BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMUM UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT MINIMUM PADA KUALITAS BRIKET ARANG TEMPURUNG KELAPA.

BAB 2
TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Tinjauan Pustaka

Penta (2009) melakukan penelitian di UD. Genteng
Super

DD

Karya

Manunggal

menentukan parameter

yang

bertujuan

untuk


apa saja yang mempengaruhi hasil

kualitas genteng pada proses produksi sehingga dapat
menentukan

setting

optimal

yang

nantinya

dapat

meningkatkan kualitas genteng dan meminimalkan cacat
produk.

Metode yang digunakan adalah Metode Taguchi.


Christian
Laboratorium

(2010)

Proses

melakukan

Produksi,

penelitian

Universitas

Atma

di
Jaya


Yogyakarta yang bertujuan untuk menentukan parameter
apa

saja

plastik

yang
pada

menentukan

mempengaruhi
mesin

setting

hasil


kualitas

thermoforming
optimal

yang

cetakan

sehingga

dapat

nantinya

dapat

digunakan sebagai standart setting mesin.

Metode yang


digunakan adalah Metode Taguchi.
Yhoki

(2010)

melakukan

penelitian

di

pabrik

pengecoran logam PT. Atmaja Jaya yang bertujuan untuk
menentukan parameter

apa saja yang mempengaruhi hasil

kualitas produk roll setengah jadi 6”TL pada proses

produksi

sehingga

dapat

menentukan

setting

optimal

yang nantinya dapat meningkatkan kualitas produk roll
setengah

jadi

6”TL

dan


meminimalkan

cacat

Metode yang digunakan adalah Metode Taguchi.

11

produk.

Dari beberapa pustaka di atas, selanjutnya penulis
melakukan

penelitian

pada

industri


briket

arang

tempurung kelapa di PT. Tropica Nucifera Industry yang
bertujuan untuk menentukkan parameter yang mempengaruhi
kualitas

briket

menentukkan

arang

setting

tempurung

optimal


kelapa

yang

dan

dapat

nantinya

dapat

meningkatkan kualitas briket arang tempurung kelapa dan
meminimasi cacat produk. Metode yang digunakan adalah
Metode Taguchi.
Secara

lengkap

persamaan/perbedaan


penelitian

sebelumnya dan penelitian sekarang dapat dilihat pada
tabel 2.1. dibawah ini:

12

Keterangan

Penta (2009)

Tujuan
Penelitian

Menentukan
parameter apa
saja yang
mempengaruhi
hasil kualitas

genteng
sehingga dapat
menentukan
setting
optimal dengan
tujuan dapat
meningkatkan
kualitas
genteng dan
meminimalkan
cacat produk

Objek
Penelitian

Genteng Super
DD Hidrolik

Christian
(2010)
menentukan
parameterparameter serta
mencari setting
level yang
terbaik atau
standar
performansi
yang terbaik
dari mesin
Thermoforming
untuk material
plastik jenis
PVC,
PolyPhropilene
(PP), dan
PolyEthilen
(PE)
PVC,
PolyPhropilene
(PP), dan
PolyEthilen
(PE)

13

Yhoki (2010)

Penulis

Menentukan
parameter apa
saja yang
mempengaruhi
hasil kualitas
produk roll
6”TL sehingga
dapat
menentukan
setting optimal
dengan tujuan
meminimalkan
jumlah cacat
produk

Menentukan
parameter yang
mempengaruhi
kualitas briket
arang tempurung
kelapa sehingga
dapat
menentukkan
setting optimal
dengan tujuan
meminimalkan
jumlah cacat
produk.

Produk Roll
6”TL setengah
jadi

Briket arang
tempurung
kelapa bentuk
silinder.

Metode yang
Digunakan

Metode Taguchi
Menggunakan
Orthogonal
Array L8 (24)

Metode Taguchi
Menggunakan
Orthogonal
Array L9 (34)

Metode Taguchi
Menggunakan
Orthogonal
Array L9(34)

Target
Penelitian

setting
parameter
optimal yang
dapat
meningkatkan
kualitas
genteng dan
meminimalkan
cacat produk

Setting faktor
yang optimal
untuk mesin
Thermoforming
dalam pembuatan
cetakan plastik

Setting
parameter yang
optimal yang
dapat
meminimalkan
jumlah produk
cacat

14

Metode Taguchi
Menggunakan
Orthogonal
Array
L16(26)
Setting
parameter
optimal yang
dapat
meningkatkan
kualitas briket
arang tempurung
kelapa dan
meminimalkan
cacat produk.

Dokumen yang terkait

Analisis Setting Parameter yang Optimal untuk Mendapatkan Jumlah Cacat Panel Minimum dengan ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMAL UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT PANEL MINIMUM DENGAN DESAIN EKPERIMEN 33 FACTORIAL DI PT. AMEYA LIVING STYLE INDONESIA.

0 3 12

BAB 1 PENDAHULUAN ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMAL UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT PANEL MINIMUM DENGAN DESAIN EKPERIMEN 33 FACTORIAL DI PT. AMEYA LIVING STYLE INDONESIA.

0 3 17

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMAL UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT PANEL MINIMUM DENGAN DESAIN EKPERIMEN 33 FACTORIAL DI PT. AMEYA LIVING STYLE INDONESIA.

0 2 4

BAB 6 KESIMPULAN ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMAL UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT PANEL MINIMUM DENGAN DESAIN EKPERIMEN 33 FACTORIAL DI PT. AMEYA LIVING STYLE INDONESIA.

0 2 19

Analisis Setting Parameter yang Optimum untuk Mendapatkan Jumlah Cacat Minimum pada Kualitas ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMUM UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT MINIMUM PADA KUALITAS BRIKET ARANG TEMPURUNG KELAPA.

0 2 15

BAB 1 PENDAHULUAN ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMUM UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT MINIMUM PADA KUALITAS BRIKET ARANG TEMPURUNG KELAPA.

0 2 10

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN ANALISIS SETTING PARAMETER YANG OPTIMUM UNTUK MENDAPATKAN JUMLAH CACAT MINIMUM PADA KUALITAS BRIKET ARANG TEMPURUNG KELAPA.

0 2 33

Analisis Setting Parameter yang Optimum untuk Mendapatkan Jumlah Cacat Minimum pada Kualitas Analisis Setting Parameter yang Optimum untuk Mendapatkan Jumlah Cacat Minimum pada Kualitas Genteng dengan Desain Eksperimen (Studi Kasus di UD Genteng Super DD

0 2 18

BAB 1 PENDAHULUAN Analisis Setting Parameter yang Optimum untuk Mendapatkan Jumlah Cacat Minimum pada Kualitas Genteng dengan Desain Eksperimen (Studi Kasus di UD Genteng Super DD Karya Manunggal).

0 4 10

BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN Analisis Setting Parameter yang Optimum untuk Mendapatkan Jumlah Cacat Minimum pada Kualitas Genteng dengan Desain Eksperimen (Studi Kasus di UD Genteng Super DD Karya Manunggal).

0 3 25