7
3.2 Jadwal Kegiatan
No. Tanggal Waktu
Pelaksanaan JKEM
1. 25 Juli 2016
15.00-17.00 Sosialisasi KK Dampingan 1x2 jam=2 jam
2. 26 Juli 2016
15.30-17.30 Observasi awal
KK Dampingan.
Pencarian rumah KK Dampingan dan
perkenalan dengan anggota KK dampingan.
1x2 jam= 2 jam
3. 27 Juli 2016
16.00-18.00 Berbincang tentang keadaan keluarga,
kondisi dan
situasi. 1x2 jam=2 jam
4. 29 Juli 2016
14.00-18.00 Berbincang-bincang tentang permasalahan
umum keluarga.
Berbincang tentang kebiasaan keluarga
dalam menjalankan
kehidupan sehari-hari, baik itu masalah pekerjaan dan
ekonomi. 1x4 jam = 4 jam
5. 30 Juli 2016
18.00-20.00 Mencoba mengidentifikasi permasalahan keluarga yang
dialami. 1x2 jam = 2 jam
6. 31 Juli 2016
16.00-19.00 Berbicara mengenai
penghasilan keluarga Ibu Wayan Mawa
1x3 jam=3 jam
7. 2 Agustus 2016
16.00-18.00 Berbicara mengenai kondisi kesehatan
keluarga Ibu
Wayan Mawa 1x2 jam= 2 jam
8. 4 Agustus 2016
14.30-18.00 Membantu Ibu
Wayan Mawa
membuat sarana
persembahyangan 1x3,5 jam=3,5
jam
9. 6 Agustus 2016
16.00-18.00 Berbicara mengenai 1x2 jam= 2 jam
8 pekerjaan buruh salak
10. 7 Agustus 2016 15.00-18.00 Bertemu dengan anak Ibu
Wayan Mawa 1x3 jam = 3 jam
11. 8 Agustus 2016 17.00-19.00 Berbicara
mengenai kebutuhan sosial beragama
keluarga Ibu Wayan Mawa 1x2 jam=2 jam
12. 10 Agustus 2016 15.00-18.00
Bertemu dengan cucu dari ibu Wayan Mawa
1x3 jam= 3 jam
13. 11 Agustus 2016 15.00-18.00 Membantu
membersihkan lingkungan
rumah dan
berbicara mengenai
pentingnya menjaga
kesehatan lingkungan 1x3 jam = 3 jam
14. 13 Agustus 2016 14.00-17.00 Membantu membuat sarana
persembahyangan 1x3 jam = 3 jam
15. 15 Agustus 2016 14.30-18.30 Berbincang tentang biaya
untuk keperluan rohani dan upakara
keluarga Ibu
Wayan Mawa 1x4 jam = 4 jam
16. 16 Agustus 2016 16.00-19.00 Berbincang
tentang kesehatan ternak babi yang
dimiliki oleh Ibu Wayan Mawa
1x3 jam = 3 jam
17. 18 Agustus 2016 11.00-16.00 Membantu
membersihkan lingkungan rumah
1x5 jam = 5 jam
18. 19 Agustus 2016 16.00-18.00 Berdiskusi tentang
pekerjaan lainyang dapat menambah
penghasilan keluarga
1x2 jam = 2 jam
19. 20 Agustus 2016 15.30-17.30 Berbicara
mengenai menjaga kesehatan
1x2 jam=2 jam
20. 21 Agustus 2016 10.00-16.00 Membantu
membersihkan rumah.
1x6 jam = 6 jam
9 21
22 Agustus 2016 12.00-18.00 Berdiskusi tentang baiknya
menjaga kebersihan
lingkungan rumah 1x6 jam = 6 jam
22 23 Agustus 2016
13.00-18.00 Berbicara mengenai rencana pekerjaan
tambahan ibu
wayan mawa keluarga 1x5 jam = 5 jam
23 24 Agustus 2016
12.00-18.00 Membantu mengeringkan
padi 1x6 jam = 6 jam
24 25 Agustus 2016
09.00-16.00 Memberikan obat-obat 1x7 jam = 7 jam
26 26 Agustus 2016
14.00-18.00 Berbincang dan
beterimakasih karena sudah diterima. Berpamitan dan
foto bersama untuk menjadi kenang-kenang
1x4 jam = 4 jam
Total Waktu 86,5 Jam
10
BAB IV PELAKSANAAN, HASIL DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA
Program pedampingan keluarga ini berlangsung selama 5 minggu, yang dimulai sejak 25 Juli 2016 sampai 26 Agustus 2016. Kegiatan pendampingan keluarga ini dilakukan di
rumah Ibu Wayan Mawa yang berlokasi di Dusun Tegeh, Desa Amerta Bhuana, Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem. Pelaksanaan program keluarga dampingan ini dilakukan
melalui pendekatan terhadap keluarga Ibu Wayan Mawa. Keluarga Ibu Wayan Mawa merupakan keluarga yang ekonomi menengah kebawah yang memiliki beberapa
permasalahan keluarga yaitu permasalahan ekonomi dan kesehatan. Permasalahan yang ada dalam keluarga Ibu Wayan Mawa diidentifikasi dan dicari
solusinya agar dapat meningkatkan taraf hidup keluarga. Keberhasilan dari program keluarga dampingan ini tergantung dari usaha dan kemauan dari keluarga dampingan itu sendiri untuk
membangun perekonomian keluarga yang lebih baik. Solusi yang dberikan untuk mengatasi masalah perekonomian keluarga Ibu Wayan Mawa yaitu dengan memberikan Beras dan
sembako untuk kebutuhan sehari-hari. Solusi yang diberikan untuk mengatasi permasalahan kesehatan dalam keluarga ibu Wayan Mawa yaitu dengan memberikan edukasi mengenai
pentingnya menjaga kebersihan lingkungan rumah melalui gerakan 3M untuk mencegah terjadinya penyakit demam berdarah. Selain itu, memberikan Obat-obatan.
Solusi yang diberikan kepada keluarga Ibu Wayan Mawa menghasilkan beberapa hal mulai dari segi ekonomi, yaitu dengan memberikan beras dan sembako untuk konsumsi
sehari-hari. Solusi yang diberikan dari segi kesehatan dalam memberikan edukasi terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan telah berjalan dengan baik. Pengetahuan keluarga
Ibu Wayan Mawa terhadap kebersihan lingkungan sekitar bertambah terutama dalam hal mencegah terjadinya penyakit demam berdarah melalui gerakan 3M dan memberikan obat-
obatan. Kendala yang dihadapi dalam program pendampingan keluarga Ibu Wayan Mawa ini
yaitu kendala dalam hal waktu bertemu yang sulit untuk diatur dikarenakan kesibukan dari anggota keluarga Ibu Wayan Mawa. Namun, oleh karena adanya koordinasi yang baik
dengan keluarga Ibu Wayan Mawa, waktu pertemuan dengan keluarga dapat diatur dengan baik.