UNIX LINUX Macam – macam Sistem Operasi Jaringan

152 | J a r i n g a n D a s a r Defender, Parental Control, User Account Control UAC, BitLocker Drive Encryption, ASLR. Windows Vista juga sudah mengenal IPv6, DirectX versi terbaru, dan arsitekstur 64-Bit. Perkembangan selanjutnya adalah transisi dari Windows Server 2003 menjadi Windows Home Server yang ditujukan sebagai File Server untuk rumahan. Windows Server juga mengenalkan beberapa teknologi yaitu : Headless Operation Server tidak membutuhkan monitor atau keyboard untuk memanjemen perangkat, Kontrol jarak jauh, Pemantauan kesehatan komputer, Sharing dan Streaming. Generasi berikutnya ditandai dengan munculnya penggabungan Sistem Operasi Windows Vista dengan Windows Server, yaitu Windows Server 2008. Fitur Windows Vista dan Windows Server digabung menjadi satu padu untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan End-User. Selanjutnya Windows Server 2008 berkembang menjadi Windows Server 2008 R2. Lalu Sistem Operasi besutan Windows adalah Windows 7, Windows 7 dirilis untuk menggantikan kekurangan Windows XP dan kelebihan Windows Vista. Boleh dikatakan jikalau Windows 7 adalah fusi dari Windows XP dan Windows Vista, tidak seperti pada Windows Vista, Windows 7 memiliki performa yang lebih baik dari Windows Vista. Sistem operasi terbaru dari microsoft, di rilis pada tahun 2012 yaitu windows 8. Windows 8 adalah nama dari versi terbaru Microsoft Windows, serangkaian sistem operasi yang diproduksi oleh Microsoft untuk digunakan pada komputer pribadi, termasuk komputer rumah dan bisnis, laptop, netbook, tablet PC, server, dan PC pusat media. Sistem operasi ini mendukung mikroprosesor ARM selain mikroprosesor x86 tradisional buatan Intel dan AMD. Antarmuka penggunanya diubah agar mampu digunakan pada peralatan layar sentuh selain mouse dan keyboard, sehingga Windows 8 di desain untuk perangkat tablet sentuh.

2. UNIX

Di unduh dari : Bukupaket.com J a r i n g a n D a s a r | 153 UNIX sendiri ditulis dalam bahasa C sehingga UNIX pun mirip dengan DOS yaitu LineText Command Based selain itu UNIX pun merupakan Sistem Operasi yang secure dibanding dengan Sistem Operasi lain, karena setiap file, direktori, user dan group memiliki set izin tersendiri untuk diakses. Karena adanya dukungan Proyek GNU, maka selanjutnya UNIX berkembang menjadi LINUX Salah satu varian UNIX. Kelebihan dan kekurangan UNIX : - Multiuser dan multitasking operating system - Dibuat di Bell Laboratories awaltahun 1970an - Tidak user friendly - Dapatmenanganipemrosesan yang besarsekaligusmenyediakanlayanainternet seperti web server, FTP server, terminal emulation telnet, akses database, dan Network File System NFS yang mengijinkan client dengansistemoperasi yang berbedauntukmengakses file yang di simpan di komputer yang menggunakansistemoperasi UNIX - Trademark dari UNIX sekarangdipegangoleh the Open Group

3. LINUX

Di unduh dari : Bukupaket.com 154 | J a r i n g a n D a s a r Awalnya dikembangkan oleh Linus Torvalds yang pada mulanya sekedar emulasi terminal yang dibutuhkan untuk mengakses server UNIX di Universitasnya. Linux merupakan kloningan dari MINIX Salah satu varian UNIX, peralatan sistem dan pustakanya umumnya berasal dari Sistem Operasi GNU. Linux memiliki banyak disain yang berasal dari disain dasar UNIX, Linux menggunakan Kernel Monilitik yaitu Kernel Linux yang menangani kontrol prosses, jaringan, periferal, dan pengaksesan sistem berkas. Sama seperti UNIX, Linuxpun dapat dikendalikan oleh satu atau lebih antarmuka baris perintah Command Line InterfaceCLI berbasis teks, antarmuka pengguna grafis Graphical User InterfaceGUI yang merupakan konfigurasi bawaan untuk versi dektop. Pada komputer Desktop, GNOME, KDE dan Xfce merupakan antarmuka pengguna yang paling populer diantara varian antarmuka pengguna lainnya. Sebuah sistem Linux menyediakan antarmuka baris perintah lewat sebuah Shell Konsole. Perbedaan utama antara Linux dan Sistem Operasi Populer lainnya terletak pada Kernel Linux dan komponen- komponennya yang bebas dan terbuka. Sama seperti pada UNIX, Linux berkonsentrasi pada Workstation dan Server banyak Workstation dan Server yang mengandalkan Linux karena Linux sangat stabil digunakan untuk jangka waktu lama dan Linuxpun kebal terhadap Malware. Satu hal yang membedakan Linux terhadap Sistem Operasi lainnya adalah harga. Harga Linux ini kebanyakan Gratis walaupun ada juga yang berbayar Lisensi. Linux dapat didistribusikan tanpa harus memberikan Di unduh dari : Bukupaket.com J a r i n g a n D a s a r | 155 royalty kepada seseorang. Linux disusun berdasarkan standard Sistem Operasi POSIX yang diturunkan dari UNIX itu sendiri. Ada beberapa macam Distro Linux, seperti : Debian, Lycoris, Xandros, Lindows, Linare, Linux- Mandrake, Red Hat Linux, Slackware, Knoppix, Fedora, Suse, Ubuntu. Kelebihan dan kekurangan LINUX, adalah sebagai berikut : - Turunandari Unix yang merupakan freeware danpowerfull operating system - Linux dapatdigunakansebagaisistemoperasi server dan client - Memilikiimplementasilengkapdariarstitektur TCPIP dalambentuk TCPIP networking software, yang mencakup driver untukethernet card dankemampuanuntukmenggunakan Serial Line Internet Protocol SLIP dan Point-to-Point Protocol PPP yang menyediakanakseskejaringanmelalui modem - Sejumlahlayanan yang disediakanoleh Linux yang berbasiskan TCPIP suite: • Web server: Apache • Web proxy: Squid • File dan print sharing: Samba • Email: Sendmail • Domain Name Server: menyediakan mapping antaranamadan IP address danmendistribusikaninformasitentangjaringan mail server.

4. IBM OS2