Cermatilah matriks berikut Bacalah paragraf berikut dengan seksama Bacalah paragraf berikut dengan cermat

U-A-20152016 © ”Bocoran” Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMK 20152016 http:pak-anang.blogspot.com SANGAT RAHASIA Bahasa Indonesia SMK

10. Cermatilah matriks berikut

Kota Cuaca Temperatur °C Persentase Kelembaban Palembang Cerah 20 – 25 75 – 85 Lampung Berawan 22 – 27 60 – 70 Jakarta Cerah berawan 25 – 30 65 – 90 Bandung Hujan 26 – 32 65 – 95 Medan Hujan 25 – 33 66 – 95 Pernyataan yang sesuai dengan isi matriks tersebut adalah …. A. Kota Palembang dan Lampung cenderung hujan. B. Temperatur rendah mendorong cuaca berawan. C. Persentase kelembaban dan cuaca di Jakarta dan Bandung sama. D. Cuaca di Bandung dan Medan hujan, temperatur berbeda. E. Persentase kelembaban dan temperature terendah di Palembang.

11. Bacalah paragraf berikut dengan seksama

Pemerintah kota malang melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata setempat akan menghidupkan kembali Festival Ken Dedes yang digelar terakhir kali sekitar tahun 1980. Festival Ken Dedes dan Malang Keprabon ini akan digelar dalam dua kegiatan, yakni dialog dan bedah buku sejarah Ken Dedes serta pawai yang melibatkan masyarakat secara umum. Festival itu diharapkan bisa menjadi daya tarik baru bagi industri wisata di kota Malang. Tanggapan positif yang sesuai dengan paragraf tersebut di atas adalah …. A. Menghidupkan kembali Festival Ken Dedes cukup beralasan. B. Daya tarik bagi industri wisata di kota Malang tidak hanya Festival Ken Dedes. C. Langkah yang diambil oleh pemerintah kota Malang tidak efektif. D. Acara yang akan diadakan saat Festival Ken Dedes akan mampu menarik perhatian masyarakat. E. Industri wisata kota Malang sudah cukup banyak yang menjadi daya tarik wisatawan.

12. Bacalah paragraf berikut dengan cermat

Bukan hanya gesit saat di angkasa, pesawat tanpa awak ini sangat berguna bagi pemantauan situasi di bawahnya karena dibekali dengan kamera, alat sensor, dan alat komunikasi yang lain. Pesawat tanpa awak ini mampu merekam data dalam bentuk foto, video, serta suara dengan kwalitas tajam. Kata- kata tidak baku dalam paragraf tersebut adalah …. A. Kamera B. Sensor C. Foto D. Video E. Kwalitas U-A-20152016 © ”Bocoran” Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMK 20152016 http:pak-anang.blogspot.com SANGAT RAHASIA Bahasa Indonesia SMK

13. Bacalah paragraf berikut dengan cermat