FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLUNTARY AUDITOR SWITCHING (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN NON FINANCING YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2015)

ELECTRONIC THESIS AND DISSERTATION UNSYIAH
TITLE
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI VOLUNTARY AUDITOR SWITCHING (STUDI EMPIRIS PADA
PERUSAHAAN NON FINANCING YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2011-2015)

ABSTRACT
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris faktor-faktor yang
mempengaruhi voluntary auditor switching. Variabel-variabel yang digunakan
dalam penelitian ini yaitu audit delay, pergantian manajemen, dan pertumbuhan
perusahaan. Pergantian KAP secara sukarela sebelum batas yang ditetapkan
berakhir. Auditor switching merupakan perilaku perpindahan auditor yang
dilakukan oleh perusahaan akibat adanya kewajiban rotasi audit.
Pengumpulan data menggunakan menggunakan purposive sampling
terhadap perusahaan yang non keuangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia
tahun 2011 sampai dengan tahun 2015, sebanyak 19 perusahaan non keuangan
yang digunakan sebagai sampel penelitian. Penelitian ini mencoba untuk menguji
secara empiris pengaruh dari audit delay, pergantian manajemen dan pertumbuhan
perusahaan pada voluntary auditor switching yang dianalisis dengan regresi
logistik. Hasil pengujian ini menunjukkan bahwa variabel audit delay pergantian
manajemen dan pertumbuhan perusahaan berpengaruh pada voluntary auditor

switching.
Kata kunci: Voluntary Auditor Switching, Audit Delay, Pergantian Manajemen,
Pertumbuhan Perusahaan

Dokumen yang terkait

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Auditor Switching Secara Voluntary (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015).

0 4 16

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Auditor Switching Secara Voluntary (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015).

1 6 17

PENDAHULUAN Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Auditor Switching Secara Voluntary (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015).

0 3 10

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUSAHAAN MELAKUKAN AUDITOR SWITCHING Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perusahaan Melakukan Auditor Switching (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2010-2014).

0 5 17

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Auditor Switching pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia IMG 20151207 0024

0 0 1

SKRIPSI DEWI LESTARI

0 0 100

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHIVOLUNTARY AUDITOR SWITCHING (Studi Empiris pada Perusahaan Non Financing yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2011-2015)

2 1 15

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR SWITCHING SECARA VOLUNTARY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

0 0 17

ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR SWITCHING SECARA VOLUNTARY PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 1 24

ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AUDITOR SWITCHING SECARA VOLUNTARY PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 18