulisan yang dibuat
oleh peneliti-perekayasa.
Kata kunci: internet, cd-rom, peneliti, perekayasa, informasi, pertanian

PEMANFAATAN INTERNET DAN CD ROM
OLEH PENELITI DAN PEREKAYASA
BADAN LITBANG PERTANIAN

INTAN YUDIA NIRMALA

Tesis
Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar
Magister Sains pada
Program Studi Komunikasi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan


SEKOLAH PASCASARJANA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2006

! !

"

#$$%

&
'
! !

(

" '

)! ! ! '

'

Judul Tesis

: Pemanfaatan internet dan CD ROM oleh peneliti dan
perekayasa Badan Litbang Pertanian

Nama

: Intan Yudia Nirmala

NRP

: P.054020081

Program Studi : Komunikasi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan

Menyetujui,

1. Komisi Pembimbing


Dr. Ir. Aida Vitayala S. Hubeis
Ketua

Ir. Gardjito, MSc.
Anggota

Ir. Desina Kartika, MComp.Sc.
Anggota

Mengetahui,

2. Ketua Program Studi
Komunikasi Pembangunan
Pertanian dan Pedesaan

3. Dekan Sekolah Pascasarjana

Dr. Ir. Sumardjo, MS.


Prof. Dr. Ir. Syafrida Manuwoto, MSc.

Tanggal Ujian: 9 September 2005

Tanggal Lulus:

RIWAYAT HIDUP
Penulis dilahirkan di Yogyakarta pada tanggal 16 Mei 1976 dari pasangan
Bapak Murdiyono dan Ibu Hartini. Penulis merupakan putri pertama dari tiga
bersaudara. Pada tahun 1994, penulis lulus dari SMA Negeri 97 Jakarta dan pada
tahun yang sama meneruskan pendidikan ke program S-1 di Program Studi Sosial
Ekonomi Pertanian di Institut Stiper Yogyakarta, lulus tahun 1999. Kesempatan
untuk melanjutkan ke program magister pada Program Studi Komunikasi
Pembangunan Pertanian dan Pedesaan Institut Pertanian Bogor diperoleh pada
tahun 2002 melalui Beasiswa Pendidikan Pascasarjana dari proyek PAATP
(Participatory Development for Agricultural Technology Project).
Penulis bekerja sebagai Staf Sub Bidang Publikasi di Pustaka (Pusat
Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian) Departemen Pertanian sejak
tahun 2000 sampai sekarang. Penulis bertugas sebagai redaksi pelaksana
Bultektan (Buletin Teknik Pertanian) dan JPP (Jurnal Perpustakaan Pertanian)

periode 2000-2002.

PRAKATA
Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas ridho dan karuniaNya, sehingga tesis
dengan Judul “Pemanfaatan internet dan CD-ROM oleh peneliti dan perekayasa
Badan Litbang Pertanian” dapat diselesaikan. Tesis ini di susun untuk melengkapi
persyaratan perolehan gelar Magister pada Program Pascasarjana Institut Pertanian
Bogor, Program Studi Komunikasi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan.
Terima kasih kami sampaikan sebesar-besarnya kepada Ibu Dr. Ir. Hj. Aida
Vitayala S. Hubeis sebagai ketua komisi pembimbing, Bapak Ir. Gardjito, MSc., dan
Ibu Ir. Desina Kartika, MCompSc., masing-masing sebagai anggota komisi
pembimbing yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan selama penyusunan
usulan penelitian ini. Proyek PAATP, selaku penyandang dana dalam mengikuti
program Pascasarjana di Institut Pertanian Bogor. Bapak Drs Maksum, Msi selaku
penguji tesis yang turut mengkritisi dan memperkaya hasil penulisan ini. Para
peneliti dan perekayasa Badan Litbang Deptan wilayah Jabotabek yang telah
meluangkan waktu menjadi responden. Para pimpinan dan Staf Badan Litbang
Pertanian wilayah Jabotabek yang telah memberi dukungan pelaksanaan survai.
Penulis juga mengucapkan banyak terima kasih kepada Bapak Kepala Badan
Penelitian dan Pengembangan Pertanian dan Bapak Kepala Pusat Perpustakaan dan

Penyebaran Teknologi Pertanian yang telah mengijinkan penulis untuk mengikuti
program Magister ini. Rekan kerja di Pustaka, Deptan. Rekan-rekan Mahasiswa
KMP-PPs IPB, serta semua pihak yang telah membantu sehingga keseluruhan
penyusunan tesis ini dapat diselesaikan.
Saran dan masukan untuk memperbaiki tesis ini, kami mengucapkan terima
kasih dan semoga tesis ini dapat bermanfaat.

Februari 2006
Intan

Ku persembahkan karya kecilku ini
buat kedua orang tuaku dan suamiku tercinta, Puji Sulistyawan,
juga yang tersayang putri kecilku Shafania Pheila Listyanne,
serta kedua adikku, Linda dan Ria

DAFTAR ISI

Halaman
DAFTAR TABEL.......................................................................................


xi

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................

xiii

DAFTAR SINGKATAN ............................................................................

xiv

DAFTAR ISTILAH ....................................................................................

xvii

PENDAHULUAN ......................................................................................

1

Latar Belakang ...................................................................................
Perumusan Masalah ...........................................................................

Tujuan Penelitian ...............................................................................
Manfaat Penelitian .............................................................................

1
4
4
4

TINJAUAN PUSTAKA .............................................................................

5

Pemanfaatan Internet .........................................................................
Media Komunikasi.............................................................................
Situs Departemen Pertanian ...............................................................
Situs dan Layanan Informasi Pustaka ................................................
Penelitian dan Perekayasaan ..............................................................
Kinerja Peneliti dan Perekayasa.........................................................

5

6
13
14
16
22

KERANGKA PENELITIAN DAN HIPOTESIS .......................................

27

Kerangka Penelitian ...........................................................................
Hipotesis ............................................................................................

27
29

METODE PENELITIAN ...........................................................................

30

Lokasi dan Waktu Penelitian .............................................................
Desain Penelitian................................................................................
Populasi dan Sampel..........................................................................
Data dan Instrumentasi.......................................................................
Validitas dan Reliabilitas ..................................................................
Analisis Data ......................................................................................
Definisi Operasional ..........................................................................

30
30
30
32
33
34
37

HASIL DAN PEMBAHASAN...................................................................

