ANALISIS PERAN GURU DALAM PENANGANAN PERILAKU MENYIMPANG PADA SISWA KELAS AWAL DI SDN SUKOREJO 2 KECAMATAN SUKOREJO KOTA BLITAR

(1)

ANALISIS PERAN GURU DALAM PENANGANAN PERILAKU

MENYIMPANG PADA SISWA KELAS AWAL DI SDN SUKOREJO 2 KECAMATAN SUKOREJO KOTA BLITAR

SKRIPSI

OLEH:

EVA INTAN PRASTIWI NIM : 201210430311138

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2016


(2)

(3)

KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr.Wb

Puji syukur Alhamdulillah atas segala nikmat, karunia, rahmat dan pertolongan yang diberikan Allah SWT sehingga dapat terselesaikannya skripsi dengan judul “Analisis Peran Guru Dalam Penanganan Perilaku Menyimpang Siswa Kelas Awal Di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar”.

Sholawat serta salam akan selalu tercurahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW yang merupakan guru terbaik dalam kehidupan.

Penulis menyadari bahwa Skripsi ini dapat diselesaikan berkat bimbingan, bantuan dan dorongan dari berbagai pihak. Dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terimakasih kepada yang terhormat:

1. Dr. Poncojari Wahyono, M.Kes, selaku dekan Fakultas Ilmu Keguruan dan Ilmu Pendidikan yang telah member izin dalam proses penelitian.

2. Dr. Ichsan Anshory AM, M.Pd, selaku ketua jurusan pendidikan guru sekolah dasar yang telah membantu menyelesaikan segala urusan administrasi yang peneliti butuhkan dalam menulis skripsi.

3. Dr. Endang Poerwanti, M.Pd, selaku pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, motivasi dan kesabaran dalam membimbing penulis.

4. Purwati Anggraini S.S, M.Hum, selaku pembimbing II yang telah sabar member arahan masukan, dan bimbingan dalam membimbing penulis.

5. Ayah Riyadi, Ibunda Puji Asrutik dan Kakak Adik yang senantiasa mendoakan dan memberikan dukungan tiada henti untuk kelancaran dan kemudahan menyelesaikan skripsi ini.

6. Trimo, S.Pd.,M.Pd selaku kapala sekolah SDN Sukorejo 2 Blitar beserta staf yang telah memberikan tempat dan waktu pelaksanaan penelitian.

7. Guru wali kelas 1,2,3 SDN Sukorejo 2 Blitar yang telah membantu dalam pelaksanaan pelelitian.

8. Sahabat dekatku dan PGSD A yang selalu membantu, member motivasi, berbagai pengetahuan dan pengalaman.

Semoga apa yang telah diberikan kepada peneliti, senantiasa mendapatkan balasan yang terbaik dari Allah SWT. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna oleh karena itu kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis


(4)

(5)

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PERSETUJUAN ... ii

LEMBAR PENGESAHAN ... …. iii

SURAT PERNYATAAN KEASLIAN ... iv

MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

ABSTRAK ... vii

ABSTRACK ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTRAR LAMPIRAN ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 5

C. Tujuan Penelitian ... 5

D. Manfaat Penelitian ... 5

E. Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian ... 6

F. Definisi Istilah ... 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA ... 8

A. Hakikat Pertumbuhan dan Perkembangan... 8

1. Pengertian Pertumbuhan ... 8

2. Pengertian Perkembangan ... 10

3. Hubungan Antara Pertumbuhan dan Perkembangan ... 9

B. Faktor-faktor Pertumbuhan dan Perkembangan ... 9

C.Prinsip-Prinsip Pertumbhan dan Perkembangan ... 10

D.Perkembangan Perilaku Sosial Anak Usia Sekolah Dasar ... 11

1. Perioede Perkembangan Anak Sekolah Dasar ... 11

2. Ciri-Ciri Pertumbuhan dan Perkembangan Anak Sekolah Dasae .. 12

3. Perkembangan Fisik-Motorik Anak Sekolah Dasar ... 12

4. Perkembangan Sosial Anak Sekolah Dasar ... 13

E. Perilaku Menyimpang ... 13

1. Pengertian Perilaku Menyimpang ... 13

2. Faktor Penyebab Perilaku Menyimpang ... 14

F. Peran dan Tugas Guru ... 15

1. Guru ... 15

2. Tugas Guru ... 16

G.Upaya Guru Dalam Menangani Perilaku Menyimpang ... 17

H.Kajian Yang Relevan ... 19


(6)

BAB III METODE PENELITIAN ... 21

A.Pendekatan dan Jenis Penelitian ... 21

B. Kehadiran Peneliti di Lapangan ... 21

C.Lokasi Penelitian ... 22

D.Subyek Penelitian ... 22

E. Sumber Data Penelitian ... 22

1. Data primer ... 22

2. Data sekunder ... 23

F. Teknik Pengumpulan Data ... 23

1. Wawancara ... 23

2. Observasi ... 24

3. Dokumentasi ... 25

G.Teknik Analisis Data ... 25

1. Pengumpulan Data... 26

2. Reduksi Data ... 26

3. Penyajian Data ... 27

4. Penarikan Kesimpulan ... 27

H.Prosedur Penelitian ... 27

Daftar Pustaka ... …… 53


(7)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Pedoman Wawancara 55

Lampiran 2 Lembar Observasi 59

Lampiran 3 Hasil Wawancara 61

Lampiran 4 Hasil Observasi 67

Lampiran 5 Dokumentasi Penelitian 71

Lampiran 6 Surat Ijin Penelitian 76

Lampiran 7.Surat Keterangan Penelitian 77


(8)

DAFTAR PUSTAKA

Darwin, Sudarwan. 2010. Perkembangan Peserta Didik. Bandung: Alfabet. Daryanto, M.2013. Administrasi dan Manajemen Sekolah. Jakarta: Rineka Cipta. Djaali. 2006. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Dokumen Depdiknas tahun 2007. Kerangka Dasar Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini.

Gunawan Heri. 2012. Pendidikan karakter konsep dan Implementasi. Bandung. Alfabet. Kunandar. 2007. Guru Profesional Implementasi Kurikulum Tingkat Satuan

Pendidikan (KTSP) dan Sukses dalam Sertifikasi Guru. Jakarta: PT RAJAGRAFINDO PERSADA

Nasution, MA. 2014. Sosiologi Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Purwanto, Ngalim. 1990. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT Remaja Rosdakarya. Rachmawati, Tutik dan Daryanto. 2012. Penilaian Kinerja Profesi Guru dan Angka

Kreditnya. Yogyakarta: Gava Media.

Sarwono Sarlito W. 2013. Psikologi Remaja. Jakarta: PT RAJAGRAFINDO PERSADA. Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabet.

Sukamadinata, Nana Syaodin. 2005. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung; PT REMAJA ROSDAKARYA

Undang-undang Republik Indonesia. 2003. Sistem pendidikan Nasioanl. Jakarta: Sinar Grafika.

Undang-undang Republik Indonesia. No. 14 Tahun. 2005. Tentang Guru dan Dosen. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.

Yusuf, L.N Syamsu dan Nani M. Sugandhi. 2011. Perkembangan Peserta Didik. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.


(9)

(10)

1

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Peran guru sebagai pengajar adalah guru mempunyai tugas untuk mendorong, membimbing, dan member fasilitas belajar bagi peserta didik untuk mencapai tujuan (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:13). Sedangkan peran guru sebagai pembimbing adalah memberikan bantuan kepada setiap individu untuk mencapai pemahaman dan pengarahan diri yang dibutuhkan untuk melakukan penyesuaian diri secara maksimal terhadap sekolah (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:15). Oleh karena itu guru harus menjalankan peranannya sebagai pengajar dan pembimbing tidak boleh hanya mengajarkan saja kalo mengajar itu mudah yang lebih penting bagaimana guru mendidik siswa agar menjadi penerus bangsa yang baik. Guru SDN Sukorejo kulawahan menganangi siswanya yang rata-rata berperilaku menyimpang.

Guru yang dikatakan profesional adalah orang yang memiliki kemampuan dan keahlian khusus dalam bidang keguruan sehingga ia mampu melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai guru dengan kemampuan maksimal (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:1). Oleh sabab itu guru juga sebagai orang tua kedua bagi anak didiknya, dengan demikian guru ikut pula membentuk sikap dan perilaku anak didiknya, setidaknya di dalam kehidupan sehari-hari di sekolah maupun di luar sekolah guru harus dapat memberi contoh yang baik kepada anak didiknya. Sikap guru dalam menangani siswa yang berperilaku menyimpang adalah mendekati dan mencari tau kenapa siswa ini berperilaku menyimpang, setelah mengetahui sebabnya maka guru memberi motivasi dan memantau agar siswa tersebut tidak berperilaku


(11)

2

menyimpang lagi. Guru juga harus mengamati perkembangan dan pertumbuhan peserta didik.

