Perpanjangan Peminjaman Buku Pengembalian Buku Pembayaran Denda

56

3. Perpanjangan Peminjaman Buku

Perpanjangan peminjaman buku hanya berlaku untuk siswa. Siswa dapat melakukan perpanjangan peminjaman buku maksimal dua kali. Perpanjangan peminjaman buku diawali dengan menyerahkan kartu anggota dan buku yang ingin diperpanjang masa peminjamannya. Setelah siswa menyerahkan kartu dan buku, selanjutnya pustakawan mengecek data peminjaman buku. Jika buku yang dipinjam telah melebihi jatuh tempo pengembalian buku, maka buku tersebut wajib dikembalikan ke perpustakaan. Alur perpanjangan peminjaman buku secara rinci digambarkan dalam bentuk flowchart pada Gambar 20. Siswa Pustakawan Mulai Menyerahkan kartu anggota dan buku yang ingin diperpanjang masa peminjamannya Menerima kartu anggota dan buku Kartu anggota Buku Kartu anggota Buku Mengecek jatuh tempo pengembalian dari buku yang akan diperpanjang masa peminjamannya Menolak permohonan siswa Menyerahkan kartu anggota dan buku Kartu anggota Kartu anggota Buku Buku Menyerahkan kartu anggota Kartu anggota Kartu anggota Menerima kartu anggota Mencatat perpanjangan peminjaman buku Menerima kartu anggota dan buku Selesai Apakah buku yang akan diperpanjang masa peminjamannya telah melebihi jatuh tempo pengembalian? Ya Tidak Gambar 20. Alur perpanjangan peminjaman buku 57

4. Pengembalian Buku

Pengembalian buku diawali dengan penyerahan kartu anggota dan buku yang akan dikembalikan. Setelah penyerahan kartu, selanjutnya pustakawan mencatat pengembalian buku tersebut di kartu anggota perpustakaan dan di catatan manual. Alur pengembalian buku digambarkan secara rinci dalam bentuk flowchart pada Gambar 21. Anggota perpustakaan Pustakawan Mulai Menyerahkan kartu anggota dan buku yang ingin dikembalikan Kartu anggota Menerima kartu anggota dan buku Mencatat pengembalian buku Menyerahkan kartu anggota Kartu anggota Selesai Menerima kartu anggota Buku Kartu anggota Buku Kartu anggota Gambar 21. Alur pengembalian buku 58

5. Pembayaran Denda

Pembayaran denda buku hanya berlaku untuk siswa. Pembayaran denda diawali dengan penyerahan kartu anggota. Setelah siswa menyerahkan kartu, selanjutnya pustakawan mengecek denda untuk mengetahui nominal denda yang harus dibayar oleh siswa. Siswa diwajibkan untuk membayar lunas atas denda yang telah diinformasikan. Alur pembayaran denda digambarkan secara rinci dalam bentuk flowchart pada Gambar 22. Siswa Pustakawan Mulai Menyerahkan kartu anggota Kartu anggota Menerima kartu anggota Selesai Menerima kartu anggota Kartu anggota Mengecek denda Memberi informasi nominal denda Menerima informasi nominal denda Membayar denda Uang denda Uang denda Menerima uang denda Menyerahkan kartu anggota Kartu anggota Kartu anggota Mencatat pemasukan denda Gambar 22. Alur pembayaran denda 59

B. Analisis Masalah dan Solusi yang Diharapkan