42

Gambaran Umum Badan Litbang Pertanian ......................................
Karakteristik Individu ........................................................................
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Akseptabilitas Peneliti
dan Perekayasa dalam Memanfaatkan Internet .................................
Pemanfaatan Internet dan CD-ROM..................................................

42
49
55
69

PEMANFAATAN INTERNET DAN CD ROM OLEH
PENELITI DAN PEREKAYASA BADAN LITBANG
PERTANIAN

OLEH:
INTAN YUDIA NIRMALA

SEKOLAH PASCASARJANA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2006

SURAT PERNYATAAN
Dengan ini Saya menyatakan bahwa tesis yang berjudul: PEMANFAATAN
INTERNET DAN CD ROM OLEH PENELITI DAN PEREKAYASA BADAN
LITBANG PERTANIAN adalah benar merupakan hasil karya Saya sendiri dan
belum pernah dipublikasikan. Semua sumber data dan informasi yang digunakan
telah dinyatakan secara jelas dan diperiksa kebenarannya.

Bogor, Februari 2006

Intan Yudia Nirmala
P.054020081

ABSTRAK
INTAN YUDIA NIRMALA. Pemanfaatan internet dan CD-ROM oleh peneliti
dan perekayasa Badan Litbang Pertanian. Dibimbing oleh AIDA VITAYALA S.
HUBEIS, GARDJITO dan DESINA KARTIKA.
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji hubungan pemanfaatan internet dan
CD-ROM oleh peneliti-perekayasa Badan Litbang Pertanian. Analisis mencakup
hubungan karakteristik (peneliti-perekayasa) dengan pemanfaatan internet dan
CD-ROM, hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi akseptabilitas penelitiperekayasa dalam memanfaatkan internet dan CD -ROM dengan pemanfaatan
internet, hubungan pemanfaatan internet dan CD-ROM sebagai alternatif
penggunaan internet dengan kinerja peneliti-perekayasa. Penelitian di desain
dengan metode survai deskripsi korelasional. Sampel penelitian sebanyak 90
orang peneliti-perekayasa lingkup Badan Litbang Pertanian wilayah Jabotabek,
yang diambil secara aksidental (teknik pengambilan sampel berdasarkan
kebetulan). Analisis data dilakukan dengan korelasi Spearman untuk data berskala
ordinal dan Chi kuadrat untuk data berskala nominal. Hasil Penelitian
menunjukkan bahwa keberadaan jaringan internet dan didukung oleh CD-ROM
mampu menjawab kebutuhan informasi teknologi. Unsur karakteristik yang
berhubungan positif dengan pemanfaatan internet adalah: pendidikan formal,
tingkat jabatan peneliti-perekayasa, bidang penelitian -perekayasaan, dan KeltiKelsa. Faktor-faktor yang mempengaruhi akseptabilitas pemanfaatan internet dan
CD-ROM yang berhubungan positif dengan pemanfaatan internet adalah:
ketersediaan sarana, ketersediaan biaya, perilaku responden dalam menggunakan
internet, kecepatan akses, kemudahan penggunaan, kecepatan akses, kredibilitas
sumber informasi ketersediaan waktu menggunakan internet. Unsur kinerja
peneliti-perekayasa yang berhubungan positif dengan pemanfaatan internet dan
CD-ROM adalah: jumlah penelitian dilakukan dan jumlah tulisan yang dibuat
oleh peneliti-perekayasa.
Kata kunci: internet, cd-rom, peneliti, perekayasa, informasi, pertanian

PEMANFAATAN INTERNET DAN CD ROM
OLEH PENELITI DAN PEREKAYASA
BADAN LITBANG PERTANIAN

INTAN YUDIA NIRMALA

Tesis
Sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar
Magister Sains pada
Program Studi Komunikasi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan

SEKOLAH PASCASARJANA
INSTITUT PERTANIAN BOGOR
2006

! !

"

#$$%

&
'
! !

(

" '

)! ! ! '
'

Judul Tesis

: Pemanfaatan internet dan CD ROM oleh peneliti dan
perekayasa Badan Litbang Pertanian

Nama

: Intan Yudia Nirmala

NRP

: P.054020081

Program Studi : Komunikasi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan

Menyetujui,

1. Komisi Pembimbing

Dr. Ir. Aida Vitayala S. Hubeis
Ketua

Ir. Gardjito, MSc.
Anggota

Ir. Desina Kartika, MComp.Sc.
Anggota

Mengetahui,

2. Ketua Program Studi
Komunikasi Pembangunan
Pertanian dan Pedesaan

3. Dekan Sekolah Pascasarjana

Dr. Ir. Sumardjo, MS.

Prof. Dr. Ir. Syafrida Manuwoto, MSc.

Tanggal Ujian: 9 September 2005

Tanggal Lulus:

RIWAYAT HIDUP
Penulis dilahirkan di Yogyakarta pada tanggal 16 Mei 1976 dari pasangan
Bapak Murdiyono dan Ibu Hartini. Penulis merupakan putri pertama dari tiga
bersaudara. Pada tahun 1994, penulis lulus dari SMA Negeri 97 Jakarta dan pada
tahun yang sama meneruskan pendidikan ke program S-1 di Program Studi Sosial
Ekonomi Pertanian di Institut Stiper Yogyakarta, lulus tahun 1999. Kesempatan
untuk melanjutkan ke program magister pada Program Studi Komunikasi
Pembangunan Pertanian dan Pedesaan Institut Pertanian Bogor diperoleh pada
tahun 2002 melalui Beasiswa Pendidikan Pascasarjana dari proyek PAATP
(Participatory Development for Agricultural Technology Project).
Penulis bekerja sebagai Staf Sub Bidang Publikasi di Pustaka (Pusat
Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian) Departemen Pertanian sejak
tahun 2000 sampai sekarang. Penulis bertugas sebagai redaksi pelaksana
Bultektan (Buletin Teknik Pertanian) dan JPP (Jurnal Perpustakaan Pertanian)
periode 2000-2002.

PRAKATA
Puji syukur kehadirat Allah SWT, atas ridho dan karuniaNya, sehingga tesis
dengan Judul “Pemanfaatan internet dan CD-ROM oleh peneliti dan perekayasa
Badan Litbang Pertanian” dapat diselesaikan. Tesis ini di susun untuk melengkapi
persyaratan perolehan gelar Magister pada Program Pascasarjana Institut Pertanian
Bogor, Program Studi Komunikasi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan.
Terima kasih kami sampaikan sebesar-besarnya kepada Ibu Dr. Ir. Hj. Aida
Vitayala S. Hubeis sebagai ketua komisi pembimbing, Bapak Ir. Gardjito, MSc., dan
Ibu Ir. Desina Kartika, MCompSc., masing-masing sebagai anggota komisi
pembimbing yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan selama penyusunan
usulan penelitian ini. Proyek PAATP, selaku penyandang dana dalam mengikuti
program Pascasarjana di Institut Pertanian Bogor. Bapak Drs Maksum, Msi selaku
penguji tesis yang turut mengkritisi dan memperkaya hasil penulisan ini. Para
peneliti dan perekayasa Badan Litbang Deptan wilayah Jabotabek yang telah
meluangkan waktu menjadi responden. Para pimpinan dan Staf Badan Litbang
Pertanian wilayah Jabotabek yang telah memberi dukungan pelaksanaan survai.
Penulis juga mengucapkan banyak terima kasih kepada Bapak Kepala Badan
Penelitian dan Pengembangan Pertanian dan Bapak Kepala Pusat Perpustakaan dan
Penyebaran Teknologi Pertanian yang telah mengijinkan penulis untuk mengikuti
program Magister ini. Rekan kerja di Pustaka, Deptan. Rekan-rekan Mahasiswa
KMP-PPs IPB, serta semua pihak yang telah membantu sehingga keseluruhan
penyusunan tesis ini dapat diselesaikan.
Saran dan masukan untuk memperbaiki tesis ini, kami mengucapkan terima
kasih dan semoga tesis ini dapat bermanfaat.

Februari 2006
Intan

Ku persembahkan karya kecilku ini
buat kedua orang tuaku dan suamiku tercinta, Puji Sulistyawan,
juga yang tersayang putri kecilku Shafania Pheila Listyanne,
serta kedua adikku, Linda dan Ria

DAFTAR ISI

Halaman
DAFTAR TABEL.......................................................................................

xi

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................

xiii

DAFTAR SINGKATAN ............................................................................

xiv

DAFTAR ISTILAH ....................................................................................

xvii

PENDAHULUAN ......................................................................................

1

Latar Belakang ...................................................................................
Perumusan Masalah ...........................................................................
Tujuan Penelitian ...............................................................................
Manfaat Penelitian .............................................................................

1
4
4
4

TINJAUAN PUSTAKA .............................................................................

5

Pemanfaatan Internet .........................................................................
Media Komunikasi.............................................................................
Situs Departemen Pertanian ...............................................................
Situs dan Layanan Informasi Pustaka ................................................
Penelitian dan Perekayasaan ..............................................................
Kinerja Peneliti dan Perekayasa.........................................................

5
6
13
14
16
22

KERANGKA PENELITIAN DAN HIPOTESIS .......................................

27

Kerangka Penelitian ...........................................................................
Hipotesis ............................................................................................

27
29

METODE PENELITIAN ...........................................................................

30

Lokasi dan Waktu Penelitian .............................................................
Desain Penelitian................................................................................
Populasi dan Sampel..........................................................................
Data dan Instrumentasi.......................................................................
Validitas dan Reliabilitas ..................................................................
Analisis Data ......................................................................................
Definisi Operasional ..........................................................................

30
30
30
32
33
34
37

HASIL DAN PEMBAHASAN...................................................................

42

Gambaran Umum Badan Litbang Pertanian ......................................
Karakteristik Individu ........................................................................
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Akseptabilitas Peneliti
dan Perekayasa dalam Memanfaatkan Internet .................................
Pemanfaatan Internet dan CD-ROM..................................................

42
49
55
69

Kinerja Peneliti dan Perekayasa.........................................................
Hubungan Karakteristik Peneliti-Perekayasa
dengan Pemanfaatan Internet dan CD-ROM.....................................
Hubungan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Akseptabilitas
dengan Pemanfaatan Internet dan CD-ROM.....................................
Hubungan Pemanfaatan Internet dan CD-ROM dengan
Kinerja Peneliti-Perekayasa ..............................................................

75

85

SIMPULAN DAN SARAN........................................................................

87

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................

89

LAMPIRAN................................................................................................

92

78
81

DAFTAR TABEL
Halaman
1.

Perbandingan Kebaruan Halaman
yang Disajikan oleh Mesin P encari ...................................................

5

Pembentukan Kelti pada Puslitbangsosek Pertanian
dan Balit atau Lolit.............................................................................

19

3.

Jabatan Peneliti dan Pangkat Golongan Ruang..................................

21

4.

Kaitan Antara Jenjang Jabatan Fungsional, Pangkat,
Golongan Ruang dan Angka Kredit Perekayasa................................

21

Program Utama Penelitian dan Pengembangan
di Badan Litbang Pertanian ................................................................

22

Kriteria dalam Penilaian Pelaksanaan Tugas Pokok Peneliti
dan Bobot Penilaiannya Berdasarkan Jenjang Jabatan ......................

23

7.

Penilaian Berdasarkan Angka Kredit bagi Karya Tulis Ilmiah..........

25

8.

Tenaga Peneliti-P erekayasa Badan Litbang
Wilayah Jabotabek, Maret 2004.........................................................

31

Sebaran Sampel Penelitian Berdasarkan
Tingkat Jabatan F ungsional ..............................................................

32

10. Sebaran Pegawai Badan Litbang Pertanian Menurut Eselon dan
Non-Eselon Wilayah Jabotabek.........................................................

48

11. Sebaran SDM Badan Litbang Pertanian
Wilayah Jabotabek Tahun 2003 Berdasarkan Tingkat Pendidikan ...

49

12. Sebaran Responden Berdasarkan T ingkat Pendidikan.......................

50

13. Sebaran Responden Menurut Jenjang atau
Tingkat Jabatan Fungsional ...............................................................

52

14. Sebaran Responden Menurut Bidang Penelitian
dan Bidang Perekayasaan...................................................................

53

15. Sebaran Responden Menurut Kelompok Peneliti
dan Kelompok Perekayasa .................................................................

54

16. Sebaran Responden Menurut Pendapatan dari Gaji...........................

55

17. Sebaran Peneliti dan Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdasarkan Faktor Ketersediaan dan Jumlah
Sarana Akses Internet pada Instansi Kerja ........................................

56

2.

5.
6.

9.

18

Sebaran Peneliti dan Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdasarkan Faktor Ketersediaan Waktu PenelitiPerekayasa untuk Mengakses Internet...............................................

57

19. Sebaran Peneliti dan Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdasarkan Faktor Ketersediaan Biaya untuk
Mengakses Internet ............................................................................

58

20. Sebaran Peneliti dan Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdasarkan Kredibilitas Sumber Informasi .......................

59

21. Persentase Mesin Pencari dan Situs yang Memberikan Layanan
Penelusuran yang Digunakan Responden ..........................................

61

22. Situs yang Sering Digunakan oleh Responden dalam Mencari
Bahan-Bahan yang Berkaitan dengan P enelitian ...............................

63

23. Sebaran Peneliti-Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdasarkan Faktor Perilaku Peneliti-Perekayasa................

66

24. Sebaran Peneliti-Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdas arkan Faktor Kesederhanaan dan Kemudahan
Aplikasi Fasilitas Internet .................................................................

67

25. Sebaran Peneliti-Perekayasa yang Menggunakan
Internet Berdasarkan Faktor Kecepatan Akses Internet ....................

67

26. Pendapat Responden Mengenai Kecepatan Akses Internet
di Instansi...........................................................................................

68

27. Sebaran Intensitas Akses Internet Peneliti-P erekayasa
dalam Seminggu.................................................................................

69

28. Frekuensi dan Intensitas Peneliti-Perekayasa dalam
Menggunakan Fasilitas Internet dalam Seminggu.............................

70

29. Sebaran Frekuensi P eneliti-Perekayasa Menurut
Intensitas Penggunaan Email dalam Sehari (Berapa Kali Buka) .......

72

30. Sebaran Frekuensi Peneliti-Perekayasa dalam Menggunakan
Koleksi CD-ROM Pustaka Berdasark an Jenisnya.............................

75

31. Sebaran Peneliti-Perekayasa Berdasarkan Jumlah
Penelitian yang Dilakukan .................................................................

76

32. Sebaran Peneliti dan P erekayasa Berdasarkan Jumlah
Seminar yang Pernah Diikuti.............................................................

77

33. Sebaran Peneliti-Perekayasa Berdasarkan Macam Publikasi............

78

34. Hubungan Karakteristik Peneliti-Perekayasa
dengan Pemanfaatan Internet dan CD-ROM.....................................

79

35. Hubungan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Akseptabilitas
Peneliti-Perekayasa dengan Pemanfaatan Internet dan CD-ROM ....

81

36. Hubungan Pemanfaatan Internet dan CD-ROM dengan Kinerja
Peneliti-Perekayasa ............................................................................

85

DAFTAR GAMBAR
Halaman
1.

Alur Kegiatan Penelitian dan P erekayasaaan.....................................

18

2.

Bagan Kerangka Pemikiran ...............................................................

28

3.

Struktur Organisasi Badan Litbang Pertanian....................................

44

DAFTAR SINGKATAN
ARMP Agricultural Research Management Project
Badan Litbang Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian
Balit Balai Penelitian
Balitbu Balai Penelitian Tanaman Buah
Balithi Balai Penelitian Tanaman Hias
Balitka Balai Penelitian Tanaman Kelapa dan Palma Lain
Balitkabi Balai Penelitian Tanaman Kacang-kacangan dan Umbi-umbian
Balitklimat Balai Penelitian Agroklimat dan Hidrologi
Balitnak Balai Penelitian Ternak
Balitpa Balai Penelitian Tanaman Padi
Balitsa Balai Penelitian Tanaman Sayuran
Balitsereal Balai Penelitian Serealia
Balittanah Balai Penelitian Tanah
Balittas Balai Penelitian Tanaman Tembakau dan Serat
Balittra Balai Penelitian Pertanian Lahan Rawa
Balittro Balai Penelitian Tanaman Rempah dan Obat
Balitvet Balai Penelitian Veteriner
BB-Biogen Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Bioteknologi dan Sumber
Daya Genetik Pertanian
BB-Pascapanen Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pascapanen
Pertanian
BPTP Balai Pengkajian Teknologi Pertanian
BP2TP Balai Pengkajian dan Pengembangan Teknologi Pertanian
Bultektan Buletin Teknik Pertanian
CABI Center for Agricultural and Biosciences International
Deptan Departemen Pertanian
DSL Digital Subsriber Line
Email Elektronik mail
FAO Food and Agriculture Organization
FTP File Transfer`Protocol
HTTP Hypertext Transfer Protocol
ISP Internet service provider

IJAS Indonesian Journal of Agricultural Sciences
JPP Jurnal Perpustakaan Pertanian
JPPP Jurnal Penelitian dan Penngembangan Pertanian
Jurnal Biotek Jurnal Bioteknologi Pertanian
KIT Koninklijke Institute voor de Tropen
Kelti Kelompok Peneliti
Kelsa Kelompok Perekayasa
Keppres Keputusan Pres iden
KUAT Kelompok Usaha Agribisnis Terpadu
KUM Karya Usaha Mandiri
LIPI Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia
Lolit Loka Penelitian
LUDM Land Use Development Management
Menpan Menteri Negara Penertiban Aparatur Negara
PAATP Participatory Development for Agricultural Technology Project
PATANAS Panel Petani Nasional
PHT Pengendalian Hama Terpadu
PNS Pegawai Negeri Sipil
Pusdatin Pusat Data dan Informasi
Pustaka Pusat Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian
Puslitbangbun Pusat Penelitian dan Pengembangan Perkebunan
Puslitbanghorti Pusat Penelitian dan Pengembangan Hortikultura
Puslitbangnak Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan
Puslitbangsosek Pusat Penelitian dan Pengembangan Sosial Ekonomi Pertanian
Puslitbangtan Pusat Penelitian dan Pengembangan Tanaman Pangan
Puslitbangtanak Pusat Penelitian dan Pengembangan Tanah dan Agroklimat
PUSTAKA Pusat Perpustakaan dan Penyebaran Teknologi Pertanian
Ristek Riset dan Teknologi
RKP Rencana Kegiatan Penelitian
RPTP Rencana Penelitian Tim Penelitian
RUK Riset unggulan Kemitraan
RUT Riset Unggulan Terpadu
SUT Sistem Usaha Tani
SUP Sistem Usaha Pertanian