Perkembangan peserta didik merupakan sebuah perubahan secara bertahap dalam kemampuan, emosi, dan keterampilan yang terus berlangsung hingga mencapai usia tertentu (Sudarwan Danim, 2010:8). Pengertian pertumbuhan “peserta didik secara sederhana bermakna peningkatan di bidang massa atau berat dan tinggi badan” (Sudarwan Danim,2010:8). Oleh karena itu di usia anak sekolah dasar banyak terjadi pertumbuhan dan perkembangan pada dirinya, peserta didik dalam bergaul di keluarga, sekolah, dan masyarakat mereka melakukan perilaku-perilaku yang positif dan negatif. Apabila anggota keluarga, sekolah, dan masyarakat banyak melakukan perilaku yang positif maka siswa akan menerikan perilaku positif, apabila banyak yang berperilaku negatif maka peserta didik juga mengikuti berperilaku negatif atau menyimpang.

Dalam kamus besar bahasa Indonesia perilaku menyimpang adalah sebagai tingkah laku, perbuatan, atau tanggapan seseorang terhadap lingkungan yang bertentangan dengan norma-norma dan hukum yang ada di dalam masyarakat. Oleh karena itu perilaku menyimpang yaitu perbuatan seseorang yang bertentangan atau melanggar aturan-aturan normatif yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain. Dalam penelitian ini yang dimaksud dengan perilaku menyimpang adalah perbuatan siswa yang melanggar aturan-aturan (tata tertib) dan norma-norma yang ada di sekolah.

Tugas guru terbagi menjadi 3 yaitu sebagai mengajar, mendidik, memahami perkembangan anak (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:3). Menangani perilaku menyimpang merupakan tugas guru yang ketiga yaitu memahami perkembangan anak. Berdasarkan rincian tugas guru diatas guru sangat berperan dan bertanggng jawab dalam


(12)

3

menangani perilaku menyimpang siswa. Di SD tidak ada konselor jadi guru juga merangkap sebagai konselor. Guru merangkap sebagai konselor jadi guru juga sudah menjadi layanan psikologi. Alasan peneliti mengambil masalah perilaku menyimpang yaitu karena di jaman sekarang ini peserta didik banyak yang melanggar aturan-aturan yang ada di sekolah dan banyak yang berperilaku yang menyimpang. Terutama siswa SD karena siswa banyak meniru perilaku-perilaku yang negatif di masyarakat maupun di sekolah.

Kondisi anak-anak di sekitar sekolah dan siswa SDN Sukorejo 2 tersebut banyak yang berperilaku menyimpang. Perilaku yang sering dilakukan oleh siswa antara lain adalah merokok, mengemis, mengamen, dan tawuran. Orang tua peserta didik banyak yang bekerja sebagai pemulung dan pengemis. Oleh sebab itu perilaku anak di sekitar SD tersebut kurang diperhatikan oleh orang tuanya. Sesuai dengan realita tersebut peran guru sangat membantu dalam menangani perilaku menyimpang siswa.

Alasan peneliti memilih di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar ini karena di SD tersebut siswa banyak yang berperilaku meyimpang dan melanggar norma-norma yang ada. Hasil belajarnya sangat kurang karena lingkungan di SD tersebut tidak peduli terhadap pendidikan. Karena SD tersebut berada di lingkungan yang kurang baik atau sering disebut dengan kampong seng. Oleh sebab itu peneliti memlilih di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar.

Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tentang perilaku menyimpang yang berjudul “’Analisis Peran Guru dalam Penanganan Perilaku Menyimpang pada Siswa Kelas Awal di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar”.


(13)

4

Berdasarkan latar belakang masalah, yang menjadi fokus penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Bagaimana bentuk perilaku sosial anak usia sekolah dasar kelas awal di SDN Sukorejo 2 Blitar?

