Mengapresiasi karya seni rupa Mengekspresikan diri melalui karya seni rupa

KOMPETENSI DASAR MATERI PEMBELAJARA N KEGIATAN PEMBELAJARAN Jenis Tugas INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR KARAKTER TM TT KM TT TEKNIK BENTUK INSTR. CONTOH INSTRUMEN 2.2 Mengekspresik an diri melalui karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara  Pengertia n karya seni rupa murni Nusantar a  Ragam Karya seni rupa murni Nusantar a Kreatifitas Inovatif Mandiri Tanggung jawab  Membuat karya seni rupa murni yang dikem- bangkan dari unsur seni rupa Nusantara dengan kreatif dan inovatif rupa murni Nusantara secara tepat sesuai konsep  Membuat karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Nusantara dengan kreatifitas, inovatif secara mandiri dan bertanggungjawab Tes unjuk kerja Uji petik prose dur dan produ k seni Nusantara.  Buatlah karya seni rupa murni yang dikembangkan dari unsur seni rupa Mancanegara 6 Buku teks karya- karya seni rupa mancane gara Sleman, 27 Juli 2015 Mengetahui RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Sekolah : SMP N 5 SLEMAN Matapelajaran : SENI BUDAYA SENI RUPA KelasSemester : VII1 Standar Kompetensi : 1.Mengapresiasi Karya Seni Rupa Kompetensi Dasar : 1.1Mengindetifikasi jenis karya seni rupa terapan daerah setempat Indikator : 1. Mendeskripsikan pengertian seni, cabang- cabang seni, unsur-unsur seni 2. Mendefinisikan pengertian karya seni rupa terapan 3. Mendeskripsikan beragam jenis , bentuk dan teknik pembuatan karya seni rupa terapan daerah setempat 4. Mendeskripsikan beragam fungsi dan makna pada karya seni rupa terapan daerah setempat Alokasi waktu :3x40 menit 3 x pertemuan

A. Tujuan Pembelajaran

Peserta didik mampu : 1.1. Mendefinisikan pengertian seni dan seni rupa 1.2. Menyebutkan cabang-cabang seni 1.3. Menyebutkan unsur-unsur seni 1.4. Menyebutkan cabang-cabang seni rupa 1.5 Menyebutkan unsur-unsur seni rupa 2.1. Menjelaskan pengertian seni rupa terapan 3.1. Menyebutkan jenis dan bentuk karya seni rupa terapan di daerah setempat 3.2. Menyebutkan berbagai teknik pembuatan karya seni rupa terapan daerah Setempat 4.1. Menyebutkan fungsi dan makna karya seni rupa terapan daerah setempat

B. Karakter

Percaya diri Teliti Menghargai karya orang lain Pemahaman Ingin tahu Cermat Presentasi