PERANCANGAN KAPASITAS Emi Erawati ST., M.Eng

atau terlalu banyak mencemari lingkungan, sehingga dengan dibangunnya pabrik Bisfenol –A di Indonesia berarti : 1. Terciptanya lapangan kerja, yang berarti turut serta dalam usaha mengurangi pengangguran. 2. Memacu pertumbuhan industri –industri baru yang menggunakan Bisfenol –A sebagai bahan baku dan bahan pembantu. 3. Meningkatkan pendapatan Negara disektor industri, serta menghemat import Bisfenol –A.

B. PERANCANGAN KAPASITAS

Kapasitas pabrik Bisfenol –A ditentukan berdasarkan kebutuhan impor Bisfenol –A dalam negeri yang berasal dari negara-negara lain. Kebutuhan Bisfenol –A di Indonesia terus meningkat dari tahun ke tahun. Hal ini dapat dilihat pada tabel dibawah ini : Tabel 1.1 KebutuhanBisfenol – A di Indonesia No Tahun Kebutuhan impor 1 2003 106.701 2 2004 157.155 3 2005 176.100 4 2006 180.672 5 2007 180.527 6 2008 210.897 7 2009 219.451 8 2010 220.916 9 2011 250.555 10 2012 255.650 Badan Pusat Statistik,2003-2012 Dari industrial and Engineering Chemistry 1999 diperoleh data bahwa kapasitas minimal pabrik yang dapat memberikan keuntungan jika mendirikan pabrik Bisfenol – A adalah sebesar 20.000 tontahun. Tabel 1.2 Kapasitas Pabrik BPA yang telah didirikan. Pabrik Lokasi Kapasitas tontahun GE Plastics Mt. Vernon, Ind., USA 265.000 Dow Chemical Freeport, Texas, USA 185.000 Shell Rotterdam, Belanda 125.000 Mitsubishi Chemical Co Nagoya , Japan 100.000 Nan Ya Mailiao, Taiwan 50.000 Rhodia Paulinia, Brazil 20.000 http :google.complant of Bisfenol – A Dengan pertimbangan tersebut diatas maka dalam perancangan dipilih kapasitas 150.000 ton tahun dengan pertimbangan : 1. Dapat mencukupi kebutuhan Bisfenol –A dalam negeri yang mengalami peningkatan sebesar 4,24 per tahun. 2. Akan dibangunnya beberapa industri yang mendukung industri Bisfenol –A terutama pada penyediaan bahan baku. 3. Dapat memberikan keuntungan karena kapasitas rencana minimal yang secara ekonomis menguntungkan adalah sebesar 20.000 ton tahun. Pabrik Bisfenol –A ini direncanakan berdiri di kawasan industri Cilegon Kabupaten Banten, Propinsi Jawa Barat. C . TINJAUAN KINETIKA Ada beberapa macam proses pembuatan Bisfenol –A yaitu : 1. Bisfenol –A denganbahanbakuAseton dan Fenol adaduayaitu : a. Dengan katalis Asam Proses pembuatan Bisfenol –A dengan bahan baku Aseton dan Fenol menggunakan katalis asam. Reaksi yang terjadi : CH 3 2 CO + 2 C 6 H 5 OH CH 3 2 CC 6 H 4 OH 2 + H 2 O AsetonFenolBPA air Campuran Aseton dan Fenol dengan perbandingan 1 : 4 1 : 3 dikontakkan dengan HCl pekat atau H 2 SO 4 70 di dalam reaktor selama beberapa jam. Reaksi pembuatan Bisfenol –A dengan katalis asam merupakan reaksi orde 1 terhadap Aseton dan orde 2 terhadap Fenol . Energi aktivasi dari reaksi pembentukan Bisfenol –A dengan katalis asam 19 kkalmol. Katalis H 2 SO 4 jarang digunakan hanya untuk pabrik skala kecil karena akan mengalami kesulitan dalam pemisahan dibandingkan dengan katalis HCl. Reaksi ini berlangsung pada tekanan atmosferik sampai dengan 