2. Bagaimana penyebab perilaku menyimpang pada siswa SD kelas awal?

3. Bagaimana upaya guru dalam menangani perilaku menyimpang pada anak kelas awal di SDN Sukorejo 2 Kota Blitar?

C. Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan yang telah dirumuskan, maka penelitian ini memiliki beberapa tujuan, yaitu sebagai berikut :

1. Mendeskripsikan bentuk perilaku sosial anak usia sekolah dasar kelas awal di SDN Sukorejo 2 Blitar

2. Menganalisis penyebab perilaku menyimpang pada siswa SD kelas awal

3. Mengetahui upaya guru dalam menangani perilaku menyimpang pada anak kelas awal di SDN Sukorejo 2 Kota Blitar

D. Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini dibagi menjadi 2, yaitu manfaat teoritis dan manfaat praktis yang diuraikan sebagai berikut :

1. Manfaat Teoretis

Secara teoritis penelitian ini bermanfaat dalam memahami penanganan perilaku menyimpang siswa kelas awal


(14)

5

2. Manfaat Praktis

a. Bagi sekolah, hasil penelitian ini dapat menjadi bahan masukan guru dalam menangani perilaku menyimpang siswa

b. Bagi peneliti, hasil penelitian ini dapat menjadi sarana belajar untuk menjadi seorang pendidik agar mengetahui peran guru dalam menangani perilaku menyimpang siswa c. Bagi guru, hasil penelitian ini dapat menjadi evaluasi guru dalam menangani perilaku

siswa menyimpang

E. Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian

Dalan penelitian ini, ruang lingkupnya akan dilakukan pada kegiatan menangani perilaku menyimpang siswa yaitu: perilaku siswa, tata tertib sekolah, nilai dan moral, dan peran guru. Penelitian hanya dilakukan di kelas bawah yaitu kelas I dan II. III. Karena keterbatasan waktu dalam penelitian, penelitian ini dibatasi pada masalah-masalah pelaksanaan, peran, kendala, dan upaya pemecahan masalah pada penanganan perilaku menyimpang di sekolah dasar SDN Sukorejo 2 Blitar.

F. Definisi Istilah

Di dalam penelitian terdapat beberapa istilah, untuk memperjelas pemahaman maka perlu memberikan sebuah definisi istilah yang jelas. definisi istilah dalam penelitian adalah sebagai berikut :

1. Penelitian Analisis

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) dapat disebutkan bahwa analisis adalah penyelidikan terhadap suatu peristiwa untuk mengetahui keadaan yang sebenarnya. Penelitian analisis disini dilakukan secara detal dan terarah oleh peneliti.


(15)

6

2. Peran Guru

Guru memegang peranan yang sangat strategis terutama dalam membentuk watak bangsa serta mengembangkan potensi peserta didik. Kehadirsn guru tidak tergantikan oleh unsure yang lain, lebih-lebih dalam masyarakat kita yang multicultural dan multidimensional, dimana peranan teknologi untuk menggantikan tugas-tugas guru sangat minim. Dalam proses belajar mengajar, guru mempunyai tugas untuk mendorong, membimbing, dan member fasilitas belajar bagi peserta didik untuk mencapai tujuan.

3. Perilaku Menyimpang

Dalam kamus besar bahasa Indonesia perilaku menyimpang adalah “sebagai tingkah laku, perbuatan, atau tanggapan seseorang terhadap lingkngan yang bertentangan dengan norma-norma dan hokum yang ada di dalam masyarakat”. Menurut beberapa ahli sosiologi adalah sebagai berikut, menurut Paul Band Horton adalah setiap perilaku yang dinyatakan sebagai pelanggaran terhadap norma-norma kelompok atau masyarakat.


(1)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Peran guru sebagai pengajar adalah guru mempunyai tugas untuk mendorong, membimbing, dan member fasilitas belajar bagi peserta didik untuk mencapai tujuan (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:13). Sedangkan peran guru sebagai pembimbing adalah memberikan bantuan kepada setiap individu untuk mencapai pemahaman dan pengarahan diri yang dibutuhkan untuk melakukan penyesuaian diri secara maksimal terhadap sekolah (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:15). Oleh karena itu guru harus menjalankan peranannya sebagai pengajar dan pembimbing tidak boleh hanya mengajarkan saja kalo mengajar itu mudah yang lebih penting bagaimana guru mendidik siswa agar menjadi penerus bangsa yang baik. Guru SDN Sukorejo kulawahan menganangi siswanya yang rata-rata berperilaku menyimpang.

