Pengertian Metode Penelitian Strategi Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

A. Pengertian Metode Penelitian

1. Pengertian Metode Penelitian

Menurut Winarno Surachmad 1996:21: “Metode adalah cara yang dipergunakan untuk mencapai suatu tujuan, misalnya untuk menguji serangkaian hipotesis dengan mempergunakan teknik serta alat tertentu”. Sedangkan menurut Sutrisno Hadi 2003:3 dinyatakan bahwa “Penelitian atau research pada umumnya bertujuan untuk mengemukakan, mengembangkan atau menguji kebenaran dari suatu pengetahuan”. Menurut Winarno Surachmad 1996:21, “Research sebagai usaha untuk menemukan, mengembangkan dan menguji suatu kebenaran, suatu pengetahuan usaha, maka dilakukan dengan menggunakan metode ilmiah.” Berdaasarkan pengertian-pengertian yang diuraikan dapat ditarik kesimpulan bahwa metode penelitian adalah cara yang dilakukan untuk menemukan mengembangkan dan menguji kebenaran dimana usaha ini dengan metode ilmiah. Jenis penelitian menurut Winarno Surahcmad 1989: 132, yaitu metode penelitian historis, deskriptif, penelitian penjajagan, dan penelitian eksperimen. Sedangkan menurut Hadari Nawawi 1992: 65 jenis metode penelitian antara lain adalah penelitian historis, penelitian deskriptif, 37 penelitian eksperimen, dan penelitian filosofis. Dalam penelitian ini jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif yaitu penelitian yang bermaksud menggambarkan atau melukiskan keadaan subyek atau obyek penelitian seseorang, lembaga, masyarakat, dan lain- lain, pada saat sekarang fakta-fakta yang tampak atau sebagaimana adanya. Pendekatan penelitian terdiri dari beberapa jenis yaitu penelitian korelasional, eksperimental, eksploratif, dan deskripsi. Pendekatan penelitian dalam penelitian ini menggunakan korelasional, yaitu penelitian ini bermaksud meneliti dan membandingkan gambaran keadaan atau persepsi subyek penelitian sebagaimana apa adanya, yaitu keterkaitan antara absensi kerja dan pengeluaran tenaga kerja dengan produktivitas kerja.

2. Strategi Penelitian

Menurut Winarno Surahcmad 1992:132-148, “macam- macam metode penelitian yaitu metode penelitian historis, deskriptif, penelitian penjajagan, dan penelitian eksperimen”. Berdasarkan uraian di atas, maka dalam penelitian ini digunakan metode penelitian deskriptif, yaitu penelitian yang berusaha memecahkan masalah yang diselidiki sesuai dengan keadaan subyek dan obyek penelitian sebagaimana adanya. 38

B. Populasi, Sampel, dan Sampling

Dokumen yang terkait

PENDAHULUAN PENGARUH TINGKAT ABSENSI KERJA DAN PENGELUARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN FURNITURE CV. ERA DI SURAKARTA.

0 2 19

PENGARUH TINGKAT ABSENSI KERJA DAN PENGELUARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA PENGARUH TINGKAT ABSENSI KERJA DAN PENGELUARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN FURNITURE CV. ERA DI SURAKARTA.

0 1 15

Lampiran 1Data Absensi dan Pengeluaran Tenaga Kerja PENGARUH TINGKAT ABSENSI KERJA DAN PENGELUARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN FURNITURE CV. ERA DI SURAKARTA.

0 1 16

PENYAJIAN DAN PEMBAHASAN DATA PENGARUH TINGKAT ABSENSI KERJA DAN PENGELUARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN FURNITURE CV. ERA DI SURAKARTA.

0 1 31

PENGARUH UPAH LEMBUR, TUNJANGAN KESEHATAN, DAN ABSENSI KERJA KARYAWAN TERHADAP TINGKAT PRODUKTIVITAS KERJA PENGARUH UPAH LEMBUR, TUNJANGAN KESEHATAN, DAN ABSENSI KERJA KARYAWAN TERHADAP TINGKAT PRODUKTIVITAS KERJA PADA CV. IRAWAN PLASTINDO DI SUKOHARJO.

0 1 8

PENGARUH MASA KERJA, UMUR, ABSENSI DAN PENDIDIKAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PENGARUH MASA KERJA, UMUR, ABSENSI DAN PENDIDIKAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA KARYAWAN PERUSAHAAN SOEHARNI FURNITURE DI SERENAN KLATEN.

0 2 15

PENGARUH TINGKAT ABSENSI DAN PERPUTARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS PENGARUH TINGKAT ABSENSI DAN PERPUTARAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT. TIMATEX SALATIGA.

0 0 14

PENGARUH MASA KERJA DAN TINGKAT ABSENSI TERHADAP PENINGKATAN PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA Pengaruh Masa Kerja Dan Tingkat Absensi Terhadap Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Operasional Pada Perusahaan PK. Nusantara Temanggung.

0 0 10

PENGARUH PENGALAMAN KERJA DAN TINGKAT ABSENSI TERHADAP PENINGKATAN PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Tingkat Absensi Terhadap Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Operasional Pada Perusahaan Nusantara Di Temanggung.

0 0 11

PENGARUH PENGALAMAN KERJA DAN TINGKAT ABSENSI TERHADAP PENINGKATAN PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA Pengaruh Pengalaman Kerja Dan Tingkat Absensi Terhadap Peningkatan Produktivitas Tenaga Kerja Operasional Pada Perusahaan Prima Nusantara Di Batang.

0 0 13