Bagian-bagian Tumbuhan sd4ipa IlmuPengetahuanAlam YustinaBenyMurtini

Bab 3 Bagian-bagian Tumbuhan

41 41 41 41 41 Tumbuhan kaktus merupakan jenis tumbuhan yang menyimpan cadangan air pada batang. Itulah sebabnya tumbuhan kaktus tidak mati walau hidup di tanah yang sangat kering. Ada pula tumbuhan dengan batang yang berongga. Perhatikan tumbuhan air Coba kamu pegang batangnya Tidak keras, bukan? Batang tumbuhan air berongga sesuai dengan fungsinya, yaitu sebagai saluran udara. C C C C C..... Daun Daun Daun Daun Daun Apakah manfaat daun? Per- nahkah kamu melihat ibumu me- masak berbagai macam sayuran seperti: bayam, kangkung atau sawi? Ya, sayuran berwarna hijau banyak mengandung vitamin ser- ta berguna bagi manusia. De- daunan juga merupakan sumber makanan bagi hewan. Namun, pernahkah kamu berpikir tentang manfaat daun hijau bagi tum- buhan? Gambar 3.6 Tanaman kaktus Daun pada tumbuhan hijau adalah tempat untuk mengolah atau membuat makanan. Oleh sebab itu, tumbuhan berhijau daun sering disebut sebagai produsen. Pembuatan makanan pada daun dibantu oleh sinar matahari sehingga hanya terjadi pada siang hari. Peristiwa membuat makanan itu disebut fotosintesis. Pada peristiwa foto- sintesis, daun menyerap gas karbon dioksida CO 2 dari udara dan mengeluarkan gas oksigen O 2 serta uap air. Gas oksigen O 2 yang dikeluarkan oleh daun berguna bagi tumbuhan, manusia dan hewan untuk bernapas. Gambar 3.7 Sayur-sayuran Su m b e r: D o ku m e n p e n e rb it , 2 7 . Su m b e r: Il m u P e n g e ta h u a n P o p u le r Ji lid 6 , 2 5 Di unduh dari : Bukupaket.com Ilmu Pengetahuan Alam Kelas 4 SDMI 42 42 42 42 42 Daun terdiri dari lapisan sel epidermis atas, sel tiang, bunga karang, dan sel epidermis bawah. Pada lapisan sel tiang dan lapisan bunga karang terdapat kloroplas yang berisi klorofil atau disebut sel hijau daun. Pada lapisan sel bawah di bagian bawah daun terdapat stomata atau mulut daun. Mulut daun berguna untuk bernapas. Mari kita amati bagian-bagian daun pada gambar 3.8 Jika kamu amati sebuah daun, terdapat pertulangan daun dan urat- urat halus yang menyusun daun tersebut. Urat itu berfungsi sebagai rangka daun, seperti halnya tulang-tulang pada tubuh manusia. Lakukan tugas berikut untuk melihat adanya urat-urat daun Gambar 3.8 Daun dan bagian-bagiannya tangkai daun tulang daun permukaan daun urat daun lapisan lilin epidermis atas urat daun epidermis bawah stomata sel-sel tiang yang melakukan fotosintesis pembuluh tapis dan pembuluh kayu Tugas Rumah Petiklah sebuah daun. Rendamlah daun itu pada air selama bebe- rapa hari. Gantilah air dengan air bersih bila perlu. Setelah terlihat kerangka penyusun daun, cucilah dan keringkan. Kamu akan men- dapatkan kerangka daun yang cantik. Kamu dapat memberinya warna dan menggunakannya sebagai pembatas buku. Su m b e r: O x fo rd En si kl o p e d i P e la ja r Ji lid 2 , 2 5 Di unduh dari : Bukupaket.com

Bab 3 Bagian-bagian Tumbuhan