Guru yang dikatakan profesional adalah orang yang memiliki kemampuan dan keahlian khusus dalam bidang keguruan sehingga ia mampu melaksanakan tugas dan fungsinya sebagai guru dengan kemampuan maksimal (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:1). Oleh sabab itu guru juga sebagai orang tua kedua bagi anak didiknya, dengan demikian guru ikut pula membentuk sikap dan perilaku anak didiknya, setidaknya di dalam kehidupan sehari-hari di sekolah maupun di luar sekolah guru harus dapat memberi contoh yang baik kepada anak didiknya. Sikap guru dalam menangani siswa yang berperilaku menyimpang adalah mendekati dan mencari tau kenapa siswa ini berperilaku menyimpang, setelah mengetahui sebabnya maka guru memberi motivasi dan memantau agar siswa tersebut tidak berperilaku


(2)

menyimpang lagi. Guru juga harus mengamati perkembangan dan pertumbuhan peserta didik.

Perkembangan peserta didik merupakan sebuah perubahan secara bertahap dalam kemampuan, emosi, dan keterampilan yang terus berlangsung hingga mencapai usia tertentu (Sudarwan Danim, 2010:8). Pengertian pertumbuhan “peserta didik secara sederhana bermakna peningkatan di bidang massa atau berat dan tinggi badan” (Sudarwan Danim,2010:8). Oleh karena itu di usia anak sekolah dasar banyak terjadi pertumbuhan dan perkembangan pada dirinya, peserta didik dalam bergaul di keluarga, sekolah, dan masyarakat mereka melakukan perilaku-perilaku yang positif dan negatif. Apabila anggota keluarga, sekolah, dan masyarakat banyak melakukan perilaku yang positif maka siswa akan menerikan perilaku positif, apabila banyak yang berperilaku negatif maka peserta didik juga mengikuti berperilaku negatif atau menyimpang.

Dalam kamus besar bahasa Indonesia perilaku menyimpang adalah sebagai tingkah laku, perbuatan, atau tanggapan seseorang terhadap lingkungan yang bertentangan dengan norma-norma dan hukum yang ada di dalam masyarakat. Oleh karena itu perilaku menyimpang yaitu perbuatan seseorang yang bertentangan atau melanggar aturan-aturan normatif yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang lain. Dalam penelitian ini yang dimaksud dengan perilaku menyimpang adalah perbuatan siswa yang melanggar aturan-aturan (tata tertib) dan norma-norma yang ada di sekolah.

Tugas guru terbagi menjadi 3 yaitu sebagai mengajar, mendidik, memahami perkembangan anak (Tutik Rachmawati dan Daryanto, 2013:3). Menangani perilaku menyimpang merupakan tugas guru yang ketiga yaitu memahami perkembangan anak. Berdasarkan rincian tugas guru diatas guru sangat berperan dan bertanggng jawab dalam


(3)

menangani perilaku menyimpang siswa. Di SD tidak ada konselor jadi guru juga merangkap sebagai konselor. Guru merangkap sebagai konselor jadi guru juga sudah menjadi layanan psikologi. Alasan peneliti mengambil masalah perilaku menyimpang yaitu karena di jaman sekarang ini peserta didik banyak yang melanggar aturan-aturan yang ada di sekolah dan banyak yang berperilaku yang menyimpang. Terutama siswa SD karena siswa banyak meniru perilaku-perilaku yang negatif di masyarakat maupun di sekolah.

Kondisi anak-anak di sekitar sekolah dan siswa SDN Sukorejo 2 tersebut banyak yang berperilaku menyimpang. Perilaku yang sering dilakukan oleh siswa antara lain adalah merokok, mengemis, mengamen, dan tawuran. Orang tua peserta didik banyak yang bekerja sebagai pemulung dan pengemis. Oleh sebab itu perilaku anak di sekitar SD tersebut kurang diperhatikan oleh orang tuanya. Sesuai dengan realita tersebut peran guru sangat membantu dalam menangani perilaku menyimpang siswa.

Alasan peneliti memilih di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar ini karena di SD tersebut siswa banyak yang berperilaku meyimpang dan melanggar norma-norma yang ada. Hasil belajarnya sangat kurang karena lingkungan di SD tersebut tidak peduli terhadap pendidikan. Karena SD tersebut berada di lingkungan yang kurang baik atau sering disebut dengan kampong seng. Oleh sebab itu peneliti memlilih di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar.