TEEAL The Essential Electronic Agricultural Library
UK Unit Kerja
UPT Unit Pelaksana Teknis
Warnet Warung Internet
Warintek Warung informasi dan teknologi
Warta Litbang Warta Penelitian dan Pengembangan Pertanian
WWW World Wide Web

DAFTAR ISTILAH
Broadband merupakan transmisi data dimana beragam bagian atau potongan potongan data secara simultan dikirim untuk menambah rata-rata keefektifan
transmisi. Pada teknik jaringan, broadband digunakan sebagai metode dimana dua
atau lebih sinyal dibagi pada suatu medium.
CD-ROM (Compact Disc Read-Only Memory) merupakan suatu media
penyimpan data yang menggunakan format fisik yang sama seperti audio compact
discs (hanya dapat dibaca dan tidak dapat di tulis ulang). CD-ROM dapat dibaca
menggunakan komputer yang memiliki fasilitas CD-ROM drive.
Database adalah kumpulan fakta (dokumen) yang disimpan pada komputer secara
sistematik, supaya suatu program komputer dapat memeriksanya untuk menjawab
pertanyaan. Jawaban pertanyaan tersebut menjadi informasi yang dapat digunakan
untuk membuat keputusan yang mungkin tidak dapat dibuat dengan
mengandalkan elemen data saja.
DSL (Digital Subsriber Line) merupakan teknologi yang menyediakan koneksi
digital melalui sebuah kabel tembaga dari jaringan telepon setempat, dengan kata
lain DSL adalah teknologi akses dengan perangkat khusus pada central office dan
pelanggan yang memungkinkan transmisi broadband melalui kabel tembaga.
Teknologi ini sering disebut juga dengan istilah teknologi suntikan atau injection
technology, sehingga kabel telepon biasa yang telah ada dapat dipakai untuk
menghantarkan data dalam jumlah yang besar dan dengan kecepatan yang tinggi.
Telepon hanya menggunakan sebagian frekuensi yang mampu dihantarkan oleh
kabel tembaga. Sedangkan DSL memanfaatkan lebih banyak frekuensi dengan
membaginya (splitting), frekuensi yang lebih tinggi untuk data dan frekuensi yang
lebih rendah untuk suara dan fax.
Electronic mail (e-mail atau email) adalah suatu metode untuk menyusun,
mengirim, dan menerima pesan melalui sistem komunikasi elektronik.
Folder adalah map, berkas, direktori, tempat penyimpanan arsip -arsip atau
dokumen atau file.
FTP (File Transfer Protocol ) merupakan sistem atau program yang dapat
digunakan untuk mentransfer file yang tersedia di internet kembali ke sistem
service provider.
Home page adalah halaman utama situs web dengan link-link ke halaman lain
yang berkaitan.
HTTP (hypertext transfer protocol) adalah proto kol yang menentukan bagaimana
browser dan server berkomunikasi satu sama lain.
Internet atau singkatnya Net merupakan sistem worldwide yang dapat di akses
secara umum dari jaringan komputer yang saling berhubungan untuk
mengirimkan data melalui pertukaran paket menggunakan Internet Protocol yang
standar atau protokol lain. Internet membawa informasi dan layanan yang
beragam seperti email, diskusi online dan hubungan antarhalaman web dan
dokumen lain pada world wide web (www).

Internet service provider (ISP) merupakan suatu perusahaan atau organisasi yang
menawarkan sambungan ke internet dan jasa lain yang sejenis, dengan kata lain
ISP adalah penyedia jasa layanan internet. Hampir semua operator telekomunikasi
adalah ISP.
Listserv adalah aplikasi perangkat lu nak electronic mailing list, merupakan
kelompok diskusi sehingga orang dapat bertukar informasi tentang barbagai
macam topik. Tapi masing-masing kelompok bekerja dengan cara yang berbeda,
yaitu menggunakan sistem internet email untuk bertukar pesan.
Mailing list merupakan kumpulan nama dan alamat yang digunakan seseorang
atau organisasi untuk mengirimkan bahan atau informasi ke banyak penerima.
Secara luas prinsipnya adalah memasukkan pelanggan pada suatu daftar (list),
sehingga disebut mailing list atau list (dengan kata lain mailing list adalah
program komputer yang mengirimkan pesan email ke daftar besar berisi
pelanggan).
Modem adalah suatu alat yang mengatur sinyal (suara) yang dibawa untuk
mengkodekan informasi digital, dan juga mengatur sinyal tersebut kembali untuk
mengkodekan informasi yang dikirim. Tujuannya adalah untuk menghasilkan
sinyal yang dapat dikirim dengan mudah dan dikodekan untuk menghasilkan data
digital yang asli.
Netter adalah pengunjung internet
Newsgroup merupakan tempat penyimpanan dalam sistem Usenet, dimana pesan
dikirim oleh beberapa pengguna dari tempat yang berbeda. Artikel yang dikirim
pengguna ke Usenet diorganisasikan berdasarkan kategori subjek.
Search engine adalah suatu program yang didesain untuk membantu menemukan
info rmasi yang tersimpan pada sistem di komputer seperti www, atau pada
personal computer.
Server adalah aplikasi perangkat lunak pada komputer yang memberikan
persediaan sumberdaya seperti dokumen-dokumen atau informasi lain, pada saat
perangkat lunak lain (client) berjalan pada komputer yang lain.
Surfing adalah kata lain dari menjelajahi dunia internet
Telnet merupakan program khusus yang memungkinkan pengguna mencapai
komputer di seluruh dunia dan log ke dalamnya sehingga pengguna dapat
menggunakan program-program, database, dan permainan pada komputer yang
ribuan mil jauhnya.
Usenet merupakan sistem diskusi yang disebarkan melalui internet yang disusun
berdasarkan kegunaan jaringan UUCP yang memiliki nama yang sama. Pengguna
membaca dan mengirim pesan email (artikel) kepada pengguna newsgroup
berdasarkan kategori yang dalam beberapa hal menyerupai sistem papan buletin.
Web page atau webpage adalah halaman dari www, biasanya dalam format HTML
atau XHTML dengan hypertext links yang memungkinkan dilakukannya navigasi
dari satu halaman ke halaman lain.
Website, Web site atau WWW site (sering juga disebut sebagai “site” saja)
merupakan kumpulan dari halaman-halaman web (web pages) yang di simpan di

dalam suatu folder atau subfolder. Halaman depan yang disebut dengan index.htm
atau index.html biasanya termasuk dalam suatu website.
World Wide Web ("WWW", "W3", atau singkatnya disebut dengan "Web")
merupakan tempat atau ruang informasi yang dibagi menurut artikel atau berita
berdasarkan minat atau topik tertentu, sesuai sumbernya, yang diidentifikasi
melalui pengidentifikasi global yang disebut dengan Uniform Resource Identifiers
(URIs). www sering disalahartikan sebagai internet, tapi web sebenarnya adalah
layanan yang mengoperasikan internet. www juga merupakan jaringan terbesar
dari kumpulan dokumen yang saling berhubungan.

