PERANCANGAN SISTEM PERANCANGAN USER INTERFACE Desain Input Data IKM

commit to user IV-18 Tabel 4.9 Desain Tabel Bantuan Nama field Tipe Lebar Index Keterangan No_bantuan Char 5 Nomor bantuan No_pengajuan Char 5 Nomor pengajuan Id_range Char 5 Nomor range Id_ikm Char 5 Nomor IKM Tgl_bantuan Date 8 Tanggal bantuan Keterangan : Tanda menunjukan primery key Tanda menunjukan kunci tamu

4.4 PERANCANGAN SISTEM

1. Lingkungan Implementasi a. Analisis Kebutuhan Hardware Pemograman aplikasi ini dibuat sedemikian rupa sehingga mampu bekerja menggunakan komputer yang memiliki spesifikasi rendah atau dengan kata lain dapat dijalankan pada komputer – komputrer pada umumnya, tanpa memerlukan spesifikasi khusus. Hal ini dimaksudkan agar program aplikasi ini nantinya mampu di gunakan oleh semua kalangan tanpa harus menemui kesulitan dalam mencari komponen – komponen yang diperlukan guna mendukung program aplikasi ini. Untuk itu berikut spesifikasi yang saya gunakan untuk membuat program aplikasi ini : 1 Procesor : Intel Pentium 4 atau lebih 2 Memory : 128 MB atau lebih 3 VGA : 32 MB atau lebih 4 Hardisk : memiliki free pace 500 Mb atau lebih 5 Printer : Canon IP1980 atau yang lain b. Analisis Kebutuhan Software Dalam perancangan sistem informasi monitoring perkembanan industri kecil menengah di wilayah Kota Surakarta dibutuhkan perangkat lunak antara lain : commit to user IV-19 1 Windows XP Profesional karena pembuatan report akan menggunakan crystal report 8.5 dan crystal report bisa berjalan minimum di Windows XP. 2 Microsoft Visual Basic 6.0 yang digunakan untuk pembuatan sistem informasi monitoring perkembangan industri kecil menengah di wilayah Kota Surakarta. 3 MySQL Versi 5.1 untuk membuat database sistem infomasi monitoring perkembangan industri kecil menengah di wilayah Kota Surakarta. 4 MySQL ODBC 3.51 Driver sebagai koneksi database dari Visual Basic 6.0 ke database MYSQL mengunakan ADO connection. 5 Crystal Report 8.5 untuk pembuatan laporan. commit to user IV-20

4.5 PERANCANGAN USER INTERFACE

1 Desain Input Desain input merupakan tempat pemasukan data, desain input sistem ini terdiri dari pengolahan file IKM, KUB, Kriteria Pemberian Bantuaan, Kelompok, Range, Pengajuan, Pemberian Bantuan.

a. Desain Input Data IKM

Desain form input data IKM dengan tampilan tampak seperti gambar di bawah ini. Gambar 4.11 Desain Input IKM commit to user IV-21

b. Desain Input Data KUB