Pembahasan Pelaksanaan Kegiatan 1. Program Kelompok Program Fisik 1 Pengadaan Poster Posyandu Balita

14 terstruktur dengan baik dan dapat lebih rinci. Manfaat Kegiatan Pengadaan administrasi pedukuhan memiliki manfaatagar administrasi pedukuhan di Dusun Dlisen lebih tertata dan teratur. Kegiatan Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 3,4,11,13 Agustus 2015 dengan dilaksanakan di posko KKN UNY 1066. Jumlah Jam 4 jam Sasaran Seluruh warga Dusun Dlisen terutama Ibu-ibu Jumlah Peserta - Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 Sumber Dana Mahasiswa Dana Rp. 150.000,00 Penanggung Jawab Nur Syarifah Sukarno Evaluasi Kegiatan pengadaan poster posyandu balita dilaksanakan pada tanggal 2 Agustus 2015. Pada pemasangan ini poster sangat terbatas yaitu 4 poster, sehingga dalam meberikan poster posyandu balita kurang lengkap dan secara umum saja hal-hal apa saja yang harus di perhatikan oleh orang tua agar mereka dapat menjaga kesehatan anak. 3 Pengadaan Tong Sampah Persiapan Persiapan pengadaan tong sampah adalah dengan melakukan pengecatan terhadap 16 buah tong sampah yang telah dibeli sebelumnya. Keseluruhan tong sampah dibagi menjadi 2 kategori 15 yaitu tong sampah organik dan anorganik. Untuk tong sampah organik diberi warna hijau sedangkan untuk tong sampah anorganik diberi warna orange. Kemudian meninjau lokasi di masing-masing RT Dusun Dlisen sebanyak 4 RT untuk menentukan titik lokasi yang tepat untuk penempatan tong sampah. Masing-masing RT disediakan 2 pasang tong sampah 2 tong sampah organik dan 2 tong sampah anorganik. Tujuan Pengadaan tong sampah dilakukan agar warga masyarakat Dusun Dlisen mulai terbiasa dengan pengelompokkan sampah yaitu sampah organik dan anorganik. Selain itu adanya pengelompokan tong sampah bisa mempermudah pengelolaan sampah, seperti sampah organik dimanfaatkan untuk pembuatan pupuk kompos, sedangkan sampah anorganik dapat didaur ulang untuk pembuatan kerajinan atau yang lainnya sehingga dapat menambah pemasukan dusun dan juga mengurangi sampah anorganik yang dapat membantu mengurangi jumlah sampah. Manfaat Kegiatan Kegiatan program kerja pengadaan tong sampah bermanfaat dalam menjaga lingkungan menjadi lebih bersih dan sehat serta dapat dijadikan sebagai 16 kegiatan dimana warga dapat memanfaatkan barang-barang organik maupun anorganik dalam menjadikan produk menjadi lebih bernilai. Kegiatan Pengadaan tong sampah dilaksanakan pada tanggal 1 dan 4 Agustus 2015. Pengadaan penempatan tong sampah pada masing-masing titik RT sebanyak 4 tong dengan 2 tong sampah organik berwarna hijau dan 2 tong sampah anorganik berwarna orange. Jumlah Jam 11 jam Sasaran Seluruh warga Dusun Dlisen Jumlah Peserta - Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 Sumber Dana Swadaya Mahasiswa KKN Dana Rp. 288.000,00 Penanggung Jawab Btara Putra Prianto Evaluasi Kegiatan pengadaan tong sampah dilaksanakan pada tanggal 1 dan 4 Agustus 2015. Pada kegiatan ini hal pelaksaanan pengadaan tong sampah kurangnya partisipasi warga dalam membantu persiapan pengecatan dan penempatan tong dikarenakan program ini dilaksanakan pada awal penerjunan KKN. 4 Kerja Bakti Bersih Dusun Persiapan Persiapan yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah dengan cara menyampaikan kepada perangkat desa melalui sosialisasi program kerja KKN 1066 di balai dusun dengan 17 kesepakatan dan persetujuan warga. Saat kerjabakti akan dilakukan pengumuman disampaikan melalui pengeras suara masjid. Tujuan