Berdasarkan uraian di atas, maka peneliti tertarik untuk melakukan penelitian tentang perilaku menyimpang yang berjudul “’Analisis Peran Guru dalam Penanganan Perilaku Menyimpang pada Siswa Kelas Awal di SDN Sukorejo 2 Kecamatan Sukorejo Kota Blitar”.


(4)

Berdasarkan latar belakang masalah, yang menjadi fokus penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Bagaimana bentuk perilaku sosial anak usia sekolah dasar kelas awal di SDN Sukorejo 2 Blitar?

2. Bagaimana penyebab perilaku menyimpang pada siswa SD kelas awal?

3. Bagaimana upaya guru dalam menangani perilaku menyimpang pada anak kelas awal di SDN Sukorejo 2 Kota Blitar?

C. Tujuan Penelitian

Berdasarkan permasalahan yang telah dirumuskan, maka penelitian ini memiliki beberapa tujuan, yaitu sebagai berikut :

1. Mendeskripsikan bentuk perilaku sosial anak usia sekolah dasar kelas awal di SDN Sukorejo 2 Blitar

2. Menganalisis penyebab perilaku menyimpang pada siswa SD kelas awal

3. Mengetahui upaya guru dalam menangani perilaku menyimpang pada anak kelas awal di SDN Sukorejo 2 Kota Blitar

D. Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini dibagi menjadi 2, yaitu manfaat teoritis dan manfaat praktis yang diuraikan sebagai berikut :

1. Manfaat Teoretis

Secara teoritis penelitian ini bermanfaat dalam memahami penanganan perilaku menyimpang siswa kelas awal


(5)

2. Manfaat Praktis

a. Bagi sekolah, hasil penelitian ini dapat menjadi bahan masukan guru dalam menangani perilaku menyimpang siswa

b. Bagi peneliti, hasil penelitian ini dapat menjadi sarana belajar untuk menjadi seorang pendidik agar mengetahui peran guru dalam menangani perilaku menyimpang siswa c. Bagi guru, hasil penelitian ini dapat menjadi evaluasi guru dalam menangani perilaku

siswa menyimpang

E. Ruang Lingkup dan Keterbatasan Penelitian

Dalan penelitian ini, ruang lingkupnya akan dilakukan pada kegiatan menangani perilaku menyimpang siswa yaitu: perilaku siswa, tata tertib sekolah, nilai dan moral, dan peran guru. Penelitian hanya dilakukan di kelas bawah yaitu kelas I dan II. III. Karena keterbatasan waktu dalam penelitian, penelitian ini dibatasi pada masalah-masalah pelaksanaan, peran, kendala, dan upaya pemecahan masalah pada penanganan perilaku menyimpang di sekolah dasar SDN Sukorejo 2 Blitar.

F. Definisi Istilah

Di dalam penelitian terdapat beberapa istilah, untuk memperjelas pemahaman maka perlu memberikan sebuah definisi istilah yang jelas. definisi istilah dalam penelitian adalah sebagai berikut :

1. Penelitian Analisis

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) dapat disebutkan bahwa analisis adalah penyelidikan terhadap suatu peristiwa untuk mengetahui keadaan yang sebenarnya. Penelitian analisis disini dilakukan secara detal dan terarah oleh peneliti.


(6)

2. Peran Guru

Guru memegang peranan yang sangat strategis terutama dalam membentuk watak bangsa serta mengembangkan potensi peserta didik. Kehadirsn guru tidak tergantikan oleh unsure yang lain, lebih-lebih dalam masyarakat kita yang multicultural dan multidimensional, dimana peranan teknologi untuk menggantikan tugas-tugas guru sangat minim. Dalam proses belajar mengajar, guru mempunyai tugas untuk mendorong, membimbing, dan member fasilitas belajar bagi peserta didik untuk mencapai tujuan.

3. Perilaku Menyimpang

Dalam kamus besar bahasa Indonesia perilaku menyimpang adalah “sebagai tingkah laku, perbuatan, atau tanggapan seseorang terhadap lingkngan yang bertentangan dengan norma-norma dan hokum yang ada di dalam masyarakat”. Menurut beberapa ahli sosiologi adalah sebagai berikut, menurut Paul Band Horton adalah setiap perilaku yang dinyatakan sebagai pelanggaran terhadap norma-norma kelompok atau masyarakat.