Implementasi Antarmuka Sistem Implementasi

Tabel 4.5 Skenario Pengujian Aplikasi Back end Lanjutan Item Uji Butir Uji Jenis Pengujian Pengolahan Data Barang Menampilkan data barang Mengubah data barang Mencari data barang Menambah data barang. Blackbox Pengolahan Data Evoucher Menampilkan konfirmasi pembayaran Melihat Detail Konfirmasi Pembayaran Mencari konfirmasi Pembayaran Menampilkan Order Evoucher Mencari Order Evoucher Blackbox Pengolahan Data Lelang Menampilkan data pemenang lelang Mencari data pemenang lelang. Blackbox

2. Skenario Pengujian Aplikasi Front End

Skenario pengujian aplikasi front end memaparkan urutan dan hal yang diuji pada aplikasi front end PT.Balai Lelang Bandung. Tabel 4.6 Skenario Pengujian Aplikasi Front End Item Uji Butir Uji Jenis Pengujian Login Isi data login Validasi field login Blackbox Lelang Melihat list barang. Memasukan harga penawaran. Menyimpan data penawaran Blackbox Pemenang Lelang Click tombol generate code Menyimpan data pemenang lelang. Blackbox Profile User update data user. Validasi field profile. Melihat list barang oleh user Melihat order evoucher. Blackbox Evoucher Mengisi data Order Evoucher Validasi data Order Evoucher. Blackbox Tabel 4.6 Skenario Pengujian Aplikasi Front end Lanjutan Item Uji Butir Uji Jenis Pengujian Konfirmasi Mengisi data konfirmasi Mengunduh file bukti pembayaran. Validasi field konfirmasi Blackbox Ketentuan Melihat data syarat dan ketentuan Blackbox

4.2.1.2 Kasus dan Hasil Pengujian

Kasus dan hasil pengujian berisi pemaparan dari rencana pengujian yang telah disusun pada skenario pengujian. Pengujian ini dilakukan secara black box dengan hanya memperhatikan masukan ke dalam sistem dan keluaran dari masukan tersebut. Berikut ini pemaparan dari setiap butir pengujian yang terdapat pada skenario pengujian : A. Pengujian Aplikasi Back end Pengujian aplikasi back end memaparkan hasil pengujian yang telah disusun pada skenario pengujian aplikasi back end. Adapun pengujian yang dilakukan pada aplikasi back end adalah sebagai berikut : 1. Pengujian Login Pengujian login memaparkan pengujian yang dilakukan terhadap aktivitas pengguna saat melakukan login pada subsistem web. Pengujian login ini terdiri dari dua tipe pengujian, yaitu pengujian dengan kasus data benar dan pengujian dengan kasus data salah. Berikut ini pengujian login dengan kasus data benar dapat dilihat pada Tabel 4.7 Tabel 4.7 Pengujian Login Data Benar. Kasus dan Hasil Uji Data Benar Data Masukan Hasil Diharapkan Pengamatan Kesimpulan Username: adminlelangbdg.com Text box username terisi sesuai dengan username yang dimasukan. Isi dari text box username sesuai dengan username yang dimasukan. Diterima