PENULISAN HUKUM / SKRIPSI UPAYA KEPOLISIAN DALAM MENANGGULANGI KEJAHATAN PREMANISME DI WILAYAH HUKUM POLRES GUNUNGKIDUL.

PENULISAN HUKUM / SKRIPSI
UPAYA KEPOLISIAN DALAM MENANGGULANGI KEJAHATAN
PREMANISME DI WILAYAH HUKUM POLRES GUNUNGKIDUL

Disusun oleh :

THOMAS SETO BROTOADMOJO
NPM

: 07 05 09574

Program Studi

: Ilmu Hukum

Program Kekhususan

: Peradilan dan Penyelesaian
Sengketa Hukum

Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Fakultas Hukum
2012

i

KATA PENGANTAR
Puji dan Syukur Penulis panjatkan Kehadirat TUHAN YESUS
KRISTUS atas segala berkat dan kasih sayangnya serta pendampingan
sampai saat ini sehingga penulis dapat menyelesaikan Penulisan Hukum /
Skripsi untuk melengkapi syarat menyelesaikan pendidikan tinggi strata satu
pada Fakultas Hukum Atma Jaya Yogyakarta, program studi Ilmu Hukum.
Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih yang sebesarbesarnya kepada pihak-pihak yang turut memberikan batuan, semangat,
dorongan, bimbingan dan motivasi hingga akhirnya Penulisan Hukum ini
dapat selesai, yaitu pada :
1. Tuhan Yesus Kristus yang senantiasa dengan kasih dan rahmatNya
memberikan pendampingan dan berkahNya kepada penulis selama
ini.
2. Ibu Dr.Y.Sari Murti Widiyastuti, SH.M.Hum selaku Dekan Fakultas
Atmajaya Yogyakarta.
3. Bapak CH.Medi Suharyono, SH.M.Hum atas kesabaran dan

pendampingannya

selama

penulis

melakukan

penulisan

hukum/skripsi ini sehingga akhirnya dapat menyelesaikan penulisan
Hukum ini.
4. Kepada segenap Dosen yang telah memberikan ilmu-ilmunya pada
saat saya belajar di Fakutas Hukum Universitas Atmajaya

iv

Yogyakarta dan juga segenap Karyawan Fakultas Hukum Universitas
Atmajaya Yogyakarta.
5. Polres Gunungkidul, khususnya pada Kasatreskrim AKP Heru

Muslimin, SIK atas wawancara yang diberikan dalam rangka
mendukung penulisan Hukum ini.
6. Kepada Kedua Orang Tua penulis FX.Subroto Slamet Riyadi, SH dan
Anik Supratriningsih, AMK yang senantiasa memberi semangat,
fasilitas, doa dan dukungan lainnya.
7. Kepada kekasihku Felicita Sizcha Puspitawati, Amd Kep., atas
semangat, dukungan, doa dan senantiasa menemani penulis dalam
suka duka dalam menyusun penulisan Hukum ini.
8. Teman-teman seperjuangan Fakultas Hukum Atmajaya Yogyakarta
angkatan 2007 kelompok inisiasi Residivis dan kepada semua
sahabat-sahabatku yang tidak dapat disebutkan satu persatu.
Akhirnya penulis berharap agar penulisan hukum ini dapat berguna
bagi semua pihak. Penulis menyadari kekurangan, untuk itu penulis bersedia
mendapatkan masukan atau saran yang membangun untuk penyempurnaan
penulisan hukum ini. Semoga Tuhan selalu Mendampingi dan Memberkati
Kita.

Yogyakarta,10 September 2012

Thomas Seto Brotoadmojo


v

ABSTRACT

Economic factors are very central issue at this time that can lead to crime,
because many people take shortcuts to justify any means to earn money, this
action leads to vigilantism. In general terms thug is someone who took refuge in
the private or group or organization or agency that performs actions or activities
that go against the flow of legitimate law making people anxious or victim. Is
identical with the world's thugs and violent criminals, because it can not be
separated from the civilian activities of the two. Police officers have a crucial role
in overcoming the thuggery. Given the role of police in carrying out its duties and
authorities to protect, serve and protect the society, in order to create a society that
is safe, serene and peaceful.

Keywords : Police, Thugs and Action thuggery

vi


MOTTO

“Janganlah Hendaknya kamu kuatir tentang apapun juga, tetapi
nyatakanlah dalam segala hal keinginanmu kepada Allah dalam doa dan
permohonan dengan ucapan syukur” . (Filipi 4 : 6)

“Berbahagialah orang yang bertahan dalam pencobaan, sebab
apabila ia sudah tahan uji, ia akan menerima mahkota kehidupan yang
dijanjikan Allah kepada barang siapa yang mengasihi dia”.(Yakobus 1 : 12)

vii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Penulisan ini saya persembahkan kepada
Keluarga saya yaitu yang tercinta kedua Orang Tua saya
Kepada segenap rekan-rekan yang saya kasihi

viii


SURAT PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini penulis menyatakan bahwa Penulisan Hukum / Skripsi ini merupakan
hasil karya penulis, bukan merupakan duplikasi atau plagiasi dari hasil karya
penulis lain. Jika penulisan hukum ini terbukti merupakan duplikasi ataupun
plagiasi dari karya penulisan lain, maka penulis bersedia menerima sanksi
akademik dan atau sanksi hukum yang berlaku.

Yogyakarta,10 September 2012
Yang menyatakan

Thomas Seto Brotoadmojo

ix

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL……………………………………………………………….i
HALAMAN PERSETUJUAN…………………………………………………….ii
HALAMAN PENGESAHAN……………………………………………………iii

KATA PENGANTAR……………………………………………………………iv
ABSTRAK……………………………………………………………….………vi
HALAMAN MOTTO…………………………………………………………...vii
HALAMAN PERSEMBAHAN……………………………………………….viii
PERNYATAAN KEASLIAN…………………………………………….….….ix
DAFTAR ISI……………………………………………………………….……..x
BAB I PENDAHULUAN…………………………………………………………1
A. Latar Belakang…………………………………………………………….1
B. Rumusan Masalah…………………………………………………………5
C. Tujuan Penelitian………………………………………………………….5
D. Manfaat Penelitian………………………………………………………...5
E. Batasan Konsep…………………………………………………………...6
F. Metode Penelitian…………………………………………………………7
G. Sistematika Penulisan……………………………………………………..9

x

BAB

II


UPAYA

KEPOLISIAN

DALAM

MENANGGULANGI

PREMANISME…………………………………………………..………………11
A. Gambaran Umum Tentang Kepolisian
1. Pengertian dan Dasar Hukum Kepolisian……………….…………..11
2. Kedudukan dan Struktur Organisasi Keanggotaan Kepolisian….….16
3. Fungsi dan Tugas Kepolisian………………………………………..24
4. Wewenang Kepolisian……………………………………………….29
B. Tinjauan Umum Tentang Premanisme
1. Pengertian Preman………………………………………………..…....33
2. Tingkatan Preman………………………………………………..….…34
3. Modus Premanisme dan Sanksi Terhadap Pelaku Premanisme.…...….36
4. Dampak Dan Perilaku Premanisme….………………………………...41

C. Upaya Polisi Dalam Menanggulangi Premanisme dan Kendala Yang
Dihadapi Polisi Dalam Menanggulangi Premanisme…............................43
BAB III PENUTUP………………………………………………………..…….47
1. Kesimpulan ………………….……………………………….……..47
2. Saran…………………………………………………….….…….…48
DAFTAR PUSTAKA………………………………………………..…………..49

xi