Latar Belakang PENGGUNAAN METODE BERCERITA DI KELAS B TK MANDIRI BATANG SERANGAN KABUPATEN LANGKAT.

4 metode bercerita. Karena metode bercerita merupakan salah satu metode pembelajaran yang memberikan pengalaman belajar bagi anak TK dengan membawakan cerita kepada anak secara lisan. Depdiknas, 2007:32. Dari latar belakang masalah yang ada di atas, penulis menyimpulkan bahwa pelajaran yang diberikan guru yang ada di TK Mandiri Batang serangan kepada anak kelompok B TK Mandiri batang serangan masih kurang dan masih monoton. Dari p ada itu penulis ingin mengetahui ”Penggunaan Metode Bercerita diKelompok B TK Mandiri Tahun Ajaran 20152016. Dengan menerapkan metode bercerita media gambar, kegiatan pembelajaran akan menjadi menarik sehingga kemampuan berbahasa dan sikap mandiri anak akan menjadi meningkat. Penelitian ini dilakukan untuk menunjukkan bukti secara ilmiah yang didukung oleh data emperis tentang keunggulan dari metode dan media pembelajaran.

B. Fokus Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas maka dapat difokuskan masalah dalam penelitian ini sebagai berikut: a. Tidak adanya alat peraga yang digunakan guru dalam bercerita. b. Kurang tertariknya anak terhadap metode bercerita c. Masih kurangnya metode bercerita yang digunakan guru. d. Kurang berperannya guru dalam memberikan pelajaran yang menarik. 5

C. Batasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas, maka penulis membatasi penelitian ini hanya pada “ Penggunaan Metode Bercerita diKelompok B Di TK Mandiri Batang Serangan Kabupaten Langkat”.

D. Rumusan Masalah

Berangkat dari batasan masalah di atas, maka yang menjadi perumusan masalah dalam penelitian ini adalah “ bagaimana hasil penggunaan metode bercerita yang diberikan guru bagi kelompok B Di TK Mandiri Batang Serangan?”.

E. Tujuan Penelitian

Berdasarkan masalah yang telah dirumuskan di atas, maka tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui penggunaan metode bercerita dikelompok B Di TK Mandiri Batang Serangan.

F. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat penelitian ini adalah:

1. Secara Praktis

a. Sebagai bahan masukkan bagi guru kelompok B TK Mandiri untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak. b. Sebagai bahan masukkan bagi orang tua murid untuk meningkatkan kemampuan berbasa anak. c. Penelitian ini berguna untuk menambah wawasan dan pengetahuan kepada peneliti lain mengenai meningkatkan kemampuan berbahasa anak. 6

2. Secara Teoritis

a. sebagai bahan acuan bagi peneliti lain yang ingin melakukan penelitian yang sama di tempat yang berbeda lokasinya. b. Sebagai bahan masukkan bagi peneliti lain khususnya dan bagi UNIMED pada umumnya dalam menambah wawasan, pengetahuan, dan pengalaman untuk membuat penulisan karya ilmiah dimasa yang akan datang. c. Dapat menambah pengetahuan dan wawasan bagi mahasiswa khususnya Jurusan Pendidikan Luar Sekolah. 63

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Dari hasil penelitian dan pembahasan dapat dipaparkan bahwa penggunaan metode bercerita pada siswa TK B Batang Serangan Langkat, dapat dilihat dengan langkah-langkah penerapan metode bercerita sebagai berikut :1 Anak mengatur posisi duduknya, 2 Anak memperhatikan guru menyiapkan alat peraga, 3 Anak termotivasi untuk mendengarkan cerita, 4 Anak diberi kesempatan untuk memberi judul cerita, 5 Mendengarkan judul cerita, 6 Anak mendengarkan cerita guru sambil memperhatikan gambar yang guru perlihatkan, 7 Setelah selesai bercerita anak memberikan kesimpulan isi cerita, 8 Guru melengkapi kesimpulan tentang isi cerita dari anak.

B. Saran

1. Bagi guru TK khususnya, diharapkan mampu menerapkan metode yang tepat dalam proses pembelajaran, utamanya dalam kegiatan metode bercerita. Hal ini disebabkan karena tidak semuanya anak normal, kadang kala ada anak yang mempunyai kepribadian yang lain, misalnya autis, dan ini tentunya membutuhkan keterampilan yang tepat. 2. Guru harus bisa menguasai kelas dan mengalokasikan posisi duduk anak- anak agar dapat melihat buku cerita yang dibacakan. 3. Dalam membacakan cerita, suara harus jelas dan keras.

Dokumen yang terkait

Analisis Pemanfaatan Sarana Infrastruktur Desa Terhadap Produktivitas Masyarakat Desa Di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat

0 38 125

Komunitas Makrozoobentos Sebagai Bioindikator Kualitas Air di Sungai Batang Serangan-Tangkahan Kabupaten Langkat, Sumatera Utara

3 74 130

Tingkat Pengetahuan Masyarakat Terhadap Penyakit Malaria Di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat Provinsi Sumatera Utara

10 67 62

MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA ANAK DENGAN METODE BERCERITA MENGGUNAKAN BONEKA TANGAN DI TK B Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Anak Dengan Metode Bercerita Menggunakan Boneka Tangan Di TK B Pertiwi Kunti Tahun Ajaran 2013/2014.

0 1 12

PENGGUNAAN METODE BERCERITA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BAHASA LISAN PADA ANAK DIDIK KELOMPOK B DI TK AISYIYAH 1 DIBAL NGEMPLAK BOYOLALI.

0 3 8

PENINGKATAN KECERDASAN LINGUISTIK ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA DI KELAS B PENINGKATAN KECERDASAN LINGUISTIK ANAK USIA DINI MELALUI METODE BERCERITA DI KELAS B TK DHARMAWANITA KARANGJATI, KALIJAMBE, SRAGEN TAHUN PELAJARAN 2010/2011.

0 0 14

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBICARA ANAK KELOMPOK B MELALUI METODE BERCERITA DI TK Peningkatan Kemampuan Berbicara Anak Kelompok B Melalui Metode Bercerita Di TK Jatirejo Ngargoyoso Karanganyar Tahun Ajaran 2011–2012.

0 0 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN KOGNITIF MELALUI METODE BERCERITA DI TK ABA KELOMPOK B Peningkatan Kemampuan Kognitif Melalui Metode Bercerita Di Tk Aba Kelompok B Nglinggi Klaten Selatan Klaten Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 16

Penggunaan Metode Bercerita Melalui Media Gambar dalam Meningkatkan Kemampuan Kosakata Bahasa Mandarin Kelompok B TK Indriyasana 3 Surakarta.

0 0 14

Analisis Pemanfaatan Sarana Infrastruktur Desa Terhadap Produktivitas Masyarakat Desa Di Kecamatan Batang Serangan Kabupaten Langkat

0 0 18