Latar Belakang Masalah PENDAHULUAN

4

C. Batasan Masalah

Oleh karena keterbatasan kemampuan peneliti, maka berdasarkan identifikasi masalah di atas, permasalahan dibatasi mengenai Tingkat Pengetahuan siswa Kelas V dan VI SD Negeri 1 Tambakmulyo Puring Kebumen Terhadap Rokok dan Dampaknya.

D. Rumusan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah dan batasan masalah yang disampaikan penulis, diperoleh rumusan masalah sebagai berikut : Seberapa besar tingkat pengetahuan tentang bahaya merokok siswa kelas V dan VI SD Negeri 1 Tambakmulyo Puring Kebumen Terhadap Rokok dan Dampaknya?

E. Tujuan Penelitian

Adapun tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk: mengetahui tingkat pengetahuan siswa kelas V dan VI SD Negeri 1 Tambakmulyo Puring Kebumen Terhadap Rokok dan Dampaknya

F. Manfaat Penelitian

Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Manfaat Teoritis Bagi pembaca, penelitian ini dapat digunakan untuk menambah wawasan dan pemahaman tentang rokok dan dampaknya dalam perkembangan sosial anak di sekolah maupun lingkungan masyarakat. 2. Manfaat praktis a. Bagi guru Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan dan segenap Manajemen Pendidikan di SD Negeri 1 Tambakmulyo Puring 5 Kebumen, hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan masukan dalam meningkatkan pengetahuan siswa tentang budaya hidup sehat, khususnya terhadap rokok dan dampaknya. b. Bagi siswa di SD Negeri 1 Tambakmulyo Puring Kebumen, hasil penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran tentang pentingnya budaya hidup sehat khususnya terhadap rokok agar terhindar dari berbagai dampak penyakit yang terdapat pada rokok. c. Bagi peneliti lain, hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan bahan referensi dan pembanding penelitian selanjutnya. 6

BAB II KAJIAN PUSTAKA

A. Deskripsi Teori 1. Tinjauan tentang Pengetahuan

a. Pengertian Pengetahuan

Pengetahuan merupakan hasil dari tahu, dan ini terjadi setelah orang melakukan penginderaan terhadap suatu objek tertentu. Penginderaan terjadi melalui panca indera manusia, yakni indera penglihatan, pendengaran, penciuman, rasa, dan raba. Sebagian besar pengetahuan manusia diperoleh melalui mata dan telinga. Pengetahuan atau kognitif merupakan domain yang sangat penting dalam membentuk tindakan seseorang over behavior. Soekidjo Notoatmodjo, 2007: 139-140. Pengetahuan adalah segala sesuatu yang diketahui, segala sesuatu yang diketahui berkenaan dengan hal mata pelajaran.Tim Penyusun Kamus Besar Bahasa Indonesia, 1999: 22. Beradasarkan beberapa pendapat ahli yang telah dijelaskan sebelumnya dapat disimpulkan bahwa pengetahuan adalah sesuatu yang diketahui yang berkenaan dengan hal mata pelajaran yang terjadi setelah orang melakukan suatu penginderaan terhadap suatu obyek tertentu.

b. Tingkatan Pengetahuan

Pengetahuan sangat berguna sebagai guru pendidikan jasmani yang harus tahu mengenai karakteristik anak didiknya. Menurut Soekidjo

Dokumen yang terkait

TINGKAT KETERAMPILAN DASAR BERMAIN BOLA VOLI SISWA PUTRA KELAS VIII DI SMP NEGERI 1 PURING KABUPATEN KEBUMEN, JAWA TENGAH.

1 23 166

TINGKAT KETERAMPILAN BERMAIN BOLAVOLI SISWA PUTRA KELAS VIII TAHUN PELAJARAN 2015/2016 DI SMP NEGERI 1 PURING KEBUMEN – JAWA TENGAH.

0 2 72

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI LISAN MELALUI TEKNIK SOSIODRAMA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 3 BANJAREJO PURING KEBUMEN.

1 7 178

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA TENTANG POLA HIDUP SEHAT SISWA KELAS V DAN VI DI SD NEGERI JANTEN, KECAMATAN TEMON, KABUPATEN KULONPROGO.

1 1 93

TINGKAT PENGETAHUAN SISWA PUTRA KELAS IV DAN V YANG MENGIKUTI EKSTRAKURIKULER DI SD NEGERI MELES KECAMATAN ADIMULYO KABUPATEN KEBUMEN TENTANG PERMAINAN SEPAKTAKRAW.

0 0 85

KEMAMPUAN MOTORIK SISWA KELAS IV V DAN VI SD NEGERI BANJARWINANGUN KECAMATAN PETANAHAN KABUPATEN KEBUMEN TAHUN PELAJARAN2015.

0 0 114

TINGKAT KEMAMPUAN DASAR PERMAINAN KASTI SISWA KELAS V DAN VI SD NEGERI BLUMBANG KECAMATAN KALIBAWANG KABUPATEN KULON PROGO.

0 21 109

TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG KESEHATAN PRIBADI SISWA KELAS IV DAN V SD NEGERI PANASAN KABUPATEN SLEMAN.

0 1 91

PENGARUH PENYULUHAN MENARCHE TERHADAP TINGKAT KECEMASAN MENGHADAPI MENARCHE SISWI KELAS V DAN VI DI SD NEGERI BERBAH 1 SLEMAN NASKAH PUBLIKASI - Pengaruh Penyuluhan Menarche terhadap TIngkat Kecemasan Menghadapi Menarche Siswi Kelas V dan VI di SD Negeri

0 0 13

ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN HIPERTENSI DENGAN DEFISIENSI PENGETAHUAN PEMBERIAN TERAPI NONFARMAKOLOGI (AIR KELAPA) DI DESA TAMBAKMULYO KECAMATAN PURING KABUPATEN KEBUMEN - Elib Repository

0 4 78