Penjaminan Mutu - Universitas AMIKOM Yogyakarta

35 Datar Isi 36 Datar Isi 37 PERATURAN AKADEMIK BAB II Datar Isi 38 Demi terciptanya interaksi posiif antara civitas akademika di lingkungan Sekolah Tinggi Manajemen Informaika dan Komputer AMIKOM Yogyakarta, serta pedoman pada Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 60 Tahun 1999 tentang Pendidikan Tinggi, maka ketentuan akademik diatur sebagai berikut :

2.1 Hak Mahasiswa

Mahasiswa adalah mahasiswa AMIKOM yang merupakan unsur dari civitas akademika. Mahasiswa yang memenuhi syarat administraif dan akademik berhak atas : 1. Kesempatan mengikui kuliah, prakikum dan kegiatan akademik lainnya menurut kurikulum dan jadual yang berlaku. 2. Menempuh ujian baik ujian tengah semester maupun akhir semester. 3. Merencanakan kegiatan studi seiap semester bersama dengan dosen pembimbing yang ditunjuk. 4. Menjadi anggota perpustakaan setelah memenuhi ketentuan khusus tentang keanggotaan perpustakaan. 5. Menjadi anggota dan pengurus organisasi kemahasiswaan dan mengikui kegiatan ekstra kurikuler. 6. Mendapatkan pelayanan di bagian administrasi, perpustakaan dan sebagainya. 7. Berhak mengambil cui kuliah. 8. Menerima ijazah tepat pada waktunya sesuai ketentuan yang berlaku.

2.2 Kewajiban Mahasiswa

Disamping hak-hak yang diberikan kepada mahasiswa, maka sebagai konsekuensinya mahasiswa dituntut memenuhi kewajiban-kewajiban antara lain : 1. Menjunjung inggi dan ikut memajukan mutu serta nama STMIK AMIKOM Yogyakarta di dalam maupun di luar kampus. 2. Tidak mencemarkan nama pimpinan, dosen, karyawan, dan seluruh civitas akademika. 3. Menyiapkan diri untuk secara terus-menerus mengikui kegiatan akademik yang diselenggarakan. 4. Menyelesaikan tugas-tugas yang diberikan dosen tepat pada waktunya. 5. Beringkah laku, berdisiplin dan bertanggung jawab sehingga suasana belajar mengajar idak terganggu. 6. Tidak merusak dan menyebabkan kerusakan sarana dan prasarana yang ada di STMIK AMIKOM Yogyakarta. 7. Berpenampilan sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 8. Mentaai ketentuan administrasi dan akademis yang berlaku Mahasiswa yang nyata-nyata melanggar ketentuan-ketentuan di atas dapat ditegur secara lisan maupun tertulis, dan bisa dikenakan: 1. Sanksi administraif danatau keuangan. Datar Isi 39 2. Skorsing. 3. Dinonakikan sebagai mahasiswa STMIK AMIKOM Yogyakarta.

2.3 Tata Kesopanan Mahasiswa

Agar tercipta suasana kekeluargaan antar civitas akademika, maka perlu dikembangkan sikap saling menghargai dan membantu mewujudkan kepeningan bersama dengan menjunjung inggi nilai-nilai intelektualitas. Sikap mahasiswa terhadap orang lain, harus: 1. Menghormai dosen, karyawan dan sesama rekan. 2. Menjunjung inggi almamater dalam masyarakat luas. Adapun ketentuan penampilan mahasiswa adalah: 1. Wajib berpakaian sopan dan rapi seiap memasuki lingkungan kampus. 2. Pria wajib mengenakan kemeja dan berdasi, dan wanita berpakaian sopan dan rapi, serta idak diperkenankan menggunakan make-up secara berlebihan. 3. Tidak diperbolehkan mengenakan kaos oblong dan sandal di lingkungan kampus.

2.4 Pergaulan dan Tingkah Laku

Mahasiswa diwajibkan menjaga pergaulan dan ingkah laku dengan tetap menghormai nilai-nilai kesopanan dan kesusilaan secara bertanggung jawab.

2.4.1 Aturan berpakaian STMIK AMIKOM Yogyakarta

Untuk menunjukkan kesantuan dan kesopanan yang mencerminkan jiwa profesionalisme, maka seluruh mahasiswa diwajibkan untuk mematuhi tata cara berpakaian salama mengikui kegiatan dan perkuliahan di kampus STMIK AMIKOM Yogyakarta. Adapun gambarannya dalah sebagai berikut

1. Pakaian Almamater

Pakaian ini digunakan pada saat acara Kegiatan resmi, Ceremonial Amikom dan representaif mahasiswa diluar kampus. Contohnya : Pelanikan UKM, perwakilan mahasiswa di wisuda, kegiatan ceremonial UKM, PPM, sidang pendadaran, dan acara resmi dengan masyarakat. Datar Isi