Kerja bakti bersih dusun dilakukan dengan tujuan agar terciptanya lingkungan yang bersih dan sehat, disamping itu kegiatan seperti ini juga mampu menambah keakraban masyarakat serta mempererat rasa gotong-royong bersama. Manfaat Kegiatan Kegiatan bersih dusun memiliki manfaat dalam terciptanya gotong- royong sesama warga dan dapat menjadikan Dusun Dlisen menjadi lebih bersih dan lebih tertata baik jalan maupun lingkungan Dusun. Kegiatan Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 4 dan 10 Agustus 2015. Kerja bakti dilaksanakan di Dusun Dlisen, mulai dari RT 01 hingga RT 04. Kegiatan yang dilakukan adalah memperbaiki jalan dan membersihkan lingkungan Dusun Dlisen. Jumlah Jam 3,5 jam Sasaran Seluruh warga Dusun Dlisen Jumlah Peserta 25 orang Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 Sumber Dana - Dana - Penanggung Jawab Danang Priyo Sularso Evaluasi Pada kegiatan ini antusias masyarakat yang ikut belum dapat semua terlibat dan rata-rata yang terlibat secara umum adalah Bapak-bapak dan Pemuda saja, 18 kurang banyak dari Ibu-ibu yang mengikutinya. 5 Pengadaan Mukena dan Sarung Persiapan Persiapan yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah menyediakan sarung dan mukena yang dibeli di toko busana muslim dan pakaian kemudian memberikan informasi mengenai pengadaan mukena dan sarung kepada ketua takmir. Tujuan Pengadaan Mukena dan sarung di laksanakan dengan tujuan agar masyarakat maupun warga lain yang hendak melakukan ibadah sholat di masjid dapat melaksanakan ibadah saat mereka tidak membawa alat ibadah. Manfaat Kegiatan Kegiatan pengadaan mukena dan sarung memiliki manfaat dalam membantu kelangsungan ibadah sholat warga Dusun Dlisen maupun tamu atau pendatang. Kegiatan Kegiatan dilaksanakan pada hari sabtu, tanggal 1 Agustus 2015 pada pukul 12.00 – 14.00. Pengadaan Mukena dan sarung dilaksanakan di dua masjid yang ada di Dusun Dlisen yaitu masjid Al- Ikhlas dan Masjid Darussalam. Jumlah Jam 2 jam Sasaran Seluruh warga Dusun Dlisen dan pengunjung Jumlah Peserta - Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 19 Sumber Dana Swadaya Mahasiswa KKN Dana Rp. 160.000,00 Penanggung Jawab Dyah Fajar Komala Evaluasi Pada pengadaan mukena dan sarung di dua masjid masih terbatas dengan jumlah mukena dan sarung yang diberikan pada tiap-tiap masjid. 6 Pengadaan Poster Untuk Masjid Persiapan Persiapan yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah menyediakan poster islami yang di dapat melalui media elektronik serta toko buku kemudian memberikan informasi mengenai pengadaan poster masjid islmai kepada ketua takmir. Tujuan Pengadaan poster masjid dilakukan agar jamaah serta santriwan dan santriwati TPA Al- Ikhlas dapat belajar melalui poster islami yang di tempel di serambi masjid Al-Ikhlas. Manfaat Kegiatan Pengadaan poster islami untuk masjid memilikimanfaat dalam menambah pengetahuan anak-anak dalam ilmu agama. Kegiatan Program kerja dilaksanakan pada Sabtu, 1 Agustus 2015 pukul 14.00 – 16.00 WIB. Pengadaan poster Islami untuk masjid dilaksanakan di serambi masjid yang ada di Dusun Dlisen yaitu masjid Al-Ikhlas. Jumlah Jam 2 jam Sasaran Seluruh warga Dusun Dlisen dan 20 santriwan dan santriwati TPA. Jumlah Peserta - Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 Sumber Dana Swadaya Mahasiswa KKN Dana Rp. 7.000,00 Penanggung Jawab Ramadhan Jefri Setiawan Evaluasi Di masjid Al-Ikhlas masih terbatas mengenai jumlah poster Islami yang di tempelkan di serambi masjid Al-Ikhlas.