1

PENDAHULUAN
Latar Belakang
Kecepatan dan ketepatan waktu serta materi inovasi merupakan indikator
yang perlu mendapat perhatian di bidang komunikasi inovasi. Oleh karena itu,
teknologi

informasi yang terus berkembang harus dapat dikuasai dan

dimanfaatkan untuk kegiatan penelitian agar menghasilkan teknologi yang
mendukung pengembangan yang berkelanjutan di segala bidang termasuk bidang
pertanian. Menurut Purbo (1966), teknologi informasi terdiri dari tiga komponen
utama, yaitu komputer, komunikasi, dan materi informasi yang ditawarkan.
Internet adalah salah satu teknologi informasi yang merupakan sistem jaringan
dari ribuan bahkan jutaan komputer yang ada di dunia. Jaringan tersebut dapat
dibangun dengan saluran telepon, saluran kawat, maupun saluran rad io. Jaringan
tersebut dapat dimanfaatkan oleh siapa saja, kapan saja, dan dimana saja. Internet
lebih berperan sebagai media komunikasi antarpemakai yang tersebar di pelosok
dunia. Informasi yang sangat beragam dapat diambil via internet dari suatu situs
ke situs lainnya, bahkan dapat pula digunakan untuk mengirim data atau
informasi.
Ada banyak layanan di internet, tapi yang paling menarik adalah situs
jaringan yang dicirikan dengan kata www yang merupakan kependekan dari world
wide web . Kehadiran www yang didukung oleh teknologi dig ital telah
memberikan kemudahan bagi tiap orang untuk mendapatkan informasi,
berkomunikasi, berbisnis, dan melakukan transaksi melalui internet. Aktivitas ini
tidak saja dapat dilakukan dengan mitra yang berada di dalam negeri, tetapi juga
dengan mereka yang berada dan tersebar di mancanegara (Sankarto, et al. 2002).
Menurut Sankarto et al. (2002), internet dapat dikatakan seperti perpustakaan
yang sangat besar dengan informasi mengenai semua topik, dan mudah ditelusuri
karena adanya mesin pencari (search engines). Mesin pencari adalah program
yang telah memberi indeks isi tiap halaman dari milyaran halaman yang ada di
internet. Dengan demikian, peluang pemanfaatan internet di bidang penelitian,
baik dari sisi sumber informasi ilmiah dan bisnis tersedia luas dan sangat kaya.
Sebagai sumber informasi, peneliti-perekayasa dapat memanfaatkan internet

2

untuk menyusun perencanaan yang dibutuhkan oleh pengguna hasil penelitian dan
menyusun landasan teori yang mendukung rumusan penelitian yang dimaksudkan.
Tugas pokok Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian (Badan
Litbang Pertanian) adalah melakukan penelitian dan pengembangan teknologi
tinggi dan strategis di bidang pertanian. Peneliti-perekayasa Badan Litbang
Pertanian sebagai society ilmiah merupakan tenaga penggerak utama dalam
menghasilkan inovasi teknologi di bidang pertanian. Peneliti-perekayasa Badan
Litbang Pertanian harus menghasilkan Iptek, khususnya teknologi yang
mendukung pembangunan pertanian, karena hasil kerja Badan Litbang Pertanian
tergantung karya peneliti-perekayasanya. Dalam melakukan tugasnya, penelitiperekayasa memerlukan informasi yang mendukung kegiatannya. Informasi
tersebut antara lain informasi kebijakan pembangunan pertanian yang dapat
diperoleh dari publikasi kebijakan dan informasi ilmiah dari publikasi ilmiah.
Informasi tersebut dapat diperoleh dari media on-line seperti internet, media offline (CD-ROM) dan sumber lainnya (media konvensional atau media cetak).
Kemampuan luar biasa dari internet yang terus berkembang, serta dukungan
perangkat keras dan perangkat lunak yang relatif semakin terjangkau masyarakat
telah meningkatkan jumlah pengguna internet. Hal ini telah dibuktikan dengan
menjamurnya Warnet (warung internet) maupun Warintek (warung informasi
teknologi) sampai ke pelosok daerah.
Di lingkungan Badan Litbang Pertanian, penggunaan internet oleh penelitiperekayasa dimanfaatkan untuk menyusun program dan kegiatan penelitian.
Apalagi saat ini kemampuan dayasaing di segala bidang sangat dituntut, tidak
terkecuali dalam bidang penelitian pertanian. Hasil penelitian dituntut mampu
memiliki dayasaing ilmiah, dan teknologi hasil penelitian yang berdayasaing
agribisnis memberi nilai tambah produk pertanian dalam mutu dan produktivitas
sehingga mampu meningkatkan pendapatan penggunanya. Dalam kaitan dengan
dayasaing ilmiah, hasil penelitian harus memiliki daya saing dalam mutu
publikasi, domestik dan internasional. Salah satu indikator mutu ilmiah hasil
penelitian sangat ditentukan oleh kemampuan peneliti-perekayasa merumuskan
rencana penelitian yang berorientasi kepada pengguna dan dapat menghasilkan
karya tulis. Karya tulis ilmiah sangat ditentukan kemampuan dalam merumuskan

3

permasalahan penelitian dan kemampuan mensintesakan berbagai informasi yang
tersedia baik di lingkungan maupun yang tersedia dalam sarana internet yang
dapat diakses dengan cepat dan tepat. Demikian pula dalam kaitan penyampaian
hasil penelitian sangat mempengaruhi kecepatan inovasi teknologi. Namun
demikian, penggunaan internet dan CD ROM memerlukan sarana yang
dibutuhkan. Sehingga tingkat pemanfaatan internet dan CD ROM di kalangan
penelitian merupakan bagian yang perlu dicermati.
Penelitian

Coomber

dalam

Pancaputra

(2002)

menyatakan

bahwa

keberadaan internet dan teknologi jaringan secara nyata memberikan cakrawala
baru bagi peneliti-perekayasa. Berbagai macam individu dan kelompok yang
sangat besar secara potensial menjadi lebih mudah dijangkau daripada
sebelumnya, melintasi batasan geografis dan bahkan antarbenua, melalui sarana
berkorespondensi dari internet melalui fasilitas e-mail (electronic mail) yang
dapat diperoleh secara gratis pada situs di dalam dan luar negeri. Untuk penelitian
bidang pertanian, juga banyak terdapat situs pertanian yang sangat berguna bagi
peneliti-perekayasa

dan

pengkaji

pertanian.

Misalnya

situs

Deptan

(www.deptan.go.id) yang terdiri dari menu fungsionalitas, berita baru mengenai
pertanian (untuk intern dan umum), menu intern, dan menu umum. Sebagian besar
katalog perpustakaan pertanian dari universitas dan lembaga ilmiah di negara
maju juga sudah terpasang (on-line) di internet sehingga memungkinkan orang
menelusuri katalog tersebut seolah -olah duduk di perpustakaan.
Penelitian pertanian merupakan kegiatan yang termasuk kategori investatif,
dan semakin lengkap data dan informasi pertanian yang dijadikan acuan rumusan
rencana kegiatan peneliti-perekayasa akan semakin baik. Peluang kebijakan
membiayai kegiatan penelitian menjadi terbuka lebar. Dengan demikian, peran
internet sebagai sumber informasi untuk memenuhi kebutuhan penelitiperekayasa dalam mensintesa rencana penelitian menjadi sangat penting,
termasuk memperoleh pembiayaan penelitian agar dapat menghasilkan karya tulis
ilmiah, yang merupakan salah satu syarat pemenuhan angka kredit bagi pejabat
peneliti-perekayasa.

4

Perumusan Masalah
Untuk menelaah seberapa besar pemanfaatan internet d i lingkungan
penelitian pertanian serta kendala dan permasalahan yang di hadapi maka
dilakukan penelitian dengan mengambil judul pemanfaatan internet dan CD-ROM
oleh peneliti dan perekayasa di Badan Litbang Pertanian. Beberapa hal yang
menjadi rumusan masalah dalam penelitian ini adalah:
1. Bagaimana hubungan karakteristik (peneliti dan perekayasa) dengan
pemanfaatan internet dan CD ROM.
2. Bagaimana hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi akseptabilitas
peneliti-perekayasa dalam memanfaatkan internet dan CD ROM dengan
pemanfaatan internet dan CD ROM.
3. Bagaimana hubungan pemanfaatan internet dan CD ROM dengan kinerja
peneliti dan p erekayasa.

Tujuan Penelitian
Berdasarkan perumusan masalah, tujuan penelitian ini adalah :
1. Mengkaji

hubungan

karakteristik

(peneliti dan

perekayasa)

dengan

pemanfaatan internet dan CD ROM.
2. Mengkaji hubungan faktor-faktor yang mempengaruhi akseptabilitas peneliti
dan perekayasa dalam memanfaatkan internet dan CD ROM dengan
pemanfaatan internet dan CD ROM.
3. Mengkaji hubungan pemanfaatan internet dan CD ROM dengan kinerja
peneliti dan p erekayasa.

Manfaat Penelitian
1. Hasil penelitian diharapkan bermanfaat sebagai bahan dalam menentukan
kebijakan pemanfaatan internet dan CD ROM di lembaga penelitian pertanian.
2. Dapat menjadi salah satu bahan acuan bagi penelitian dalam bidang
komunikasi, informasi, ataupun bidang lain yang berkaitan dengan
pemanfaatan internet dan CD ROM.

5

TINJAUAN PUSTAKA
Pemanfaatan Internet
Pemanfaatan internet adalah penggunaan media tertentu untuk suatu atau
berbagai macam kepentingan. Akan tetapi, yang akan dibahas atau d iteliti disini
adalah kegunaannya dalam bidang penelitian. Pemanfaatan internet di Indonesia
menurut survei Nielsen pada tahun 1999 dalam Pancaputra (2002) menyatakan
bahwa untuk e-mail 42 persen, membaca surat kabar online 39 persen, mencari
informasi mengenai produk atau jasa 29 persen, membaca majalah on-line 27
persen, chatting 23 persen, surfing 20 persen, serta keperluan riset dan penelitian
20 persen.
Penelitian mengenai search engine (mesin pencari informasi) dilakukan oleh
Notess pada tahun 2003 yaitu mengenai kebaruan informasi. Dikatakan oleh
Notess dalam penelitiannya, pada delapan mesin pencari yang diamati, bahwa
fasilitas pencari informasi memiliki ketepatan temu kembali informasi berbeda.
Perbandingan ini didasarkan pada enam pencarian informasi (dengan 10-46 total
kecocokan per mesin pencari). Tabel 1 memperlihatkan berapa lama halaman di
mesin pencari tersebut diperbarui dan berapa lama suatu halaman dapat ditemukan
kembali.
Tabel 1. Perbandingan Kebaruan Halaman yang Disajikan oleh Mesin Pencari
Mesin Pencari

Halaman Baru yang
dapat ditemukan
(hari)

Rata-rata Kasar
(bulan)

Halaman lama yang
masih dapat
ditemukan (hari)

MSN (Ink.)

1

1

51

HotBot (Ink.)

1

1

51

Google

2

1

165

AlltheWeb

1

1

599

AltaVista

0

3

108

Gigablast

45

7

381

Teoma

41

2,5

81

133

6

183

WiseNut
Sumber: Notess (2004)

6
Dikatakan pula pada penelitian Kelley dalam Pancaputra (2002), bahwa internet
lebih memperluas kemampuan penelitian, sebab pencarian informasi melalui
internet biasanya lebih cepat darip ada menggunakan media cetak.