2 kgcm 2 dan pada suhu 35 –60 o C dengan konversi 50. Suhu reaksi dibatasi, karena dengan suhu yang rendah dibawah 30 o C, reaksi berjalan lambat dan dengan suhu diatas 85 o C, reaksi akan menghasilkan banyak hasil samping. Katalis yang dipakai adalah asam klorida, sedangkan katalis asam sulfat jarang digunakan hanya digunakan oleh pabrik skala kecil karena berbagai kekurangan antara lain akan mengalami kesulitan dalam pemisahan dibandingkan menggunakan katalis asam klorida, selain itu juga terjadi masalah dengan peralatan. Dalam perkembangan pembuatan Bisfenol –A dengan katalis asam dan promotor methyl mercaptan dengan proses Epoxy grade dapat meningkatkan konversi sampai 98.USPatents 4,946,877 b. Proses Ion Exchange Katalis yang digunakan pada proses ini adalah polysterene sulfonated resin, dengan konversi produk 60. Temperatur proses ini lebih tinggi yaitu 70 –90 o C. Katalis lain yang digunakan dalam pembuatan Bisfenol – A adalah grup mercapta SH digunakan sejak tahun 1994. Diantara grup mercaptan ini adalah sulfur diclorida, sodium thiosulfat, hidrogen sulfida dan iron sulfida. Dalam perkembangan selanjutnya grup mercaptan dimodifikasi sebagai ion exchange dengan suatu grup asam dan digunakan sebagai katalis untuk meningkatkan konversi. Modifikasi lain yang dipakai adalah resin sulphonic acid dan reducing agent atau dengan mercapto alkohol, mercapto alkilamin ataupun thioxolidine. US Patents 5,395,857 2. Bisfenol –A dari selain Aseton Pembuatan Bisfenol –A dapat juga menggunakan bahan baku selain Aseton. Bahan baku tersebut adalah propylene methylacetylene, commercial propyne propadiene MAPP. Pada proses ini digunakan katalis seperti Boron trifloride, katalis anhidrous hydrogen flouride, sulfuric acid, atau juga asam kuat resin ion exchanger . Isopropynyl acetat atau 2 cloropropane dapat sama –sama digunakan. Yang terakhir adalah salah satu hasil samping pada klorinasi temperature tinggi propylene yang digunakan untuk memproduksi allyl klorida. Proses pembuatan cara ini digunakan secara semi komersial di Rusia tetapi hasil yang diperoleh tidak sebaik bila menggunakan Aseton sebagai bahan bakunya.McKetta, 1994 Adapun tinjauan untuk melihat lebih detail dari hasil perancangan dapat dilihat pada gambar 1.1. dan 1.2. C 15 H 16 O 2 H 2 O C 6 H 6 O CaCl 2 C 15 H 16 O 2 H 2 O C 6 H 6 O CaCl 2 C 15 H 16 O 2 H 2 O C 6 H 6 O H 2 O C 3 H 6 O CH 4 S C 6 H 6 O H 2 O C 3 H 6 O CH 4 S Reaktor Still Menara distilasi Tangki pencuci Kristaliser Centrifuge Rotary dryer Menara distilasi C 6 H 6 O H 2 O C 3 H 6 O H 2 O HCl H 2 O C 6 H 6 O H 2 O C 3 H 6 O HCl CH 4 S C 15 H 16 O 2 CaOH 2 H 2 O C 6 H 6 O CaCl 2 C 15 H 16 O 2 H 2 O H 2 O C 15 H 16 O 2 H 2 O C 6 H 6 O H 2 O T =32 o C P = 1 atm T =32 o C P = 1 atm T =32 o C P = 1 atm T =50 o C P = 1 atm H 2 O C 3 H 6 O CH 4 S C 6 H 6 O H 2 O C 3 H 6 O H 2 O C 6 H 6 O CaCl 2 C 15 H 16 O 2 T =83,599 o C P = 1 atm T =173,6 o C P = 1,135 atm T =154,28 o C P = 1 atm T =181,84 o C P = 1 atm T =32 o C P = 1 atm T =83,4 