B. PROGRAM KERJA NON FISIK 1

Sosialisasi Program Kerja KKN Persiapan Persiapan yang dilakukan mengenai sosialisasi program kerja KKN adalah dengan cara berkonsultasi dengan Kepala Dusun dan perangkat desa mengenai waktu pelaksanaan. Kemudian memberikan informasi melalui pengeras suara dan kentongan balai dusun untuk mengumpulkan warga. Tujuan Tujuan dari diadakannya sosialisasi program kerja KKN adalah agar Warga atau Masyarakat khususnya warga Dusun Dlisen dapat mengerti dan memahami tentang program-program kerja apa saja yang hendak dilaksanakan dan agar perangkat dusun serta warga dapat menerima program kerja yang di rencanakan. Manfaat Kegiatan Manfaat darisosialisasi program kerja KKN adalah dapat menjalin silaturahmi kepada seluruh warga dan agar tidak 21 terjadi kesalahan mengenai program kerja yang akan dilaksanakan. Kegiatan Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 1 Agustus 2015 pukul 19.30 – 22.00 WIB di Balai Dusun Dlisen dengan di hadiri oleh 60 Warga dan dengan hasil 100 program kerja di setujui. Kegiatan yang dilakukan adalah menyampaikan mengenai program kerja kepada Warga. Jumlah Jam 2,5 jam Sasaran Seluruh perangkat Desa dan Warga Dusun Dlisen. Jumlah Peserta 60 orang Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 Sumber Dana Swadaya Mahasiswa KKN Dana Rp. 200.000,00 Penanggung Jawab Rochmad Efendi Evaluasi Pada kegiatan ini hal yang di evaluasi adalah mengenai ketepatan waktu saat sosialisasi program kerja KKN dimulai, semula di rencanakan pukul 19.30 namun mundur menjadi pukul 19.30 WIB. 2 Sosialisasi Mengenai Bahaya Pernikahan Dini Persiapan Persiapan yang dilakukan sebelum pelaksanaan sosialisasi bahaya pernikahan dini adalah mencari narasumber untuk kegiatan tersebut. Narasumber yang ada berasal dari Puskesmas Ponjong. Tujuan Sosialisasi bahaya pernikahan dini ini bertujuan mengurangi tingginya angka pernikahan dini di Dusun Dlisen. 22 Manfaat kegiatan Kegiatan Sosialisasi bahaya pernikahan dini memiliki manfaat dalam menyadarkan kepada masyarakat mengenai pengaruh pernikahan dini terhadap kelangsungan dan kesehatan hidup masyarakat. Disamping itu kegiatan ini juga memiliki manfaat dalam pengetahuan akan bahaya pernikahan dini. Dalamkegiatan ini Masyarakat dapat lebih mempertimbangkan lagi mengenai pernikahan dini yang sudah menjadi hal yang biasa dalam kehidupan masyarakat. Kegiatan Kegiatan ini dilaksanakan pada hari jumat, 21 Agustus 2015 pada pukul 13.00 – 15.00 di balai Dusun Dlisen dengan narasumber dua orang petugas dari puskesmas. Materi yang disampaikan antara lain bahaya pernikahan dini, kesehatan reproduksi, dan gizi remaja. Peserta yang hadir sejumlah 42 orang Jumlah Jam 2 jam Sasaran Remaja Dusun Dlisen serta orang tua Jumlah Peserta 43 orang Pelaksana TIM KKN UNY 2015 Kelompok 1066 Sumber Dana Swadaya Mahasiswa KKN Dana Rp. 216.500,00 Penanggung Jawab Kartika Candra Kusuma Evaluasi Pelaksanaan sosialisasi pernikahan dini yang dilaksanakan sebagian besar dihadiri olehkaum wanita seperti ibu- ibu dan pemudi dusun, namun untuk