BAB 2 BEKERJA DENGAN WRITER
2.1 MEMULAI WRITER
Writer merupakan komponen pengolah kata dari Libreoffice. Cara yang paling umum untuk memulai Writer adalah dengan
menggunakan sistem menu. Pada Windows, disebut menu Start. Pada GNOME, disebut menu Applications. Pada KDE, diidentifikasi
dengan logo KDE. Pada Mac OS X, menu Applications.
Bekerja Dengan Writer
Gambar 2.1: Tampilan Pemanggilan Program Aplikasi LibreOffice 3.3 Writer pada GNOME
Bekerja Dengan Writer
Gambar 2.2: Tampilan Pemanggilan Program Aplikasi LibreOffice 3.3 Writer pada KDE
Gambar 2.3: Tampilan Pemanggilan Program Aplikasi LibreOffice 3.3 Writer pada Windows
2.2 MEMBUKA DOKUMEN BARU
Untuk membuka dokumen pada Writer, silakan pilih salah satu dari cara berikut ini :
•
Klik File → New → Text Document
• Cara lain untuk membuka dokumen baru adalah dengan
menekan tombol Ctrl + N
2.3 MENYIMPAN DOKUMEN
Untuk menyimpan sebuah dokumen baru pada Writer, silakan pilih salah satu dari cara berikut ini :
•
Tekan Ctrl + S
•
Pilih File → Save
•
Klik tombol Save pada toolbar Ketika kotak dialog Save As ditampilkan, isikan nama file dan
tentukan tipe file, kemudian klik Save. Berikut ini tipe file yang didukung oleh Writer :
ODF Text Document .odt ODF Text Document Template .ott
OpenOffice.org 1.0 Text Document .sxw OpenOffice.org 1.0 Text Document Template .stw
Microsoft Word 972000XP .doc Microsoft Word 95 .doc
Microsoft Word 6.0 .doc Rich Text Format .rtf
StarWriter 5.0 .sdw StarWriter 5.0 Template .vor
Bekerja Dengan Writer
StarWriter 4.0 .sdw StarWriter 4.0 Template .vor
StarWriter 3.0 .sdw StarWriter 3.0 Template .vor
Text .txt Text Encoded .txt
HTML Document OpenOffice.org Writer .html AportisDoc Palm .pdb
DocBook .xml Microsoft Word 2003 XML .xml
Microsoft Word 2007 XML .docx Office Open XML Text .docx
OpenDocument Text Flat XML .fodt Pocket Word .psw
Unified Office Format text .uot
2.4 MEMBUKA DOKUMEN LAMA
•
Klik menu File → Open hingga tampak kotak dialog seperti pada Gambar 2.4.
• Cara lain untuk membuka dokumen yaitu dengan menekan
Ctrl + O.
2.5 MENCETAK DOKUMEN