o C P = 1 atm T =60 o C P = 0,6 atm T =60 o C P = 1 atm T =60 o C P = 1 atm T = 60 o C P = 1 atm T =70,45 o C P = 1 atm T = 80 o C P = 1 atm Udara T =126,26 o C P = 1,2 atm T = 37,78 o C P = 1 atm T = 100 o C P = 1,23 atm T =32 o C P = 1 atm Gambar 1.1. Diagram Alir Kualitatif Reaktor Still Menara distilasi Tangki pencuci Kristaliser Centrifuge Rotary dryer Menara distilasi C 6 H 6 O :15.625,27 H 2 O :78,51 15.703,78 C 3 H 6 O :4.818,00 H 2 O :24,21 4.842,21 HCl :295,51 H 2 O :599,98 895,49 C 6 H 6 O :8.779,34 H 2 O :2.241,54 C 3 H 6 O :200,66 HCl :295,51 CH 4 S :295,51 C 15 H 16 O 2 :18.929,91 30.742,50 CaOH 2 :300,26 C 6 H 6 O :8.770,56 H 2 O :2.387,55 C 3 H 6 O :200,66 CH 4 S :295,51 11.654,30 C 6 H 6 O :8,77 CaCl 2 :449,76 C 15 H 16 O 2 :18.929,91 19.388,45 C 6 H 6 O :24.387,06 H 2 O :122,54 24.509,61 C 6 H 6 O :8,77 H 2 O :2.343,52 C 3 H 6 O :200,66 CH 4 S :295,51 2.848,48 H 2 O : 25,20 C 3 H 6 O :5.016,66 CH 4 S :295,51 5.337,39 C 6 H 6 O :8,7 H 2 O :2.342,53 C 3 H 6 O :2,00 2.353,30 H 2 O :19.388,45 C 6 H 6 O :8,77 CaCl 2 :449,76 C 15 H 16 O 2 :18.929,91 H 2 O :19.388,45 38.776,91 H 2 O :969,4229 C 6 H 6 O : 8,77 CaCl 2 : 449,76 C 15 H 16 O 2 : 18.929,91 H 2 O 18.419,03 37.807,49 C 6 H 6 O :8,77 CaCl 2 :449,76 C 15 H 16 O 2 :18,92 H 2 O :165.77,13 17.054,60 C 15 H 16 O 2 :18.910,98 H 2 O :18.910,98 20.752,88 H 2 O :1.813,49 C 15 H 16 O 2 18.910,98 H 2 O : 28,40 18.939,39 Gambar 1.2. Diagram Alir Kuantitatif D.SpesifikasiAlatUtama Proses 1. Centrifuge Kode : Cf-01 Fungsi : Untukmemisahkancakebasah produkpadatan sebanyak 37.807,48 kgjam darilarutaninduknya mother liquor Tipe : Solid basket Kapasitas : 166,18 gpm Kecepatan : 9.971,01 galjam Diameter :41 in1,04 m Kecepatan putar :6.400 rpm Tenaga motor :45,66HP Bahan : Stainless steel Jumlah : 1 buah Harga : US 872.895,49www.matche.com 2. Kristallizer Kode : Cr-01 Fungsi : Mengkristalkanproduk C 15 H 16 O 2 sebanyak 38.776,91 kgjam Tipe : Forced-circulation magma Crystallizer Kondisioperasi : Suhu : 60 o C Tekanan : 0,8 atm Dimensi : Diameter : 3,96 m Volume : 38,88 m 3 Panjang : 5,94 m Tinggi : 6,72 m TebalSheel : ¼ in 0,23 m Tebalhead : ¼ in 0,24 m Pendingin : Air Suhumasuk : 30 o C Suhukeluar : 40 o C Steam masuk : 200 o C KebutuhanSteam : 2.169,91 kgjam Kebutuhan air : 266.400,16kgjam Tenaga motor : 3,36 HP Bahan : Stainless steel Jumlah : 1 buah Harga : US 130.934,32www.matche.com 3. Menara Distilasi -01 Kode : MD-01 Fungsi : Untuk Memisahkan C 6 H 6 O dari campuran keluar Still sebanyak 8.770,56 kgjam Jenis : Sieve Tray Spesifikasi : Kolom distilasi atas : Tekanan : 1 atm Temperatur bubble point : 83,59 o C Temperatur dew point : 98,65 o C Kolom distilasi bawah : Tekanan : 1,2 atm Temperatur bubble point : 173,65 o C Temperatur dew point : 180,64 o C Diameter menara : 1,56 m Tebalshell : 3 16 in Tebalhead : 3 16 in Tinggi head : 9,78 in 0,24 m Tinggi menara : 7,25 m Jumlah plate actual : 14 buah Bahan konstruksi : Carbon Steel Harga : US 70.311,73www.matche.com

4. Menara Distilasi -02