Media Komunikasi
Media komunikasi merupakan saluran yang digunakan dalam proses
komunikasi agar pesan yang disampaikan oleh komunikator dapat diterima
dengan baik oleh komunikan. Nurudin (2003) mengatakan bahwa media massa
adalah suatu saluran yang dihasilkan oleh teknologi modern dan merupakan alat
dalam komunikasi yang dapat menyebarkan pesan secara serempak dan cepat
kepada audience yang luas dan heterogen.
Bentuk media massa, antara lain adalah televisi dan radio (elektronik); surat
kabar, majalah, tabloid dan buku (cetak). Dalam perkembangannya, ditemukan
med ia massa lain, seperti Compact Disk-Read Only Memory (CD-ROM) dan
internet. Nurudin (2003) menyatakan pula bahwa ditinjau dari ciri, fungsi, dan
elemennya jelas internet masuk dalam bentuk komunikasi massa. Kelebihan
media massa internet d ibanding dengan jenis komunikasi lain adalah pada
kemampuan mengatasi hambatan ruang dan waktu , dan bahkan mampu
menyebarkan pesan hampir seketika pada waktu yang tak terbatas. Karena itu,
internet dan CD-ROM dapat menjadi alternatif dalam memenuhi kebutuhan
informasi seseorang, seperti peneliti-perekayasa.
Internet
Menurut Allen dan Johnson (1998), internet adalah sistem komputer yang
saling berhubungan sehingga memungkinkan suatu komputer dapat bertukar data,
pesan, dan arsip atau dokumen dengan berjuta komputer lain yang berhubungan
ke internet. Menurut Krol (1993), internet adalah jaringan komputer terbesar di
dunia. Menurut Suroso (1997) internet adalah suatu jaringan informasi berskala
internasional yang menghubungkan berbagai organisasi atau lembaga melalui
komputer yang tersebar di seluruh dunia. Pada awalnya, internet digunakan
sebagai jaringan komunikasi dan informasi yang didirikan khusus untuk kalangan
internal di Departemen Pertahanan Nasional AS pada tahun 1968. Tetapi, kini

7
telah berkembang menjadi public domain yang tersebar di 25 negara, termasuk
Indonesia dan dengan lebih dari 70.000 jaringan swasta yang terhubung
dengannya. Internet memungkinkan lebih dari 35 juta orang dari berbagai lapisan
kelompok masyarakat saling bertukar pesan, bertukar informasi dan bertransaksi.
Dengan demikian, internet telah menjadi media kontak (media komunikasi)
antarmanusia diseluruh permukaan bumi ini.
Untuk dunia penelitian, internet telah menjadi sarana untuk mendapatkan
informasi atau data yang tersimpan di berbagai server yang tersebar di seluruh
dunia yang dapat di akses dan dibaca secara cepat, mudah dan gratis oleh
pengunjung internet (netter). Dengan kata lain, internet merupakan tempat yang
penting bagi peneliti-perekayasa untuk mendapatkan data sekunder sebanyak banyaknya (Sarwono 2003). Coble dan Neil dalam Pancaputra (2002) mengatakan
bahwa penyediaan fasilitas internet dikelompokkan dalam empat kategori umum,
yaitu: hiburan, informasi, transaksi, dan komunikasi. Dari empat kategori tersebut,
internet yang berisi informasi dan komunikasi yang banyak digunakan oleh
peneliti-perekayasa dalam membantu kegiatannya.
Compact Disk-Read Only Memory
Compact Disk-Read Only Memory (CD-ROM) merupakan suatu media yang
digunakan untuk membaca CD yang telah ditulis terlebih dahulu dengan
menggunakan CD-Writer. Dalam penelitian ini, CD-ROM diletakkan sebagai
media alternatif setelah internet bagi peneliti dan perekayasa di dalam memenuhi
kebutuhan akan informasi yang berhubungan dengan penelitiannya.
Faktor-faktor yang mempengaruhi pemanfaatan internet
Menurut Novak et al. dalam Pancaputra (2002) terdapat tiga faktor kunci
dalam ubahan informasi, yaitu akses, sarana, dan keahlian. Dengan dasar ini,
faktor yang dianggap mempengaruhi pemanfaatan internet dalam penelitian ini,
diantaranya adalah:
1. Ketersediaan komputer sebagai sarana mengakses internet. Fasilitas akses
internet ini berkaitan dengan penempatan sarana yang mempengaruhi

8
kesempatan peneliti-perekayasa untuk dapat mengakses internet. Hal ini
kadang juga dipengaruhi oleh masalah finansial.
2. Ketersediaan waktu untuk mengakses internet, yaitu kesediaan penelitiperekayasa untuk meluangkan waktunya mengakses internet di luar tempat
kerja.
3. Kredibilitas sumber informasi, yaitu kaitannya dengan mutu informasi yang
terdapat di internet (keterpercayaan pengguna atas informasi yang disajikan
dalam internet ). Karena sekarang ini siapa saja bisa membuat halaman situs,
sehingga perlu dilakukan pengujian terhadap nilai kandungan informasinya.
4. Ketersediaan biaya untuk mengakses internet. Sikap pengguna terhadap
beberapa kebijakan perpustakaan dalam menyediakan fasilitas internet
ditentukan oleh penetapan biaya pemanfaatan fasilitas internet tersebut
(Turner dalam Pancaputra 2002).
5. Perilaku peneliti-perekayasa terhadap penggunaan internet untuk mencari
informasi yang dibutuhkan dan kebiasaan berpikir dengan menggunakan
medium konvensional.
6. Aplikasi yang sederhana dan mudah digunakan (user
Perkembangan

Teknologi

Informasi

(TI)

friendliness).

memungkinkan

terciptanya

perangkat lunak yang makin canggih dan mudah digunakan, sehingga siapa
saja dapat menggunakannya tanpa harus melalui pendidikan formal.
7. Kecepatan akses internet. Menurut Suroso (1997), pengguna internet adalah
orang yang paling tidak loyal, juga sulit untuk menaruh kepercayaan pada
mereka. Sekali pengguna internet mengalami kesulitan atau kelambatan dalam
mengakses, akan sulit mengajak mereka untuk kembali mencoba. Sehingga
menurut Suroso pula, selain biaya, kebiasaan cara berpikir dengan
menggunakan medium konvensional, kemudahan penggunaan menu dalam
internet, dan relevansi isi situs bagi pengakses maka kecepatan akses
merupakan hal yang penting dalam akseptabilitas pengguna (dalam hal ini
peneliti dan p erekayasa) dalam memanfaatkan internet.

9
Fasilitas Internet
Interne