Sistem Informasi Manajemen Perancangan Sistem

commit to user 6

BAB II LANDASAN TEORI

A. Sistem Informasi Manajemen

Sistem Informasi Manajemen SIM adalah sistem informasi yang sudah terkomputerisasi yang bekerja karena adanya interaksi antara manusia dan komputer Kendall Kendall, 2003.

B. Perancangan Sistem

Perancangan sistem secara umum digunakan untuk memberikan gambaran secara global kepada pemakai tentang sistem yang akan dikembangkan dan berfungsi sebagai persiapan untuk tahap perancangan sistem. 1. Context Dia gra m CD Context Dia gra m atau Konteks Diagram adalah tingkatan tertinggi dalam diagram aliran data dan hanya memuat satu proses, menunjukkan sistem secara keseluruhan Kendall Kendall, 2003. Beberapa simbol yang digunakan dalam Context Diagra m dapat dilihat dalam Tabel 1. commit to user 7 Tabel 1. Simbol Komponen Context Diagram Simbol Keterangan Entitas Menggambarkan sumber dan tujuan dari aliran data dan dan atau menuju sistem Proses Merepresentasikan proses aliran data Sistem Merepresentasikan keseluruhan sistem yang hendak dibangun 2. Diagram Dekomposisi Diagram dekomposisi atau diagram berjenjang adalah penggambaran penguraian sistem, subsistem, proses, dan subproses dan seterusnya yang nantinya akan digambarkan pada Da ta Flow Dia gra m DFD dalam sajian level . Simbol untuk diagram dekomposisi dapat dilihat dalam Tabel 2. commit to user 8 Tabel 2. Simbol Komponen Diagram Dekomposisi Simbol Keterangan Proses Mempresentasikan sistem, subsistem, proses, subproses, dan seterusnya. Relasi Menggambarkan kepemilikan sistem atau subsistem, dan seterusnya 3. Da ta Flow Diagra m DFD Da ta F low Dia gra m DFD adalah suatu model logika data atau proses yang dibuat untuk menggambarkan darimana asal data atau kemana tujuan data yang keluar dari sistem, dimana data disimpan, proses apa yang menghasilkan data tersebut dan interaksi antara data yang disimpan dan proses yang dikenakan pada data tersebut Kristanto, 2003. Simbol untuk DFD dapat dilihat dalam Tabel 3. Tabel 3. Simbol Komponen DFD Simbol Keterangan Entitas Menggambarkan orang atau kelompok yang merupakan asal data atau tujuan data Alir Data Simbol alir data atau aliran data commit to user 9 Simbol Keterangan Proses Menunjukkan transformasi data dari masukan menjadi keluaran dan suatu proses dimana beberapa tindakan dijalankan Penyimpanan Data File basis data atau penyimpanan yang diimplementasikan dalam komputer

C. Basis Data