Keterbatasan Penelitian HUBUNGAN ANTARA KADAR KOLESTEROL BAIK DENGAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF PADA WANITA SETELAH MASA MENOPAUSE

Jurnal Kesehatan, ISSN 1979-7621, Vol. 4, No. 1, Juni 2011: 58-67 64 fungsi kognitif pada wanita post menopause. Sebelum dilakukan uji analisa data, uji normalitas data dilakukan ter- lebih dahulu dengan menggunakan kolmogorov smirnov test dengan hasil nilai signifikan nilai p pada kolesterol baik dan fungsi kognitif yaitu berturut-turut 0,068 dan 0,055. Dengan demikian da- pat disimpulkan bahwa data berdistri- busi normal p 0,05. Hasil uji norma- litas dapat dilihat pada table 9. Tabel 9. Hasil Uji Normalitas Data Penelitian Uji selanjutnya adalah uji chi- square yang ditujukan untuk menge- tahui hubungan antara kolesterol baik dengan penurunan fungsi kognitif de- ngan hasil p value 0,000 p 0,05. Hal ini berarti bahwa Ha diterima. Tabel 10. Hasil Uji Chi-Square

B. Keterbatasan Penelitian

Penelitian ini mencoba mem- buktikan kebenaran uji analisa pene- litian. Peneliti menyadari bahwa pene- litian ini masih jauh dari kesempurna- an. Kekurangan-kekurangan itu adalah sebagai berikut: 1. Jumlah sampel yang masih sangat minimal untuk penelitian cross sectional. 2. Instrument penelitian hanya berupa kuisioner sehingga belum diketahui secara pasti penurunan fungsi kog- nitif karena adanya persepsi respon- den dalam yang berbeda-beda. 3. Metode penelitian yang digunakan masih lemah cross sectional disaran- kan menggunakan eksperimen. Penelitian ini dilakukan di pos- yandu Abadi lansia, Gonilan. Pos- yandu di kelurahan terdiri dari 5 pos- yandu, yaitu posyandu abadi I, II, III, IV dan V. Jadwal pertemuan tiap pos- yandu berbeda-beda dan dilakukan satu bulan sekali. Untuk posyandu Abadi I setiap hari Sabtu di minggu pertama. Untuk posyandu Abadi II setiap hari Sabtu di minggu kedua. Untuk posyandu Abadi III setiap hari Sabtu di minggu ketiga. Untuk pos- yandu Abadi IV setiap hari Selasa di minggu ke-empat dan untuk posyandu Abadi V setiap hari Sabtu di minggu ke-empat. Variabel Nilai p Kesimpulan Kolesterol baik 0,000 Ha diterima Fungsi Kognitif 0,000 Ha diterima Hubungan Antara Kadar Kolesterol Baik dengan Penurunan Fungsi….. Wahyuni dan Nita Pratiwi Karakteristik responden ber- dasarkan usia terbanyak adalah usia antara 55 – 59 tahun terdapat 21 orang atau 39 . Hal ini disebabkan karena diusia ini responden masih aktif meng- ikuti kegiatan di lingkungan tempat tinggalnya. Karakteristik responden berdasarkan berat badan terbanyak adalah berat badan antara 60 – 69 kg terdapat 16 orang atau 30 . Sedangkan karakteristik responden berdasarkan tinggi badan terbanyak adalah tinggi badan antara 150 – 155 cm terdapat 19 orang atau 35. Hasil ini masuk dalam kategori berat badan lebih dalam ukur- an Body Mass Index BMI atau Indeks Masa Tubuh IMT, dengan cara pe- nghitungan IMT. Klasifikasi IMT adalah Berat badan kurang 18,5, Berat badan normal: 18,5 – 24,9, dan berat badan lebih dari : e” 25,0 Pre obesitas : 25,0 – 29,9, Obesitas I : 30,0 – 34,9, Obe- sitas II : 35,0 – 39,9, dan Obesitas III : e” 40,0. Kecenderungan responden de- ngan kategori berat badan lebih di- sebabkan karena pada wanita yang telah melewati fase menopause, estrogen tidak lagi di produksi dalam tubuh. Sedangkan kekurangan hormon ini menyebabkan menurunnya fungsi ker- ja organ yang bergantung pada estrogen, salah satunya dalam metabolisme lemak.

C. Hubungan antara Kolesterol baik dengan Penurunan Fungís Kognitif

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA PERUBAHAN FISIK DENGAN PERUBAHAN PSIKOLOGIS WANITA PADA MASA Hubungan Antara Perubahan Fisik Dengan Perubahan Psikologis Wanita Pada Masa Menopause Di Kelurahan Pucang Sawit Kecamatan Jebres.

0 3 14

HUBUNGAN ANTARA PERUBAHAN FISIK DENGAN PERUBAHAN PSIKOLOGIS WANITA PADA MASA MENOPAUSE DI KELURAHAN Hubungan Antara Perubahan Fisik Dengan Perubahan Psikologis Wanita Pada Masa Menopause Di Kelurahan Pucang Sawit Kecamatan Jebres.

3 8 15

HUBUNGAN ANTARA KECEMASAN DENGAN FUNGSI SEKSUAL PADA WANITA MENOPAUSE USIA 56-60 TAHUN Hubungan Antara Kecemasan Dengan Fungsi Seksual Pada Wanita Menopause Usia 56-60 Tahun.

0 2 20

HUBUNGAN ANTARA KECEMASAN DENGAN FUNGSI SEKSUAL PADA WANITA MENOPAUSE USIA 56-60 TAHUN Hubungan Antara Kecemasan Dengan Fungsi Seksual Pada Wanita Menopause Usia 56-60 Tahun.

0 2 15

HUBUNGAN HIGH DENSITY LIPOPROTEIN DENGAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF PADA WANITA POST MENOPAUSE.

0 1 9

HUBUNGAN ANTARA MENOPAUSE DENGAN KECEMASAN PADA WANITA.

0 0 4

HUBUNGAN ANTARA KADAR KOLESTEROL TOTAL DENGAN KADAR ESTRADIOL PADA PENDERITA KANKER PAYUDARA PASCA MENOPAUSE.

0 0 2

Hubungan Antara Kadar Kolesterol Total Dengan Kadar Estradiol Pada Penderita Kanker Payudara Pasca Menopause BAB 0

0 0 12

Hubungan Antara Kadar Kolesterol Total Dengan Kadar Estradiol Pada Penderita Kanker Payudara Pasca Menopause BAB 0

0 0 12

HUBUNGAN ANTARA ANDROPAUSE DENGAN PENURUNAN FUNGSI KOGNITIF PADA PRIA DI KECAMATAN JEBRES SURAKARTA SKRIPSI Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

0 0 57