PENDAHULUAN GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN LANDASAN TEORI DESKRIPSI PEKERJAAN PENUTUP

4

BAB I PENDAHULUAN

Merupakan bab yang berisi latar belakang masalah, perumusan masalah yang menjelaskan batasan-batasan dari sistem yang dibuat sehingga tidak keluar dari ketentuan yang ditetapkan, tujuan dari penelitian berupa harapan dan hasil yang akan dicapai, kontribusi perusahaan menjabarkan tentang apa saja yang telah disumbangkan dalam pelaksanaan Pengembangan Sistem Informasi di perusahaan tersebut.

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN

Bab ini menjelaskan tentang gambaran umum perusahaan, sejarah perusahaan, struktur organisasi perusahaan, deskripsi tugas dari setiap bagian di perusahaan.

BAB III LANDASAN TEORI

Bab ini berisi teori-teori yang berkaitan dengan analisa proses bisnis dan dokumentasi sistem. Teori-teori yang digunakan yaitu perseroan terbatas, kas, laporan keuangan, laporan arus kas, sistem, sistem informasi, sistem informasi akuntansi, database, analisis dan perancangan sistem.

BAB IV DESKRIPSI PEKERJAAN

Dalam bab ini menjelaskan hasil analisa sistem dan perancangan sistem yang digunakan dan implementasi sistem yang menjelaskan jalannya program sesuai dengan perumusan masalah yang tercantum. Dalam proses perancangan, hal-hal yang dilakukan adalah menganalisa proses bisnis pada PT. Alindo Makmur Sentosa Internasional lalu menuangkannya ke dalam document flow . Setelah itu memperbaiki sistemnya secara terkomputerisasi dan menyajikannya dalam bentuk system flow. Lalu dibuatlah data flow 5 diagram DFD sesuai dengan system flow yang telah dibuat. Kemudian barulah dibuat desain database yang memenuhi kebutuhan hasil analisa dalam bentuk conseptual data model CDM dan physical data model PDM. Setelah proses perancangan selesai, dibuatlah aplikasi sesuai dengan perancangan tersebut. Pada bab ini juga menampilkan interface dari program.

BAB V PENUTUP

Bab ini berisi tentang kesimpulan dari pembahasan permasalahan yang telah dilakukan dan saran bagi pengembangan aplikasi software yang telah dibuat. 6

BAB II GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN